Anda di halaman 1dari 1

RINCIAN ANGGARAN BIAYA KEGIATAN PEMILIHAN PAMBAKAL SECARA SERENTAK PADA HARI "H"

TINGKAT DESA TAHUN 2021

No URAIAN Volume Satuan Harga Satuan Jumlah (Rp)


I Honorarium Panitia Pemilihan Pambakal Tingkat Desa 11,900,000
- Ketua 1 orang 1 ok 300,000 300,000
- Wakil Ketua 1 orang 1 ok 275,000 275,000
- Sekretaris
Anngota 31 orang 1 ok 250,000 250,000
orang 3 ok 225,000 675,000
- Anggota Hansip 12 orang 12 ok 200,000 2,400,000
- Anggota Polsek 2 orang dan Koramil 2 orang 4 ok 200,000 800,000
- Panitia di 12 TPS 36 orang 36 ok 200,000 7,200,000

II Belanja Bahan Pakai Habis Kantor (ATK) 1,577,500


- ATK Panitia Pimilihan Tingkat Desa 1 keg 1,577,500 1,577,500

III Belanja Dokumentasi 300,000


- Biaya Dokumentasi untuk Pemilihan Tingkat Desa 1 keg 300,000 300,000
- Biaya Dokumentasi untuk Pengawas Tingkat Desa keg 100,000 -

IV Belanja Cetak & Penggandaan 14,700,000


- fotocopy undangan Panitia Pemilihan Pambakal Tingkat Desa 6000 lbr 200 1,200,000
- fotocopy untuk Pengawas Tingkat Desa lbr 200 -
- cetak spanduk Pemilihan 15 lbr 100,000 1,500,000
- Pembuatan Surat Suara (Disesuaikan dengan Jumlah DPT) 6000 lbr 2,000 12,000,000

V Belanja Sewa Meja Kursi /Tenda 18,000,000


- Sewa Meja Kursi 600 buah 4,000 2,400,000
- Sewa Tenda 12 buah 600,000 7,200,000
- Sewa Tempat (Bilik Suara ) 12 buah 200,000 2,400,000
- Belanja Kotak Surat Suara 12 Paket 500,000 6,000,000

VI Belanja Makanan dan Minuman 4,750,000


- Belanja makanan dan minuman Rapat Panitia Pemilihan Pambakal Tingkat Desa 4 keg 250,000 1,000,000
- konsumsi makanan dan minuman Pada Hari H 150 kotak 25,000 3,750,000

VII Belanja Perjalanan Dinas Dalam Daerah 500,000


1 keg 500,000 500,000
- Belanja Perjalanan Dinas Panitia Pemilihan Pambakal Ke Kecamatan/ Ke Kabupaten

VIII Belanja Pakaian Dinas 8,050,000


- Belanja Pakaian Pambakal 1 Stel 1,700,000 1,700,000
- Belanja Pakaian Ibu PKK 1 Stel 1,250,000 1,250,000
- Belanja Pakaian Panitia Pemilihan Pambakal (6 orang ) 6 lbr 250,000 1,500,000
- Belanja seragam panitia TPS 36 Stel 100,000 3,600,000

IX Belanja Tak Terduga


Jumlah 59,777,500

Catatan :
- Untuk Insentif RT dengan Jumlah lebih 3 (tiga ) RT agar menyesuaikan
- Untuk Petugas Hansip disesuaikan dengan Jumlah TPS dan Personil yang Ada
- Untuk Anggaran Pilkades Serentak Dari APBDes agar menyesuaikan Kemampuan Keuangan Desa
- Dana Dianggarkan Pada Alokasi Dana Desa (ADD )
- Dana Menyesuaikan Jumlah Pemilih + 10 % Surat Suara
- Biaya anggaran Belanja Tak Terduga digunakan untuk Keperluan Protokol Kesehatan Covid-19

Anda mungkin juga menyukai