Anda di halaman 1dari 11

SOAL PENILAIN AKHIR SEKOLAH 2020

1. Hadirin yang berbahagia,


Marilah kita panjatkan puji dan syukur ke hadirat Tuhan Yang Mahakuasa atas rahmat dan
karunia-Nya sehingga kita dapat melaksanakan acara “Bersih Desa” yang diadakan pada hari
Minggu pagi ini.

Kutipan di atas merupakan teks pidato bagian ….

A. Pembukaan D. Akhir
B. Penutupan E. Kesimpulan
C. Isi

2.Pukul 08.00 pagi, kami menghadiri suatu pertemuan. Dalam pertemuan itu,A memberikan ceramah
selama dua jam. Para pendengar tertib dan sekali-sekali tertawa. Pada pukul 10.3

B memberikan ceramah Pendengarnya banyak yang mengantuk dan ada beberapa orang yang
meningggalkan ruangan

Situasi seperti dalam ilustrasi tersebut terjadi karena

A.Waktu A berceramah, hari masih pagi

B.Waktu B berceramah,hari sudah siang

C.Ceramah A diselingi lelucon

D.Dalam ceramahnya, B tidak dapat melucu

E.Cara A berceramah lebih menarik daripada cara B

3.Berikut yang tidak termasuk contoh buku nonfiksi adalah...

A. Hidup Sehat Bersama Tanaman tradisional

B. Kehidupan Tradisional pada Zaman Modern

C. pengakuan terhadap laut sebagai bagian dari wilayah Indonesia

D.Manusia dan lelaki tua

E. Manusia-manusia Sehat yang sakit

4. hal-hal yang dapat diperoleh setelah membaca buku Laut sebagai gelangggang Hidup Manusia
adalah...
A.Pengetahuan tentang manfaat laut bagi manusia

B.Kesadaran tentang pentingnya hidup dan kehidupan

C. Pengakuan terhadap laut sebagai bagian dari wilayah indonesia

D.Wawasan tentang gelanggang hidup manusia

E.Nilai-nilai laut sebagai tempat hidup manusia

Bacalah teks berikut untuk menjawab soal nomor 5 dan 6

Hadirin yang saya hormati, dalam kesempatan ini saya akan membahas “Perlunya keseimbangan
antara kebutuhan jasmani dan rohani.”(1)Manusia terdiri atas jasmani dan rohani.(2) Jika keduanya
berpisah, seseorang tidak dikatakan manusia hidup lagi(3) Baik jasmani maupum rohani keduanya
membutuhkan makanan dan keduanya akan merasakan sakit dan sehat.(4) Makanan jasmani
hendaknya sesuai dengan sifat jasmani itu sendiri yaitu bersifat fisik atau materi,sedangkan makanan
rohani yaitu spiritual atau mental.(5) Oleh karena itu,perlu adanya keseimbangan antara kebutuhan
jasmani dan rohani.

5.Isu di dalam cuplikan tersebut dinyatakan dalam kalimat nomor….

A. 1 D.4
B. 2 E.5
C. 3

6.Kata-kata persuasif terdapat dalam kaliimat nomor….

A. 1 D.4

B.2 E.5

C.3

7.Butir yang harus diletakkan sebagai definisi umum dalam catatan isi buku

tentang komunikasi adalah...

A.Pengertian komunikasi

B.Fungsi komunikasii

C.Proses komunikasi

D.Jenis-jenis komunikasi

E.Unsur-unsur komunikasi
8.Penulis dalam buku menciptakan keseimbangan ini mengatakan bahwa anak-anak dan generasi
muda zaman modern berhadapan dengan kekacauan nilai dalam masyarakat.Nilai kerap kali
disamakan dengan harga, baru keuntungan.Selain itu,nilai sosial pribadi seseorang sering diukur
dengan kemampuan membeli dan mendapatkan kementerengan

Masalah yang diulas dalam penggalan teks tersebut terkait dengan...

A.Masalah yang dihadapi anak-anak dewasa ini

B.Sistem nilai yang diukur dengan harga dan keuntungan

C.Harga dan keuntungan menjadi faktor penting dalam menentukan nilai

D.Nilai sosial ditentukan oleh kemampuan membeli

E.Kebobrokan sistem nilai masyarakat

9. Apabila kita menggulas sebuah buku,yang menjadi materinya adalah...

A. jenis buku, keunggulan/kelemahan buku, dan nilai buku

B. harga buku,kelemahan buku,dan judul buku

C. ukuran buku, nilai buku,jenis buku,pengarang buku

D.keunggulan buku,jenis buku,pengarang buku

E.isi buku,ilustrasi,dan manfaat buku

10.Buku Panduan Keluarga Memilih dan Menggunakan Obat karya Rahayu Widodo S.Si.’Apt. berisi
tentang pengenalan obat,prinsip-prinsip dasar memilih,dan mengggunakan obat untuk diri sendiri dan
aspek sosialnya. Buku ini menjadi panduan yang jelas,ringkas, dan dilengkapi dengan arti istilah
media

Kalimat resensi yang menyatakan pendapat tentang keunggulan sesuai dengan data tersebut
adalah....

A.Ayu Widodo menulis buku tentang bagaimana memilih dan menggunakan obat untuk

diri sendiri.Buku ini dilengkapi dengan daftar istilah beserta artinya

B.Penulis,yang seorang apoteker menyampaikan penjelasan dengan bahasa yang

sederhana dan mudah dimengerti,juga melengkapi buku ini dengan istilah-medis

C.Buku panduan Keluarga Memilih dan Menggunakan obat disajikan dengan bahasa

yang sederhana,tetapi belum semua istilah-istilah medis disertai artinya.Buku ini

ditulis oleh seorang apoteker

D.Telah hadir sebuah buku panduan bagaimana memilih dan menggunakan obat
yang ditulis oleh seorang dokter dengan bahasa yang mudah dipahami dan ada daftar istilah-medis

E. daftar arti istilah medis Penjelasan mengenai istilah-istilah medis dalam buku panduan ini
memudahkan pembaca dalam memahami isi buku,apabila penulisnya adalah dokter yang
berpengalaman

11.kalimat pembuka ceramah yang sesuai sebagai ketua karang taruna adalah...

A. Yang terhormat ibu,bapak dan adik-adik ,semoga kita senantiasa dalam lindungan

yang Maha Pengasih

B. Saudara-saudara,pada kesempatan ini ,izinkanlah saya mengemukakan beberapa hal

mengenai isu terkini

C.Teman-teman, silakan melaksanakan tugas masing-masing sesuai dengan

pembagian tadi

D.Baiklah, akan segera kita bahas permasalahan yang ada hubungannya dengan isu

terkini

E.Bapak-bapak,Ibu-ibu dan hadirin yang terhormat nantikan acara yang akan segera dilaksanakan

Bacalah teks berikut untuk menjawab pertanyaan nomor 12 dan 13

Hadirin yang saya hormati

Assalammualaikum Wr.WB

Puji dan syukur kita panjatkan ke hadirat Tuhan yang Mahakuasa karena berkat rahmat –
Nya,kita dapat berkumpul di tempat ini dalam rangka memperingati sumpah pemuda. Ikrar dari
berbagai perkumpulan pemuda pada 28 Oktober1928 adalah bertanah air satu,tanah air
Indonesia;berbangsa satu,bangsa Indonesia,dan menjungjung bahasa persatuan yaitu bahasa
Indonesia .Perlu kita renungkan kembali baik-baik mengenai makna Sumpah Pemuda

12.Topik pidato tersebut adalah...

A. peringatan sumpah pemuda

b.mengenang ikrar Sumpah Pemuda

C. Merenungkan ikrar Sumpah pemuda

D.Pernyataan ikrar pemuda terjadi tahun 1928

E. Bertanah air satu,berbangsa satu,dan berbahasa satu

13. Kalimat yang bersifat persuasif dalam cuplikan tersebut adalah:

A.Hadirin yang saya hormati


B. Mari kita renungkan kembali makna sumpah pemuda

C.Puji dan syukur kita panjatkan

D.Pernyataan ikrar dari berbagai perkumpulan pemuda

E.Hari ini kita berkumpul untuk memperingati hari bersejarah

14.Fatimah mencatat identitas buku itu dengan cermat

Dalam teknik nSQ3R,kegiatan yang dilakukan fatimah termasuk tahap...

A.Survey

B.Question

C.Read

D.Review

E.Recite

15. Kalimat yang mengungkapkan penggalan resensi buku nonfiksi adalah....

A. kekuatan novel ini tidak hanya terletak pada realitas hidup tokoh Ongga

yangsulit diduga

B. Tidak berlebihan pula jika dikatakan bahwa buku ini sangat baik dibaca oleh orang yang terusik

dengan ulah tamunya

C.Kemunculan buku ini telah memperkaya khazanah literatur bisnis,khususnya bagi

pengusaha konglomerat

D.Mochtar Lubis memperlihatkan sikap jiwa yang ditemukan pada diri orang-orang di

masa revolusi melalui tokoh Hazil dan guru Isa

E.novel ini termasuk novel serius yang tidak cukup menghibur sepertoi halnya dalam

novel pop

16.Bacalah dengan cermat teks berikut !

Membaca itu cakrawala dunia. Tidak mungkin mencapai intelektualitas yang baik tanpa
rajin membaca. Namun, di Indonesia minat baca masyarakat masih rendah. Badan Pusat
Statistik (BPS) pada tahun 2012 menjelaskan bahwa sebanyak 91,68 persen penduduk
berusia 10 tahun ke atas lebih menyukai nonton televise, dan hanya sekitar 17,66 prosen
yang suka membaca surat kabar, buku, atau majalah. Konsumsi surat kabar di Indonesia
dengan pembacanya mempunyai rasio 1 dibanding 45 orang (1:45). Jika dibandingkan
dengan negara tetangga seperti Filipina, tingkat perbandingan sudah mencapai 1:30
idealnya satu surat kabar dibaca oleh sepuluh orang atau dengan rasio 1:10.
Kata bakuyang tepat untuk memperbaiki yang tercetak miring dalam paragraf tersebut
adalah …
A. ditonton, persen, disukai
B. menonton, persen, menyukai
C. tontonan, persentase, menyukai
D. penonton, prosentase, menyukai
E. menonton, prosentase, disukai

17.Internet merupakan jaringan komponen global artinya semua pemakaian internet di seluruh dunia
satu sama lain dapat saling berhubungan dengan cepat. Suatu hal yang tidak mengherankan apabila
seseorang yang tidak memiliki saluran telepon di rumahnya dapat mengakses internet melalui
komputer. Akan tetapi, hal ini hanya dapat dilakukaan apabila orang tersebut berlangganan jaringan
internet.

Isi artikel di atas tentang ….

A. Cara mengakses internet


B. Telepon dapat mengakses internet
C. Mengakses internet dapat melalui computer
D. Internet dapat menghubungkan satu sama lain
E. Internet merupakan jaringan computer global

18.Dalam , rangka ,memperingati hari ulang tahun sekolah, OSIS di sekolah menggalakkan kegiatan
GDN.Kegiatan ini dapat dilaksanakan melalui paskibra,PKS, dan PMR.Sekolah mengawali kegiatan
tersebut dengan ceramah.

Kalimat pembuka ceramah yang paling sesuai dengan ilustrasi tersebut adalah….

A. Dalam rangka menggalakan Gerakan Disiplin Nasional, maka OSIS diharapkan dapat
melaksanakan melalui kegiatan Paskibra,PMR,atau PKS.
B. Untuk mengawali kegiatan ulang tahun sekolah,maka OSIS dapat memulai kegiatannya
dengan memasyarakatan Gerakan Disiplin Nasional melalui Palang Merah Remaja
C. Gerakan Disiplin Nasional bukan hanya milik rakyat awam saja,melainkan juga untuk para
pelajar
D. Dalam ceramah yang akan kita bahas,yaitu masalah GDN yang dapat dilaksanakan oleh OSIS
melalui Paskibra,PKS,dan PMR.
E. Kegiatan ceramah kali ini kita isi dengan menggalakkan GDN melalui OSIS
19.Kepada hadirin dipersilakan duduk!

Kalimat di atas tidak baku karena ….


A. terlalu pendek
B. tidak ada kata para sebelum kata hadirin
C. tidak ada kata untuk sebelum duduk
D. terdapat kata kepada pada awal kalimat
E. terdapat kata hadirin di tengah kalimat

20.Perhatikan paragraph berikut!


Inilah beberapa kiat atau cara untuk membuat status yang berkualitas di media
sosial. Harap dierhatikan, isi status seseorang sebenarnya menggambarkan
kepribadiaan pemiliknya! Hal yang menarik saat ini adalah banyak perusahaan
menjadikan status seseorang di media sosial sebagai daftar riwayat hidup
pemiliknya. Perusahaan juga dapat mengetahui etos kerja dan karakter
pemiliknya. Oleh sebab itu, sejak sekarang, isi status tersebut dengan hal yang
bermanfaat dan berkualitas!.
Kutipan tersebut menginformasikan tentang …
a. manfaat status di media sosial
b. status adalah gambaran pribadi pemiliknya
c. status adalah riwayat hidup pemiliknya
d. cara menjaga status di media sosial agar berkualitas
e. status harus meningkatkan kualitas pemiliknya

21. Cermatilah teks prosedur berikut ...


Proses pembuatan nata de coco
1. Saringlah air kelapa menggunakan saringan halus! Ini untuk menghilangkan
pecahan tempurung, serat sabut, atau kotoran lainnya.
2. Panaskan air kelapa tadi selama 30 menit!
3. Selama pemanasan berlangsung, masukan bahan tambahan lainnya!
4. Sebelum pemanasan selesai tambahkan asam cuka hingga mencapai PH
tertentu!
5. Pemanasan harus berhenti jika sudah mencapai pH yang dimaksud!

Kelompok kata kerja imperatif adalah ….


a. saringan, pemanasan, berhenti
b. tambahkan, panaskan, ,masukkan
c. mencapai, berlangsung, menghilangkan
d. saringan, berlangsung, mencapai
e. pemanasan, masukkan, m
3. Baca cermat langkah-langkah pembuatan keripik pisang berikut

22.Perhatikan kutipan drama dibawah ini!


A. Sato : “Eh, Budi, ada apa Bud?
   Tumben sore-sore kemari?”
B. Budi : “To, ada waktu ga? Minta ajarin melukis di atas kanvas dengan cat
minyak di atas kanvas        dengan cat minyak dong!”
C. Sato  : “Melukis di atas kanvas itu mengasyikkan Bud. Teknik yang
digunakan untuk melukis di kanvas dengan cat minyak juga gak sulit kok,
hanya butuh kesabaran dan ketelatenan walau dibutuhkan keberaniaan dalam
aplikasi warna tertentu.”
D. Budi : “Ah, masak sih? Keliatannya sulit? Jadi tambah penasaran nih ..
saya sudah siapkan semua peralatannya nih, kuas, palet, pensil gambar,
penghapus, cat minyak … udah semua kan? Atau ada yang
E. Sato : “Udah semua kok. Nah, pertama kamu coba gambar dulu sketsanya
di kanvas. Jangan terlalu tebal biar nanti pas dicat tidak terlalu kelihatan garis.
Kalau sketsa sudah jadi, coba, kamu mulai lakukan campuran warna. Ada
teknik dalam mencampur warna ….”
23. Bagian yang menunjukkan tujuan prosedur kompleks ada pada ….
a. a
b.b
c. c
d. d
e.e

24. Kalimat yang mengandung perintah dalam teks prosedur adalah kalimat ….
a. imperatif
b. interigatif
c. baku
d. tanya
e. ke Satu

25 . Cermatilah teks berikut!


Batang pisang dikerap cukup dalam, kemudian batang pisang dirobohkan pelan-
pelan. Caranya, salah satu pelepah daunnya ditarik sampai hampir roboh.
Tandanya pisang jangan sampai membentur tanah agar tidak trusak. Sebelum
tandan dekat ke tanah, ujung tandan dipegang dengan tangan atau disangga
dengan alat yang telah disediakan.

Kutipan tersebut merupakan bagian dari ….


a. cara memanen buah pisang
b. cara memanfaatkan buah pisang
c. tanda-tanda buah pisang siap panen
d. buah pisang sebagai bahan keripik pisang
e. manfaat buah pisang selain sebagai buah meja

26.

Bacalah teks prosedur berikut!


Daun cincau disiapkan di ember, lalu siram dengan air mendidih. Selama
penyiraman dengan air mendidih daun diaduk-aduk dengan alat agar terjadi proses
pelayuan yang merata. Air mendidih ini akan membuat daun yang semula keras
dan
kaku menjadi lemas dan tidak mengkilat. Air panas juga membantu proses
penguapan, sehingga mengurangi aroma daun cincau.
Kutipan tersebut adalah bagian isi yang menjelaskan tentang ….
a. pemilihan bahan pembuatan cincau
b. bahan-bahan pembuatan cincau
c. salah satu langkah pembuatan cincau
d. perlengkapan untuk pembuatan cincau
e. manfaat ekonomis pembuatan cincau

Selamat mengerjakan

`
`

Anda mungkin juga menyukai