Anda di halaman 1dari 2

TUGAS STATISTIK

1. Distribusi mahasiswa baru di Yogyakarta MM-UGM dapat dilihat pada tabel berikut ini:
Profesi/kelas A B C D
Perbankan 3 8 10 7
Akuntant 5 4 6 11
Konsultan 12 6 4 5
Dokter 2 1 3 1
Pejabat Publik 8 10 7 6
Hitunglah probabilitasnya:
a. Peserta yang terpilih adalah berprofesi sebagai dokter atau konsultan atau akuntant
b. Peserta yang terpilih berasal dari kelas A atau C atau D
c. Peserta yang terpilih dari kelas C atau berprofesi sebagai konsultant
d. Peserta yang terpilih adalah pejabat publik, berapa probabilitasnya dia dari kelas A
e. Apabila yang terpilih peserta dari kelas C< berapa probabilitasnya dia berprofesi di dunia
perbankan.

2. Jelaskan secara lengkap dan kritis serta berikan contoh konkret tentang yan gsdr ketahui tentang
makna dari istilah ini serta kegunaannya:
a. Pengukuran interval ukuran dispersi
b. Data time series
c. Ukuran dispersi
d. Reabilitas
e. pengukuran ordinal
f. sampling error
g. non sampling error
h. ukuran letak
i. parameter

3. Data berikut ini memperlihatkan distribusi tingkat produksi pada kuartal lalu:
Jumlah produksi ((unit)
60 – 64 5
65 – 69 9
70 – 74 12
75 – 79 16
80 – 84 11
85 – 89 7
Hitunglah : a. Mean, median dan modus
B. Koeffisien variasi dan bentuk distribusinya

4. Dari data datas dihitung pula nilai – nilai sebagai berikut


a. Jumlah produksi yang tergolong 2% tertinggi
b. Jumlah produksi yang tergolong 12% terendah
c. Jumlah produksi minimal 15% di bawah rata-rata
d. Jumlah produksi yang tergolong 25% terendah
e. Jumlah produksi yang tergolong 16% tertinggi
5. Mr. X akan membeli suatu komoditas dengan spesifikasi teknis dari sampelnya adalah sebagai
berikut:
Sampel Merk A Merk B Merk C
(jam) (jam) (jam)
1 140 125 170
2 142 122 75
3 141 126 170
4 146 127 173
5 147 130 177
6 145 140
7 149
Manakah yang akan dibeli oleh Mr. X tersebut? Mengapa?

6. Hasil uji kelayakan dalam pengisian bensin BBM pada sebuah SPBU di kota X selama 6 hari
adalah sbb:
Sample hari ke Hasil uji yang seharusnya terisi 1 liter
1 0.98 liter
2 1.02
3 0.97
4 0.99
5 1.01
6 0.96
Bila ambang batas penyimpangan yang di toleransi adalah 2% apakah SPBU tersebut harus
diberi sangsi? Mengapa?

7. Di bursa saham jakarta pada hari ini ditawarkan saham perdana dari 3 perusahaan, yaitu A, B
dan C. Probabilitas saham dari perusahaan A akan berhasil dalam pandangannya -0,8, saham
B = 0,75 dan saham C = 0,60. Hitunglah probabilitasnya:
a. Ketiga saham tersebut engalami kegagalan dalam perdagangannya
b. Paling banyak 2 saham diantaranya berhasil
c. Paling sedikit 1 saham di antaranya mengalami kegagalan
d. Lebih dari 1 saham mengalami keberhasilan dalam perdagangannya

8. Probabilitas sdr lulus dalam ujian statistik adalah 90%. Bila ada sebanyak 5 peserta ujian
yang dipilih secara random, maka hitunglah probabilitasnya:
a. Semuanya tidak lulus
b. Yang lulus lebih dari 3 peserta
c. Paling banyak ada 3 peserta yang tidak lulus
d. Peserta yang lulus kurang dari 2 peserta

9. Probabilitas sdr lulus pada program matrikulasi = 75%. Bila dipilih secara random sebanyak 7
peserta, maka berapakah probabilitasnya
a. Semua peserta mengalami kegagalan
b. Paling sedikit yang lulus 5 peserta
c. Paling banyak yang tidak lulus 3 peserta
d. Yang lulus lebih dari 5 peserta

Anda mungkin juga menyukai