Anda di halaman 1dari 2

Merdeka Berkarya

Tetap Waspada
#LawanCOVID-19 #Taat Prokes

Semangat baru, belajar dikebiasaan baru, mengukir prestasi semakin seru

Artikel ini telah tayang di tribunbatam.id dengan judul Kumpulan Kata Mutiara Hari Guru Nasional 25 November, Cocok untuk Ucapan,
https://batam.tribunnews.com/2019/11/24/kumpulan-kata-mutiara-hari-guru-nasional-25-november-cocok-untuk-ucapan.
SKENARIO PEMBELAJARAN
Kelas : 5 (Lima) Editor: Danang Setiawan
Tema : 7 (Peristiwa Dalam Kehidupan )
Subtema : 2 (Peristiwa Kebangsaan Seputar Proklamasi Kemerdekaan)
Semester :2
Alokasi Waktu : 140 menit
Hari/ tanggal : Kamis, 10 Februari 2022

Kompetensi Dasar Materi


PPKn
1.3 Mensyukuri keberagaman sosial budaya masyarakat sebagai anugerah Tuhan Yang
Bermain peran “Toleransi
Maha Esa dalam konteks Bhineka Tunggal Ika
dalam Keberagaman”
2.3 Bersikap toleran dalam keberagaman sosial budaya masyarakat dalam konteks
Bhineka Tunggal Ika
3.3 Menelaah keberagaman sosial budaya masyarakat
4.3 Menuliskan cerita tentang kegiatan yang mendukung keberagaman sosial budaya
masyarakat

SBDP
Pola lantai gerak tari
3.3 Memahami pola lantai dalam tari kreasi daerah
kreasi daerah
4.3 Mempraktikkan pola lantai pada gerak tari kreasi daerah

Tujuan Pembelajaran
Setelah menyimak video peserta didik dapat bermain peran Toleransi dalam Keberagaman, dan
mempraktikkan pola lantai gerak tari kreasi daerah penuh tanggung jawab dan percaya diri

Alat/Media
Video, Papan tulis dan alat tulis

Bahan/Materi
Video

Penilaian
(1) Keaktifan partisipasi, (2) Refleksi atas pengetahuan yang diperoleh, (3) Hasil kerja

1
Anak-anak bagaimana kabar kalian? Mudah-mudahan selalu sehat, semangat dan bahagia ya. Anak-anak sebelum memulai kegiatan kita baca doa belajar
dulu ya (berdoa sesuai agama dan kepercayaan masing-masing). Selalu taati prokes, jalani kebiasaan baru dengan selalu mencuci tangan sebelum dan
sesudah berkegiatan, menjaga jarak, dan selalu pakai maskermu. Mudah-mudahan kita semua selalu dalam lindungan Tuhan, sehat dan terhindar dari segala
penyakit, Aamiin.
Jangan lupa 3 kata ajaib yang harus kalian ucapkan kepada siapapun, ucapkan tolong bila minta bantuan, ucapkan maaf apabila melakukan kesalahan, dan
ucapkan terima kasih setelah mendapatkan bantuan!

Kegiatan 1 Kegiatan 2
Terimakasih telah menyelesaikan tugas sebelumnya, kalian memang
Halo anak-anak, bagaimana kabar hari ini?
hebat.
Semoga sehat dan bersemangat..
Pada minggu lalu kita sudah mempelajari jenis karya tari. Ayo ingat
Anak-anak hebat, selalu taati protokol kesehatan ya, kembali! Ada bentuk karya tari tunggal, karya tari berpasangan, dan
Jangan abai karena covid masih mengintai. Jangan lengah, bentuk tari kelompok. Setiap bentuk karya tari lebih indah saat
karena covid belum musnah. Waspadalah! penyajiannya mempertimbangkan pola lantai.
Seperti kita tahu, pola lantai dibuat untuk memperindah pertunjukan
Jangan lupa sarapan makanan bergizi sebelum memulai
karya tari. Oleh karena itu dalam pembuatan pola lantai harus
belajar hari ini agar sehat dan imunitas tetap terjaga.
memperhatikan beberapa hal, antara lain:
Anak-anak, kunci dari persatuan dan kesatuan yang ada 1. Bentuk pola lantai.
dalam masyarakat Indonesia yang beragam adalah adanya 2. Maksud atau makna pola lantai.
sikap toleransi dan saling menghargai. 3. Jumlah penari
Ayo, Ingat kembali semboyan Bhinneka Tunggal Ika 4. Ruangan atau tempat pertunjukan.
semboyan itu mengingatkan bangsa Indonesia untuk tetap 5. Gerak tari.
bersatu meskipun terdiri atas masyarakat yang beragam. Sehingga, penampilan gerak tari tidak terlepas dari desain garis dan
Sikap saling menghargai dan menghormati sangat desain pola lantai.
diperlukan untuk menjaga kerukunan. Sikap saling Gerak Tari Melengkung
menghargai dan menghormati itu dapat diwujudkan antara Kita sudah mempelajari macam-macam gerak tari pola lantai
lain dengan hal-hal berikut : melengkung, terdiri dari beberapa jenis bentuk pola lantai, yaitu garis
lingkaran, angka delapan, huruf U dan lengkung ular.
1. Menyaksikan pertunjukan kesenian daerah lain.
2. Berteman tanpa membeda-bedakan budaya suku Pola lantai lengkung ini bisa membuat tarian tradisional menjadi lebih
indah. Tarian tradisional banyak yang menggunakan macam-macam
maupun agama.
gerak tari pola lantai jenis melengkung, seperti tari Ma’badong Toraja dari
3. Mau mempelajari kebudayaan Indonesia yang berbeda Sulawesi Utara, tari Piring dari Sumatera Barat dan tari Randai dari
dengan budayanya sendiri. Sumatera Barat.
4. Menghargai orang lain yang sedang menjalankan
Untuk mengingat dan melihat kembali salah satu contoh tarian daerah
ibadah ataupun upacara adat meskipun berbeda menggunakan pola lantai melengkung ada baiknya kalian menyimak
dengan kita. kembali vidio pembelajaran berikut!
Selanjutnya simak video pada tautan link berikut: https://youtu.be/bix13lkDHE0
https://youtu.be/AWQkTfUJIL4
Bagaimana vidionya? Sangat menarik bukan? Kalian sudah menyimak
Bagaimana videonya? menarik bukan? Setelah menyimak contoh beberapa gerakan tarian sekapur sirih yang berasal dari daerah
dan mengamati vidio yang kalian tonton, tugas kalian jambi.
adalah: Sekarang tugas kalian adalah :
1. Ayo bermain peran! Pasti seru! Peragakan 1 adegan 1. Perhatikan! dan hafalkan contoh gerakannya ya, kemudian praktikan
drama seperti pada video dengan bimbingan guru di depan kelasmu!
bersama teman di sekolah jika kalian melaksanakan 2. Gunakan busana dan properti kreasi sederhana untuk memperindah
Pembelajaran tatap muka, atau lakukan bersama penampilan tarian kreasimu!
keluarga di rumah jika kalian melaksanakan Anak-anak hebat, pembelajaran hari ini telah usai. Tetapi anak-anak tidak
pembelajaran secara daring! boleh lupa, bahwa besok kita akan belajar yang lebih seru lagi.
2. Buatlah kesimpulan dari adegan cerita yang kalian https://pintarinah.blogspot.com/2022/02/peristiwa-peristiwa-pada-
perankan! masa.html
3. Tuliskan kesimpulan di buku tugasmu! Persiapkan diri kalian untuk kegiatan besok ya.
Mari kita akhiri kegiatan belajar hari ini dengan membaca doa sesudah
belajar. Terima kasih, sampai jumpa besok!

TIM PENULIS:
1. Tarinah, S.Hi, S.Pd.
2. Achmad Komardani, S.Pd
3. Dra. Yeyet Daryati, M.Pd. RPP ini hanya sebagai Referensi, silahkan bapak ibu guru menyesuaikan
4. Dr. Sri Handayani, M.M. dengan kebutuhan di sekolah masing-masing. 2

Anda mungkin juga menyukai