Anda di halaman 1dari 3

III. Jawablah pertanyaan berikut dengan singkat dan jelas !

PEMERINTAH KABUPATEN SIDOARJO


31. Sebutkan 2 sikap sehari-hari yang sesuai dengan DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
lambang tersebut! SEKOLAH DASAR NEGERI KENONGO 2
................................................................................................... Penilaian Akhir Semester I Tahun Pelajaran 2019/2020
...................................................................................................
................................................................................................... Nama : ..................................... Tema : 1. Hidup Rukun
32. Ayo kawan kita bersama Kelas : II (Dua) Hari/Tanggal : ............................
Menanam jagung di kebun kita
Ambil cangkulmu ambil pangkurmu I. Berilah tanda (x) pada huruf a,b atau c pada jawaban yang benar!
Kita bekerja tak jemu-jemu 1. Gambar di samping menunjukkan lambang sila ke-….
Cangkul, cangkul, cangkul yang dalam a.1 b. 2 c.3
Tanah yang lebar jagung ku tanam
Tuliskan makna kalimat yang bergaris bawah pada syair tersebut!
.......................................................................................................................... 2. Gotong royong menunjukkan sikap sesuai dengan Pancasila sila ke-….
.......................................................................................................................... a. 3 b. 4 c.5
.......................................................................................................................... 3. Berikut ini yang menunjukkan sikap sesuai Pancasila sila ke-4 yaitu….
33. Sebutkan tiga bilangan yang lebih besar dari 234! a. berdoa sebelum makan
.......................................................................................................................... b. gotong royong membersihkan lingkungan sekolah
.......................................................................................................................... c. berdiskusi mengerjakan tugas sekolah
.......................................................................................................................... 4. Kalimat berikut yang menunjukkan kata kiasan ….
a. Adi anak yang suka menolong
34. Sebutkan langkah-langkah untuk membuat karya pada b. Dayu dijuluki temannya kutu buku
gambar tersebut! c. Edo anak dari Bu Dewi
....................................................................................... 5. Edo diajak bermain Beni. Tetapi ibunya melarang karena Edo belum
....................................................................................... menyelesaikan tugas sekolah. Kalimat penolakan yang tepat dikatakan Edo
....................................................................................... pada Beni ….
a. Aku tidak bisa Beni, aku malas
35. Jelaskan langkah-langkah dalam permainan petak umpet! b. Kamu bermain sendiri saja Beni
.......................................................................................................................... c. Maaf beni, aku tidak bisa karena belum menyelesaikan tugas sekolah
.......................................................................................................................... 6. … sampah di tempat sampah!
.......................................................................................................................... Kata yang tepat untuk melengkapi kalimat tersebut….
a. Simpanlah b. Ambillah c. buanglah
7. Bilangan 469 terdiri dari….
a. 4 ratusan, 6 puluhan, dan 9 satuan
b. 6 ratusan, 4 puluhan, dan 9 satuan
c. 9 ratusan, 6 puluhan, dan 4 satuan
8. 245 … 215
Tanda yang tepat untuk pernyataan tersebut ….
a. = b. > c. < 17. Lambang dari sila “Persatuan Indonesia” adalah...
9. Hasil penjumlahan dari 481 + … = 697. 18. . Sikap yang sesuai dengan lambang tersebut adalah...
a. 214 b. 215 c. 216

10. Gambar disamping menunjukkan ….


a. gotong royong membersihkan lingkungan 19. Rina mengajak teman-temannya untuk menjenguk Dinar di Rumah Sakit.
b. melaksanakan piket kelas Kalimat ajakan yang tepat adalah...
c. membantu ibu memasak 20. Ali : “Don, tolong ambilkan buku yang di depanmu itu!”
Doni : “ini Al.”
11. Ali : “Terimakasih Don.”
Dari cuplikan lagu di samping Doni : “Sama-sama.”
yang berirama panjang …. Kalimat perintah pada percakapan tersebut adalah...
21. “Andi, ayo kita bermain layang-layang di lapangan!”
a. jangan membuang sampah Kalimat penolakan yang sesuai untuk pernyataan tersebut adalah...
b. di lingkunganmu 22. 285,290,195. Bilangan yang terbesar adalah...
c. sampah di rumahmu 23. Bu Aminah mempunyai 185 butir telur. Bu Aisyah mempunyai 205 butir
telur. Banyak telur milik Bu Aminah... dari telur Bu Aisyah.
24. 235+...=347
25. Contoh tanaman yang bisa digunakan untuk membuat pewarna adalah...
12. Gambar di samping menunjukkan gerakan tari…. 26. Tik Tik Bunyi Hujan
a. tangan ke kiri dan ke kanan Tik tik tik bunyi hujan diatas genting
b. kaki diangkat Airnya turun tidak terkira
c. pinggul digoyang-goyang Cobalah tengok dahan dan ranting
Pohon dan kebun basah semua
13. Gambar kolase di samping terbuat dari bahan Tekanan irama pada syair yang bergaris bawah adalah...
alam … 27. . Bagian tubuh yang digerakan adalah...
a. daun-daunan
b. biji-bijian
c. batu-batuan
14. gerakan pada saat berlari yang dilakukan pertama kali …. 28. Jenis bahan yang digunakan untuk membuat kolase adalah...
a. tangan ke atas dan ke bawah 29. Alat yang digunakan pada permainan tersebut adalah...
b. membungkukkan badan ke depan
c. mengayunkan kaki dan tangan ke depan
15. Berapa jumlah pemain dalam permainan tradisional kasti ….
a. 12 b. 13 c.14 30. Permainan tradisional yang hanya bisa dilakukan di lapangan dan
diterbangkan dengan bantuan angin adalah...
II. Jawablah pertanyaan berikut dengan benar !
16. Bunyi Pancasila dari simbol bintang adalah...
KUNCI JAWABAN
1. B
2. A
3. B
4. B
5. C
6. C
7. A
8. B
9. C
10. A
11. C
12. A
13. B
14. C
15. A
16. Jawab: Ketuhanan yang Maha Esa
17. Jawab: Pohon Bringin
18. Jawab: Menghormati hak dan kewajiban orang lain
19. Jawab: “Teman-teman, ayo kita enjenguk Dinar di Rumah Sakit!”
20. Jawab: “Don, tolong ambilkan buku yang di depanmu itu!”
21. Jawab: “Maaf aku tidak bisa karena aku akan pergi dengan Ibuku.”
22. Jawab: 290
23. Jawab: Lebih kecil.
24. Jawab: 112
25. Jawab: Kunyit, daun Suji
26. Jawab: Panjang
27. Jawab: Kaki
28. Jawab: Kacang hijau, manik manik
29. Jawab: Tali / gelang karet
30. Jawab: Layang-layang
31. Jawab: Membantu teman yang mebutuhkan pertolongan, Saling menyayangi
dan peduli terhadap orang lain
32. Jawab: Bekerja tanpa kenal lelah
33. Jawab: 235, 236, 257
34.

Anda mungkin juga menyukai