Anda di halaman 1dari 2

Soal pai kelas VII

PILIHAN GANDA

1. Berikut yang merupakan pengamalan terhadap asmaulhusna al-alim adalah a.suka membaca
buku b.memberi maaf c.dermawan kepada sesame d.menghindari ghibah
2. Seseorang yang tidak pernah membicarakan keburukan orang lain termasuk orang yang
meyakini bahwa Allah SWT bersifat a.as-sami’ b.albasyir c.as-salam d. alquddus
3. Yang bukan termasuk asmaul husna adalah a. as-sami’ b.al-basyir c.al-malik d. al-qari’ah
4. Ibnul qayyim berkata bahwa dasar keimanan adalah kejujuran,sedangkan kebohongan adalah
dasar a. tawadhuk b.taat c.nifaq d.tasamuh
5. Orang yang selalu berkata jujur dalam kehidupan bermasyarakat,maka ia akan a. disingkirkan
b.diacuhkan c.dijauhi d. dipercaya
6. Orang yang selalu melaksanakan amanah dengan baik artinya orang tersebut… a.bertanggung
jawab b. takut kepada Allah SWT c. ingin mendapatkan imbalan d. ingin dipuji
7. Mandi ketika akan melaksanakan shalat hari raya hukumnya a.wajib b.sunnah c.mubah
d.makruh
8. Berikut yang termasuk hadats besar adalah a. haid b.menyentuh perempuan/laki-laki bukan
muhrim c.buang air besar d.mandi
9. pengertian najis secara bahasa adalah a.sesuatu yang busuk b.sesuatu yang tidak enak
c.sesuatu yang kotor d.sesuatu yang bau
10. Berikut benda yang bisa digunakannuntuk bersuci kecuali a. batu b. debu c. air d.plastik
11. Yang membatalkan wudhu adalah a.minum b.berbicara c.tidur nyenyak d. menangis
12. Kencing bayi laki laki yang belum berumur 2 tahun dan belum makan apa-apa kecuali air susu
ibunya termasuk najis a.thaharah b.mutawasitah c.mughalazah d.mukhaffafah
13. Yang termasuk air suci yang mensucikan adalah a.air kopi b.air tebu c.air susu d.air embun
14. Menjaga badan agar selalu sehat dan selalu bersyukur kepada Allah SWT adalah jenis amanah
kepada a.manusia b. Allah SWT c. diri sendiri d.orang tua
15. Induk perilaku terpuji adalah a.taat b.hormat c.tasamuh d.jujur
16. Syukur dalam menghadapi nikmat adalah salah satu perkara dalam mencapai a.istiqamah
b.amanah c.takwa d.keberhasilan
17. Berikut merupakan pengertian jujur kecuali a.tulus b.dusta c.tidak dusta d.lurus hati
18. Menunaikan apa yang dititipkan atau dipercayakan adalah bentuk perilaku a.optimis b.jujur
c.istiqamah d. amanah
19. Memelihara lisan atau tutur kata dari kata-kata supaya sentiasa berkata benar dan jujur ysng
berpegang pada prinsip kebenaran dan jujur adalah keistiqamahan a. hati b.lisan c.perbutan
d.pikiran
20. Yang bukan termasuk istiqamah hati adalah a.berkata jujur b.menjauhi sifat tercela
c.keikhlasan d.menjaga kesucian hati
21. Dina selalu berhati hati dalam berucap karena ia yakin Allah SWT senantiasa
mendengarnya.Perilaku tersebut termasuk pengamalan dari keyakinan bahwa Allah SWT a.al-
alim b.al-basyir c.al-khabir d.as sami’
22. Salah satu nama indah ALLAH swt ADAlah al-alim yang telAH DIJELAskan dalam al-qur-an surah
a.al-an’am ayat 59 b.at-taubah ayat 16 c.albaqarah ayat 256 d, alhujurat ayat 18
23. Berikut merupakan fungsi iman kepada Allah SWT.kecuali a.menentramkan hati
b.menyelamatkan hidup manusia c,menambah ketaatan d. rugi dunia akhirat
24. Hikmah beriman kepada Allah SWT tercantum dalam surat al-ashar yang menjelaskan bahwa
orang yang beriman a.tidak akan merasa rugi b. selalu mendapat pertolongan c. semakin
menambah keatatan d. hati yang tentram
25. Dalam surah Ar-ra”du ayat 28 menjelaskan bahwa dengan beriman kepada Allah SWT akan
menjadikan a.jiwa merasa tentram b.menyelamatkan hidup manusia c.mendatangkan
kebahagiaan d.menambah keyakinan
26. Yang merupakan wujud pengamalan asmaulhusna assami’ adalah a.mencintai ilmu
pengetahuan b.gigih dalam mencari ilmu c,mau mendengarkan perkataan yang baik dari
orang lain d.melihat dan mengamati dampak yang akan terjadi dan mampu mengatasinya
27. Salah nama indaH ADALAH AL-ALIM yang telah dijelaskan dalam surah a.al-an’am ayat 59
b.attaubah ayat 16 c.al-baqarah ayat 256 d.alhujurat ayat 18
28. Secara bahasa amanah bermakna al-wafa’ yang artinya a.titipan b.memenuhi c.kepercayaan
d.tanggung jawab
29. Ani menitipkan barang kepada Ina.ina meminta ani untuk menjaga barang titipannya. Ina
menjaga barang itu dengan baik seperti keadaan semula. Sikap Ina tersebut merupakan contoh
perilaku a.jujur b.amanah c.istiqamah d.empati
30. Contoh perilaku amanah terhadap diri sendiri adalah a.menjaga rahasia keluarga dan organisasi
b.memamfaatkan waktu luang untuk belajar c.menjaga barang titipan dengan sebaik-baiknya
d.menyerahkan sesuatu kepada yang berhak menerimanya
Essay
1.berapakah jumlah asmaul husna? Sebutkan 5 nama yang kamu ketahui!
2.sebutkan 5 syarat wudhu !
3.apa yang dimaksud dengan thaharah !
4. berikan 5 contoh perilaku jujur kepada orang tua !
5. apa sajakah tanda-tanda orang munafik !

Anda mungkin juga menyukai