XII MIPA 4
16
b. Menghargai Hak Asasi Manusia (HAM) Orang Lain, HAM sudah dimiiliki oleh
seluruh manusia sejak mereka dilahirkan. Dapat diketahui HAM sendiri meliputi Hak
Asasi Pribadi, Ekonomi, Pengayonan, Politik, dsb. Menghargai HAM berkenaan
dengan sila ke-2, karena sila ini menghubungkan perilaku kita sebagai manusia yang
memiliki hakikat yang sama dengan manusia lain di dunia.
b. Hak untuk Memilih Agama, kebebasan untuk memilih agama adalah hak yang juga
kita dapatkan sejak lahir dan saya sebagai warga negara Indonesia telah mendapatkan
hak tersebut. Selain kebebasan untuk memilih agama, negara juga membebaskan
rakyatnya untuk memilih pendidikan, serta pekerjaan.