Anda di halaman 1dari 1

Nama : Pipih Mardianah

Nim : 181011600133

Tanggal : 24 Januari 2022

TUGAS 1 PEMBEKALAN PPL

1. Mata pelajaran ekonomi SMA yang saya pilih yaitu mata pelajaran tentang harga pasar dengan
menggunakan metode jigsaw

2. Langkah-langkah umum yang saya gunakan dalam metode tersebut adalah :


• Memberi salam
• Berdoa
• Menyampaikan tujuan pembelajaran dan kompetensi Yang akan dipelajari dan
manfaatnya dalam kehidupan sehari
• Menyampaikan materi pendahuluan tentang pengertian Pasar, bentuk pasar, syarat
terjadinya pasar dengan PPT dan Metode ceramah
• Menampilkan gambar untuk mengamati berbagai gambar/foto tentang suatu produk
yang ada di suatu pasar kemudian peserta didik diminta untuk memberikan komentar
dan menjawab pertanyaan tentang gambar tersebut.
• Membagi peserta didik menjadi 2 kelompok untuk Berdiskusi
• Menyediakan permasalahan dalam Lembar kegiatan Peserta didik (LKPD), semuq
permasalahan harus Diselesaikan oleh setiap kelompok.
• Peserta didik mendiskusikan hal-hal yang harus dikerjakan Untuk memecahkan
permasalahan pada LKPD.
• Salah satu perwakilan kelompok menyajikan hasil diskusi Kelompok tersebut,
kemudian mempresentasikan hasil diskusi. Kelompok yang lainnya memberikan
Tanggapan/pendapat terhadap hasil kerja kelompok tersebut
• Guru memberikan apresiasi kepada peserta didik dari hasil kerja kelompok
• Mengakhiri kegiatan pembelajaran dengan doa penutup dan Salam

3. Alasan saya memiliki metode pembelajaran jigsaw dalam materi pasar karna Jigsaw adalah
tipe pembelajaran kooperatif. Metode pembelajaran ini didesain untuk meningkatkan rasa
tanggung jawab siswa terhadap pembelajarannya sendiri dan juga pembelajaran orang lain.
Siswa tidak hanya mempelajari materi yang diberikan, tetapi mereka juga harus siap
memberikan dan mengajarkan materi tersebut kepada kelompoknya. Sehingga baik
kemampuan secara kognitif maupun social siswa sangat diperlukan dalam kegiatan
pembelajaran berkelompok.

Anda mungkin juga menyukai