Anda di halaman 1dari 1

Politeknik Negeri Sriwijaya 34

BAB V
KESIMPULAN DAN SARAN

5.1 Kesimpulan
Dari pembahasan mengenai Pemerataan Beban Gardu Distribusi
LC0208 Pada Penyulang Matahari PT. PLN (Persero) ULP Pagar Alam
dapat disimpulkan bahwa:
Beban yang tidak rata atau tidak seimbang pada Gardu Distribusi bisa
mempengaruhi kinerja tenaga listrik itu sendiri seperti kinerja pada transformator
dan juga mempengaruhi umur pakai dari transformator, sehingga diperlukannya
pemerataan beban secara terjadwal supaya pemakaian transformator bisa lebih
lama serta kinerja transformator itu sendiri lebih efesien.

5.2 Saran
Petugas sebaiknya memberi informasi kepada petugas pasang baru bahwa
pemasangan tap connector harus dipasang pada fasa yang bebannya masih kecil.
Hal ini dapat mencegah terjadinya ketidakseimbangan beban pada gardu
distribusi.

Anda mungkin juga menyukai