Anda di halaman 1dari 1

INSTRUMEN SUPERVISI AKADEMIK

Pembelajaran Jarak Jauh (PJJ) atau Belajar Dari Rumah (BDR)

A. PRA-OBSERVASI (PERTEMUAN AWAL)


WAWANCARA

1. Satuan Pendidikan : ……………………………………………………


2. Nama Guru : ……………………………………………………
3. Mata Pelajaran : ……………………………………………………
4. Kelas / Semester : ……………………………………………………
Lamanya wawancara : .............. menit

No Pertanyaan Catatan Pengamat


1 Kompetensi/tujuan apa yang ingin dicapai
dalam pembelajaran yang akan Saudara
lakukan?

2 Materi apa yang Saudara siapkan?


Jelaskan alasan Saudara!

3 Metode apa yang akan Saudara gunakan dalam


pembelajaran (daring atau kombinasi)?
Apa alasan Anda memilih metode tersebut?

4 Media pembelajaran apa yang Saudara pilih?


Apa alasan Anda memilih media pembelajaran
tersebut?

5 Apa yang perlu mendapat perhatian khusus


pada pembelajaran kali ini?

Jakarta, ....................... 2020

Guru Mata Pelajaran Penyelia

................................ .............................
NIP. NIP.

Anda mungkin juga menyukai