Anda di halaman 1dari 1

SKENARIO 6

Seorang perempuan berusia 45 tahun masuk rumah sakit dengan keluhan utama
keluar darah dari anussejak 10 bulan yang lalu, mual (+), muntah (+), demam
sejak seminggu sebelum MRS, BB menurun dalam 1 tahun terakhir. Setelah
menjalani perawatan, dilakukan operasi pengangkatan kanker pada usus besar.
Saat ini terdapat luka sayat bekas pembedahan pada perut, terpasang drain,
kateter, NGT dan infus. Keluhan lemah (+), terbaring di tempat tidur.
Keadaan umum : Kesadaran baik, tampak lemah, tirah baring. Tanda – tanda vital,
S :36,8 °C (axilla, N : 88 x/mnt teratur, lemah, TD :100/60 mmHg, lengan kanan,
berbaring, RR : 20 x/mnt, normal, HR : 84 x/mnt teratur, TB : 155 cm, BB : 40kg.
Laboratorium : Kalium serum 3.8 mEq/L, Na serum 131 mEq/L, Cl serum 109
mEq/L, WBC 3.7, Hb 9.2, Ht 30.4, PLT 238.000, Lymph 37.5%, MXD 7.9%,
Neutr 54.6% .
Foto abdomen : Contras colon in loop dengan barium single contrast
- Menyokong suatu masa di colon ascendens dekat flexura hepatica
- USG abdomen : Tampak massa pada colon dextra (Caecum), massa solid
ukuran 8 x 3 cm
- Kesimpulan Massa colon dextra

Anda mungkin juga menyukai