Anda di halaman 1dari 1

YAYASAN AL-HIKMAH

MADRASAH IBTIDAIYAH AL-HIKMAH


TERAKREDITASI “A” NISM : 111232730013
JALAN KEBON GEDANG 2 RT.04/11 KEL. MALEER KEC. BATUNUNGGAL
BANDUNG
PENILAIAN AKHIR SEMESTER 1
TAHUN PELAJARAN 2021-2022
Nama : Kelas :5

Mata pelajaran : Tema 2 Waktu : 90 Menit

Hari/tanggal :

I.Berilah tanda silang (X) pada huruf a, b, c atau d di depan jawaban yang paling benar !

1. Rumah Pak Rahmat tidak memiliki tempat pembuangan sampah. Sampah dari rumahnya
diletakkan dan ditumpuk di depan pagar. Akibatnya banyak lalat dan mengeluarkan bau yang
tidak sedap. Sikap yang ditunjukkan Pak Rahmat adalah……
A. Adanya tanggung jawab dalam masyarakat
B. Tidak adanya tanggung jawab dalam masyarakat
C. Adanya tanggung jawab dalam rumah
D. Tidak adanya tanggung jawab dalam rumah

2. Seorang ayah bekerja keras untuk menafkahi anggota keluarganya demi memenuhi kebutuhan
pendidikan anaknya. Ayah tersebut telah melaksanakan tanggung jawab terhadap…..

A. Diri sendiri B. Masyarakat C.Keluarga D. Negara

3. Membantu tetangga yang terkena musibah termasuk………sebagai warga masyarakat.

A. Hak B. Kewajiban C. Kerukunan D. Tanggungjawab

4. Berikut ini yang bukan hal-hal yang perlu yang perlu diperhatikan dalam bermusyawarah adalah…….

A. Menghargai pendapat orang lain C. Berpendapat seenaknya


B. Bersikap sopan D.Tidak mencela pendapat orang lain

5. Di bawah ini yang bukan merupakan kewajiban kita sebagai warga masyarakat adalah…….

A. Menjaga kebersihan lingkungan C. Ikut Siskamling

B. Membersihkan rumah D. Mematuhi aturan yang berlaku

Teks berikut untuk mengerjakan soal nomor 6- 8.

Setiap hari kita dapat menikmati hiburan melalui radio. Acara radio umumnya berupa acara
musik. Banyak sekali jenis aliran musik, ada Pop, rock, jazz, Klasik, metal, dangdut, dan masih

Anda mungkin juga menyukai