Anda di halaman 1dari 3

BAB II

Sifat Optik Material (Menentukan energi gap material semikonduktor)

1. Tujuan Praktikum
1. Memahami prinsip kerja Spektrometer UV-Vis
2. Menentukan energi gap material semikonduktor
3. Menentukan apakah material yang diuji memiliki direct band gap ataukah indirect
band gap
4. Menentukan material semikonduktor berdasarkan nilai energi gap yang diperoleh dari
hasil pengukuran

2. Dasar Teori

Dasar teori terkait penentuan energi gap material dari data pengukuran spektrometer UV-
Vis, dapat dilihat dalam paparan singkat video demonstrasi dan link eksternal terlampir. Prinsip
kerja spektrometer UV-Vis menjadi tugas yang perlu dikerjakan mahasiswa.

3. Prosedur Praktikum

Berikut ini garis besar tahapan praktikum, lebih detail tentang langkah-langkah percobaan
silakan melihat prosedur praktikum tertera dalam paparan singkat video demonstrasi.

− ln 𝑇
A. Percobaan Pertama (𝛼 = )
𝑑

1. Membuka data untuk praktikum


2. Data yang diperoleh dari spektrometer UV-Vis yaitu panjang gelombang dan
transmitansi
3. Membuat plot dalam bentuk grafik antara panjang gelombang dan transmitansi
4. Mengolah data dengan nilai awal dibagi dengan nilai tertinggi transmitansi agar
mendapatkan nilai transmitansi sama dengan 1
5. Mencari nilai -ln T, α, α² (d = 0,5 μm), dan E ( hc = 1240 )
6. Membuat grafik antara E dan α²
7. Menentukan Eg dengan menarik garis linier ke bawah
8. Setelah mendapatkan nilai Eg kemudian menentukan material dengan melihat
pada tabel semikonduktor band gap

B. Percobaan Kedua
1. Mengkalikan nilai α dan E kemudian di kuadratkan (αE)²
2. Membuat grafik antara E dan (αE)²
3. Menetukan Eg dengan menarik garis lurus ke bawah
4. Setelah mendapatkan nilai Eg kemudian menentukan material dengan melihat
pada tabel semikonduktor band gap
REFERENSI

[1] Callister, William D. 2001. “Fundamentals of Materials Science and Engineering” Fifth
Editiom. Salt Lake City : John Wiley & Sons. ISBN 0-471-39551-X.

[2] Band gap (Eg) calculation of UV-Vis spectroscopy from absorption spectra - YouTube

[3] Band gap energy (Tauc Plot? Constant = 1240? Constant = 2 303?) - YouTube

[4] crystallites (grain) size and strain through W-H plot method - YouTube

[5] Band gap energy from absorption data using Tauc plot method (2019) - YouTube

[6] UV Vis spectroscopy - YouTube

[7] Transmittance to absorbance conversion UVvis spectroscopy for band energy calculation -
YouTube

Anda mungkin juga menyukai