Anda di halaman 1dari 19

PEMERINTAH KOTA BEKASI

DINAS PENDIDIKAN
Jl. Lapangan Bekasi Tengah No.2. Telp.(0210 882543 Kode Pos 17113

INSTRUMEN SUPERVISI AKADEMIK


PANDUAN WAWANCARA PRA PENGAMATAN

Lamanya wawancara :
Sekolah : SMP Santa Maria Monica
NamaGuru :
MataPelajaran :
Kelas/Semester :

No PERTANYAAN CATATAN PENGAMAT


4 3 2 1

1 KD indikator apa yang akan saudara sajikan

2 Metode apa yang akan saudara gunakan dalam


pembelajaran KD ini? Apa alasan saudara memilih
metode tersebut ?
3. Alat dan bahan (sumber belajar) apa yang saudara
siapkan?jelaskan alasannya?
4. Ceritakan tahapan pembelajaran yang akan saudara
sajikan.
5. Persiapan tertulis apa yang saudara buat?
6 Materi apa yang dianggap sulit oleh siswa
berdasarkan perkiraan saudara?
Jika ada materi apa,jelaskan apa alasan saudara?
7 Kompetensi apa yang bisa dimiliki siswa setelah
mengikuti pembelajaran sesuai dengan harapan
saudara?
8 Apa yang perlu mendapat perhatian khusus pada
pembelajaran kali ini?

JUMLAH SKOR

Bekasi, 2021
Kepala SMP____________ Guru Mata Pelajaran

______________________ ______________________
NIP. NIP.

PEMERINTAH KOTA BEKASI


DINAS PENDIDIKAN
Jl. Lapangan Bekasi Tengah No.2. Telp.(0210 882543 Kode Pos 17113

SUPERVISI ADMINISTRASI PERENCANAAN PEMBELAJARAN

Nama Sekolah :
Nama Guru :
Pangkat Golongan :
Mata Pelajaran :
Semester/ Tahun :
No KomponenAdministrasi Kondisi Skor Nilai Keterangan
Pembelajaran Ya Tidak 4 3 2 1 Kesesuaian
1 Kalender Pendidikan
2 Program Tahunan 4= BaikSekali
3 Program Semester
3= Baik
4 Analisis Standar Isi
5 Silabus 2= Cukup
6 RPP
7 Jadwal Tatap Muka 1= Kurang
8 Agenda Harian
9 KKM
10 Absensi Siswa

Jumlah Skor

Keterangan : Skor Perolehan X 100%


Nilai Akhir = Skor maximal

Ketercapaian: 86 % - 100 % = Baik Sekali


70% - 85 % = Baik NILAI AKHIR
55% - 69 % = Cukup
Dibawah 55% = Kurang

Catatan Hasil Supervisi:

Bekasi, 2013

Mengetahui Bekasi, 2021


Kepala SMP............. Guru Mata Pelajaran

....................................... ...................................
NIP. NIP

PEMERINTAH KOTA BEKASI


DINAS PENDIDIKAN
Jl. Lapangan Bekasi Tengah No.2. Telp.(0210 882543 Kode Pos 17113

FORMAT TELAAH RPP


1. Berilah tanda cek ( V) pada kolom skor (1, 2, 3 ) sesuai dengan kriteria yang tertera
pada kolom tersebut. Berikan catatan atau saran untuk perbaikan RPP sesuai penilaian
Anda

2. Isilah Identitas RPP yang ditelaah.

Nama Guru : .....................................................


Mata pelajaran : .....................................................
Topik/Sub topik : ......................................................

Hasil Penelaahan dan Skor Catatan


No Komponen Rencana Pelaksanaan
1 2 3 revisi
Pembelajaran

Tidak Kurang Sudah


A Identitas Mata Pelajaran
ada Lengkap Lengkap

1. Terdapat: satuan pendidikan, kelas,


semester, mata pelajaran jumlah
pertemuan

B Kompetensi Inti dan Kompetensi


Dasar

1 Kompetensi Inti (KI)

2 Kompetensi Dasar (KD)

Sesuai
Perumusan Indikator dan Tujuan Tidak Sesuai Seluruh
C.
Pembelajaran Sesuai Sebagian
nya

1. Kesesuaian dengan Kompetensi Dasar

2. Diturunkan dari KI-1 dan KI-2


dirumuskan dalam bentuk perilaku
umum yang bermuatan nilai dan
sikap yang gejalanya dapat diamati
3. Diturunkan dari KI-3 dan KI-4
dirumuskan dalam bentuk perilaku
spesifik yang dapat diamati dan
terukur
4 Kesesuaian rumusan dengan aspek
pengetahuan.
5. Kesesuaian rumusan dengan aspek
keterampilan
E. Pemilihan Materi Ajar Tidak Sesuai
Sesuai Sebagian
Sesuai
Seluruh

Nya

1. Kesesuaian dengan Kompetensi Dasar


2. Kesesuaian dengan tujuan pembelajaran

3 Kesesuaian dengan karakteristik peserta


didik

4 Keruntutan uraian materi ajar

Tidak Sesuai Sesuai


F. Pemilihan Sumber Belajar
Sesuai Sebagian Seluruhnya

1. Kesesuaian dengan kompetensi dasar

2. Kesesuaian dengan materi


pembelajaran

3 Kesesuaian dengan pendekatan saintifik

4. Kesesuaian dengan karakteristik peserta


didik

Sesuai
Tidak Sesuai Seluruh
G. Pemilihan Media Belajar
Sesuai Sebagian
nya

1. Kesesuaian dengan kompetensi dasar


2. Kesesuaian dengan materi pembelajaran

3 Kesesuaian dengan pendekatan saintifik

4. Kesesuaian dengan karakteristik peserta


didik

Sesuai
Tidak Sesuai Seluruh
H. Skenario Pembelajaran
Sesuai Sebagian
nya

1. Menampilkan kegiatan pendahuluan,


inti, dan penutup dengan jelas

2. Kesesuaian kegiatan dengan


pendekatan saintifik (mengamati,
menanya, mengumpulkan informasi,
menalar/mengasosiasikan,
mengkomunikasikan)

3 Kesesuaian metode pembelajaran dengan


materi yang disajikan

4. Kesesuaian tahapan pembelajaran


dengan sintak model pembelajaran yang
digunakan

5. Kesesuaian kegiatan dengankeruntutan


materi yang dipelajari peserta didik
6. Kesesuaian alokasi waktu kegiatan
pendahuluan, kegiatan inti dan kegiatan
penutup dengan cakupan materi

Sesuai
Tidak Sesuai Seluruh
I. Rancangan Penilaian Pembelajaran
Sesuai Sebagian
nya

1 Kesesuaian bentuk, teknik dan instrumen


dengan indikator pencapaian kompetensi

2. Kesesuaian antara bentuk, teknik dan


instrumen Penilaian Sikap

3. Kesesuaian antara bentuk, teknik dan


instrumen Penilaian Pengetahuan

4. Kesesuaian antara bentuk, teknik dan


instrumen Penilaian Keterampilan

Jumlah skor

Keterangan : Skor Perolehan X 100%


Nilai Akhir = Skor maximal NILAI AKHIR

Ketercapaian: 86 % - 100 % = Baik Sekali


70% - 85 % = Baik
55% - 69 % = Cukup
Dibawah 55% = Kurang

Tindak Lanjut

TINDAK LANJUT:

Mengetahui Bekasi, 2021


Kepala SMP............. Guru Mata Pelajaran

....................................... .....................................
NIP. NIP.
PEMERINTAH KOTA BEKASI
DINAS PENDIDIKAN
Jl. Lapangan Bekasi Tengah No.2. Telp.(0210 882543 Kode Pos 17113

FORMAT SUPERVISI PELAKSANAAN PEMBELAJAAN

1. Berilah tanda cek ( V) pada kolom skor (0, 1 ) sesuai dengan kriteria yang tertera
pada kolom tersebut. Berikan catatan atau saran untuk perbaikan RPP sesuai
penilaian Anda

2. Isilah Identitas Guru yang akan di Supervisi

Nama Peserta : ...............................................................................


Asal Sekolah : ................................................................................
Mata Pelajaran : ................................................................................
Kelas : ................................................................................
Topik/Subtopik : ................................................................................
Aspek yang Diamati Ya Tidak Catatan Perbaikan
Skor 1 0

Kegiatan Pendahuluan

1 Salam , Berdoa sebelum memulai kegiatan

2. Mengkondisikan suasana belajar yang menyenangkan

3. Mendiskusikan kompetensi yang sudah dipelajari dan


dikembangkan sebelumnya berkaitan dengan
kompetensi yang akan dipelajari dan dikembangkan

4. Menyampaikan memotivasi, siswa siap belajar

5. Menyampaikan garis besar cakupan materi dan kegiatan


yang akan dilakukan

6. Menyampaikan kompetensi / tujuan Pembelajaran yang


akan dicapai dan manfaatnya dalam kehidupan sehari-
hari

Kegiatan Inti

Penguasaan materi pembelajaran

1 Kemampuan menyesuaikan materi dengan kompetensi


dasar

2 Kemampuan mengkaitkan materi dengan pengetahuan


lain yang relevan, perkembangan Iptek, dan kehidupan
nyata.

3 Menyajikan pembahasan materi pembelajaran dengan


tepat.

4 Menyajikan materi secara sistematis (mudah ke sulit,


dari konkrit ke abstrak)

Penerapan strategi pembelajaran yang mendidik

1 Melaksanakan pembelajaran sesuai dengan kompetensi


yang akan dicapai

2 Melaksanakan pembelajaran secara runtut

3 Menguasai kelas

4 Melaksanakan pembelajaran yang menumbuhkan


partisipasi aktif peserta didik dalam mengajukan
pertanyaan

5 Melaksanakan pembelajaran yang menumbuhkan


partisipasi aktif peserta didik dalam mengemukakan
pendapat

6 Melaksanakan pembelajaran yang mengembangkan


keterampilan peserta didik sesuai dengan materi ajar

7 Melaksanakan pembelajaran yang bersifat kontekstual

8 Melaksanakan pembelajaran dengan memperhatikan


perkembangan sikap peserta didik pada kompetensi
dasar dari KI-1 dan KI-2

9 Melaksanakan pembelajaran sesuai dengan alokasi


waktu yang direncanakan

Penerapan Pendekatan Saintifik

1 Memfasilitasi dan menyajikan kegiatan peserta didik


untuk mengamati

2 Memancing peserta didik untuk bertanya apa, mengapa


dan bagaimana

3 Menfasilitasi dan menyajikan kegiatan bagi peserta


didik untuk mengumpulkan informasi

4 Memfasilitasi dan menyajikan kegiatan bagi peserta


didik untuk mengasosiasikan data dan informasi yang
dikumpulkan

5 Menfasilitasi dan menyajikan kegiatan bagi peserta


didik untuk mengkomunikasikan pengetahuan dan
keterampilan yang diperolehnya

Pemanfaatan sumber belajar/media dalam pembelajaran

1 Menunjukkan keterampilan dalam penggunaan sumber


belajar bervariasi

2 Menunjukkan keterampilan dalam penggunaan media


pembelajaran

3 Melibatkan peserta didik dalam pemanfaatan sumber


belajar

4 Melibatkan peserta didik dalam pemanfaatan media


pembelajaran

5 Menghasilkan pesan yang menarik

Pelaksanaan Penilaian Pembelajaran

1 Melaksanakan Penilaian Sikap

2 Melaksanakan Penilaian Pengetahuan

3 Melaksanakan Penilaian Keterampilan

Pelibatan peserta didik dalam pembelajaran

1 Menumbuhkan partisipasi aktif peserta didik melalui


interaksi guru, peserta didik, sumber belajar

2 Merespon positif partisipasi peserta didik

3 Menunjukkan sikap terbuka terhadap respons peserta


didik

4 Menunjukkan hubungan antar pribadi yang kondusif

5 Menumbuhkan keceriaan atau antusiasme peserta didik


dalam belajar

Penggunaan bahasa yang benar dan tepat dalam


pembelajaran

1 Menggunakan bahasa lisan secara jelas dan lancar


2 Menggunakan bahasa tulis yang baik dan benar

Kegiatan Penutup

Penutup pembelajaran

1 Menfasilitasi dan membimbing peserta didik untuk


menarik kesimpulan.

2 Menfasilitasi dan membimbing peserta didik untuk


merefleksi proses dan materi pelajaran

3 Melakukan penilaian (Post Test ) hasil belajar

4 Memberikan tugas baik tugas individual maupun


kelompok sesuai dengan hasil belajar peserta didik

Jumlah

Keterangan : Skor Perolehan X 100%


Nilai Akhir = Skor maximal NILAI AKHIR

Ketercapaian: 86 % - 100 % = Baik Sekali


70% - 85 % = Baik
55% - 69 % = Cukup
Dibawah 55% = Kurang

Beri masukan pelaksanaan pembelajaran secara umum :

TINDAK LANJUT:

Mengetahui Bekasi, 2021


Kepala SMP............. Guru Mata Pelajaran

....................................... .....................................
NIP. NIP.
PEMERINTAH KOTA BEKASI
DINAS PENDIDIKAN
Jl. Lapangan Bekasi Tengah No.2. Telp.(0210 882543 Kode Pos 17113

FORMAT SUPERVISI PENILAIAN PEMBELAJARAN

Nama Peserta : ...............................................................................


Asal Sekolah : ................................................................................
Mata Pelajaran : ................................................................................
Kelas : ................................................................................
Topik/Subtopik : ................................................................................
Aspek yang Diamati Ya Tidak Catatan
4 3 2 1
√ √

Teknik dan Instrumen Peilaian

1. Melakukan teknik penilaian pembelajaran


sesuai dengan yang direncanakan pada
RPP .
2. Menggunakan instrumen penilaian
pembelajaran sesuai dengan yang
direncanakan pada RPP

Hasil Penilaian Pembelajaran

3. Daftar nilai hasil penilaian sikap

4. Daftar nilai hasil penilaian pengetahuan

5. Daftar nilai hasil penilaian keterampilan

Tindak Lanjut Penilaian

6 Analisis hasil penilaian pembelajaran

7 Rencana tindak lanjut penilaian (Program


Remedial/Pengayaan)

Jumlah

Keterangan : Skor Perolehan X 100%


Nilai Akhir = Skor maximal
NILAI AKHIR
Ketercapaian: 86 % - 100 % = Baik Sekali
70% - 85 % = Baik
55% - 69 % = Cukup
Dibawah 55% = Kurang

Beri masukan penilaian pembelajaran secara umum :

TINDAK LANJUT:

Mengetahui Bekasi, 2021


Kepala SMP............. Guru Mata Pelajaran

....................................... .....................................
NIP. NIP
BERITA ACARA
PELAKSANAAN SUPERVISI AKADEMIK
(Melaksanakan Supervisi Perangkat Pembelajaran)
SMP……………………….
TAHUN PELAJARAN ………………….
Pada hari ini, Rabu tanggal dua belas bulan ………tahun………., telah dilaksanakan
………… oleh Kepala SMP …………… terhadap guru yang disupervisi.
Adapun guru yang disupervisi adalah sebagai berikut :
1. ………………………
2. ………………………
3. ………………………
4. ………………………
5. ………………………
6. dst
Dokumen hasil Supervisi Perangkat Pembelajaran dikumpulkan oleh Kepala Sekolah
untuk disusun sebagai laporan.
Demikian berita acara ini dibuat dan dapat ditindaklanjuti serta dapat digunakan
sebagaimana mestinya.

Bekasi,
Mengetahui
…………….
Kepala
Pengawas Pembina
SMP…………..

NIP. NIP.
HASIL SUPERVISI AKADEMIK
Sekolah :
Semester :
Th. Pelajaran :
Nama Kepala Sekolah :

Nilai

Perencanaan Pembelajaran
No Nama Guru/ NIP Mata Pelajaran
Skor Catatan dan Temuan
Administrasi Telaah Pelaksanaan Penilaian Total
Perencanaan RPP Pembelajaran Pembelajaran
Pembelajran
Edu 60 Belum dapat mengembangkan RPP sesuai dengan
standar proses, Belum memahami tentang
1 IPA 70 65 70
penggunaaan model, pendekatan, Strategi dan
metode

Jumlah

Bekasi, 2021
Kepala SMP

NIP.
HASIL PELAKSANAAN SUPERVISI AKADEMIK
TAHUN PELAJARAN ………….
Nama Sekolah :
Nama Kepala Sekolah :

Perolehan nilai hasil


Supervisi Akademik
No Nama Guru Mata Pelajaran Kesimpulan*
Semester 1 Semester 2
Harus ikut diklat virtual SIM PKB, IHT, MGMP

Bekasi, 2021
Kepala SMP

NIP.
IDENTIFIKASI HASIL TEMUAN PEMBELAJARAN

Nama Sekolah :
Nama Kepala Sekolah :
Semester :
Th. Pelajaran :

No. Aspek Yang Diidentifikasi Masalah Yang Ditemukan Alternatif Pemecahan Masalah

1. Perangkat pembelajaran

2. Proses pembelajaran

3. Penilaian pembelajaran

Bekasi, ………………….2019
Kepala SMP………

NIP.

Sistematika Program Supervisi Akademik

Halaman Judul Kata Pengantar Daftar Isi


BAB.I PENDAHULUAN
A.Latar Belakang
B.Landasan Hukum
C.Tujuan

BAB II PEMANTAUAN (MONITORING)


A.Proses Pemantauan (Monev) 1.Tahap Perencanaan 2. Tahap Pelaksanaan
B.Teknik Monitoring.

BAB III.SUPERVISI
A. Teknik supervisi akademik
1.Teknik supervisi individual
a. Kunjungan kelas
b. Observasi kelas
c. Pertemuan individual
d. Kunjungan antar kelas e. Menilai diri sendiri

2. Teknik supervisi kelompok

B.Sasaran Kegiatan

C. Waktu Pelaksanaan /Jadwal Supervisi

BAB IV. EVALUASI, PELAPORAN DAN TINDAK LANJUT


A.Evaluasi
B.Pelaporan
C.Tindak lanjut

Lampiran :
1.Teknik Pemantauan
2.Jadwal Supervisi
3.Instrumen Supervisi

Anda mungkin juga menyukai