Anda di halaman 1dari 3

Assalamu’alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh

Baik untuk video kali ini saya akan menjelaskan tentang macam-macam operator dalam java
disini saya sudah membuat materi slide tentang penjelasan dan macam-macam operator dalam java
dengan judul “………..”, di dalam bahasa pemrograman kita akan mengenal dengan namanya
operator dimana operator ini akan kita gunakan nanti untuk membuat sebuah sistem.
didalam pemrograman java sendiri ada enam (6) operator yang harus kita fahami
1. Operator Artimatika;
2. Operator Penugasan;
3. Operator Pembanding;
4. Operator Logika;
5. Operator Bitwise dan;
6. Operator Ternary.
Pada video materi kali ini saya akan membahas Operator Aritmatika

1. Operator Aritmatika
dimana Operator aritmatika digunakan untuk melakukan operasi aritmatika.
Macam-macam operator artimatika
1. Penjumlahan dengan simbol plus ( + )
2. Pengurangan dengan simbol minus ( - )
3. Perkalian dengan simbol bintang (*)
4. Pembagian dengan simbol garis miring ( / )
5. Sisa Bagi dengan simbol persent ( % )

Baik sekarang kita akan praktikan atau kita terapkan ke dalam bahasa permograman java,
langkah awal kita buka dulu blue j,
setelah itu kita buat class baru dengan menekan tombol new class
disini kita tentukan judul class kita dengan nama opAritmatika
setelah itu kita klik tombol ok
setelah selesai membuat class baru kita buka editor class kita dengan cara klik kanan open editor
seteleh muncul editor kita bersihkan terlebih dahulu codingan default dari java dengan cara tekan
tombol Ctrl+A ada keyboard seteleh itu tekan tombol Delete ada Keyboard

baik sekarang editor kita sudah bersih, disini kita akan memulai codingan kita dengan membuat
struktur dasar java..

[music]

2. Operator Penugasan
Operator penugasan (Assignment Operator) fungsinya untuk meberikan tugas pada variabel
tertentu. Biasanya untuk mengisi nilai.

Pengisian Nilai =
Pengisian dan Penambahan +=
Pengisian dan Pengurangan -=
Pengisian dan Perkalian *=
Pengisian dan Pembagian /=
Pengisian dan Sisa bagi %=
3. Operator Pambanding
Sepeti namanya, tugas oprator ini untuk membandingkan.
Operator ini juga dikenal dengan opeartor relasi.
Nilai yang dihasilkan dari operator ini berupa boolean, yaitu: true dan false.

Nama Simbol
Lebih Besar >
Lebih Kecil <
Sama Dengan ==
Tidak Sama dengan !=
Lebih Besar Sama dengan >=
Lebih Kecil Sama dengan <=

4. Operator Logika
Kalau kamu pernah belajar logika matematika, pasti tidak akan asing dengan operator ini.

Nama Simbol di Java


Logika AND &&
Logika OR ||
Negasi/kebalikan !

5. Operator Bitwise
Operator bitwise merupkan operator yang digunakan untuk operasi bit (biner). Operator bitwise
terdiri dari:

Nama Simbol di Java


AND &
OR |
XOR ^
Negasi/kebalikan ~
Left Shift <<
Right Shift >>
Left Shift (unsigned) <<<
Right Shift (unsigned) >>>
Operator ini berlaku untuk tipe data int, long, short, char, dan byte.

Operator ini akan menghitung dari bit-ke-bit.


Misalnya, kita punya variabel a = 60 dan b = 13.

Bila dibuat dalam bentuk biner, akan menjadi seperti ini:


a = 00111100
b = 00001101
6. Operator Ternary
Opertor ini unik, seperti membuat pertanyaan.
Simbolnya menggunakan tanda tanya (?) dan titik-dua (:) untuk memisah jawabannya.

Anda mungkin juga menyukai