Anda di halaman 1dari 6

JOBSHEET

SISTEM AC (AIR CONDITIONER)


TEKNIK KENDARAAN RINGAN

Bidang Keahlian : Teknologi dan Rekayasa


Program Keahlian : Teknik Otomotif
Kompetensi Keahlian : Teknik Kendaraan Ringan
Mata Pelajaran : Pemeliharaan Kelistrikan Kendaraan Ringan
Kompetensi Dasar : Merawat secara berkala sistem AC

Kelas : XI
Nama Peserta : ……………………...........................................
No peserta : ……………………
Pembina / Instruktur : 1. Drs. Hono Suparjo
2. Nanang Lukman, S.Pd
3. Ardi Setyanto, S.Pd
4. Ari Yuga Aswara, S.Pd

TUJUAN PELAJARAN PRAKTIK

Siswa dapat :

1. Membaca wiring diagram


2. Merangakai kelistrikan penerangan dan kelistrikan body
3. Memeriksa dan medignosa kerusakan kelistrian body standart
4. Memperbaiki kerusakan pada kelistrikan body standart
5. Dapat melepas dan memasang komponen kelistrikan

ALAT :
1. Manifolg gauge/monometer AC
2. Test lamp
3. Multytester
4. Trainer penerangan/mobil
BAHAN :
1. Fuse
2. Gas Freon/refrigent ( R.!2, R.134)
3. Tinol
4. Isolasi
5. Skun / soket

ALAKASI WAKTU :
1. Instruksi : 1 jam
2. Praktik : 3 jam
3. Job prktik : pertemuan .......

KESELAMTAN KERJA :
1. Periksa posisi selektor pada multyteser,sesuaikan dengan satuan yang akan
diperiksa/diukur.
2. Hubungkan pingset/colok multytester sesuai jenis terminalnya (plus/+ atau minus/-)
3. Selektor multytester posisikan/kondisikan “off” jika tidak pakai/disimpan
4. Cek periksa jenis gas pendinging yang yang akan dipakai R.12 atau R 1 3 4.
5. Pastikan pemasangan slang benar kencang dan tidak bocor.

LANGKAH KERJA

1. Buka kap mesin kendaraan


2. Cari neple/cop/pentil untuk pemasanagan manifold gauge AC pada sistemAC di
kendaraan
3. Memasang slang berwarna merah pada daerah tekan tinggi pada system AC
( kompresor salurantekan, saluran kondensor dan saluran filter/reciferdryer)
4. Memasang slang berwarna biru pada daerah tekan redah pada system AC ( saluran
keluar evaporator,saluran masuk kompresor)
5. Memasang slang berwarna kuning pada tbung Freon, kran ditutup jika tidak akan
mengisi gas pendingin
6. Memeriksa tekanan system AC pada kondisi AC tidak bekerja dan Mesin mati/off :
a. Setelah memasang alat pengukur tekan sepeti tersebut diatas( slang merah pada
TT dan Biru pada TR), maka jarum menujukan angka yang sama atau hasil
tekanan pada alat di tekanan rendah dan tekanan tinggi sama atau hamper
sama, jka tidak sama maka system AC tersebut mengalami masalah.
Hasil pengukuran/pemeriksaan …………… bar atau psi

7. Memeriksa suu pada evaporator

a. Menutup semua pintu dan jendala kendaraan


b. Menghidupkan kendaraan
c. Memasang thermometer pada evaporator
d. Menghidupakan/mengoperasikan AC 3 s.d 5 menit
e. Hasil pengukuran/pemeriksaan 17 s.d 20o C, jika hasil sama dengan temperature
dengan udara luar mka system AC tidak normal/ada masalah
f. Jika hasil ……………. oC
8. Memriksa/mengukur tekan system AC
a. Memasang alat slang merah dii TT dan warna biru di TR
b. Kran keduanya tertutup, mesin di hidupkan hingga mencapai putaran 2000 rpm
c. Tekanan di TR 1,5 s.d 2 bar dandi TT 14,5 s.d 15 bar, jika hasilnya tdak sesaui
berarti system ada masalah.
d. Jika hasilnya di TR dan TT :
Kedua jarum di TR dan TT rendah semua,menunjukan pengisian gas Freon kuran
dan terjadi kebocoran.
Kedua jarum di TR dan TT tinggi semua,menunjukan pengisian gas Freon kelbihan
,kondesor tidak berfungsi maksimal.

1
Gambar kelistrikan lampu kepala dengan blit dan lampu kota (l.parkir)

Perhatkan gambar rangkain tersebut dengan teliti !


1. Sebutkan nama komponen-komponen pada rangkai kelistrikan tersebut

NO NAMA KOMPONEN KETERANGAN


1 ................................................ ...........................................
2 ................................................ ...........................................
3 ................................................ ...........................................
4 ................................................ ...........................................
5 ................................................ ...........................................
6 ................................................ ...........................................
7 ................................................ ...........................................

2. Ragkaikanlah gambar tersebut pada teriner yang sudah tersedia


3. Lakukan pemeriksaan dengan voltmeter atau tes lap

HASIL
KESIMPULAN ATAU
NO KEGIATAN PEMERIKS
KETERANGAN
AAN
1 Periksa / ukur beda .......... ....................................
potensial/tegangan antara terminal Volt ...
plus dan minus baterai
2 Periksa/ukur tegangan pada ........... ....................................
terminal masuk/30 swicth saklar Volt ...
pengedali lampu kepala
3 Periksa/ukur tegangan pada ........... ....................................
terminal masuk/58 dan 56 swicth Volt ...
saklar pengedali lampu kepala
4 Periksa/ukur tegangan pada ........... ....................................
terminal masuk/56.a. swicth saklar Volt ...
dim lampu kepala
5 Lakukan kegiatan tersebut dengan menggunakan tes lam.
Pada terminal masuk/30 swicth Menyala/ ....................................
pengedali lampu kepala padam ...
Pada terminal 58 dan 56 swicth Menyala/ ....................................
pengedali lampu kepala padam ...
Pada terminal terminal 56.a dan Menyala/ ....................................
56.b plus lampu rem padam ...

4. Perhatikan gambar wiring kelistrikan body dan mesin type toyota kijang
5. Rangkaikan kelistrikan body (lampu kepala,lampu kota,tanda belok,rem dan klason)
Sebutkan nama komponen pad gambar kelistrika washer ini

NO NAMA KOMPONEN KETERANGAN


1 ................................................ ...........................................
2 ................................................ ...........................................
3 ................................................ ...........................................
4 ................................................ ...........................................
5 ................................................ ...........................................

Anda mungkin juga menyukai