8 Modul Description Complex Cases Care - Bahasa

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 2

Modul Deskripsi Mata Kuliah

Nama Mata kuliah Asuhan Kasus Kompleks


Level Sarjana
Kode Mata Kuliah KBA332
Sub-heading if applicable -
Semester 7
PJMK Wahyul Anis,S.Keb,Bd,M.Kes
Tim Dosen Wahyul Anis,S.Keb,Bd,M.Kes
Ivon Diah W., S.Keb,Bd,M.Kes
Bahasa Bahasa Indonesia (Indonesian)
Klasifikasi mata kuliah Clinical Science (Compulsory course)
Lama Mata kuliah 100 menit/minggu kuliah, 50 menit/minggu
tutorial, 340 menit/minggu, 14 minggu per
semester
Beban dalam ECTS 6.61ECTS
SKS 5
Syarat -
Tujuan Pembelajaran Mampu memberikan pelayanan asuhan
kebidanan kasus kompleks yang bekerja sebagai
tim pelayanan kesehatan baik di rumah sakit dan
klinik kebidanan.
Deskripsi Mata Kuliah mata ajar ini berisi tentang pengkajian asuhan
dengan kebutuhan yang kompleks, lingkup
praktik bidan dalam kasus kompleks,
pengambilan keputusan klinis, bekerja dalam tim
interdisiplin, alur rujukan dan rencana asuhan,
kebijakan pengelolaan dan pentingnya
pengkajian risiko, mual muntah dalam
kehamilan, kehamilan dengan komplikasi medis,
prinsip asuhan kebidanan pada kasus tertentu,
hipertensi dalam kehamilan, infeksi menular
seksual, kelainan saluran genitalia, kehamilan
ganda, diabetes militus dalam kehamilan,
polihidramnion, oligohidramnion, komplikasi
dalam persalinan, asuhan kebidanan pada
kelainan masa nifas, perawatan ibu nifas dengan
kondisi tertentu, komplikasi pada bayi baru lahir.
Soft skill Komunikasi, groupskills, disiplin, critical thinking,
sikap positif
Penilaian Bobot nilai akhir adalah 100 % dengan rincian
sebagai berikut :
1) Ujian 50 %
2) PBL 20 %
3) Praktikum 30%
4) Soft skill dan Kehadiran (prasyarat)
Final index is defined as follows:
-A : 75 – 100
- AB : 70 - 74.99
-B : 65 - 69.99
- BC : 60 - 64.99
-C : 55 - 59.99
-D : 40 - 54.99
-E : 0 - 39.99
Media Pembelajaran LCD,Laptop, model phantom ibu dan bayi
Metode pembelajaran Kuliah, Diskusi, Penugasan, Presentasi, PBL,
simulasi, praktik klinik
Buku Referensi 1. Manuaba IY et all (2008) Buku Ajar
Patologi Obstetri, Editor : Ester Monica,
Jakarta : EGC
2. Ross MW. 1997, How Psychosocial
Aspects of HIV Infection can Affect
Health. Managing HIV. Sydney: MJA
Published. pp: Sydney:CAN Pp 42-44

Anda mungkin juga menyukai