Anda di halaman 1dari 2

PERANCANGAN SISTEM KERJA DAN ERGONOMI

Tugas 5
Dalam sebuah hotel terdapat beberapa departemen seperti departemen
marketing, departemen office, departemen front office, dan departemen Food and
Beverage. Dalam pelayanan hotel terdapat fungsi pelayanan hotel dan fungsi
fasilitas hotel. Kedua fungsi tersebut memiliki tingkat kebutuhan masing-masing.
Tingkat kebutuhan tiap fungsi digambarkan dalam tabel berikut

Tingkat
Deskripsi Fungsi
Kebutuhan
Pelayanan Mempersiapkan fasilitas Primer
Hotel Melayani tamu Sekunder
Mempersiapkan fasilitas Primer
Mempercepat pelayanan Sekunder
Fasilitas hotel
Memberikan kesan fasilitas yang
Tersier
mewah

Selanjutnya akan dimunculkan alternatif- alternatif yang mungkin untuk


melakukan perbaikan sebagai langkah pengembangan terhadap keberadaan dan
kondisi pelayanan hotel beserta fasilitas kerja yang ada. Alternatif-alternatif desain
usulan yang dibuat kemudian akan dinilai keuntungan kerugiannya serta
kelayakannya dalam implementasi. Komponen yang terpilih kemudian akan
dikombinasikan untuk menghasilkan alternatif yang akan dievaluasi dan
dikembangkan lebih lanjut.

Alternatif yang muncul adalah sebagai berikut :


Alternatif Desain Komponen
Pelayanan hotel standar
Akses internet di lobby dan resto hotel
Desain Awal (0)
Pelayanan food & beverage di resto
Informasi hotel dari salescall marketing
Pelayanan food & beverage ke semua kamar
Informasi hotel dari salescall marketing
Alternatif 1
Akses internet di semua kamar
Pengembangan karyawan dengan training
Pelayanan food & beverage di resto
Akses internet di semua kamar
Alternatif 2
Pengembangan karyawan dengan training
Informasi hotel lewat website dan social media
Pelayanan food & beverage ke semua kamar
Alternatif 3
Akses internet di semua kamar
Pengembangan karyawan dengan training
Informasi hotel lewat website dan social media

Agar fokus analisa terarah pada keadaan yang ada, maka sebelumnya perlu
ditentukan kriteria-kriteria yang akan dipertimbangkan dalam penilaian ini. Kriteria
yang dipertimbangkan adalah sebagai berikut: keadaan kamar, waktu pelayanan,
ketepatan pelayanan, adannya fasilitas penunjang, kualitas sumber daya manusia,
dan keluasan jaringan layanan informasi.

Untuk mengembangkan pelayanan hotel maka perlu dilakukan


pengembangan sumber daya manusianya, sehingga kualitas pelayanan dapat
meningkat. Selain itu keadaan kamar harus didesain senyaman mungkin dengan
menyediakan pendingin ruangan, pemanas air minum, toilet dengan air hangat, dan
televisi. Dengan memanfaatkan internet sebagai tempat untuk mengelola informasi
(website dan social media) proses reservasi dapat berlangsung lebih cepat dengan
sistem booking online. Hal tersebut mempermudah konsumen untuk berkomunikasi
dengan pihak hotel sehingga dapat meningkatkan jumlah pengnjung. Selain itu,
pendapatan dapat menginkat karena penggunaan telepon berkurang dan jaringan
infromasi semakin luas.

Anda mungkin juga menyukai