Anda di halaman 1dari 26

PROGRAM PEMBANGUNAN & PEMBERDAYAAN

MASYARAKAT DESA (P3MD) PROVINSI JAWA BARAT


KECAMATAN PAMARICAN KABUPATEN CIAMIS

LAPORAN INDIVIDU
PENDAMPING LOKAL DESA
BULAN PEBRUARI 2022

Dilaporkan Oleh :

HAKIM BURHANI Z F
PLD – Kec. Pamarican

KECAMATAN PAMARICAN
KABUPATEN CIAMIS
PROVINSI JAWA BARAT
Hal : Laporan Individu Bulan April 2021

Kepada Yth :
Satker PSDM Kementrian Desa PDTT
di
Jakarta.

Dengan hormat,

Bersama ini saya sampaikan Laporan Individual Kegitan Pendamping Lokal Desa
periode Bulan April 2021, agar bisa dijadikan rujukan bagi yang berkepentingan.

Demikian laporan ini Saya sampaikan, atas kerjasamanya disampaikan terima kasih.

Pamarican, 31 April 2021

Hormat Saya,

Hakim Burhani Z F
Pendamping Lokal Desa

Tembusan disampaikan kepada Yth:


1. DPMD Kabupaten Ciamis.
2. TA P3MD Kabupaten Ciamis.
3. Camat Kecamatan Pamarican
DAFTAR ISI
LAPORAN INDIVIDU

COVER …………………………………………………………………………………......... 0
SURAT PENGANTAR ……………………………………………………………………. i
DAFTAR ISI ……………………………………………………………………………......... ii

BAB-1 PENDAHULUAN ……………………………………………………………………. ….


1.1. Landasan Hukum Pendampingan ……………………………………………….. ….
1.2. Gambaran Umum Wilayah Dampingan ………………………………………… ….
1.3. Progres Kegiatan Dampingan …………………………………………………... ….

BAB-2 PELAKSANAAN KEGIATAN INDIVIDUAL …………………………………..... ….


2.1. Kegiatan Tugas Pokok dan Fungsi …………………………………………….. ….
2.2. Kegiatan Tugas Lainnya ……………………………………………………….. ….

BAB-3 RENCANA KEGIATAN BULAN BERIKUTNYA ……………………………...... ….

BAB-4 KESIMPULAN DAN REKOMENDASI …………………………………………… ….


4.1. Kesimpulan …………………………………………………………………….. ….
4.2. Rekomendasi dan Tindak Lanjut dari Masalah yang ada ……………………… ….

LAMPIRAN-LAMPIRAN:
Surat Pernyataan Kehadiran di Lokasi Tugas
Lembar Waktu Kerja Individu
Lampiran-1 : Realisasi Kegiatan Individu
Lampiran-2 : Rencana Kegiatan Bulan Berikutnya
Lampiran-3 : Laporan Kunjungan Lapangan
Lampiran-4 : Photo Kegiatan Individu
Lampiran-5 : Bimbingan yang dilakukan oleh PD
Tanda Terima Honor & Tunjangan PD
Foto Copy Bukti Pembayaran Premi Asuransi BPJS
LAPORAN INDIVIDU

Nama : Hakim Burhani Z F


Jabatan : Pendamping Lokal Desa
Lokasi Tugas : Kecamatan Pamarican
Bulan : Maret 2021

BAB I
PENDAHULUAN

1.1. Landasan Hukum Pendampingan


1. Undang-Undang Nomor 6 Tahun 2014 tentang Desa;
2. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintah Daerah;
3. Peraturan Pemerintah Nomor 47 Tahun 2015 tentang Perubahan Peraturan
Pemerintah Nomor 43 Tahun 2014 tentang Peraturan Pelaksanaan Undang-Undang
Nomor 6 Tahun 2014 tentang Desa;
4. Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2016 tentang Perubahan ke dua atas
Peraturan Pemerintah Nomor 60 Tahun 2014 tentang Dana Desa yang bersumber
dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara;
5. Peraturan Pemerintah Nomor 12 Tahun 2015 tentang Kementerian Desa,
Pembagunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi;
6. Peraturan Pemerintah Nomor 54 Tahun 2010 tentang Pengadaan Barang dan Jasa
Pemerintah;
7. Peraturan Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi
Republik Indonesia Nomor 3 Tahun 2015 tentang Pendampingan Desa;
8. Peraturan Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi
Republik Indonesia Nomor 6 Tahun 2015 tentang Organisasi dan Tata Kerja
Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi;
9. Peraturan Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi
Republik Indonesia Nomor 01 Tahun 2016 tentang Organisasi dan Tata Kerja
Sekretariat Nasional Pendampingan Masyarakat Direktorat Jenderal Pembangunan
dan Pemberdayaan Masyarakat Desa, Tahun 2016 dan aturan perubahannya;
10. Peraturan Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi
Republik Indonesia Nomor 4 Tahun 2016 tentang (Petunjuk Teknis Dekonsentrasi);
11. Surat Ditjen PPMD Nomor 330/DPPMD.6/VI/2016 tanggal 22 Juli 2016 tentang
Penetapan SOP HAP Tahun 2016;
12. Kerangka Acuan Kerja/TOR PPA Konsultan Nasional Pengembangan Program (KN-
PP);
13. Kerangka Acuan Kerja/TOR PPA Konsultan Nasional Pengendalian Pembangunan
Desa (KN-PPD);
14. Kerangka Acuan Kerja/TOR PPA Konsultan Nasional Pengembangan Kapasitas
Masyarakat Desa (KN-PKMD);
15. Kerangka Acuan Kerja/TOR Tenaga Ahli Pemberdayaan Masyarakat Desa (TAPM);
16. Kerangka Acuan Kerja/TOR Pendamping Desa Pemberdayaan (PDP);
17. Kerangka Acuan Kerja/TOR Pendamping Desa Teknik Infrastruktur (PD-TI); dan
18. Kerangka Acuan Kerja/TOR Pendamping Lokal Desa (PLD).

1.2. Gambaran Umum Wilayah Dampingan

Dalam Permendesa Nomor 3 Tahun 2015, Pendampingan Desa adalah


kegiatan untuk melakukan tindakan pemberdayaan masyarakat melalui asistensi,
pengorganisasian, pengarahan dan Pendampingan Desa.
Secara defenisi operasional, pendampingan adalah membantu masyarakat
baik individu maupun kelompok untuk menemukan kemampuan yang ada pada diri
mereka. Dan kemungkinanmereka agar mendapatkan kecakapan untuk
mengembangkan kemampuan itu hingga mencapai penuhan.
Dalam hal ini,pendampingan dilakukan demi untuk kepentingan pihak yang
didampingi bukan kepentingan orang yang mendampingi atau mencari keuntungan
demi kepentingan sendiri
Secara umum, kegiatan Pendamping Lokal Desa di Kecamatan Pamarican
Kabupaten Ciamis meliputi pendampingan di 4 ( empat ) Desa, yaitu Desa Pamarican,
Desa Neglasari, Desa Sidamulih dan Desa Mekarmulya.
Adapun desa yang menjadi fokus dampingan adalah:

1. Desa Pamarican (Kodepos : 46382) alamat Kantor Jln. Raya Pamarican, dengan
Kepala Desa bernama Bapak Endang Rahman, merupakan Desa swakarya, memiliki
pasar desa, alun-alun desa dan sarana dan prasarana umum lainnya yang sudah baik
seperti sekolahan, Puskesmas dan klinik pengobatan. Tipologi desa pamarican
merupakan persawahan, sehingga masyarakatnya kebanyakan berprofesi sebagai
petani baik sebagai pemilik maupun sebagai buruh tani.

2. Desa Neglasari (Kodepos : 46382) dengan alamat kantor Jln. Raya Pamarican-
Banjar No. 243 Neglasari. Terletak di sebelah barat dari desa Pamarican, merupakan
desa swakarya dengan kepala desa bernama Bapak Deni. Terdapat satu buah SMA
Negeri yaitu SMA N 1 Pamarican, pabrik gergaji kayu dan menjadi lokasi dari
BUMDesa bersama Kecamatan Pamarican. Tipologi desa Neglasari hampir sama
dengan tipologi desa Pamarican yaitu persawahan sehingga masyarakatnya juga
kebanyakan bermatapencaharian sebagai petani.

3. Desa Sidamulih (Kodepos : 46365)dengan alamat kantor Jln. Malabar No. 323
Sidamulih. Terletak di sebelah selatan dari desa pamarican, merupakan desa
swakarya dan memiliki kepala desa bernama Ibu Tuti. Adapun topologi dari desa
Sidamulih adalah pegunungan sehingga akses jalan masih terbilang sulit khususnya
di saat musim hujan.

4. Desa Mekarmulya dengan alamat kantor Jln. Malabar Mekarmulya  Pamarican


46382. Merupakan desa swakarya dengan kepala desa Bapak Cucu, terletak di
sebelah selatan desa Sidamulih. Desa Mekarmulya merupakan desa pemekaran dari
desa Sidamulih, memiliki tipologi pegunungan dan perbukitan.

1.3. Progres Kegiatan Dampingan

Pada Bulan Maret 2021 di Kecamatan Pamarican Khususnya di Desa Pamarican, Desa
Neglasari, Desa Sidamulih dan Desa Mekarmulya kami sudah melaksanakan kegiatan
dan proses pendampingan sesuai dengan tugas kami sebagai Pendamping Lokal Desa,
adapun kegiatan tersebut antara lain :

• Bimtek Penyusunan RPJMDesa dan RKPDesa 2021 Pelantikan Kades


• Pendampingan KPMD Input Data e-HDW
• Pendampingan Pelaporan Pajak BUMDesa Sekecamatan
• Persiapan Pendataan SDGs Desa dengan Sekdes Sekecamatan
• Musdes Pembentukan Tim RPJMDesa 2021
• Pemutakhiran / Pendataan IDM 2021
• IST Cluster tentang Integrasi SDGs Desa dengan RPJMDesa
• Rakoor dan Workshop Pendamping Sekabupaten
• Pembahasan dan Persiapan Pendataan SDGs Desa
• Rakoor Inspektorat, DPMDesa dan Pendamping Desa Sekabupaten
• Sharing Bersama BUMDesa Rencana dan Progress 2021
• Input Data IDM 2021
• Musdes tentang RPJMDesa dan SDGs Desa 2021
• Akselerasi Vaksinasi Covid-19
BAB II
PELAKSANAAN KEGIATAN INDIVIDUAL

2.1. Kegiatan Tugas Pokok dan Fungsi

• Bimtek Penyusunan RPJMDesa dan RKPDesa 2021 Pelantikan Kades


• Pendampingan KPMD Input Data e-HDWAsistensi LPJ BUMDesa 2020
• Pendampingan Pelaporan Pajak BUMDesa Sekecamatan
• Persiapan Pendataan SDGs Desa dengan Sekdes Sekecamatan
• Musdes Pembentukan Tim RPJMDesa 2021
• Pemutakhiran / Pendataan IDM 2021
• IST Cluster tentang Integrasi SDGs Desa dengan RPJMDesa
• Rakoor dan Workshop Pendamping Sekabupaten
• Pembahasan dan Persiapan Pendataan SDGs Desa
• Rakoor Inspektorat, DPMDesa dan Pendamping Desa Sekabupaten
• Sharing Bersama BUMDesa Rencana dan Progress 2021
• Input Data IDM 2021
• Musdes tentang RPJMDesa dan SDGs Desa 2021
• Akselerasi Vaksinasi Covid-19

2.2. Kegiatan Tugas-Tugas Lainnya

1. Menghadiri Kegiatan Desa lainnya

BAB III
RENCANA KEGIATAN BULAN BERIKUTNYA

Berikut disampaikan rencana kegiatan bulan April 2021 dibawah ini:


• Pendampingan Pengajuan Pencairan DD I 2021
• Bimtek Relawan SDGs Desa 2021
• Pemetaan dan Pendataan ( PKD ) SDGs Desa 2021
• Input Data IDM 2021
• Pendataan Tim RPJMDesa 2021
• Rakoor ttg Hasil Sementara SDGs Desa 2021
BAB IV
KESIMPULAN DAN REKOMENDASI

4.1. Kesimpulan

Kegiatan pelaksanaan pendampingan UU Desa di kecamatan Pamarican dirasa masih


kurang maksimal karena masyarakat masih kurang mengerti dan paham dengan kegiatan
yang telah dilakukan. Bisa dilihat dari kurangnya nilai swadaya pada setiap kegiatan, yang
dikarenakan masyarakat masih saja beranggapan bahwa kondisi saat ini adalah desa
memiliki dana besar untuk pembangunan tanpa memikirkan nilai partisipasi masyarakat
didalamnya. Untuk itu tugas kami sebagai pendamping Lokal desa kecamatan Pamarican
bagaimana caranya kami bisa menumbuhkan kesadaran masyarakat dalam mendukung
kegiatan Dana Desa. Salah satu cara yakni dengan memberikan sosialisasi , mencari kader-
kader pemberdayaan yang nantinya bisa menjadi ujung tombak koordinasi masyarakat
dengan pemerintahan desa.
Jika melihat hubungan koordinasi dengan pihak kecamatannya, kecamatan sangat
partispatif dan kooperatif dalam mendukung kegiatan Dana Desa

4.2. Rekomendasi Tindak Lanjut dari Masalah yang ada

Masalah-masalah yang dihadapi:


a. Pelaporan administrasi yang belum maksimal , dikarenaka masih kurangnya
bimtek
b. Peraturan yang selalu berubah-rubah dan terlambat

Solusi yang dilakukan :


a. Mengoptimal pelaku yang ada baik ditingkat kecamatan maupun pelaku desa
lainnya dengan mengikutsertakan pihak-pihak yang berkompeten untuk
memfasiltasi setiap pendampingan , pelaksanaan kegiatan sehingga dapat
berjalan dengan baik.
b. Melalui kelembagaan yang ada dikecamatan dan desa melakukan koordinasi
dengan mengikutsertakan pendamping desa dalam proses perencanaan.
c. Memberikan pemahaman akan mekanisme pengadministrasian yang
berjalan di kecamatan dan di desa dengan melakukan koordinasi bersama
pendampingan desa secara berkelanjutan sehingga pendampingan yang
dilakukan dapat berjalan dengan baik.
Pamarican, 31 Maret 2021

Hakim Burhani Z F
Pendamping Lokal Desa
SURAT PERNYATAAN
JUMLAH KEHADIRAN DI LOKASI TUGAS

Yang bertandatangan dibawah ini :

Nama : Hakim Burhani Z F


Tempat, Tanggal Lahir : Ciamis, 19 April 1982
Alamat di Lokasi Tugas : Dusun Sukasari Rt. 014 Rw. 004 Desa Sukajadi
Kec. Pamarican Kab. Ciamis Jawa Barat
Posisi : Pendamping Lokal Desa ( PLD )
Lokasi Tugas : Desa Pamarican, Desa Neglasari, Desa Sidamulih, Desa
Mekarmulya

Menyatakan dengan sebenarnya bahwa selama bulan April 2021 telah melaksanakan tugas
sebagai Pendamping Lokal Desa selama Dua Puluh Lima (25) hari.

Ijin : 0 hari
Sakit : 0 hari
Cuti Bersama : 0 hari
Cuti Tahunan : 0 hari

Demikian surat pernyataan ini Saya buat dengan sebenar-benarnya, dan apabila ternyata
dikemudian hari ditemukan isi dari surat pernyataan ini tidak benar, Saya bersedia untuk
dilakukan PHK (Pemutusan Hubungan Kerja).

Pamarican, 30 Maret 2021

Hakim Burhani Z F
Pendamping Lokal Desa
DINAS PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DAN DESA
PROVINSI JAWA BARAT
PROGRAM PEMBANGUNAN DAN PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DESA (P3MD)

LEMBAR WAKTU KERJA INDIVIDU


BULAN : APRIL 2021

Nama : Hakim Burhani Z F


Jabatan : Pendamping Lokal Desa
Lokasi Tugas : Kecamatan Pamarican ( Desa Pamarican, Desa Neglasari, Desa Sidamulih, Desa Mekarmulya )

Keterangan :
H : Hadir X : Hari Libur
WS : Workshop TK : Tanpa Keterangan
DL : Dinas Luar S : Sakit
I : Izin C : Cuti
PL : Pelatihan
Pamarican, 30 April 2021
Disetujui Oleh: Diverifikasi Oleh:
Kepala Desa Koord. PD Pamarican Yang Bersangkutan,

………………………………... Nandang M J Hakim Burhani Z F


PDP Pendamping Lokal Desa
Lampiran-1

DINAS PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DAN DESA


PROVINSI JAWA BARAT
PROGRAM PEMBANGUNAN DAN PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DESA (P3MD)

REALISASI KEGIATAN / KUNJUNGAN LAPANGAN


Nama : Hakim Burhani Z F
Jabatan : Pendamping Lokal Desa
Lokasi Tugas : Kecamatan Pamarican ( Desa Pamarican, Desa Neglasari, Desa Sidamulih, Desa Mekarmulya )
Bulan : April 2021

Tanggal Lokasi
No. Rencana Kegiatan Hasil yang akan dicapai Ket.
Kunjungan Kunjungan
Koordinasi dengan PDP/PDTI/PLD dan pihak Terkoordinasinya Rencana Kegiatan Bulan April
1 01 – 04 – 2021 Kantor Kecamatan
kecamatan 2021
2 02 – 04 – 2021 Wafat Isa Al-masih
Desa Sidamulih, Desa
3 03 – 04 – 2021 Pendampingan Pengajuan Pencairan DD I 2021 Terlaksananya Kegiatan dengan Baik
Mekarmulya
4 04 – 04 – 2021 Minggu
Desa Neglasari, Desa
5 05 – 04 – 2021 Pendampingan Pengajuan Pencairan DD I 2021 Terlaksananya Kegiatan dengan Baik
Pamarican
Pendamingan pendataan IDM, persiaan
6 06 – 04 – 2021 Desa Pamarican Sosialisasi dan Bimtek SDGs Desa,serta Terlaksananya Kegiatan dengan Baik
Penyusunan RPJMDesa
Desa Pamarican, Desa Sosialisasi dan BIMTEK pendataan SDGS Desa
7 07 – 04 – 2021 Terlaksananya Kegiatan dengan Baik
Neglasari dan Penyusunan RPJMDesa
8 08 – 04 – 2021 Desa Mekarmulya Pemutakhiran / Pendataan IDM 2021 Terlaksananya Kegiatan dengan Baik
Sosialisasi dan BIMTEK pendataan SDGS Desa
9 09 – 04 – 2021 Desa Sidamulih Terlaksananya Kegiatan dengan Baik
dan Penyusunan RPJMDesa
Sekretariat
10 10 – 04 – 2021 Pembenahan Administrasi Kegiatan Terlaksananya Kegiatan dengan Baik
Pendamping
11 11 – 04 – 2021 Minggu
12 12 – 04 – 2021 Desa Pamarican Bimtek Relawan SDGs Desa 2021 Terlaksananya Kegiatan dengan Baik
13 13 – 04 – 2021 Desa Neglasari Bimtek Relawan SDGs Desa 2021 Terlaksananya Kegiatan dengan Baik
14 14 – 04 – 2021 Desa Sidamulih Bimtek Relawan SDGs Desa 2021 Terlaksananya Kegiatan dengan Baik
15 15 – 04 – 2021 Desa Mekarmulya Bimtek Relawan SDGs Desa 2021 Terlaksananya Kegiatan dengan Baik
16 16 – 04 – 2021 Desa Pamarican Pemetaan dan Pendataan ( PKD ) SDGs Desa 2021 Terlaksananya Kegiatan dengan Baik
Sekretariat
17 17 – 04 – 2021 Pembenahan Administrasi Kegiatan Terlaksananya Kegiatan dengan Baik
Pendamping
18 18 – 04 – 2021 Minggu
19 19 – 04 – 2021 Desa Neglasari Pemetaan dan Pendataan ( PKD ) SDGs Desa 2021 Terlaksananya Kegiatan dengan Baik
20 20 – 04 – 2021 Desa Sidamulih Pemetaan dan Pendataan ( PKD ) SDGs Desa 2021 Terlaksananya Kegiatan dengan Baik
21 21 – 04 – 2021 Desa Mekarmulya Pemetaan dan Pendataan ( PKD ) SDGs Desa 2021 Terlaksananya Kegiatan dengan Baik
Monitoring Kegiatan, Fasilitasi dan
22 22 – 04 – 2021 Desa Mekarmulya Terlaksananya Kegiatan dengan Baik
pendamingan pendataan SDGS Desa dan IDM
Monitoring Kegiatan, Fasilitasi dan
23 23 – 04 – 2021 Desa Sidamulih Terlaksananya Kegiatan dengan Baik
pendamingan pendataan SDGS Desa dan IDM
Sekretariat
24 24 – 04 – 2021 Pembenahan Administrasi Kegiatan Terlaksananya Kegiatan dengan Baik
Pendamping
25 25 – 04 – 2021 Minggu
26 26 – 04 – 2021 Kantor Kecamatan Koordinasi dengan PD/PDTI/PLD Terlaksananya Kegiatan dengan Baik
Monitoring Kegiatan, Fasilitasi dan
27 27 – 04 – 2021 Desa Neglasari pendamingan pendataan SDGS Desa dan IDM Terlaksananya Kegiatan dengan Baik
serta penyusunan RPJMDesa
Monitoring Kegiatan, Fasilitasi dan
28 28 – 04 – 2021 Desa Pamarican pendamingan pendataan SDGS Desa dan IDM Terlaksananya Kegiatan dengan Baik
serta penyusunan RPJMDesa
Monitoring Kegiatan, Fasilitasi dan
29 29 – 04 – 2021 Desa Sidamulih pendamingan pendataan SDGS Desa dan IDM Terlaksananya Kegiatan dengan Baik
serta penyusunan RPJMDesa
Monitoring Kegiatan, Fasilitasi dan
30 30 – 04 – 2021 Desa Mekarmulya pendamingan pendataan SDGS Desa dan IDM Terlaksananya Kegiatan dengan Baik
serta penyusunan RPJMDesa
Sekretariat Pembuatan Laporan Individu & Program Tersusunnya & Terlaporkannya Kegiatan
31 31 – 04 – 2021 Pendamping Desa Pendamping Lokal Desa Serta Penyerahan Pendampingan Lokal Desa selama Bulan Maret
Lapindu 2021

Pamarican, 30 April 2021


Disetujui Oleh: Diverifikasi Oleh:
Kepala Desa Koord. PD Pamarican Yang Bersangkutan,

………………………………... Nandang M J Hakim Burhani Z F


PDP Pendamping Lokal Desa
Lampiran-2

DINAS PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DAN DESA


PROVINSI JAWA BARAT
PROGRAM PEMBANGUNAN DAN PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DESA (P3MD)

RENCANA KEGIATAN / KUNJUNGAN LAPANGAN


Nama : Hakim Burhani Z F
Jabatan : Pendamping Lokal Desa
Lokasi Tugas : Kecamatan Pamarican ( Desa Pamarican, Desa Neglasari, Desa Sidamulih, Desa Mekarmulya )
Bulan : Mei 2021

Tanggal Lokasi
No. Rencana Kegiatan Hasil yang akan dicapai Ket.
Kunjungan Kunjungan
1 01 – 05 – 2021 Hari Buruh International
2 02 – 05 – 2021 Minggu
Monitoring dan pendampingan Entry Data
3 03 – 05 – 2021 Desa Pamarican Terlaksananya Kegiatan dengan Baik
SDGs Desa dan penyusunan RPJMDesa
Monitoring dan pendampingan Entry Data
4 04 – 05 – 2021 Desa Neglasari
SDGs Desa dan penyusunan RPJMDesa
Monitoring dan pendampingan Entry Data
5 05 – 05 – 2021 Desa Sidamulih Terlaksananya Kegiatan dengan Baik
SDGs Desa dan penyusunan RPJMDesa
Monitoring dan pendampingan Entry Data
6 06 – 05 – 2021 Desa Mekarmulya Tertatanya Dokumen Kegiatan dengan Baik
SDGs Desa dan penyusunan RPJMDesa
Monitoring dan pendampingan Entry Data
7 07 – 05 – 2021 Desa Pamarican
SDGs Desa dan penyusunan RPJMDesa
Sekretariat
8 08 – 05 – 2021 Pembenahan Administrasi Kegiatan Terlaksananya Kegiatan dengan Baik
Pendamping
9 09 – 05 – 2021 Minggu
Monitoring dan pendampingan Entry Data
10 10 – 05 – 2021 Desa Neglasari Terlaksananya Kegiatan dengan Baik
SDGs Desa dan penyusunan RPJMDesa
Monitoring dan pendampingan Entry Data
11 11 – 05 – 2021 Desa Sidamulih
SDGs Desa dan penyusunan RPJMDesa
12 12 – 05 – 2021 Cuti Bersama Hari Raya Idul Fitri 1442 H
13 13 – 05 – 2021 Hari Raya Idul Fitri 1442 H
14 14 – 05 – 2021 Hari Raya Idul Fitri 1442 H
Sekretariat
15 15 – 05 – 2021 Pembenahan Administrasi Kegiatan Terlaksananya Kegiatan dengan Baik
Pendamping
16 16 – 05 – 2021 Minggu
Monitoring dan pendampingan Entry Data
17 17 – 05 – 2021 Desa Mekarmulya Terlaksananya Kegiatan dengan Baik
SDGs Desa dan penyusunan RPJMDesa
Monitoring dan pendampingan Entry Data
18 18 – 05 – 2021 Desa Pamarican
SDGs Desa dan penyusunan RPJMDesa
Monitoring dan pendampingan Entry Data
19 19 – 05 – 2021 Desa Neglasari Terlaksananya Kegiatan dengan Baik
SDGs Desa dan penyusunan RPJMDesa
Monitoring dan pendampingan Entry Data
20 20 – 05 – 2021 Desa Sidamulih Tertatanya Dokumen Kegiatan dengan Baik
SDGs Desa dan penyusunan RPJMDesa
Monitoring dan pendampingan Entry Data
21 21 – 05 – 2021 Desa Mekarmulya
SDGs Desa dan penyusunan RPJMDesa
Sekretariat
22 22 – 05 – 2021 Pembenahan Administrasi Kegiatan Terlaksananya Kegiatan dengan Baik
Pendamping
23 23 – 05 – 2021 Minggu
Monitoring dan pendampingan Entry Data
24 24 – 05 – 2021 Desa Pamarican Terlaksananya Kegiatan dengan Baik
SDGs Desa dan penyusunan RPJMDesa
Monitoring dan pendampingan Entry Data
25 25 – 05 – 2021 Desa Neglasari
SDGs Desa dan penyusunan RPJMDesa
26 26 – 05 – 2021 Hari Raya Waisak
Monitoring dan pendampingan Entry Data
27 27 – 05 – 2021 Desa Sidamulih Tertatanya Dokumen Kegiatan dengan Baik
SDGs Desa dan penyusunan RPJMDesa
Monitoring dan pendampingan Entry Data
28 28 – 05 – 2021 Desa Mekarmulya
SDGs Desa dan penyusunan RPJMDesa
Monitoring dan pendampingan Entry Data
29 29 – 05 – 2021 Desa Pamarican Terlaksananya Kegiatan dengan Baik
SDGs Desa dan penyusunan RPJMDesa
30 30 – 05 – 2021 Minggu
Sekretariat Pembuatan Laporan Individu & Program Tersusunnya & Terlaporkannya Kegiatan
31 31 – 05 – 2021 Pendamping Desa Pendamping Lokal Desa Serta Penyerahan Pendampingan Lokal Desa selama Bulan Mei
Lapindu 2021

Pamarican, 30 April 2021


Disetujui Oleh: Diverifikasi Oleh:
Kepala Desa Koord. PD Pamarican Yang Bersangkutan,

………………………………...
Nandang M J Hakim Burhani Z F
PDP Pendamping Lokal Desa
Lampiran-3
DINAS PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DAN DESA
PROVINSI JAWA BARAT
PROGRAM PEMBANGUNAN DAN PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DESA (P3MD)

KUNJUNGAN LAPANGAN
Nama : Hakim Burhani Z F
Jabatan : Pendamping Lokal Desa
Lokasi Tugas : Kecamatan Pamarican ( Desa Pamarican, Desa Neglasari, Desa Sidamulih, Desa Mekarmulya )
Bulan : April 2021
Mengetahui
Hasil yang
No. Tanggal Kunjungan Lokasi Kunjungan Kegiatan Pelaku Lokasi yang dikunjungi
dicapai
Nama Unsur/Jabatan Tandatangan
Mengetahui
Hasil yang
No. Tanggal Kunjungan Lokasi Kunjungan Kegiatan Pelaku Lokasi yang dikunjungi
dicapai
Nama Unsur/Jabatan Tandatangan
Mengetahui
Hasil yang
No. Tanggal Kunjungan Lokasi Kunjungan Kegiatan Pelaku Lokasi yang dikunjungi
dicapai
Nama Unsur/Jabatan Tandatangan
Mengetahui
Hasil yang
No. Tanggal Kunjungan Lokasi Kunjungan Kegiatan Pelaku Lokasi yang dikunjungi
dicapai
Nama Unsur/Jabatan Tandatangan
Mengetahui
Hasil yang
No. Tanggal Kunjungan Lokasi Kunjungan Kegiatan Pelaku Lokasi yang dikunjungi
dicapai
Nama Unsur/Jabatan Tandatangan

Pamarican, 31 Maret 2021


Disetujui Oleh:
Kepala Desa Yang Bersangkutan,

………………………………...
Hakim Burhani Z F
Pendamping Lokal Desa
Lampiran-5

BUKU BIMBINGAN
BULAN : APRIL 2021
PEMBIMBING PARAF TANGGAPAN & TINDAKLANJUT PARAF YANG
NO. TANGGAL ISI BIMBINGAN
NAMA / JABATAN PEMBIMBING YANG DIBIMBING DIBIMBING

………………………

PENDAMPING LOKAL ……………..


DESA

………………………

PENDAMPING LOKAL ……………..


DESA

………………………

PENDAMPING LOKAL ……………..


DESA

………………………

PENDAMPING LOKAL ……………..


DESA
Lampiran-4

PHOTO
KEGIATAN INDIVIDUAL BULAN MARET 2021

Anda mungkin juga menyukai