Anda di halaman 1dari 3

TITATER STYLE’S

Visi
1. Menjadi perusahaan fashion nomor satu di Indonesia.
2. Menghasilkan jenis-jenis fashion berkualitas unggul.
3. Melayani pelanggan dengan memberikan kepuasan terhadap apa yang di minta oleh pelanggan.
4. Menjadi perusahaan fashion yang profesional yaitu sebuah perusahaan yang memiliki
manajemen tepat guna dalam mengelola organisasi dan menjalankan usaha.

Misi
1. Menjadi perusahaan fashion yang profesional yaitu sebuah perusahaan yang memiliki
manajemen tepat guna dalam mengelola organisasi dan menjalankan usaha.
2. Menjadi perusahaan Terpercaya yaitu sebuah perusahaan yang memiliki akuntabilitas dan
kredibilitas yang tinggi.
3. Menjadi perusahaan fashion Terpilih yaitu sebuah perusahaan yang memiliki prioritas utama
dalam bekerjasama dengan semua pihak yang berkepentingan.
4. Pelanggan merasa nyaman berbelanja di outlet kami.
5. Fashion yang di pilih dapat memenuhi kebutuhan pelanggan.
6. Pelanggan dapat mendapatkan apa yang diinginkan dan tidak dipaksakan untuk memilih dari apa
yang dimiliki.
7. Pelanggan dapat up to date tentang informasi dari Popylo Fashion Shop.
8. Menyelesaikan permasalahan fashion pelanggan secara cepat.

Spesifikasi produk

Titater adalah sebuah usaha dibidang fashion yang menjual produk baju untuk kaloangan wanita, kita
menjual berbagai produk fashion mulai dari kemeja, blouse, tunik, gamis, kaos, jaket, sweater, rok,
jogger, kulot dll

Struktur organisasi

Owner : yunita

Direktur : titi

Manajemen operasi : terry

Manajemen keuangan : tiwi

Manajemen marketing : isma

Manajemen sdm : puout

Tugas struktur organisasi

Owner
Seorang owner adalah pemimpin perusahaan yang memimpin serta memastikan usahanya berjalan
dengan lancar

Owner juga membuat peraturan dan kebijakan tertinggi di perusahaan kemudian nantinya harus
dipatuhi oleh para karyawan.

Owner juga bertanggung jawab atas kerugian perusahaan

Manajemen operasi bertanggung jawab terhadap kegiatan manajerial, produktivitas, hingga


melakukan kontrol terhadap efektivitas dan efisiensi yang sejalan dengan kebijakan di
perusahaan.
Manajemen operasi harus memiliki kemampuan berkomunikasi dengan baik
Manajemen operasi harus memiliki jiwa kepemimpinan yang mampu memotivasi para
karyawannya

Manajemen keuangan merupakan seorang yang mempunyai hak untuk


mengambil keputusan yang penting dalam suatu perusahaan
Manajer keuangan akan bekerja sama dengan manajer lain dalam
perusahaan dan bertugas untuk merencanakan/meramalkan beberapa aspek
dalam perusahaan termasuk perencanaan umum bagi keuangan perusahaan
Manajer keuangan bertugas dalam menjalankan dan mengoperasikan roda
kehidupan perusahaan agar tetap bisa berjalan efisien dengan menjalin
kerjasama dengan manajer lainnya dalam perusahaan.

Manajemen marketing adalah profesi di bidang marketing yang mempunyai


tanggung jawab kerja untuk membuat perencanaan, pengarahan, dan atau
memberikan koordinasi kebijakan maupun program yang terkait dengan
pemasaran.

Manajer pemasaran ini juga memiliki adil dalam menyusun strategi harga agar
bisa memberikan keuntungan yang maksimal.

Manajer pemasaran juga turut mengawasi perkembangan produk dan


mengamati tren dari kebutuhan pasar untuk bisa diterapkan ke inovasi produk
yang baru.
Manajemen sdm untuk menentukan kriteria karyawan yang akan lolos
wawancara dan terlibat langsung dalam memilih kandidat yang akan
bergabung dengan perusahaan

Manajemen sdm menjadi jembatan penghubung antara SDM dalam


perusahaan

Manajemen SDM membuat penilaian tiap karyawan yang dapat digunakan


baik untuk membuat rekomendasi promosi ataupun pemecatan. 

Direktur Tugas pertama seorang direktur adalah mengimplentesaikan serta mengorganisir visi dan
misi perusahaan.
seorang direktur harus mampu menyusun strategi bisnis dan membuat rencana perusahaan
tugas seorang direktur adalah melakukan evaluasi terhadap perusahaan. Seorang direktur harus mampu
melihat kondisi perusahaan, melihat kekurangan dan kebutuhan perusahaannya. 

Market analysis

Custemer profile : titater mengeluarkan produk fasion yang bisa pakai mulai dari umur balita sampai
dewasa

Segmentation Potential Market and Competitors : kita memilih memasarkan produknya dengan dua
cara yaitu online dan offline. Offline nya kita membuka store dan online nya kita menjual di e-
commerce dan sosial media. Kita juga mempromosikan dengan iklan melalui konten tiktok karena
aplikasi tiktok sedang banyak digunakan semua kalangan sehingga menjadi target besar pemasaran
kita

Anda mungkin juga menyukai