Anda di halaman 1dari 1

Materi Bahasa Indonesia : Teks Nonfiksi

Tek nonfiksi adalah sebuah teks CIRI-CIRI NONFIKSI


yang dibuat berdasarkan fakta - menggunakan bahasa formal dan baku.
(kenyataan) dan mengandung - disusun berdasarkan fakta yang ada
banyak informasi. - ditulis secara jelas dan logis (masuk akal)

JENIS-JENIS BUKU NONFIKSI

Buku Motivasi Buku pelajaran Surat Biografi

CONTOH CERITA NONFIKSI TENTANG PENDIDIKAN

Budaya membaca di Indonesia merupakan pekerjaan tersulit dan harus melalui jalan
yang berliku untuk menempuhnya. Hal ini dibuktikan berdasarkan survei bahwa
minat baca masyarakat Indonesia baru 0,001 persen. Artinya, dalam seribu
masyarakat hanya ada satu masyarakt yang memiliki minat baca. Rendahnya minat
baca menandakan rendahnya budaya membaca pada masyarakat secara umum.

Hal ini akan berakibat pada kurangnya daya saing disebabkan penguasaan ilmu
pengetahuan dan teknologi yang rendah, dan mengalami keterasingan terhadap diri
dan lingkungannya. Oleh sebab itu tahun 2015 pemerintah memberlakukan aturan
untuk para siswa. Yaitu membaca selama lima belas menit sebelum kegiatan belajar
mengajar dimulai.

Di era sekarang anak-anak lebih tertarik dengan korea serta gadget mereka.
Pembicara pernah membuktikan hal ini. Ketika beliau sedang mengajar di sebuah
desa, ketika ditanya apa itu Laos, mereka tidak mengetahuinya. Hal ini disebabkan
karena minat baca yang rendah dan rasa ingin tahu yang kurang.

Anda mungkin juga menyukai