Anda di halaman 1dari 3

LEMBAR KERJA Sub Materi Pokok:

Alokasi waktu 2 x 35 menit PERSAMAAN LINGKARAN

Nama : .......................................... Kelas : ……………………………….


Nomor : ……………………………..
A. Petunjuk Umum:
1. Setelah mengerjakan Lembar Kerja ini, diharapkan kalian dapat menentukan bentuk dari:
persamaan lingkaran yang berpusat di O(0,0) berjari-jari r, persamaan lingkaran yang
berpusat di M(a,b) berjari-jari r serta menyelesaiakan masalah yang berkaitan dengan
persamaan lingkaran
2. Cermati Lembar Kerja ini dengan seksama kemudian isilah bagian-bagian yang rumpang.
3. Baca dan diskusikan dengan temanmu dan tanyakan kepada guru jika ada hal yang
kurang dipahami.
4. Baca dan cermati bahan ajar yang telah disediakan:
e-modul@2020, Direktorat SMA, Direktorat Jenderal PAUD, DIKDAS dan DIKMEN

Kegiatan 1

Lakukanlah kegiatan berikut ini.


1. Gambarlah koordinat berikut pada bidang Kartesius:
(0, 4), (-4, 0), (0, -4), (4, 0), (2, 2), (1, 3), (-3, 1) dan (-2, 1)
2. Pada bidang kartesius yang sama, buatlah sebuah lingkaran yang berpusat di
O(0, 0) dengan panjang jari-jarinya 4 satuan.
Jawab:

Pada jawaban di atas, apakah ada koordinat yang dilalui lingkaran? Jika ada
sebutkan.
............................................................................................................................
............................................................................................................................

Ingat bahwa jika terdapat koordinat 𝐴(𝑥1 , 𝑦1 ) dan 𝐵(𝑥2 , 𝑦2 ) maka jarak koordinat A dan B adalah:
𝐴𝐵 = √(𝑥2 − 𝑥1 )2 + (𝑦2 − 𝑦1 )2 .

Mari
mencoba Carilah jarak koordinat-koordinat yang dilalui lingkaran pada Kegiatan 1
dengan koordinat pusat lingkaran O(0, 0).
Mari
menyimpulkan

Setelah kalian menentukan jarak antara koordinat yang dilalui lingkaran dengan titik pusatnya,
mari kita menyimpulkan.

Jika terdapat lingkaran yang berpusat di O (0, 0) dan melalui koordinat 𝐴(𝑥, 𝑦), maka diperoleh:
𝑂𝐴 = √
.......................................

Jika (𝑂𝐴)2 = 𝑟 2 , diperoleh


.........................................
Persamaan di atas adalah persamaan lingkaran yang berpusat di O(0, 0) berjari-jari 𝑟.

Ayo berlatih

1. Tentukan persamaan lingkaran yang berpusat di O(0, 0) dan berjari-jari:


a. 3 satuan
b. 2√5satuan
2. Tentukan persamaan lingkaran yang berpusat di O(0, 0) dan melalui titik:
a. (2, -3)
b. (5, 2)

Kegiatan 2

Perhatikanlah gambar di samping.


Gambar di samping merupakan lingkaran yang berpusat
di 𝑀(𝑎, 𝑏) dan melalui titik 𝑃(𝑥, 𝑦).

Berdasarkan jarak dua titik, maka dapat ditentukan jarak


koordinat 𝑀 dan 𝑃, yaitu:
𝑴𝑷 = √
sehingga
(𝑀𝑃)2 =.................................
karena 𝑀𝑃 = 𝑟, diperoleh
𝑟 2 =............................................
Karena titik 𝑃(𝑥, 𝑦) merupakan sembarang titik yang dilalui lingkaran, maka diperoleh:
Persamaan lingkaran yang berpusat di 𝑀(𝑎, 𝑏) dengan jari-jari 𝑟 adalah:
𝑟 2 =............................................
Kesimpulan:

1. Persamaan lingkaran yang berpusat di O(0, 0) berjari-jari 𝑟 :

Mari
menyimpulkan
2. Persamaan lingkaran yang berpusat di 𝑀(𝑎, 𝑏) dengan jari-jari 𝑟 :

Ayo berlatih

1. Tentukan persamaan lingkaran yabg berpusat di (3, 2) dan berjari-jari:


a. 3 satuan
b. 2√5 satuan
2. Tentukan persamaan lingkaran yang berpusat di (5, 1) dan melalui titik:
a. (2, -3)
b. (5, 2)
3. Tentukan pusat dan jari-jari lingkaran dengan persamaan :
a. (𝑥 + 5)2 + (𝑦 − 3)2 = 25
b. (𝑥 − 1)2 + (𝑦 + 8)2 = 81
c. 𝑥 2 + (𝑦 + 2)2 = 8

Anda mungkin juga menyukai