Anda di halaman 1dari 2

Visi : Menjadikan Sarjana Administrasi Rumah Sakit yang mandiri, unggul secara

regional dan nasional dalam mengatasi masalah terkait Rumah Sakit dengan
kompeten dan profesional serta unggul dibidang rekam medik dan sistem teknologi
informasi kesehatan melalui Tri dahrma perguruan tinggi.  

Misi :

1. Menyelenggarakan program pendidikan dan pengajaran ilmu Administrasi


Rumah Sakit  berlandaskan manajemen mutu demi meningkatkan pelayanan
dibidang kesehatan.
2. Memperkuat dan mendorong pengembangan diri untuk menjadi pemimpin
yang kreatif, inovatif dan inklusif dan berpandang luas dibidang Administrasi
Rumah Sakit.
3. Melaksanakan penelitian dan pengabdian kepada masyarakat yang berkualitas,
tepat guna, dan berkelanjutan.
4. Mengembangkan budaya profesinla dalam mengelola sumberdaya perguruan
tinggi.
5. Menjalin kerjasama yang saling meguntungkan dengan berbagai institut
nasional,regional dan internasional dalam melaksanakan Tridarma Perguruan
Tinggi
Visi : Menjadikan Sarjana Administrasi Rumah Sakit yang mandiri, unggul secara
regional dan nasional dalam mengatasi masalah terkait Rumah Sakit dengan
kompeten dan profesional pada kualitas pelayanan serta unggul dibidang rekam
medik dan sistem teknologi informasi kesehatan melalui Tri dahrma perguruan
tinggi.  

Misi :

1. Menyelenggarakan program pendidikan dan pengajaran ilmu Administrasi


Rumah Sakit  berlandaskan manajemen mutu demi meningkatkan pelayanan
dibidang kesehatan.
2. Mengelola dan mengeluarkan system tata kelola program studi yang
berkualitas sesuai dengan perkembangan ilmu pengetahuan.
3. Memperkuat dan mendorong pengembangan diri untuk menjadi pemimpin
yang kreatif, inovatif dan inklusif dan berpandang luas dibidang Administrasi
Rumah Sakit.
4. Melaksanakan penelitian dan pengabdian kepada masyarakat yang berkualitas,
tepat guna, dan berkelanjutan.
5. Mengembangkan budaya profesinla dalam mengelola sumberdaya perguruan
tinggi.
6. Menjalin kerjasama yang saling meguntungkan dengan berbagai institut
nasional,regional dan internasional dalam melaksanakan Tridarma Perguruan
Tinggi

Anda mungkin juga menyukai