Anda di halaman 1dari 3

Materi Struktur dan Jaringan Tumbuhan 1

Jaringan Tumbuhan o Jaringan kolenkim


Jaringan penguat pada organ tumbuhan
1. Jaringan tumbuhan terbagi menjadi yang masih aktif dalam pertumbuhan
(tumbuhan muda). Ciri-cirinya:
dua berdasarkan kemampuan
 mengandung pektin dan selulosa
membelahnya yaitu :
 tidak mengandung lignin
a. Jaringan meristem  terdapat pada tumbuhan muda
b. Jaringan dewasa o Jaringan sklerenkim
a. Jaringan Meristem Jaringan penyokong atau penguat pada
Jaringan pada tumbuhan yang tersusun tumbuhan yang sudah tidak mengalami
atas sel-sel yang aktif membelah. pertumbuhan dan perkembangan
Meristem menghasilkan sel yang (tumbuhan tua). Ciri cirinya :
dengan cepat berdiferensiasi menjadi  mengandung lignin
jaringan dewasa. Jaringan meristem  tersusun dari sel sel mati
berdiferensiasi menjadi 3, yaitu:  dinding sel tebal
 Jaringan dasar  terdapat pada tumbuhan tua
 Jaringan pembuluh
 jaringan dermal
Jaringan meristem berdasarkan
letaknya,terbagi menjadi 3, yaitu:
 Meristem apikal
 Meristem lateral
 Meristem interkalar
 Jaringan dasar
Jaringan yang memiliki fungsi berbeda  Jaringan pembuluh
beda sesuai dengan jenis sel dan Jaringan yang berfungsi dalam
letaknya di tumbuhan. Jaringan dasar menyalurkan air, mineral, dan zat
terdiri atas : lainnya ke berbagai bagian tumbuhan.
o Parenkim Jaringan pembuluh terbagi menjadi
o Kolenkim xilem dan floem.
o Sklerenkim
o Jaringan parenkim
Jenis sel yg paling banyak ditemukan
pada tumbuhan dan serbaguna. Sel
parenkim bersifat totipotent artinya
dapat membelah dan berdiferensiasi
menjadi semua semua jenis sel
tumbuhan.
 Parenkim asimilasi (klorenkim)
 Parenkim makanan
 Parenkim air
 Parenkim udara (aerenkim)
 Parenkim pengangkut

1
Materi Struktur dan Jaringan Tumbuhan 2

Xilem Floem  Epidermis membentuk spina (duri) pada


Mengangkut air Mengangkut hasil permukaan batang
dan zat mineral fotosintesis  Epidermis membentuk sel bulliform (sel
Akar ke daun Daun ke seluruh kipas) yang berperan dalam
tumbuhan penggulungan daun untuk mengurangi
Dinding sel Dinding sel penguapan pada rumput
tersusun atas lignin tersusun atas  Epidermis membentuk vilamen, jaringan
selulosa yang melapisi akar beberapa tumbuhan
Terdiri atas sel-sel Terdiri atas sel-sel epifit,contoh pada akar anggrek
mati hidup
Impermeabel Permeabel
Arah aliran ke atas Arah aliran bolak  Meristem apikal
balik Jaringan meristem yang terletak di
Tidak ada pemisah Terdapat pemisah ujung-ujung tanaman seperti pucuk atau
diantara sel sel dengan pokok batang dan cabang, maupun
saringan ujung-ujung akar. Fungsi jaringan
meristem satu ini adalah sebagai
 Jaringan dermal (epidermis) jaringan penunjang pertumbuhan tinggi
Jaringan yang menutupi dan melindungi tanaman, penyebaran kanopi cabang
tumbuhan serta mengatur pertukaran dan ranting, serta jaringan yang dapat
gas dan penyerapan air (pada akar) memperpanjang jangkauan penyerapan
 Epidermis pada akar membentuk akar.
rambut akar yang berfungsi  Meristem interkalar
memperluas bidang penyerapan air Jaringan meristem yang terletak di
dan zat mineral antara jaringan-jaringan dewasa,
 Epidermis pada batang dan daun misalnya seperti jaringan pada pangkal
dilapisi oleh lapisan lilin (kutikula) ruas batang atau pangkal tangkai
untuk mencegah penguapan air ranting. Selain itu, jaringan meristem
yang berlebihan interkalar juga dapat ditemukan pada
 Epidermis pada daun dan batang batang rumput-rumputan
juga mengandung stomata.  Meristem lateral
Pengaturan pertukaran gas oleh sel Jaringan meristem yang terletak sejajar
penjaga dengan permukaan organ, contohnya
kambium dan kambium gabus. Jaringan
meristem ini berfungsi sebagai jaringan
yang membelah dan memperbesar
diameter batang atau akar ada tanaman

 Epidermis juga dapat membentuk


trikoma, berbentuk rambut pada
permukaan yang berfungsi untuk
mengurangi transpirasi, pemantulan
matahari, dan perlindungan
tumbuhan.

2
Materi Struktur dan Jaringan Tumbuhan 3

Latihan 2 Bab Struktur dan Jaringan Tumbuhan


1. Apa yang dimaksud dengan totipotensi ?
2. Sebutkan ciri ciri jaringan sklerenkim!
3. Jelaskan perbedaan yang ada pada jaringan pembuluh!
4. Sebutkan perubahan perubahan bentuk pada epidermis!
5. Mengapa batang pohon jati dapat bertambah besar?

Anda mungkin juga menyukai