Anda di halaman 1dari 1

Latihan Soal

1. Sebuah kawat penghantar menghantarkan listrik sebesar 5 A. Besar muatan listrik yang
mengalir dalam waktu 1 menit adalah…..
2. Pada sebuah rangkaian tertutup, lampu dihubungkan ke sumber tegangan 12 Volt. Jika
pada rangkaian mengalir arus 0,5 A. maka hambatan yang dimiliki lampu tersebut
adalah…… Ω
3. Perhatikan gambar dibawah ini !

Nilai I5 adalah…..

4. Perhatikan gambar dibawah ini !

Hitunglah nilai…..

a. Hambatan total….
b. Nilai I……
c. Arus dan tegangan masing-masing hambatan……

Anda mungkin juga menyukai