Anda di halaman 1dari 3

Tekanan darah 120 per 60 milimeter air raksa

Nadi 80 kali per menit

Pernafasan 20 kali per menit

Suhu tubuh 36,5 derajat celcius

Glasgow coma scale eye response 4 motoric response 6 verbal response x

Fungsi kortikal luhur sulit dinilai (afasia motorik)

Refleks menings kaku kuduk negatif

Nervus cranialis pupil bundar isokor diameter 2,5 milimeter mata kiri dan mata kanan

Refleks cahaya langsung positif bilateral

Refleks cahaya tidak langsung positif bilateral

Nervus cranialis lain parese NVII dextra tipe sentral

Motorik pergerakan menurun pada ekstremitas dextra

Kekuatan nilai 0 pada ektremitas dextra superior dan nilai 2 pada ekstremitas dextra inferior

Tonus menurun pada ekstremitas dextra

Refleks fisiologis nilai plus 1 pada ekstremitas dextra

Refleks patologis Hoffman tromner negatif/ negatif , Babinski positif pada ekstremitas dextra

Sensorik sulit dinilai

Otonom buang air besar normal, buang air kecil normal


White blood cell 14.100

Red blood cell 3.610.000

Hemoglobin 10,2

Platelet 395.000

Gula darah sewaktu 98

Ureum 38

Kreatinin 0,97

Natrium 139

Kalium 4,3

Klorida 105

PT 10,6

APTT 23,7

INR 1,02

Hasil msct thoraks (9-10-2021), kesan :

- terpasang gastric tube dengan tip kesan pada gaster

- tidak tampak gambaran pneumonia maupun lesi noduler pada kedua paru

- atherosclerosis left coronary artery

- efusi pleura bilateral yang mengakibatkan atelektasis kompresif lobus inferior kedua paru

Hasil msct brain (9-10-2021), kesan :

- brain atrophy

- mastoiditis bilateral

- rhinitis kronik

- deviasi septum nasi


- terpasang ngt dengan tip tidak tervisualisasi

Infus natrium chlorida 0,9 % 20 tetes per menit

Oksigen 2-4 liter per menit via nasal canule

Citicholin 500 miligram tiap 12 jam per intravena

Mecobalamin 500 mikrogram tiap 24 jam per intravena

Omeprazole 40 miligram tiap 12 jam per intravena

Dexametasone 5 miligram tiap 6 jam per intravena

Paracetamol 500 miligram ektra per nasogastric tube (jika demam)

Dulcolax supposutoria 10 miligram tiap 24 jam per rectal (jika sulit buang air besar)

Anda mungkin juga menyukai