Anda di halaman 1dari 5

Nama : Ainul Farikhah

Nim : 081201022

Prodi : D3 Keperawatan

KONSEP KOMUNIKASI

PENGERTIAN : Penyampaian pesan / ,informasi antara individu secara langsung atau tidak
langsung yang menimbulkan terjadinya respons timbal balik

TUJUAN:

-mengerti : penyampaian pesan secara jelas yang dapat dimengerti

-memahami : menyampaikan info yang disesuikian dengan kemauan

-menerima : info yang didapat dapat diterima dengan baik

-termotivasi : setelah menyampaikan infomasi maka komunikan tergerak melakukan


kegiatan yang diinginkan. suatu yang diharapkan pemberi pesan

TUJUAN KOMUNIKASI ANTAR NAKES TERHADAP PELAYANAN KESEHATAN KLIEN

-tujuan utamanya agar tercapainya kesehatan klien dengan semaksimal mungkin dengan
memberikan pertukaran info yang akan meningkatkan koordinasi

Dibagi dalam 4 kategori yaitu:

● melaporkan : penyampaian sesuatu yang dilihat


● mengarahkan : membimbing dan memerintah
● berdiskusi : bertukar pendapat meminta nasihat
● rujukan : keputusan seseorang untuk melakukan tindakan atau mencari bantuan
UNSUR KOMUNIKASI

-Sumber

-pesan

-keakuratan pesan

-bentuk pesan

-informatif

-persuasif

-perumusan pesan

-komunikator

-media hasil

SIFAT KOMUNIKASI SECARA UMUM

-komunikasi verbal : berbicara secara langsung atau tatap muka

-komunikasi tertulis : disampaikan dengan cara tertulis

-komunikasi non verbal : tanpa menggunakan kata-kata

-komunikasi satu arah : bersifat memaksa dengan menggunakan sanksi-sanksi

-komunikasi dua arah : bersifat informatif memrlukan timbal balik

FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KOMUNIKASI

-perkembangan -emosi

-nilai -jenis kelamin

-persepsi -pengetahuan

-latar belakang -peran&hubungan


-lingkungan -jarak

KOMUNIKASI TERAPEUTIK

PENGERTIAN : komunikasi yang direncanakan secara sadar dan untuk pemulihan klien

TUJUAN:

-mengatasi masaalah klien untuk mengurangi beban dan pikiran

-membantu mengambil tindakan yang efektif untuk klien

-memperbaiki emosional

-mencapai tingkat kesembuhan yang diharapkan

KEGUNAAN KOMUNIKASI TERAPEUTIK

-sarana terbinanya hubungan yang baik antara pasien dengan tenaga kesehatan

-mengetahui perubahan perilaku pada individu atau pasien

-sebagai tolak ukur pasien

-menilai keberhasilan dari tindakan

KARATERISTIK KOMUNIKASI KEPERAWATAN

-ikhlas:semua perasaan negative pasien dapat diterima

-empati:memhami,merasakan dan tidak berlebihan

-hangat:mendorong keinginan pasien untuk sembuh

SIKAP KOMUNIKASI TERAPEUTIK

-saling berhadapan

-mempertahankan kontak mata

-memperlihatkan sikap terbuka

PRINSIP KOMUNIKASI TERAPEUTIK

-hubungan perawat dengan klien yang saling menguntungkan


-perawat harus menghargai perbedaan karakter pasien

-semua komunikasi harus menjaga harga diri pemberi atau penerima pesan

-hubungan saling percaya

JENIS KOMUNIKASI TERPEUTIK

-verbal: membangkitkan respon emosional.tiap individu dapat merespons secara langsung

-non verbal:pemindahan pesan tanpa kata-kata.lebih mudah diterima disbanding


komunikasi verbal

JENIS KOMUNIKASI NON VERBAL

-kinesik:bahasa isyarat,gerakan anggota tubuh

-paralinguistik:penggunaan suara

-haptik:tidak ada lagi jarak saat berkomunikasi

-artifak:berbagai benda material digunakan untuk menyampaikan pesan

-proksemik:jarak antara individu dengan prang lain saat berkomunikasi

-logi dan warna:symbol dari produk organisasi

TEKNIK KOMUNIKASI TERAPEUTIK

-exploring:menggali pikiran klien secara rinci

-giving recognition:memberikan pengakuan dan kesadaran

-focusing:komunikasi membatasi area diskusi

-konfrontasi

TAHAP KOMUNIKASI TERAPEUTIK

-pra interaksi:mengumpulkan data yang terorganisir


-orientasi

Kegiatan fase orientasi:

● Salam
● Validasi
● Kontrak
● Tujuan
Fase kerja:

● Kegiatan

Fase terminasi:

● Ealuasi(subjek&objek)
● Rencana tindak lanjut
● Kontrak(waktu,tempat,topik)

ANALISA DIRI DALAM KOMUNIKASI TERPEUTIK

-dilakukan setiap waktu

-stimulasi untuk keberhasilan setiap tindakan perawat

Dibagi 6 aspek:

● Kesadaran diri
● Eksplorasi perasaan
● Klarifikasi nilai
● Role model
● Altruisme
● Etik dan tanggung jawab

Anda mungkin juga menyukai