Kejadian KLB perlu dideteksi secara dini dan diikuti tindakan yang cepat dan tepat,
perlu diidentifikasi adanya ancaman KLB beserta kondisi rentan yang memperbesar risiko
terjadinya KLB agar dapat dilakukan peningkatan kewaspadaan dan kesiapsiagaan
menghadapi kemungkinan KLB. Atas dasar inilah maka sangat dibutuhkan peningkatan
kapasitas tenaga puskesmas khususnya Tim Gerak Cepat (TGC) Kejadian Luar Biasa (KLB)
dalam upaya melakukan respon pencegahan dan penanggulangan KLB di wilayah kerjanya.
Mengingat luasnya system kerja penanggulangan KLB dan Wabah dan banyaknya
materi yang harus rekap dalam pelaksanaan evaluasi ini serta keterbatasan anggaran dan
waktu yang tersedia maka pelaksanaan evaluasi ini akan berfokus pada materi surveilans
epdemiologi dan pencegahan dan pengendalian infeksi secara umum, untuk melihat tingkat
perubahan pengetahuan, sikap dan perilaku dengan membandingkan nilai rata-rata peserta
yang telah mengikuti pelatihan dan yang belum mengikuti pelatihan.
Akhirnya kami mengucapkan banyak terima kasih atas partisipasi Bapak/Ibu Baik yang
telah menjadi alumni maupun sebagai calon peserta Pelatihan Penanggulangan KLB dan
Wabah untuk Tim Gerak Cepat Puskesmas.
KUESIONER
EVALUASI PASCA PELATIHAN
PELATIHAN PENAGGULANGAN KLB DAN WABAH
UNTUK TIM GERAK CEPAT PUSKESMAS
TAHUN 2022
Nama Pewawancara/Observator :
A. IDENTITAS RESPONDEN
1. Nama Responden ......................................................................
2. Jenis Kelamin 1.Laki-laki 2. Perempuan
3. Umur ………… tahun
4. Nama Puskesmas/Kabupaten
5. Alamat Responden ...................................................................
...................................................................
6. Nomor telepon / handphone ...................................................................
7. Pendidikan Terakhir ...................................................................
8. Jabatan saat ini / lama masa jabatan
1. ……………………………………………./……………….
2. ……………………………………………./……………….
3. ……………………………………………./……………….
T. C. ASPEK PENGETAHUAN
Beri tanda Silang (X) pada option jawaban yang menurut Anda benar
1. Penyakit menular adalah penyakit yang dapat di tularkan oleh agen ?
a. Kimia
b. Biologi
c. Fisik
d. Host
e. Environment
5. Menurut anda Langkah yang pertama harus anda lakukan dalam memperoleh
data surveilans untuk memantau potensial terjadinya KLB (identifikasi) adalah
mempelajari :
a. Register harian kunjungan penderita
b. Laporan dari pustu dan bidan desa
c. Laporan masyarakat
d. Point a dan c benar
e. Semua benar
6. Pada form apa anda mencatat hasil indentifikasi semua penyakit potensial KLB :
a. Form W1
b. Form W2
c. Laporan mingguan KLB
d. Laporan Bulanan KLB
e. Point a dan b benar
7. Pengumpulan data penyakit potensial KLB dapat dilakukan secara aktif maupun
pasif, dari cara di bawah ini manakah yang menurut anda dilakukan secara pasif :
a. Mempelajari register harian kunjungan penderita puskesmas
b. Mempelajari laporan bulanan penyakit puskesmas
c. Melakukan penyeledikan epidemiologi
d. Mempelajari data kesakitan dan kematian
e. Laporan masyarakat
Yang benar adalah (tuliskan option, yang menurut anda benar)
………………………………………………….
8. Setelah anda melakukan pengumpulan data baik secara aktif maupun pasif
langkah selanjutnya adalah :
a. Melakukan analisis data
b. Melakukan editing data
c. Melakukan pegolahan data
d. Melakukan verifikasi dan validasi data
e. Melakukan koding data
9. Setelah anda melakukan pengumpulan data Langkah selanjutnya adalah
pengolahan data. Langkah-langkah dalam pengolahan data adalah :
a. Editing data
b. Coding data
c. Tabulasi data
d. Point a, b, c benar
e. Point a, b, c salah
10. Anda telah melakukan pengolahan data Langkah selanjutnya yang harus anda lakukan
adalah :
a. Memaparkan data dalam bentuk tabel atau grafik
b. Melakukan analisis data secara deskriptif
c. Melakukan analisis data secara analitik
d. Melakuan desiminasi data
e. Melakukan interpretasi data
U.
V. D. ASPEK SIKAP
Berilah tanda centang (√) pada kolom skala sesuai persepsi anda
SS = Sangat setuju
S = Setuju
R = Ragu-Ragu
TS = Tidak Setuju
STS = Sangat Tidak Setuju
No Pertanyaan Skala
SS S R TS STS
Lakukan wawancara dan observasi terhadap hasil kerja responden sesuai jawaban
responden
1. Sumber data surveilans penyakit potensial KLB/wabah berasal dari ?
a. Puskesmas Pembantu
b. Masyarakat
c. Register harian penderita
d. Rumah Sakit
e. Dinas Kesehatan
f. Lainnya, sebutkan ………………………………………………………
(jawaban bisa lebih dari satu, jika ada sumber data di foto, minimal 1 penyakit
potensial KLB/Wabah)
2. Apakah tersedia pedoman teknis atau SOP pelaksanaan surveilans epidemiologi di
puskesmas ?
1. Ya (dokumentasi SOP) 2. Tidak (loncat ke pertanyaan 4)
3. Jika Ya, apakah Saudara menjalankan tanggungjawab sesuai SOP ?
1. Ya (jika ya, dokumentasi dokumen sesuai SOP) 2. Tidak
4. Apakah anda melakukan pengolahan data (editing, coding, transform data, dll)
1. Ya (lihat hasil kerja) 2 Tidak
5. Dengan Software apa anda melakukan pengolahan data surveilans ?
a. Excel
b. Spss
c. Epi info
d. Lainnya, sebutkan …………………………………………
6. Apakah anda melakukan analisis data surveilans secara deskriptif berdasarkan
variable orang waktu dan tempat ?
1. Ya (lihat hasil analisis dan dokumentasi) 2. Tidak
7. Apakah hasil analisis data surveilans anda menggunakan table, grafik ?
1. Ya (lihat hasil analisis dan dokumentasi 2. Tidak
8. Apakah di puskesmas pernah terjadi kejadian potensi KLB/Wabah ?
1. Ya 2. Tidak (lanjut ke pertanyaan 11)
9. Jika Ya, sebutkan jenis penyakitnya …………………………………………………..
10. Apakah TIM gerak cepat melakukan penyelidikan epidemilogi ?
1. Ya (dokumentasi laporan) 2. Tidak
11. Apakah ada pedoman atau SOP respon cepat penanggulangan KLB/Wabah di
Puskesmas
1. Ya (dokumentasi SOP) 2. Tidak
12. Apakah hasil penyelidikan epidemiologi disosialisasikan ?
1. Ya 2. Tidak
13. Jika ya, kepada siapa sosialisasi hasil penyelidikan epidemiologi dilakukan ?
……………………………………………………………………………………………………………….
(tuliskan pihak-pihak yang disosialisasikan)
14. Penyakit potensial KLB yang ditemukan apakah di cata dalam form W1 dan
dilaporkan kedinas Kesehatan dalam kurun waktu < 24 jam ?
1. Ya ( Dokumentasi form W1) 2. Tidak
15. Apakah penyakit potensial KLB/Wabah di rekap per jenis penyakit dan dilaporan
ke dinas Kesehatan dengan menggunakan form W2
1. Ya (dokumentasi form W2) 2. Tidak
======SELAMAT BEKERJA======
PEDOMAN WAWANCARA