Anda di halaman 1dari 2

• Judul : APLIKASI PEMBELAJARAN BAHASA PEMROGRAMAN BERBASIS WEB

• Pengarang : Ni Gusti Ayu Putu Harry Saptarini, Reza Akbar Hidayat, Putu Indah Ciptayani
• Tahun penelitian/media publikasi :
• Apakah masalah penlitian tersebut telah ditemukan? Jelaskan : sudah, dengan membuat sebuah
aplikasi pembelajaran Bahasa pemrograman berbasis web
• Apakah penelitian hanya menyelesaikan masalah yang dibuat-buat? Jelaskan : tidak, penelitian
ini bertujuan untuk membantu para pembelajar online dalam memahami Bahasa pemrograman,
khususnya Bahasa pemrograman website yang meliputi PHP, HTML, CSS, dan MYSQL. Jadi
masalah ini murni dan tidak dibuat buat
• Apa yang menjadi masalah dan kenapa masalah itu penting untuk dipecahkan melalui penelitian
tersebut? : perguruan tinggi yang mengharuskan pelajarnya untuk SMA hanya lulusan IPA dan
lulusan SMK di bidang computer yang bisa menempuh jalur Pendidikan tinggi, hal ini menjadi
salah satu factor penghambat seseorang untuk belajar Bahasa pemrograman dan sulitnya
menyerap tenaga kerja dibidang programmer di Indonesia
• Apakah masalah penelitian didukung oleh data-data valid dan metode-metode yang memadai
untuk dapat memperkuat validasi? : iya
• Apakah peneliti hanya menduplikasi/mengulang dari pelaksanaan penelitian yang pernah ada?
Jelaskan? : tidak
• Apakah peneliti mengetahui adanya artikel/makalah/laporan penelitian yang terkait dengan
penelitiannya? : tidak
• Apakah peneliti melakukan method improvement? Jelaskan : iya, karena dapat mengembangkan
berbagai keterampilan serta meningkatkan aktivitas belajar
• Hal baru apa saja yang dilakukan dalam penelitian? Sebutkan : tidak ada
• Bagaimana data diperoleh dan diolah : Perancangan aplikasi dilakukan dengan beberapa tahap
berdasarkan SDLC (System Development Life Cycle) dimulai dengan menganalisa kebutuhan
sistem dan melakukan perancangan dengan bantuan UML (Unified Modelling Language) dan
ERD (Entity Relationship Diagram) untuk pembuatan database. Dan terakhir melakukan
pengimplementasian sistem menggunakan bahasa pemrograman PHP dengan bantuan
framework Codeigniter. Sehingga dapat dihasilkan sebuah “Aplikasi Pembelajaran Bahasa
Pemrograman Berbasis Web”
• Bagaimana penyajian hasil pengolahan data tersebut : berbentuk aplikasi Bernama “Aplikasi
Pembelajaran Bahasa Pemrograman Berbasis Web”
• Apakah penyajian hasil pengolahan data tersebut telah dianalisis/diinterpretasikan untuk
mengetahui apakah penelitian yang dilakukan telah menyanggah, menyempurnakan, atau
mengembangkan penelitian terdahulu : iya
• Apakah kesimpulan yang disusun sudah cukup menjawab / memberi solusi dari rumusan
masalah penelitian yang ditentukan? : sudah
• Apakah kesimpulan yang disusun didasarkan dari hasil-hasil pengujian / pembuktian yang
memadai? : Dalam perancangan sistem digunakan UML (Unified Modelling Language) sebagai
alat bantu pengembangan dimana salah satunya adalah use case diagram. Dalam pembuatan
use case diagram menghasil 3 aktor yaitu admin, mentor dan peserta, serta terdapat 17 use
case. Pengacakan soal yang dilakukan dengan mengimplementasikan algoritma Fisher-Yates
pada aplikasi pembelajaran telah berhasil dilaksanakan, dengan hasil dimana antar user
mendapatkan penempatan no soal yang berbeda-beda.
• Apakah tidak ada kesalahan pada proses pengujian / pembuktian? : tidak

Anda mungkin juga menyukai