Anda di halaman 1dari 2

KEGIATAN NUZULUL QUR'AN DI DUKUH KENDAL SARI

A. LATAR BELAKANG
Pemahaman terhadap Al- Qur'an merupakan suatu keharusan bagi setiap muslim. Karena
manusia adalah makhluk yang paling unik dan salah satunya adalah memiliki potensi untuk
beribadah kepada Allah SWT. Alangkah murkanya apabila kita menyia-nyiakan potensi yang di
berikan oleh Allah SWT. Potensi yang perlu di kembangkan adalah mengamalkan sesuai Al-
Qur'an. Apabila manusia telah mengamalkan sesuai Al-Qur'an dengan sebai-baiknya dan
insyaallah akan memiliki moral yang baik pula dan dapat meningkatkan keimanan dan
ketakwaan kepada Allah SWT disamping itu kita juga akan mendapatkan syafaat dari nabi
Muhammad SAW.
B. TUJUAN KEGIATAN

1. Memperingati Turunnya Al-Qur'an


2. Miningkatkan sikap solidaritas masyarakat
3. Mengeksplor bakat dalam diri remaja di masyarakat
4. Sebagai sarana menyambung tali silaturahmi
5. Menumbuhkan nilai-nilai religi di masyarakat khususnya remaja

C. JADWAL PELAKSANAAN

Nama Kegiatan Bulan

1. Perencanaan kegiatan Maret - April

2. Penyusunan proposal Maret- April

3. Pengajuan proposal April

4. Pelaksanaan kegiatan April

D. RENCANA ANGGARAN cv

No. Uraian Kegiatan Volume Jumlah Biaya


1. Persiapan: 1 x Rp. 20.000,00 Rp. 20.000,00

a. Penyusunan proposal
b. Pengajuan proposal

2. Snack 30 x Rp. 10.000,00 Rp. 300.000,00

3. Honor juri 3 x Rp. 100.000,00 Rp. 300.000,00

4. Tamu Pengisi acara 2 x Rp. 200.000,00 Rp. 400.000,00

5. Air Mineral 3 dus x Rp. Rp. 126.000,00


42.000,00

Rp. 1.146.00,00
Jumlah Keseluruhan

E. PENUTUPAN
Demikian proposal ini kami susun. Semoga dengan adanya kegiatan ini dapat meningkatkan
keimanan dan ketakwaan terhadap Allah SWT. Atas perhatian dan kerja sama, kami ucapkan terima
kasih.

Anda mungkin juga menyukai