Anda di halaman 1dari 11

Tema :

“Meningkatkan eksistensi FKMTS dalam pembangunan Sulteng di


era new normal”

Luwuk, 7 Maret 2022


LATAR BELAKANG

TW – REG FKMTSI XXXII


WILAYAH XIII SUL-TENG
MARS FKMTSI

Mari Kita Bersatu Padu


Didalam FKMTSI
Sebagai Bakti padamu Pertiwi
Mahasiswa yang mandiri

Wadah kita FKMTSI Mengisi kemerdekaan


Pengemban Mulia Cita-Cita Bangsa
Dengan jiwa Pancasila

FKMTSI Jadilah Tauladan


Mahasiswa Indonesia
FKMTSI Gemakanlah Kini
Diseluruh Nusantara … (2x)

TW – REG FKMTSI XXXII


WILAYAH XIII SUL-TENG
DESKRIPSI KEGIATAN

I. NAMA KEGIATAN
“TEMU WICARA REGIONAL WILAYAH XIII SULAWESI
TENGAH FKMTSI KE – XXXII TAHUN 2022”

II. TEMA KEGIATAN


“MENINGKATKAN EKSISTENSI FKMTSI DALAM
PEMBANGUNAN SULTENG DI ERA NEW NORMAL’’

III. TEMPAT KEGIATAN


“UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH LUWUK BANGGAI,
LUWUK – SULAWESI TENGAH”

IV. WAKTU KEGIATAN


SENIN, 7 MARET 2022

TW – REG FKMTSI XXXII


WILAYAH XIII SUL-TENG
LOGO KEGIATAN

• Tugu pada logo merupakan “Tugu Adipura” yang menjadi ikon


khas Kab. Banggai.
• Lingkaran tebal dalam logo memberi arti arahan, persahabatan,
hubungan dan kesatuan. Lingkaran tebal hitam gradasi merah
memberi arti perlindungan yang mengikat dan menambah
keberanian, juga gairah untuk melakukan Tindakan dalam
mahasiswa Teknik Sipil.
• Burung Maleo yang ikonik, merupakan anugrah bagi bumi
Sulawesi, sehingga burung ini dijadikan sebagai identitas daerah.
• Warna Jingga seperti sunset pada logo memiliki arti menunjukan
kehangatan saat menjalin hubungan dalam FKMTSI Wilayah
XIII Sulawesi Tengah, juga menunjukkan semangat untuk
melangkah lebih baik dalam menciptakan inovasi dan kreativitas
yang membanggakan.

TW – REG FKMTSI XXXII


WILAYAH XIII SUL-TENG
PESERTA

1. Peserta terdiri dari Delegasi (Maksimal 6


orang/institusi) dan Non-Delegasi (tidak dibatasi)
setiap institusinya.
2. Peserta merupakan anggota Himpunan Mahasiswa
Teknik Sipil (Aktif) di Institusinya.
3. Peserta diharapkan membawa surat rekomendasi
dari Himpunan/Institusinya.
4. Biaya Pendaftaran peserta Rp. 120.000,00 per-
orang.
5. Pendaftaran dilakukan di Tempat Penginapan
Peserta atau Sekertariat HMTS Universitas
Muhammadiyah Luwuk.
6. Peserta wajib berada di Luwuk paling lambat
sebelum pembukaan kegiatan dilakukan.

TW – REG FKMTSI XXXII


WILAYAH XIII SUL-TENG
TATA TERTIB

1. Peserta yang diakui adalah peserta yang terdaftar pada panitia


pelaksana;
2. Terdaftar sebagai mahasiswa Teknik Sipil;
3. Semua peserta wajib memakai seragam PDH/PDL FKMTSI,
atau Seragam PDH/PDL Himpunan, ataupun Almamater
Institusi;
4. Peserta wajib menggunakan sepatu selama kegiatan
berlangsung;
5. Setiap Institusi wajib membawa Bendera Himpunan dan
Surat Pengantar Himpunan/Institusi yang menerangkan
bahwa yang bersangkutan adalah delegasi ataupun non-
delegasi dari Himpunan tersebut;
6. Dilarang membawa, mengedarkan dan menggunakan zat
adiktif dan psikotropika selama kegiatan berlangsung;
7. Dilarang membawa isu SARA dan memancing atau membuat
keributan selama kegiatan berlangsung;
8. Jika ada hal-hal yang menyangkut kesalahpahaman maupun
perselisihan agar segera melaporkan kepada panitia pelaksana;
9. Setiap peserta yang meninggalkan tempat kegiatan ataupun
penginapan (yang telah disediakan) diluar agenda kegiatan
wajib melapor/menghubungi panitia pelaksana;
10. Jika terjadi hal-hal yang tidak diinginkan yang berasal dari
luar maka akan menjadi tanggung jawab panitia pelaksana;
11. Hal-hal yang belum diatur dalam tata tertib akan diatur oleh
panitia pelaksana.

TW – REG FKMTSI XXXII


WILAYAH XIII SUL-TENG
FASILITAS

▪ Penginapan
▪ Transportasi
▪ Makan 3 x 1 hari
▪ Plakat dan Sertifikat
▪ ATK

* Segala bentuk fasilitas yang disediakan panitia pelaksana adalah


untuk peserta yang melakukan regist, dan ditanggung selama
kegiatan berlangsung

TW – REG FKMTSI XXXII


WILAYAH XIII SUL-TENG
TITIK PENJEMPUTAN

POM BENSIN BUNGA, LUWUK – KAB. BANGGAI.

LINE OFFICER (LO) :


1. Universitas Tadulako Palu
Randa Agustiawan (0823-9343-0122)
Tri Supriyono (0821-9213-1802)

2. Universitas Muhammadiyah Palu


Rendi Lamato (0852-4254-7339)
Saprianto (0821-8969-5600)

3. Universitas Sintuwu Maroso Poso


Rahmad Ardiansyah (0852-8022-6231)
A’an Al Fikri (0821-9688-5899)

4. Universitas Madako Toli-toli


Fajar Satri Tama Masiliba (0821-9625-1346)
Moh. Tauhid (0823-1129-2449)

5. Universitas Tompotika Luwuk


Rahmat Rifansyah (0822-5294-5984)
Jhosua Arifin (0812-4221-9879)

TW – REG FKMTSI XXXII


WILAYAH XIII SUL-TENG
AGENDA KEGIATAN

HARI/TANGGAL KEGIATAN WAKTU TEMPAT PETUGAS


Pelataran Kampus Unismuh
Pembukaan 09.30 - 11.00 PANPEL
Luwuk
SHOIMA 11.30 - 12.30 Penginapan SKB LO
Pelataran Kampus Unismuh
Seminar 13.00 - 15.00 PANPEL
Luwuk
Pelataran Kampus Unismuh
Istirahat Sholat 15.00 - 15.30 LO
Senin, 7 Maret 2022 Luwuk
Pelataran Kampus Unismuh
Seminar 15.30 - 17.30 PANPEL
Luwuk
SHOIMA 17.30 - 20.00 Penginapan SKB LO
Pelataran Kampus Unismuh
Sarasehan 20.00 - 22.00 PANPEL
Luwuk
Istirahat 22.00 - 06.30 Penginapan SKB LO
Karya Wisata Ilmiah
09.00 - 12.00 PT. Donggi Senoro LNG PANPEL
(KWI)
SHOIMA 12.00 - 13.00 Penginapan SKB LO
Karya Tulis Ilmiah
13.00 - 15.30 Ruang Pasca Sarjana PANPEL
Selasa, 8 Maret 2022 (KTI)
SHOIMA 15.30 - 16.00 Penginapan SKB LO
Pembukaan Kongres 16.00 - 17.30 Aula SKB PANPEL
SHOIMA 17.30 - 20.00 Penginapan SKB LO
Kongres 20.00 - selesai Aula SKB PANPEL
Rabu, 9 Maret 2022 Kongres Menyesuaikan Aula SKB PANPEL
Kamis, 10 Maret 2022 Kongres Menyesuaikan Aula SKB PANPEL
Jum'at, 11 Maret 2022 Kongres Menyesuaikan Aula SKB PANPEL
Pelataran Kampus Unismuh
Sabtu, 12 Maret 2022 Penutupan 20.00 - selesai PANPEL
Luwuk

⁎ Agenda kegiatan dalam buku panduan ini bisa berubah kapan saja
jika terjadi kendala dalam proses persiapan panitia dan akan di
informasikan secepatnya terima kasih.

TW – REG FKMTSI XXXII


WILAYAH XIII SUL-TENG
SERBA SERBI KEGIATAN

TW – REG FKMTSI XXXII


WILAYAH XIII SUL-TENG

Anda mungkin juga menyukai