Anda di halaman 1dari 3

SOAL IPS KELAS VII

1. Secara geografis Indonesia terletak diantara dua samudra yakni ……


a. Samudra pasifik dan samudra hindia
b. Samudra atlantik dan samudra arktik
c. Samudra pasisik dan samudera atlantik
d. Samudra hindia dan samudera antlantik
2. Seorang guru mengajar siswa-siswanya di dalam kelas. Hal ini termasuk contoh dari interaksi sosisal
dalam bentuk ……
a. Individu dengan individu
b. Individu dengan kelompok
c. Kelompok dengan kelompok
d. Sesorang dengan kelompok
3. Makanan dan pakaian termasuk dalam kategori kebutuhan ……
a. Primer
b. Sekunder
c. Tersier
d. Kuarter
4. Unsur peta yang dipakai sebagai patokan untuk menginformasikan terakit isi dari peta adalah
a. Legenda
b. Judul peta
c. Tahun pembuatan peta
d. Tanda arah peta
5. Jika di bandung menunjukkan waktu pukul 10.00 WIB, maka waktu di jayapura menunjukkan pukul
……
a. 12.00 WIT
b. 11.00 WIT
c. 09.00 WIT
d. 08.00 WIT
6. Agama islam di Indonesia masuk pada abad ke -7 Masehi sampai dengan abad 13 Masehi. Maka dari
itu ada beberapa cara yang dilakukan untuk penyebaran di Indonesia diantaranya, kecuali ……
a. Pendidikan
b. Migrasi
c. Perdagangan
d. Kesenian
7. Indonesia terkenal dengan keanekaragaman sosial budayanya. Kekayaan suku dan budaya ini
merupakan aset Bangsa dan Negara. Dampak positif dari keragaman sosial budaya di Indonesia
adalah ……
a. Rawan konflik
b. Rasa persatuan dan kesatuan semakin kuat
c. Memunculkan rasa nasionalisme
d. Arbitrase
8. Wilyah A penghasil beras dan wilayah B penghasil sayuran. Wilayah A membutuhkan sayuran
dan wilayah B membutuhkan beras. Interaksi kedua wilayah bisa terjadi karena konsep ……
a. Kesempatan antara
b. Saling melengkapi
c. Kemudahan transfer
d. Bilateral
9. Bahan yang dari alam untuk dimanfaatkan manuasia dalam memenuhi kebutuhannya adalah
a. Kekayaan alam
b. Sumber daya manusia
c. Sumber kehidupan
d. Sumber daya alam
10. Pertumbuhan penduduk Indonesia saat ini mengalami peningkatan sehingga dapat berdampak
positif maupun negatif, khususnya pada bidang kualitas penduduk. Saat ini terjadi permasalahan
kaualitas penduduk dalam hal ……
a. Rendahnya ruralisasi
b. Rendahnya tingkat pendidikan
c. Rendahnya migrasi
d. Rendahnya tingkat kematian
Jawaban

1. A
2. B
3. A
4. B
5. A
6. B
7. B
8. B
9. D
10. B

Anda mungkin juga menyukai