Anda di halaman 1dari 2

PENGELOLAAN PERPUSTAKAAN SEKOLAH

A. Visi Perpustakaan
1. Cerdas,Unggul,dan gemar membaca.

B. Misi Perpustakaan
1. Pengembangan Organisasi dan Sumber Daya Manusia
2. Melayani semua warga sekolah dan layanan prima
3. Melaksanakan layanan perpustakaan terautomasi
4. Mengelola informasi serta menyebarluaskan informasi
5. Menumbuhkan minat baca peserta didik
6. Menunjang referansi bahan ajar untuk tenaga pendidik

C. Tujuan Perpustakaan
1. Menyediakan buku-buku pengetahuan sebagai bahan ajar bagi guru dan sumber bacaan
bagi siswa.
2. Mengembangkan minat, kemampuan, dan kebiasaan membaca khususnya serta
mendayagunakan budaya tulisan dalam berbagai sektor kehidupan.
3. Mengembangkan kemampuan mencari dan mengolah serta memanfaat informasi.
4. Mendidik siswa agar memelihara dan memanfaatkan bahan perpustakan secara tepat
guna dan berhasil guna.
5. Memupuk dan mengembangkan minat dan bakat siswa.
6. Mengembangkan kemampuan berfikir siswa secara kreatif dan inovatif dalam
memecahkan masalah.
7. Membantu siswa, guru, dan staf sekolah dalam mengikuti perkembangan ilmu
pengetahuan dan teknologi.
D. Struktur Organisasi

KEPALA SEKOLAH
Drs. DIDIT HARDIANTO

DEWAN KEPALA PERPUSTAKAAN


SEKOLAH DWI AMANAH S.

BAGIAN PELAYANAN BAGIAN PELAYANAN


TEKNIS PEMUSTAKAAN

Anda mungkin juga menyukai