Anda di halaman 1dari 1

Emm... Kalau boleh tau, agan kok bisa mikir kena asam urat?

Itu jarang bgt terjadi pada umur agan loh.... Apa agan ada gejala2 kayak gini: 1.
Peradangan, 2. Kesemutan dan linu 3. Sendi yang terkena asam urat terlihat bengkak,
kemerahan, panas dan nyeri luar biasa pada malam dan pagi.
Kalau makanan yang harus dihindari buat asam urat emang banyak sih, kaya:
# jeroan: hati, ginjal, limpa, babat, usus, paru dan otak.
# Makanan laut seperti udang, kerang, cumi, kepiting.
# Daging, telur, kaldu atau kuah daging yang kental.
# Kacang-kacangan seperti kacang kedelai, kacang tanah, kacang hijau, tauge, melinjo,
emping.
# Sayuran seperti daun bayam, kangkung, kembang kol.
# Buah-buahan seperti durian, alpukat, nanas, air kelapa.
# Minuman yang mengandung alkohol

Anda mungkin juga menyukai