Anda di halaman 1dari 23

KONSEP SISTEM INFORMASI

MANAJEMEN PENDIDIKAN
ICT Team
| Management Information System (MIS)

Definisi SIM
Sistem Informasi Manajemen (SIM)
sebuah sistem manusia / mesin yang terpadu
(integrated) untuk menyajikan informasi guna
mendukung fungsi operasi, manajemen dan
pengambilan keputusan dalam organisasi.

12/13/09 Discovering Computers 2


Management Information System
Menurut: Kamus Komputer dan Teknologi Informasi

Disingkat dengan MIS. Dalam bahasa Indonesia disebut


dengan Sistem Informasi Manajemen. Didefenisikan sebagai
kumpulan dari manusia dan sumber-sumber daya di dalam
suatu organisasi yang bertanggung jawab mengumpulkan dan
mengolah data untuk menhasilkan informasi yang berguna
untuk semua tingkatan management di dalam kegiatan
perencanaan dan pengendalian. Atau, kumpulan dari
sistem-sistem yang menyediakan informasi untuk mendukung
manajemen.
Keuntungan SIM
⚫ Memfasilitasi perencanaan dan
pengambilan keputusan
⚫ Meminimalisir informasi yang
bertumpuk(redundant and overload)
⚫ Memudahkan koordinasi
⚫ Memudahkan proses kontrol (monitoring
dan evaluasi)
⚫ Memudahkan dalam pengumpulan,
pemrosesan, pengambilan dan evaluasi
informasi
| Management Information System (MIS)

Posisi SIM dalam pengambilan


keputusan
Perencanan strategis dan kebijakan
TOP MANAGER
& pengambilan keputusan (PMU dan Direktur PSMK)

Perencanaan taktis dan MIDDLE


pengambilan keputusan MANAGER (Kasek)

Perencanaan operasional LOW


MANAGER (Wakasek)
dan pengambilan keputusan

Proses Transaksi &


inquiry response
(Operator)
12/13/09 Discovering Computers 6
SKEMA SIM INVEST

MMIS
FMIS PMIS

EMIS SIM TMIS

HUMIS PMIS
PEMIS
Indikator Keberhasilan SIM
⚫ Informasi bisa diakses kapan saja dan di mana saja
⚫ Manajemen di semua tingkatan yang terkait dengan
pengembangan dan pengelolaan SMK SBI-INVEST
dapat memanfaatkan data dan informasi yang akurat
dan relevan sesuai dengan tugas dan fungsinya
⚫ Terjalinnya interaksi, koordinasi, komunikasi dan
kerjasama yang baik antar unsur /institusi di tingkat
pusat dan daerah khususnya yang terkait dalam
pengembangan dan pengelolaan SMK SBI INVEST
⚫ Lancarnya tahapan pelaksanaan pengembangan SMK
SBI-INVEST dan kesesuaian hasil dari setiap
komponen yang dikembangkan dalam kurun waktu
yang telah ditetapkan
Apakah SIM selalu harus dengan
komputer?
⚫ TIDAK
⚫ Awalanya SIM dilakukan secara manual
sebagai sistem yang mengelola informasi
untuk mendukung pengambilan keputusan
⚫ Komputer digunakan untuk
mempercepat dan mempercerdas proses.
EMIS/SIMP sebagai subsistem dari SIM

MMIS
FMIS PMIS
SAS
SFS

EMIS EMIS SIM TMIS

SPS

HUMIS PMIS
PEMIS
SIMP/EMIS??
⚫ Sistem Informasi Manajemen
Pembelajaran (Education Management
Information System) adalah sub sistem
dari Sistem Informasi Manajemen SMK
INVEST yang dimanfaatkan untuk
mengelola kegiatan pembelajaran dan
inventarisasi SMK INVEST
Bagian-bagian SIMP
⚫ SAS (Sistem Administrasi Sekolah) untuk
mengelola datapokok siswa, guru, jadwal
KBM, penilaian
⚫ SFS (Sistem Fasilitas Sekolah) untuk
pengelolaan fasilitas sekolah (Bangunan,
Peralataan, Infrastruktur, perabot, bahan,
jadwal penggunaan ruang)
⚫ SPS (Sistem Pembelajaran Sekolah) untuk
pengelolaan pembelajaran (media
pembelajaran)
Aplikasi yang akan dikembangkan
(2010)
⚫ Desktop based application (for data input
dan reporting)
⚫ Web based application (for reporting
purpose only). Contoh : KHS siswa bisa
diakses secara online dengan proteksi
tertentu sehingga siswa yang satu tidak
bisa melihat KHS siswa yang lain
Input
⚫ Biodata sekolah
⚫ Data siswa (beserta data orang tua siswa)
⚫ Data Tenaga Pendidik dan Tenaga
Kependidikan
⚫ Data Mata Pelajaran
⚫ Data Nilai
⚫ Data Peralatan
⚫ Data Sarana dan Prasarana
⚫ Data lahan
⚫ Data hubungan industri
⚫ Data penelusuran alumni
Output
⚫ Laporan
⚫ Pada perkembangannya SIM diupgrade
menjadi Expert System dimana dengan
pemanfaatan teknologi membuat laporan
yang dihasilkan bisa langsung menjawab
suatu permasalahan yang dialami pengguna
(computerized problem solving)
Lingkup Integrasi SIMP

Digital/Virtual
Learning Library
Management
System

PMIS/SIMPro
SIMP/EMIS

SIMK/FMIS Datapokok SMK


Hubungan SIMP dengan LMS
⚫ Learning Management System adalah sebuah
software aplikasi untuk melakukan
administrasi, dokumentasi, dan pelaporan
program pelatihan/pembelajaran secara
online(e-learning). Contohnya Moodle
⚫ SIMP mengekspor biodata siswa, guru, dan
mata pelajaran yang akan digunakan untuk
menggenerate program pelatihan maupun
ujian jaak jauh dalam LMS
⚫ LMS mengekspor nilai yang akan diolah
dalam SIMP
Hubungan SIMP dengan Digital
Library
⚫ Digital Library adalah jenis perpustakaan
yang koleksinya tesimpan dalam format
digital
⚫ Terminologi lain adalah Sistem Informasi
Manajemen Perpustakaan
⚫ SIMP mengekspor biodata yang akan
digunakan dalam pengelolaan Digital Library
dan SIM Perpustakaan
⚫ SIMP mengimpor laporan dari SIM
Perpustakaan. Contoh : Siswa tidak bisa
dianggap lulus secara sistem jika masih ada
tanggungan peminjaman buku
Hubungan SIMP dengan SIMK
⚫ SIMP mengekspor biodata siswa untuk
pengelolaan keuangan
⚫ SIMP mengekspor data-data peralatan,
kondisi peralatan, bangunan untuk dihitung
sebagai nilai aset pada SIMK
Hubungan SIMP dengan Datapokok
⚫ SIMP mengenerate laporan yang
kompatibel dengan sistem entri data
pokok SMK untuk memudahkan proses
pengumpulan data
Hubungan SIMP dengan PMIS
⚫ SIMP menggenerate laporan yang sesuai
dengan standar pelaporan PMIS untuk
nantinya diolah menjadi progress report
of SMK INVEST development
⚫ Contoh : parameter siswa. Dalam 5 tahun
jumlah siswa harus mencapai 1500. Dari
laporan SIMP akan diketahui progress
SMK untuk mencapai target akses
tersebut.
Kesimpulan
⚫ SIMP digunakan untuk mengelola
mengelola kegiatan pembelajaran dan
inventarisasi SMK INVEST
⚫ SIMP akan dikembangkan pada tahun 2010
oleh konsultan
⚫ SIMP yang nantinya akan dikembangkan
merupakan Sistem yang terintegrasi
dengan sistem lain
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai