Anda di halaman 1dari 1

Aris Hermawanto

20200309189

Tugas ARS 101 SESI 6

Budaya organisasi adalah karakteristik dan pedoman yang dianut oleh para anggota organisasi
atau kelompok usaha tertentu. Perlu dipahami bahwa budaya ini berperan penting untuk mendorong
dan meningkatkan efektivitas kerja organisasi baik dalam jangka pendek maupun jangka panjang.

Apa fungsi memiliki budaya organisasi?

Kenapa suatu Rumah sakit atau organisasi harus memiliki budaya kerja yang kuat? Dengan
kata lain, apa fungsi dari adanya budaya organisasi?

1. Sebagai ciri khas atau keunikan sebuah perusahaan / Rumah sakit.

2. Budaya organisasi yang unggul akan menciptakan rasa kebanggaan di antara pekerja atas
partisipasi mereka di dalam perusahaan / Rumah sakit

3. Meningkatkan integritas dan loyalitas di dalam diri pekerja sehingga secara alami lebih
bersemangat dalam mengejar kepentingan perusahaan / Rumah sakit

4. Meningkatkan kesadaran untuk membina hubungan sosial yang baik antar sesamanya
sehingga dapat mempertahankan rantai kerja yang ideal di antara para pekerja pada setiap
posisi dan jabatan.

5. Menjaga sikap dan perilaku baik yang mengedepankan hubungan profesional yang tetap
bersahabat.

Nilai – Nilai yang mendasari Budaya organisasi di tempat sya bekerja

 Memiliki filosofi usaha.


 Memiliki asumsi dasar.
 Adanya slogan/moto organisasi.
 Tujuan umum organisasi, dan prinsip-prinsip menjalankan usaha.

Nilai-nilai tersebut bila dianut dan dilaksanakan secara bersama oleh pemimpin dan anggota
organisasi maka dapat menyehatkan budaya organisasi

Anda mungkin juga menyukai