Anda di halaman 1dari 1

Ada seorang anak yang mengantar ibunya ke rumah sakit untuk berobat .

Begitu mereka tiba di


rumah sakit tersebut , suster yang berjaga di sana tidak langsung memberikan pertolongan pada
ibu tersebut karena dia berasal dari keluarga kurang mampu . Suster tersebut lebih
mendahulukan orang yang berasal dari keluarga berada untuk berobat . Hal ini terjadi ketika sang
anak membeli obat untuk ibunya . Ketika sang anak tiba di rumah sakit , ternyata sang ibu telah
tiada .

Opini saya : Keadilan dan kehidupan manusia sangatlah berkaitan erat , karena tanpa adanya
keadilan manusia dapat bersikap semena-mena kepada sesamanya . Hal ini tidak dapat
dibenarkan , karena setiap manusia memiliki yang dan kedudukan yang sama , seperti halnya
Tuhan yang tidak pernah membeda-bedakan setiap makhluk hidup . Oleh karenanya , kita harus
dan wajib menegakkan dan menjunjung tinggi keadilan dalam segala aspek kehidupan .

Sumber Artikel: http://sartikaraharjo.blogspot.com/2012/04/ibd-tugas-3-artikel-manusia-


dan.html#ixzz5WvFhYRz5

Anda mungkin juga menyukai