Anda di halaman 1dari 7

Kelas 7 IPA Semester 2 K13 Rev 2017

BAB 6 T1
2
T
2

TATA SURYA 3
 23
```````````````````````````````````````````````````````````````````` R1 R2

A. Anggota Tata Surya T = kala revolusi planet


1. Matahari R = jarak rata-rata matahari planet
Adalah bintang terdekat dengan kita,
merupakan bola gas dengan suhu B. Matahari sebagai Bintang
permukaan 6.000 0C Energi Matahari berasal dari reaksi itni, yaitu
reaksi penggabungan (fusi) inti-inti atom
2. Planet hidrogen membentuk inti-inti atom helium
Jarak rata- yang disertai pembebasan energi yang
Garis sangat besar.
Nama rata dari
No tengan Lapisan Matahari :
Planet matahari
(km) a. Inti Matahari (radiatif)
(juta km)
1. Merkurius 58 4.880 adalah lapisan dalam yang suhunya ± 150
2. Venus 108 12.100 juta oC dan tempat berlangsungnya
3. Bumi 150 12.750 reaksi fusi.
4. Mars 228 6.800
5. Yupiter 778 142.800 b. Fotosfer
adalah lapisan permukaan matahari yang
6. Saturnus 1.426 12.060
cahayanya menyilaukan mata, suhu ±
7. Uranus 3.872 51.800
6000 juta 0C.
8. Neptunus 4.490 49.500
9. Pluto 5.910 6.400
c. Kromosfer
adalah merupakan atmosfer matahari
Sifat-sifat peredaran planet dikenal dengan (lapisan bawah). Tebal ± 120.000 km dan
hukum Kepler, yaitu : berwarna merah lemah.
Hukum Keppler I d. Korona
“Orbit bumi berbentuk ellips dan matahari adalah juta merupakan atmosfer
terletak pada salah satu titik fokusnya.” matahari (lapisan atas). Warna putih
keabuan dan bentuk tidak tetap kadang
Apehelium adalah jarak terjauh bumi dan berbentuk seperti mahkota (korona).
matahari pada tanggal 1 Juli
C. Bumi sebagai Planet
Perihelium adalah jarak terdekat Bumi Bumi berbentuk bulat pepat pada kutupnya
dengan Matahari pada tanggal 1 Januari dan menggembung disekitar khatulistiwa

Akibat rotasi Bumi :


Hukum Keppler II 1. terjadinya pergantian musim sepanjang
“Garis hubung planet dengan matahari tahun
selama revolusi menyapu luas daerah yang 2. terjadinya perbedaan lamanya siang dan
sama dalam waktu tempuh yang sama.” malam
3. terjadinya rasi bintang yang berbeda dari
Hukum Keppler III bulan ke bulan
“Perbandingan antara kuadrat kala revolusi 4. terjadinya gerak semu tahunan matahari
dengan pangkat tiga jarak rata-rata planet
matahari adalah konstan.”

------------------------------- 1
Kelas 7 IPA Semester 2 K13 Rev 2017

Akibat rotasi bumi : Soal Tambahan


1. terjadinya gerak semu matahari 1. Berikut ini urutan lapisan matahari dari yang
2. terjadinya siang dan malam paling dalam, yaitu ….
3. pemapatan bumi di kutup a. korona, fotosfer, kromosfer, dan inti
4. terjadinya perbedaan waktu di Bumi matahari
b. inti matahari, fotosfer, kromosfer, dan
Jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut dengan korona
benar. c. fotosfer, inti matahari, kromosfer, dan
1. Jelaskan susunan Tata Surya. korona
2. Mengapa Matahari yang menjadi pusat Tata d. kromosfer, fotosfer, inti matahari, dan
Surya? Jelaskan. korona
3. Dari manakah energi Matahari dihasilkan?
4. Jelaskan perbedaan antara planet luar dan 2. Fotosfer sering disebut lapisan cahaya,
planet dalam. karena ….
5. Jelaskan perbedaan antara meteoroid, meteor, a. merambatkan cahaya
dan meteorit. b. menimbulkan reaksi fisi dan fusi secara
6. Sebutkan faktor-faktor yang menyebabkan bersamaan
terjadinya pasang surut air laut. c. mengubah energi dari energi cahaya
7. Selain berotasi dan berevolusi terhadap Bumi, menjadi energi panas
Bulan juga bersama-sama dengan Bumi d. memancarkan cahaya yang sangat kuat
mengelilingi Matahari. Apabila ditentukan kala
rotasi Bumi 1 (satu) hari, kala revolusi Bumi 3. Energi matahari dihasilkan melalui ….
366 hari, serta kala revolusi dan rotasi Bulan a. reaksi fisi
sama, yaitu 29,5 hari. Ketika Bumi telah b. reaksi fusi
menempuh seperempat lintasan revolusinya, c. reaksi kimia
maka berapa kali Bumi telah berotasi dan d. reaksi endoterm
berapa kali Bulan telah berevolusi dan
berotasi? Jelaskan jawabanmu. 4. Salah satu akibat gerak semu harian bintang
8. Jenis gerhana apakah yang terjadi berdasarkan adalah ….
gambar di bawah ini? Jelaskan. a. warna cahaya bintang terlihat berbeda-
beda
b. bintang terlihat berkedip-kedip
c. bintang terlihat lebih kecil dibandingkan
matahari
d. kedudukan bintang pada setiap hari
berbeda-beda

5. Benda langit yang disebut bintang berekor


9. Mengapa gerhana Matahari hanya terjadi
adalah ....
kadang-kadang saja, meskipun fakta
a. meteor
menunjukkan bahwa rotasi Bulan
b. komet
menyebabkan Bulan berada di antara
c. planetoid
Bumi dan Matahari pada setiap bulannya?
d. satelit
Jelaskan.
10. Mengapa ketika terjadi gerhana Matahari
6. Matahari dianggap pusat tata surya karena
kamu tidak diperbolehkan untuk melihat
….
Matahari secara langsung?
a. tidak mengalami gerak rotasi
b. ukurannya paling besar
c. berwujud gas
d. letaknya di tengah

------------------------------- 2
Kelas 7 IPA Semester 2 K13 Rev 2017

7. Revolusi planet terjadi karena …. 14. Matahari seakan-akan bergerak dari timur ke
a. planet termasuk benda gelap barat, karena ….
b. planet letaknya jauh dari bumi a. bumi berotasi dari barat ke timur
c. adanya gravitasi matahari b. bumi berputar mengelilingi matahari
d. planet merupakan benda langit c. kala rotasi bumi sangat singkat
d. gerak matahari sangat cepat
8. Berikut ini yang termasuk planet dalam
adalah …. 15. Permukaan bulan yang menghadap ke bumi
a. Venus dan Mars selalu tetap. Hal ini disebabkan ….
b. Merkurius dan Venus a. bulan berputar pada sumbunya
c. Uranus dan Neptunus b. bulan beredar mengelilingi bumi
d. Yupiter dan Saturnus c. kala revolusi bulan sama dengan kala
revolusi bumi
9. Planet terbesar dalam tata surya adalah …. d. kala rotasi bulan sama dengan kala
a. Venus rotasinya
b.Yupiter
c. Saturnus 16. Kota Bandung terletak pada garis 108oBT.
d. Merkurius Jika di Bandung menunjukkan pukul 19.00, di
kota Palu (120o BT) pukul ....
10. Planet yang paling dekat dengan matahari a. 18.00
adalah …. b. 19.00
a. Saturnus c. 20.00
b.Yupiter d. 21.00
c.Venus
d. Merkurius 17. Berikut ini yang dapat menjadi indikasi
terjadinya gejala pemanasan global adalah
11. Komet yang terlihat 76 tahun sekali adalah ....
…. a. sering terjadinya gempa
a. Encke b. sering terjadi asap kabut
b. Bennet c. sering terjadi banjir
c.Halley d. penderita gangguan pernapasan
d.Merchouse meningkat

12. Berikut ini yang bukan akibat rotasi bumi 18. Makin meluasnya daerah padang pasir dapat
adalah …. disebabkan oleh ....
a. adanya perbedaan waktu a. pelapukan oleh panas matahari
b. adanya pergantian musim b. pelapukan oleh air
c. adanya pergantian siang dan malam c. pelapukan oleh angin
d. adanya peredaran semu harian d. menipisnya lapisan ozon
bendabenda langit
19. Di bawah ini yang bukan merupakan bagian-
13. Berikut ini yang bukan akibat dari revolusi bagian dari matahari adalah . . . .
bumi adalah …. a. inti
a. adanya pergantian musim b. korona
b. adanya pergantian siang dan malam c. fotosfer
c. terlihatnya rasi bintang yang berbeda d. litosfer
dari bulan ke bulan
d. adanya perubahan lamanya waktu siang
dan malam

------------------------------- 3
Kelas 7 IPA Semester 2 K13 Rev 2017

20. Bagian atas dari atmosfer matahari yang 27. Bulan yang mempunyai orbit bulan 27,5 hari
sering disebut sebagai mahkota matahari adalah bulan . . . .
adalah . . . . a. sinodis
a. korona b. baru
b. protuberans c. kuartir awal
c. fotosfer d. sideris
d. kromosfer
28. Menyebabkan terjadinya siang dan malam di
21. Berikut ini yang bukan bagian dari noda- bumi ....
noda pada matahari adalah. . . . a. rotasi
a. gumpalan matahari b. gerhana
b. bintik-bintik matahari c. revolusi
c. lidah api d. orbit
d. prominensa
29. Merupakan planet terkecil dalam tata surya
22. Besarnya kepadatan bumi adalah . . . . kita adalah ....
a. 3,5 gram/cm3 a. Merkurius
b. 4,5 gram/cm3 b. Venus
c. 5,5 gram/cm3 c. Mars
d. 6,5 gram/cm3 d. Pluto

23. Di bawah ini adalah lapisan atmosfer yang 30. Di antara kelompok planet di bawah ini yang
berada pada 10 km sampai 40 km di atas merupakan kelompok planet dalam adalah
permukaan bumi adalah . . . . ....
a. troposfer a. Merkurius, Venus
b. stratosfer b. Merkurius, Venus, Mars
c. mesosfer c. Merkurius, Venus, Bumi
d. termosfer d. Merkurius, Venus, Bumi, Mars

24. Berikut ini yang bukan merupakan bagian- 31. Memiliki arah rotasi berlawanan dengan
bagian daripada lapisan bumi adalah . . . . planet lain adalah ....
a. atmosfer a. Yupiter
b. ionosfer b. Venus
c. hidrosfer c. Neptunus
d. litosfer d. Saturnus

25. Gerakan bumi yang mempunyai kala edar 23 32. Merupakan planet paling mempesona
jam 56 menit 4,09 detik adalah . . . . karena memiliki cincin terbanyak dan
a. rotasi terbesar adalah ....
b. revolusi a. Merkurius
c. putaran b. Saturnus
d. keliling c. Uranus
d. Neptunus
26. Berikut ini waktu di mana belahan bumi
utara mengalami musim gugur sedangkan 33. Waktu yang dibutuhkan oleh bulan mulai
belahan bumi selatan mengalami musim dari fase bulan baru hingga bulan purnama
semi adalah . . . . adalah sekitar ....
a. 21 Juni – 23 September a. 30 hari
b. 23 September – 22 Desember b. 29 hari
c. 22 Desember – 21 Maret c. 15 hari
d. 21 Maret – 21 Juni d. 7,5 hari

------------------------------- 4
Kelas 7 IPA Semester 2 K13 Rev 2017

34. Urutan lapisan matahari dari lapisan paling 41. Berikut ini adalah polutan yang
luar hingga lapisan paling dekat dengan inti menyebabkan terjadinya pemanasan global
adalah .... adalah . . . .
a. korona-kromosfer-fotosfer a. karbon dioksida
b. fotosfer-korona-kromosfer b. oksigen
c. fotosfer-kromosfer-korona c. merkuri
d. kromosfer-korona-fotosfer d. asam sulfat

35. Saat terjadi gerhana bulan urutan posisi 42. Proses memperkaya perairan disebut juga
antara bumi, bulan, dan matahari adalah .... proses . . . .
a. matahari, bulan, bumi a. ekstensifikasi
b. matahari, bumi, bulan b. nitrifikasi
c. bumi, matahari, bulan c. eutrofikasi
d. bulan, matahari, bumi d. intensifikasi

36. Pernyataan di bawah ini yang bukan 43. Salah satu cara mengurangi pemanasan
merupakan manfaat satelit adalah .... global . . . .
a. memperluas jangkauan komunikasi a. penghijauan di daerah perkotaan
b. membantu pemetaan kandungan b. penggunaan bensin untuk bahan bahan
sumber alam kendaraan
c. membawa astronot ke atau dari ruang c. ladang berpindah
angkasa d. pembukaan hutan
d. merekam dan mengirimkan informasi
cuaca 44. Gejala-gejala litosfer yang termasuk oleh
37. Contoh pelapukan organik adalah .... tenaga endogen, adalah . . . .
a. pagar besi berkarat a. vulkanisme
b. batu retak akibat panas dan hujan b. angin
c. dinding hancur karena ditumbuhi lumut c. air
d. terjadinya stalagtit dan stalagmite d. gletser

38. Planet di tata surya yang mempunyai 45. Berikut ini adalah penyebab pembentukan
kehidupan adalah . . . . litosfer dari luar bumi, kecuali . . . .
a. Mars a. angin, air, dan gletser
b. Bumi b. pelapukan, erosi, dan sedimentasi
c. Venus c. sinar matahari, angin, dan luncuran es
d. Pluto d. diatropisme dan vulkanisme

39. Bumi terdiri atas beberapa lapisan. Lapisan 46. Pusat dari tata surya adalah ....
yang berada paling atas adalah . . . . a. bintang
a. ionosfer b. matahari
b. mesosfer c. bumi
c. litosfer d. bulan
d. stratosfer
47. Pengelompokan planet berdasarkan ukuran
40. Pelapukan yang disebabkan oleh proses dan komposisinya adalah ....
kimia oleh peristiwaperistiwa alam adalah . . a. planet dalam dan luar
.. b. planet besar dan kecil
a. pelapukan alami c. planet terestial dan jovian
b. pelapukan kimia d. planet inferior dan superior
c. pelapukan organik
d. pelapukan mekanik

------------------------------- 5
Kelas 7 IPA Semester 2 K13 Rev 2017

48. Berikut ini adalah pernyataan yang benar 55. Posisi yang tepat saat terjadi gerhana
mengenai massa Merkurius, kecuali .... matahari adalah ....
a. 27 kali massa bumi a. bumi - bulan - matahari
b. 3 kali massa mars b. bulan - bumi - matahari
c. 0,2 kali massa uranus c. bulan - matahari - bumi
d. 0,09 kali massa Jupiter d. bumi - matahari – bulan

49. Lintasan edar asteroid berada di antara 56. Matahari, planet, dan benda-benda langit
planet .... lainnya membentuk sebuah sistem yang
a. Bumi dan Mars disebut ....
b. Mars dan Jupiter a. galaksi c. tata surya
c. Jupiter dan Saturnus b. astronomi d. bintang
d. Bumi dan Jupiter
57. Bintang yang menjadi pusat tata surya
50. Lapisan matahari yang berfungsi sebagai adalah ....
selimut untuk meminimalisir energi yang a. Matahari c. Saturnus
hilang dari matahari adalah .... b Alpha Centauri d Jupiter
a. fotosfer
b. inti matahari 58. Bagian Matahari yang terlihat pada saat
c. kromosfer gerhana disebut ....
d. korona a. korona c. inti
b. litosfer d. semburan gas
51. Lapisan bumi yang tersusun oleh batu-
batuan adalah .... 59. Matahari tersusun oleh gas-gas, massa jenis
a. litosfer Matahari dibandingkan dengan planet-planet
b. fotosfer adalah ....
c. atmosfer a. lebih besar
d. daratan b. sama
c. lebih kecil
52. Satelit LANDSAT dan Vaguard milik Amerika d. kadang sama kadang lebih besar
merupakan satelit buatan yang berfungsi
untuk .... 60. Sumber energi Matahari berasal dari ....
a. pencitraan sumber daya alam a. bintang lain c. reaksi inti
b. mengetahui cuaca b. planet d. galaksi lain
c. alat komunikasi
d. penentu posisi 61. Yang bukan merupakan bagian Bumi adalah
53. Berikut ini yang tidak dipengaruhi oleh ....
revolusi bumi adalah .... a. atmosfer c. hidrosfer
a. pergantian musim b. litosfer d. korona
b. lamanya siang dan malam
c. waktu di bagian bumi 62. Bagian Bumi yang disebut selimut adalah ....
d. lokasi kemunculan benda langit setiap a. atmosfer c. litosfer
bulan b. hidrosfer d. kromosfer

54. Yang merupakan tahun kabisat adalah tahun 63. Bagian Bumi tempat terjadinya pelapukan
.... adalah ....
a. 2002 a. atmosfer c. litosfer
b. 2004 b. hidrosfer d. kromosfer
c. 2006
d. 2010

------------------------------- 6
Kelas 7 IPA Semester 2 K13 Rev 2017

64. Pemantulan dan penyerapan Matahari


terjadi pada bagian Bumi yaitu ....
a. atmosfer c. litosfer
b. hidrosfer d. kromosfer

65. Bumi berotasi pada porosnya disebut ....


a. revolusi
b. rotasi
c. revolusi dan rotasi
d. semua salah

66. Bulan merupakan ... Bumi


a. planet c. anak
b. satelit d. bintang

67. Bulan selalu mengitari Bumi disebabkan


karena adanya ....
a. gaya gravitasi Bumi
b. atmosfer Bumi
c. panas Bumi
d. jarak

68. Cahaya dari Bulan tidak terasa panas karena


....
a. cahayanya bukan berasal dari bulan
sendiri
b. jarak Bulan cukup jauh dari planet Bumi
c. energi cahaya dari Bulan terlalu kecil
d. energi cahaya dari Bulan dikalahkan
cahaya Matahari

69. Planet yang paling dekat dengan Matahari


adalah ....
a. Jupiter c. Saturnus
b. Neptunus d. Merkurius

70. Planet yang letaknya paling jauh dari Bumi


adalah ....
a. Merkurius c. Bumi
b. Venus d. Neptunus

------------------------------- 7

Anda mungkin juga menyukai