Anda di halaman 1dari 24

Formulir 

MTBS
Untuk setiap balita usia 2 bulan - 59 bulan yang diperiksa, hendaknya dicatat pada lembar
'Formulir Balita Sakit Umur 2 Bulan Sampai 5 Tahun' eperti pada contoh di bawah ini.
Formulir ini disamping berfungsi sebagai status pasien, juga berfungsi sebagai media
pencatatan yang nantinya akan direkap kedalam buku register MTBS. Petugas akan mengisi
identitas pasien, penilaian, klasifikasi penyakit serta tindakan/pengobatan yang diberikan.

Anda mungkin juga menyukai