Anda di halaman 1dari 3

DESAIN PEMBELAJARAN TOPIK 2

Aktivitas Guru
No. Alat dan Bahan Aktivitas Peserta Didik Waktu

1. Lingkaran  Membentuk kelompok masing-masing  Guru membagi peserta didik menjadi beberapa kelompok heterogen terdiri 20
Origami: 4-5 orang. dari 4-5 orang. Menit
120 buah  Guru membagikan Lingkaran Origami ke setiap kelompok dengan
 Masing – masing kelompok masing–masing kelompok memperoleh 30 buah Lingkaran Origami
mendapatkan 30 buah Lingkaran  Guru membimbing peserta didik untuk menemukan konsep pola barisan
Origami bilangan
Ilustrasi :
 Setiap kelompok meyusun kancing baju
sesuai dengan pola yang telah di
berikan di LKPD dan mencatat pola
barisan bilangan berikutnya sampai
dengan susunan ke 8 di lembar LKPD

 Guru membimbing siswa untuk melengkapi tabel susunan pola yang


telah diberikan di LKPD dan menentukan jenis pola bilangannya
2. Lingkaran  Masing – masing kelompok  Guru membagikan Lingkaran Origami kesetiap kelompok dengan masing– 20
Origami: mendapatkan 55 buah Lingkaran masing kelompok memperoleh 55 buah Lingkaran Origami Menit
220 buah Origami  Guru membimbing peserta didik untuk menemukan konsep pola barisan
bilangan

 Setiap kelompok meyusun Lingkaran Ilustrasi :


Origami sesuai dengan pola yang telah
di berikan di LKPD dan mencatat pola
barisan bilangan berikutnya sampai
dengan susunan ke 8 di lembar LKPD
 Guru membimbing siswa untuk melengkapi tabel susunan pola yang telah
diberikan di LKPD dan menentukan jenis pola bilangannya
3. Lingkaran  Masing – masing kelompok  Guru membagikan Lingkaran Origami kesetiap kelompok dengan masing-masing 20
Origami: mendapatkan 70 buah Lingkaran kelompok memperoleh 55 buah Lingkaran Origami Menit
280 buah Origami  Guru membimbing peserta didik untuk menemukan konsep pola barisan bilangan

Ilustrasi :
 Setiap kelompok meyusun Lingkaran
Origami sesuai dengan pola yang telah
di berikan di LKPD dan mencatat pola
barisan bilangan berikutnya sampai
dengan susunan ke 8 di lembar LKPD
 Guru membimbing siswa untuk melengkapi tabel susunan pola yang telah
diberikan di LKPD dan menentukan jenis pola bilangannya
4. Kartu:  Masing–masing kelompok mendapatkan  Guru membagikan kartu kesetiap kelompok dengan masing–masing kelompok 20
36 buah 9 buah kartu memperoleh 9 buah kartu Menit
 Setiap kelompok menyusun kartu  Guru membimbing peserta didik untuk menemukan konsep pola barisan bilangan
sesuai dengan pola yang telah di Ilustrasi

berikan di LKPD
 Setiap kelompok mengemukakan
pendapatnya apakah pola yang telah
disusun dapat membentuk suatu pola?
 Peserta didik dapat menentukan
banyaknya susunan persegi panjang  Guru membimbing siswa untuk menentukan banyaknya persegi panjang
yang dibentuk kartu untuk bangun – untuk bagun selanjutnya yang telah diberikan di LKPD
bangun berikutnya
5. Perwakilan kelompok mempresentasikan  Memfasilitasi 30
hasil diskusinya.  presentasi dan Menit
 terjadinya dan diskusi kelas
6. Peserta didik mengumpulkan LKPD hasil Melakukan aktivitas penutup: 10
praktik tiap kelompok.  Melakukan verifikasi Menit
 Melakukan umpan baik
 Menyampaikan penugasan
 untuk pertemuan
 berikutnya.

Anda mungkin juga menyukai