Anda di halaman 1dari 8

PROPOSAL

PELANTIKAN PENEGAK LAKSANA


TAHUN 2021

AMBALAN ADIPATI KUNINGAN


AMBALAN NYIMAS KENCANAWATI
Sekretariat: Jl. Cut Nyak Dien 36 A Kuningan
PELANTIKAN
PENEGAK LAKSANA TAHUN 2021
Sekretariat : Jl. Cut Nyak Dien 36 A Kuningan

BAB I
PENDAHULUAN
A. DASAR PEMIKIRAN
Pemuda adalah tulang punggung Bangsa, Punggung merupakan Fisik yang paling
kuat untuk memikul berat beban. Oleh karena itu Pemuda diharapkan memiliki fisik
yang kuat dan tangguh dalam menghadapi Tantangan hidup. Pemuda yang rapuh
merupakan cerminan bangsa yang lemah, Pemuda yang gagah perkasa merupakan
simbol kekuatan suatu bangsa.
Oleh karena itu Pramuka dalam upaya melatih dan mendidik para pemuda senatiasa
memberikan bimbingan dan pelatihan baik secara fisik agar tercipta jasmani dan
rohani yang sehat dan kuat, membekali Ilmu pengetahuan agar senantiasa menjadi
Pemuda yang cerdas dan bijak dalam berpikir dan bertindak.
Dalam melaksanakan Implementasi Kegiatan Bimbingan dan Pelatihan Gerakan
Pramuka mengemas kegiatan Kepramukaan dalam sebuah wadah Kurikulum yang
terarah dan berkesinambungan agar senantiasa Gerakan Pramuka dapat
menumbuhkan Tunas – tunas muda yang bermartabat dan berkerpibadian Luhur,
untuk bersama menjaga kedaulatan Bangsa Indonesia.
Mengenalkan Pengalaman – pengalaman hidup dan kehidupan sehari – hari, berbaur
dengan kehidupan alam agar bisa memahami Kebesaran Tuhan Yang maha Esa.
B. DASAR PENYELENGGARAAN
1. Undang – Undang RI Nomor 12 Tahun 2010 tentang Gerakan Pramuka.
2. Anggaran Dasar Gerakan Pramuka dan Anggaran Rumah Tangga Gerakan
Pramuka.
3. Program kerja ambalan Universitas Kuningan tahun 2020-2021
4. Syarat Kecakapan Umum Pramuka Penegak Laksana
C. TUJUAN KEGIATAN
1. Meningkatkan kualitas anggota pramuka Universitas Kuningan
2. Menciptakan anggota yang bertangung jawab sesuai trisatya dan dasa darma
3. Melatih kedisiplinan para peserta
4. Memupuk rasa solidaritas antar anggota
5. Sarana Kenaikan Tingkat Anggota Gerakan Pramuka.

D. SASARAN
Kegiatan Uniku Mengembara dikhususkan untuk anggota ambalan pramuka
Universitas Kuningan yang masih berstatus sebagai pramuka penegak bantara
sebagai sarana untuk kenaikan tingkat sesuai dengan tingkatan golongan pramuka
penegak
PELANTIKAN
PENEGAK LAKSANA TAHUN 2021
Sekretariat : Jl. Cut Nyak Dien 36 A Kuningan

BAB II
PENYELENGGARAAN
A. NAMA KEGIATAN
PELANTIKAN PENEGAK LAKSANA TAHUN 2021
B. WAKTU PELAKSANAAN
PELANTIKAN PENEGAK LAKSANA TAHUN 2021 dilaksanakan pada 2-3
April 2021.
C. TEMPAT KEGIATAN
PELANTIKAN PENEGAK LAKSANA TAHUN 2021 dilaksanakan di kampus 1
Universitas Kuningan.
D. JENIS KEGIATAN
Pelantikan Laksana tahun 2021 merupakan jenis kegiatan yang berbentuk
Pendidikan dan pelatihan serta pelantikan.
E. MOTO KEGIATAN
Satyaku ku darmakan darmaku kubaktikan
F. TEMA KEGIATAN
Meningkatkan Kualitas Anggota Pramuka menuju Pribadi Maju dan Professional
G. JADWAL KEGIATAN
Terlampir

H. SUSUNAN SANGGA KERJA


Terlampir

I. PEMBIAYAAN
Terlampir
PELANTIKAN
PENEGAK LAKSANA TAHUN 2021
Sekretariat : Jl. Cut Nyak Dien 36 A Kuningan

BAB III
ADMINISTRASI
A. PERSYARATAN
1. PESERTA
a. Peserta adalah Anggota Pramuka Penegak Universitas Kuningan.
b. Peserta telah menyelesaikan Poin SKU Laksana
2. PERALATAN
a. Peralatan Pribadi :
1) Membawa Pakaian Seragam Harian (PSH) Pramuka
2) Membawa Pakaian Seragam Lapangan (PSL)
3) Sleeping Bag
4) Alat Tulis Menulis (buku, pulpen dan papan ujian)
5) Alat Shalat
6) Alat Mandi
7) Sendal
8) Obat Pribadi
B. PELAKSANAAN
Hari, Tanggal : Jum’at-Sabtu, 2-3 April 2021
Waktu : 15.00 S.d Selesai
Tempat : Kampus 1 Universitas Kuningan
PELANTIKAN
PENEGAK LAKSANA TAHUN 2021
Sekretariat : Jl. Cut Nyak Dien 36 A Kuningan

BAB IV
PENUTUP
Proposal kegiatan ini disamping merupakan seperangkat ketentuan sebagai
acuan dasar dan pedoman pelaksanaan kegiatan, juga merupakan bahan untuk
dipertimbangkan dalam menjalin kerjasama serta promosi dengan pihak – pihak yang
siap mendukung suksesnya kegiatan ini.
Kiranya dapat kita pahami tanpa dukungan dari berbagai pihak, kegiatan di atas
tidak dapat terwujud. Untuk itu pada kesempatan ini kami menyampaikan terima
kasih dan penghargaan yang setinggi – tingginya kepada semua pihak yang telah dan
akan berpartisipasi mensukseskan kegiatan Uniku Mengembara Tahun 2021 ini dapat
terselenggara dengan lancar dan bermanfaat bagi kita semua. Aamin.

Kuningan, Maret 2021


Panitia Pelaksana
Ketua Pelaksana, Sekretaris,

Trio Nando Trisha Saputri


NIM. 20201610018 NIM. 20191510075

Mengetahui
Pembina, Pradana Putra,

Arrofa Acesta, M.Pd. Ahmad Nadlori


NIK. 410101690137 NIM. 20190910007
PELANTIKAN
PENEGAK LAKSANA TAHUN 2021
Sekretariat : Jl. Cut Nyak Dien 36 A Kuningan

Lampiran
SUSUNAN SANGGA KERJA
KEGIATAN PELANTIKAN LAKSANA 2021
1. Panitia Pengarah
Pelindung : Majelis Pembimbing Gugus Depan
Dr. H. Dikdik Hardjadi, SE,. M.Si.
Ketua Gugus Depan
Novi Satria Pradja, M.Pd
Pengarah : Pembina Gugus Depan
Arrofa Acesta, M.Pd.
Penanggung Jawab : Ahmad Nadlori
Ketua Dewan Ambalan
Koordinator Lapangan : Gugun Rizal Nugraha
Tri Sukma Wijaya
2. Panitia Pelaksana
Ketua Pelaksana : Trio Nando
Sekretaris : Trisha Saputri
Bendahara : Mita Hanifah Salma
Bidang-Bidang
1. Seksi Acara
Koordinator : 1. Riska Risnayanti
Anggota : 2. Adinda Rachmawati
3. Eki Rosyidudin
2. Seksi Peralatan
Koordinator : 1. Rifansyah Maulana
Anggota : 2. Fany Citra Lestari
3. Ramliki
3. Seksi Humas
Koordinator : 1. Syariah
Anggota : 2. Deri Agustin
4. Seksi Konsumsi
Koordinator : 1. Lusi Hardiyani
Anggota :
PELANTIKAN
PENEGAK LAKSANA TAHUN 2021
Sekretariat : Jl. Cut Nyak Dien 36 A Kuningan

Lampiran
RENCANA ANGGARAN BIAYA
KEGIATAN PELANTIKAN LAKSANA 2021
No. Kebutuhan Qty Satuan Harga Jumlah
Satuan
1. Administrasi
Surat, Proposal, ATK 1 Paket 50.000 50.000
Banner ( 4 x 2 ) 1 Pcs 200.000 200.000
P3K 1 Paket 150.000 150.000
2. Konsumsi Panitia dan Peserta
Air Mineral 2 Kardus 25000 50.000
Konsumsi 25*2 Orang 10.000 500.000
3. Lain-Lain 50.000
Total 1.000.000

Terhitung :
Total Anggaran 1.000.000
Terhitung :”Satu Juta Rupiah”
PELANTIKAN
PENEGAK LAKSANA TAHUN 2021
Sekretariat : Jl. Cut Nyak Dien 36 A Kuningan

Lampiran
JADWAL KEGIATAN PELANTIKAN LAKSANA
TAHUN 2021
Waktu Nama Kegiatan Dreescode Penanggung
Jawab
Sabtu, 27 Maret 2021
........-16.00 Registrasi Menyesuaikan Bid.
Kesekretariatan
16.00-17.00 Pembukaan Menyesuaikan All Crew
17.00-17.30 Pengarahan dari pembina Menyesuaikan Bid. Kegiatan
17.30-18.30 Ishoma Menyesuaikan AC
18.30-19.30 Diskusi Menyesuaikan Bid. Kegiatan
19.30-20.00 Isho Menyesuaikan AC
20.00-22.00 Sidang SKU Menyesuaikan Juru Adat
Minggu, 28 Maret 2021
........-04.00 Giat Pribadi Menyesuaikan All Crew
04.00-05.00 Shalat subuh Menyesuaikan Bid. Kegiatan
05.00-06.00 Proses Pelantikan Menyesuaikan AC
06.00-07.00 Penutupan Menyesuaikan All Crew
07.00-........ Sayonara Menyesuaikan All Crew

Anda mungkin juga menyukai