Anda di halaman 1dari 5

Nama : Meri Padila

NIM : 2114401073

Prodi : D3 Keperawatan Reg 2

Resume Dorethea Orem

Keperawatan adalah sebuah pertolongan atas pelayanan yang diberikan untuk menolong orang secara
keseluruhan ketika mereka atau orang yang bertanggung jawab atas perawatan mereka tidak mampu
memberikan perawatan kepada mereka. Tujuan keperawatan adalah untuk merawat dan membantu
klien mencapai perawatan diri secara total. Teori ini merupakan teori kurangnya perawatan diri sendiri.
Asuhan keperawatan menjadi penting ketika klien tidak mampu memenuhi kebutuhan biologis
,psikologis, perkembangan , dan sosial. (Orem1985).

Model keperawatan menurut orem dikenal dengan model self care. Model sel kanker merupakan
perawatan diri yang memiliki keyakinan dan nilai yang ada di dalam keperawatan diantaranya dalam
pelaksanaan berdasarkan tindakan atas kemampuan. Teori self care meliputi:

1. Selfcare

Aktivitas dan inisiatif dari individu serta dilaksanakan oleh individu sendiri dalam memenuhi
mempertahankan hidup kesehatan serta kesejahteraan.

2. Self care agency

Suatu kemampuan individu dalam melakukan perawatan diri sendiri dapat dipengaruhi oleh usia
perkembangan sosial kultural kesehatan dan lain-lain.

3. Therapeutic self care demand

Tuntutan atau permintaan dalam perawatan diri sendiri yang merupakan tindakan mandiri yang
dilakukan dalam waktu tertentu untuk perawatan diri sendiri dengan menggunakan metode dan alat
dalam kehidupan yang tepat.

4. Self-care requisites

Kebutuhan sel akar merupakan suatu tindakan yang ditujukan pada penyediaan dan perawatan diri yang
bersifat universal dan berhubungan dengan proses kehidupan manusia serta dalam upaya
mempertahankan fungsi tubuh.

5. Self care deficit

Bagian penting dalam perawatan secara umum di mana segala perencanaan keperawatan diberikan
pada saat perawatan dibutuhkan defisit dapat diterapkan pada anak yang belum dewasa atau
kebutuhan yang melebihi kemampuan serta adanya perkiraan penurunan kemampuan dalam perawatan
dan tuntunan dalam peningkatan self care.

6. Sistem suportif dan edukatif

Suatu sistem bantuan yang diberikan pada pasien yang membutuhkan dukungan pendidikan dengan
harapan pasien mampu memberikan perawatan secara mandiri. Contohnya pemberian sistem ini dia
dapat dilakukan pada pasien yang memerlukan informasi pada pengaturan kelahiran.

SOAL

1. Teori model keperawatan yang menekankan pada kemampuan individu untuk memenuhi kebutuhan
keperawatan dirinya tanpa ada ketergantungan dengan orang lain atau mandiri adalah.....

A. Virginia Henderson

B. Dorothea item

C. Leininger

D. Watson

E. Calista Roy

Jawaban: B

2. Konsep kesehatan menurut teori dorothea orem adalah....

A. Konsep yang penting dalam keperawatan transkultural

B. Suatu keadaan dan proses menjadi manusia secara utuh dan terintegrasi secara keseluruhan

C. Sehat sebagai pengalaman hidup manusia yang dinamis

D. Kesehatan adalah kualitas dari kehidupan dan dasar dari fungsi manusia

E. Suatu keadaan sehat secara fisik psikologis, interpersonal, dan sosial

Jawaban: E

3. Kebutuhan universal menurut dorothea orem adalah......kecuali

A. Menyeimbangkan pemasukan udara, air, dan makanan


B. pembekalan keperawatan berhubungan dengan proses eliminasi dan ekskresi

C. Mengimbangkan kondisi kehidupan yang mendukung proses kehidupan dan perkembangan

D. Menjaga keseimbangan antara aktivitas dan istirahat

E. Menghindari resiko resiko yang membahayakan bagi kesehatan tema peran dan tercapainya
kesejahteraan

Jawaban: C

4. Konseptual yang berkembang kan oleh orang terdiri dari tiga teori yaitu....

A. Teori the physical self, the personal self, dan teori self care

B. Teori deficit self care, the physical self, dan teori self care

C. Teori defisit self care, teori self care dan nursing system

D. Teori defisit self care, teori personal self, dan teori self care

E. Teori personal self, teori self care, dan nursing system

Jawaban: C

5. Konsep person atau manusia menurut teori dorothea orem adalah...

A. manusia dipandang sebagai sistem adaptasi

B. seorang yang diberi perawatan dan harus memperhatikan kebutuhannya

C. manusia sebagai organisme yang netral-pasif- reaktif terhadap stimulus dan di sekitar lingkungan

D. manusia sebagai suatu sistem terbuka

E. manusia memiliki kemampuan atau kapasitas refleksi diri dan lingkungan serta berkreasi melakukan
sesuatu yang bermanfaat untuk dirinya

Jawaban: E

6. Manusia sebagai suatu kesatuan yang berfungsi secara biologis simbolik dan sosial serta melakukan
perawatan mandiri penjelasan diatas adalah pengertian manusia menurut teori...

A. Sistem Calista Roy


B. Madeleine leininger

C. Dorothea e orem

D. faye Alen Abdillah

E. Florence Nightingale

Jawaban: C

7. Model konsep keperawatan yang dikenal dengan model self care merupakan model keperawatan
dari....

A. Florence nightingle

B. Virginia Henderson

C. Martha e Roger d

D. Dorothea e orem

E. Calista Roy

Jawaban: D

8. Teori model keperawatan yang menekankan pada kemampuan perawatan mandiri adalah teori...

A. Dorothea E.orem

B. sister Calista Roy

C. Martha e Rogers

D. imogene M. king

E. Jhonson

Jawaban: A

9. Model konsep yang dikemukakan oleh orem adalah...

A. Health care system

B. Holistic adaptif system


C. Self care models

D. Holistic model

E. Caring models

Jawaban: C

10. Suatu kemampuan individu dalam melakukan perawatan diri sendiri yang dapat dipengaruhi oleh
usia perkembangan Sosio kultural kesehatan dan lain-lain merupakan penjelasan dari...

A. Self care

B. Self care requisites

C. Self care agency

D. Developmental self care requisites

E. Universal self care requisites

Jawaban: C

Anda mungkin juga menyukai