Anda di halaman 1dari 12

PENGENALAN DETEKTOR OTOMATIS UNTUK

PENGUJIAN BEBAN JEMBATAN KAYU PEJALAN


KAKI MENGGUNAKAN LOAD CELL

KURNIA PARANITA KARTIKA


DEFINISI DAN FUNGSI DETEKTOR

Definisi : Alat, Instrumen pencatat otomatis kondisi lingkungan


Komponen : Sensor, mikrokontroler , relay, LCD dll
Fungsi : membaca perubahan kondisi lingkungan dan melakukan pengongontrolan secara kontinyu

Mengapa perlu detektor pada jembatan???


 untuk mengontrol beban jembatan agar tidak
overload
 untuk mengontrol kekuatan rangka dan pondasi
melalui besar kecilnya getaran dari beban
 untuk mengontrol penyimpangan sudut pada
pondasi dan dan rangka yang dapat
menandakan kerapuhan jembatan
SENSOR LOAD CELL PEMBACA BEBAN

Loadcell adalah sensor berat sedangkan HX711 adalah modul dari loadcell yang memiliki prinsip
kerja mengkonversi perubahan resistansi kedalam besaran tegangan.
prinsip pengukuran yang dilakukan oleh Loadcell menggunakan prinsip tekanan yang
memanfaatkan Strain Gauge sebagai pengindera (sensor). Strain Gauge adalah sebuah transducer
pasif yang merubah suatu pergeseran mekanis menjadi perubahan tahanan, karena adanya
tekanan dari beban yang ditimbang, akan menyebabkan tahanan dari foil kawat (timah atau
perak yang berukuran tipis) berubah terhadap panjang jika bahan pada mana gage disatukan
mengalami tarikan atau tekanan. Perubahan tahanannya sebanding dengan perubahan regangan
CARA SENSOR LOAD CELL

Sensor load cell bekerja jika bagian yang lebih elastis mendapat tekanan, maka pada sisi lain
akan mengalami perubahan regangan yang sesuai dengan yang dihasilkan oleh strain gauge,
hal ini terjadi karena ada gaya yang seakan melawan pada sisi lainnya. Perubahan nilai
resistansi yang diakibatkan oleh perubahan gaya diubah menjadi nilai tegangan oleh rangkaian
pengukuran yang ada. Berat dari objek yang diukur dapat diketahui dengan mengukur besarnya
nilai tegangan yang timbul.

Kabel merah pada gambar adalah input tegangan sensor.


Kabel hitam adalah input ground sensor.
Kabel hijau adalah output positif sensor.
Kabel putih adalah output ground sensor.
Tanda panah menunjukkan arah tekanan benda
SPESIFIKASI DETEKTOR

Sensor load cell memiliki spesifikasi kerja LCD I2C memiliki spesifikasi kerja sebagai
sebagai berikut: berikut:
 Kapasitas 2, 5, 10, 20, 50 Kg  Blue backlight I2C
 Bekerja pada tegangan rendah 5-10  Display Format 20 Characters x 4 lines
VDC atau 5-10 VA  Supply voltage 5V
 Back lit Blue with White char color
 Ukuran sensor kecil dan praktis
 Supply voltage 5V
 Input atau output resistansi rendah  Pcb Size 60mm x 99mm
 Nonlinearitas 0.05%  Contrast Adjust Potentiometer
 Range temperatur kerja -10oC sampai  Backlight Adjust Jumper
+50oC
RANGKAIAN SENSOR LOAD CELL
PEMASANGAN PADA MINIATUR JEMBATAN
PENGUJIAN DETEKTOR PADA BEBAN STATIS
TABEL PENGUJIAN BEBAN STATIS

Benda uji diletakkan di atas sensor langsung dan display hasil


pembacaan terdapat delay sekitar 5 milisekon
PENGUJIAN DETEKTOR PADA BEBAN
BERJALAN
TABEL PENGUJIAN BEBAN BERJALAN

Benda uji diletakkan di atas sensor langsung dan display hasil


pembacaan terdapat delay sekitar 3 milisekon
KESIMPULAN
 Pada pengujian detektor dengan beban statis, detektor dapat
membaca beban dengan kesesuaian mendekati 100%
 Pada pengujian detektor dengan beban berjalan, hasil pembacaan
terbagi dalam beberapa loadcell yang dilewati beban, dengan
pembacaan beban terbesar pada loadcell yang menjadi tumpuan beban
(beban titik)
 Presentase error pada beban berjalan rata-rata sebesar 4,67%
 Beban yang terbaca pada jembatan lebih kecil dari berat sebenarnya
karena sebagian beban diterima oleh penyangga jembatan dan papan
jembatan itu sendiri

Anda mungkin juga menyukai