Anda di halaman 1dari 1

1. - Kompleksitas Produk.

Kompleksitas produk dapat diukur dengan jumlah


mode operasional yang diizinkansuatu produk. Sebuah produk industri,
bahkan mesin canggih, tidak memungkinkan untuk menjalankan lebih dari
beberapa ribu mode operasi, yang diciptakan oleh kombinasi pengaturan
mesin yang berbeda. Jika melihat paket suatu perangkat lunak, seseorang
dapat menemukan jutaan operasi di dalam sebuah software. Oleh karena itu,
untuk bisa menjamin 100% pada sebuah perangkat lunak adalah sebuah
tantangan besar .
- Visibilitas Produk. Produk hasil industri dapat terlihat, produk perangkat
lunak tidak terlihat. Sebagian besar cacat dalam sebuah produk industri
dapat dideteksi selama proses manufaktur. Namun, cacat pada produk
perangkat lunak (apakah disimpan pada disket atau CD) adalah tidak
terlihat, karena kenyataannyabahwa bagian-bagian dari paket perangkat
lunak mungkin masih ada meskipun sudah diperbaiki sejakawal.
2. - Software merupakan suatu bagian dari sistem komputer yang tidak
memiliki wujud fisik dan tidak terlihat karena merupakan sekumpulan data
elektronik yang disimpan dan diatur oleh komputer berupa program yang
dapat menjalankan suatu perintah
- Kualitas software adalah kesesuaian yang diharapkan dari semua
software yang akan dibangun dalam hal fungsional yang diutamakan,
standar pembangunan software yang terdokumentasi dan karakteristik
software itu sendiri.
- Jaminan kualitas software (SQA) adalah kegiatan penting dalam sebuah
perangkat lunak yang diterapkan pada setiap langkah dalam proses
perangkat lunak.
3. Yang paling sering muncul adalah hilangnya fokus seperti sasaran yang
kurang jelas dan kurangnya fokus secara bisnis. Penyebab kedua adalah
masalah eksekusi, seperti jadwal yang tidak realistis dan perencanaan yang
reaktif. Ketiga dan keempat adalah masalah konten serta masalah skill.
4. untuk memastikan bahwa antara kesepakatan requirement dengan hasil produk
jadinya sudah sesuai atau tidak, 6 poin yang diperlukan antara lain jenis
pekerjaan, waktu pengerjaan, sistem pembayaran, garansi, pemeliharaan, dan
penyelesaian perselisian
5. Analisis, desain, implementasi, testing, deployment, maintenance, dilakukan
secara bertahap mulai dari awal hingga akhir. Maksud dari bertahap disini
adalah tahap software development tidak dapat dilakukan secara bersamaan.
Akan tetapi, dilakukan mulai dari perencanaan terlebih dahulu. Setelah selesai,
baru masuk ke tahap desain dan seterusnya.

Anda mungkin juga menyukai