Anda di halaman 1dari 1

Macam-Macam Vitamin Beserta Manfaatnya

   
Ada macam-macam vitamin, dan semuanya merupakan nutrisi penting yang
harus Anda dapatkan setiap hari. Vitamin yang berbeda diperoleh dari jenis
makanan yang berbeda pula. Oleh karena itu, Anda harus mengonsumsi
beragam makanan agar kebutuhan vitamin tetap terpenuhi.
Vitamin memang memegang peranan penting bagi tubuh, tetapi Anda tidak
membutuhkan vitamin dalam jumlah yang terlalu banyak setiap harinya. Dalam
artikel ini akan dibahas mengenai jenis, manfaat, dan sumber vitamin, serta takaran
yang dibutuhkan.

Jenis dan Manfaat Vitamin


Ada 13 vitamin yang diketahui memiliki fungsi penting bagi tubuh. Berikut ini adalah
ketigabelas vitamin tersebut berikut manfaatnya:

1. Vitamin A
Vitamin A berfungsi untuk menjaga kesehatan mata. Vitamin ini membantu mata
untuk melihat dalam cahaya yang redup dan membedakan warna benda. Selain itu,
vitamin A juga berperan dalam menjaga kesehatan kulit dan membantu sistem imun
melawan infeksi.

Anda mungkin juga menyukai