Anda di halaman 1dari 2

BAB II STATISTIKA

A. Penyajian Data Tunggal


Test :
1. Perhatikan diagram berikut :

a) Berapa Selisih jumlah peminjam buku hari Rabu dengan hari Kamis.
b) Sebutkan kelemahan penyajian data dengan diagram gambar
2. Harga jagung bulan April 2014 –Agustus 2014 disajikan dengan diagram berikut :

Presentasi kenaikan harga jagung dari bulan mei-juni adalah 25 %, berapa harga jagung bulan Mei ?
3. Cermati diagram lingkaran tentang kegemaran siswa sbb:

Jika jumlah siswa 720 orang, tentukan jumlah siswa yang gemar menyanyi !
4. Perhatikan diagram garis berikut :

Berapa jumlah siswa yang berat badannya antara 41 kg sampai dengan 43 kg ?

Anda mungkin juga menyukai