Anda di halaman 1dari 17

SEJARAH

Pembentukan Bumi
Teori Konveksi dan Lempeng
Tektonik
SLIDESMANIA.COM
HELLO! WE ARE...
Kelompok 3 :

1. Alya Nur Aini


2. Aura Nadia Dwijanarko
3. Dina Tsara Filza
4. Kanaya Putri Tiarasyid
5. Salwa Khadra
SLIDESMANIA.COM
Materi :

⬤ 1. Teori Konveksi

⬤ 2, Lempeng Tektonik
SLIDESMANIA.COM
Teori Konveksi
Teori ini menyatakan bahwa terjadi aliran konveksi ke arah vertikal di dalam lapisan astenosfer
yg agak kental. Aliran konveksi yg merambat ke dalam kerak bumi menyebabkan batuan kerak
bumi menjadi lunak. Gerak aliran dari dalam mengakibatkan permukaan bumi menjadi tidak
rata. Teori ini menyebutkan bahwa terdapat arus konveksi dari dalam mantel bumi yang terdiri
dari massa berupa lava.
SLIDESMANIA.COM
Sejarah konveksi

Ketika arus konveksi ini membawa lava sampai ke Teori ini didukung dengan adanya bukti bahwa
permukaan bumi di bagian punggung tengah terdapatnya bagian mid oceanic ridge itu sendiri,
samudra (mid oceanic ridge), akan menyebabkan seperti mid Atlantic Ridge dan Pasific Atlantic Ridge.
lava tersebut membeku dan membentuk lapisan Selain itu berdasarkan sebuah penelitian mengenai
kulit bumi yang baru sehingga menggeser dan umur laut juga dibuktikan bahwa semakin jauh dari
punggung tengah samudra, umur
menggantikan kulit bumi yang lama.
batuan-batuannya semakin tua.
SLIDESMANIA.COM
Did you know?

Teori konveksi pertama kali dicetuskan oleh Arthur


Holmes sekitar tahun 1927 dan kemudian
dikembangkan oleh Harry H. Hess dan Robert Diesz.
SLIDESMANIA.COM
Proses pembentukan bumi yang membuktikan bahwa kulit bumi yang
baru akan menggeser dan menggantikan kulit bumi yang lebih tua.

Teori Konveksi
SLIDESMANIA.COM
Teori Konveksi :
SLIDESMANIA.COM
Lempeng Tektonik

Teori yang menyebutkan bahwa kulit bumi terdiri atas beberapa lempeng tektonik yang
berada di atas lapisan astenosfer, dan lempeng - lempeng pembentuk kulit bumi ini selalu
bergerak karena adanya pengaruh arus konveksi dari lapisan astenosfer.
SLIDESMANIA.COM
Jenis pergerakan lempeng tektonik
Konvergen
Yaitu pergerakan lempeng saling mendekati, akan menyebabkan
tumbukan dimana salah satu dari lempeng akan menunjam ke
bawah yang lain.

Divergen
Yaitu pergerakan lempeng saling menjauh, akan menyebabkan penipisan
dan peregangan kerak Bumi dan akhirnya terjadi pengeluaran material
baru dari mantel membentuk jalur Magmatik atau Gunungapi.

Transform
Yaitu lempeng kulit bumi yang saling bergeseran dalam posisi yang
SLIDESMANIA.COM

sama datar dan sejajar, dengan berlawanan arah.


Did you know?
Teori Lempeng Tektonik dikemukakan oleh Tozo Wilson. Teori ini telah berhasil
menjelaskan berbagai peristiwa geologis, seperti gempa bumi, tsunami, dan
meletusnya gunung berapi, serta bagaimana terbentuknya gunung, benua, dan
samudra. Teori ini juga membuktikan bahwa benua-benua selalu bergeser.
SLIDESMANIA.COM
Teori Tektonik

Gerak divergen
SLIDESMANIA.COM

Gerak Konvergen
Pertanyaan
Apa yang dimaksud dengan Apa bukti pendukung teori sebutkan dan jelaskan jenis
teori konveksi konveksi? pergerakan lempek tektonik!

Teori konveksi adalah proses


pembentukan bumi yang Teori didukung bahwa konvergen : yaitu pergerakan lempeng
membuktikan bahwa kulit bumi terdapatnya bagian mid saling mendekati. akan menyebabkan
yang baru akan menggeser dan oceanic ridge. Dan tumbukan dimana salah satu dari
menggantikan kulit bumi yang berdasarkan penelitian lempeng akan menunjang ke bawah
lebih tua mengenai umur laut yaitu yang lain.
semakin jauh dari punggung divergen : yaitu pergerakan lempeng
tengah samudra, umur saling menjauh, akan menyebabkan
bantuannya semakin tua penipisan dan peregangan kerak bumi
dan akhirnya terjadi pengeluaran
Siapa yang mencetuskan teori material baru dari mantel membentuk
konveksi? jalur magmatik atau gunung api
transform : yaitu lempeng kulit bumi
yang saling bergeseran dalam posisi
Teori konveksi pertama kali dicetuskan yang sama datar dan sejajar, dengan
oleh Arthur Holmes sekitar tahun 1927 berlawanan arah
SLIDESMANIA.COM

dan kemudian dikembanhkan okeh Harry


H. Hess dan Robert Diesz.
Kelompok 2
Apa keberhasilan atau pencapaian Apa yang dimaksud teori
dari teori lempeng tektonik? kontraksi

Teori ini berhasil menjelaskan


berbagai peristiwa geologis yaitu
gempa bumi, tsunami, gunung
meletus bahkan sampai
Soal dari Teori kontraksi teori
pembentukan bumi dengan
terbentuknya gunung, benua, dan proses yaitu, bumi
samudra materi mengalami pengerutan
karena terjadi proses
kelompok lain pendinginan pada bagian
dalam bumi yang
Siapa tokoh yang mengemukakan teori
Lempeng tektonik?
-> mengakibatkan bagian
permukaan bumi mengerut
dan terbentuk pegunungan
Tozo wilson adalah orang yang dan lembah-lembah
mengemukakan teori Lempeng
SLIDESMANIA.COM

tektonik
Pertanyaan dari materi kelompok lain
Kelompok 1 Kelompok 5 Kelompok 4
Apa dampak dari revolusi bumi Bagaimana dampak litosfer bagi Sebutkan dan jelaskan
bagi kehidupan? kehidupan lapisan lapisan bumi!

- perbedaan waktu siang dan


malam dampak Negatif Kerak bumi (lapisan terluar dan tertipis)
● Dapat Menimbulkan bencana alam,
- perubahan rasi bintang Lapisan ini disebut juga lapisan sial dan terdiri
yaitu gempa bumi dan tsunami
- gerak semu tahunan matahari ● Dapat Menimbulkan awan panas dan dari kerak benua dan kerak samudera. Kerak
- adanya perubahan musim kerusakan karena material erupsi bumi sebagai tempat tinggal bagi makhluk
- ditetapkannya kalender masehi gunung api hidup. Lapisan ini terdapat proses endogen.
Dampak Positif
● Material yang dikeluarkan gunung api
Mantel bumi (Lapisan Paling tebal). Mantel
saat erupsi dapat meningkatkan bumi disebut juga lapisan astenosfer karena
Kelompok 6 kesuburan tanah setelah beberapa berfungsi untuk melindungi inti bumi.Inti bumi
decade adalah lapisan yang paling dalam. Lapisan inti
Apa saja perkembangan kehidupan ● Potensi obyek wisata, seperti gunung
luar memiliki unsur penyusun utama berupa
berdasarkan kala geologi api, geyser, dan mata air panas.
besi dan nikel dengan suhu sekitar 4.000 -
5.000 derajat Kelvin.lapisan inti dalam
Berdasarkan kala geologi, perkembangan memiliki unsur penyusun utama berupa besi,
kehidupan bumi terbagi menjadi 4 zaman, nikel, belerang, karbon, oksigen, silikon, dan
yaitu zaman Arkeozoikum (zaman tertua),
kalium dalam persentase kecil.
Paleozoikum (zaman kehidupan tua),
SLIDESMANIA.COM

Mesozoikum (zaman kehidupan


pertengahan, dan Neozoikum/Kenozoikum.
Kelompok 7

Apa penyebab bumi layak untuk dihuni?

Bumi adalah satu-satunya planet dalam tata surya yang memiliki


kehidupan. Elemen pendukung proses kehidupan diantaranya:
1. Air sebagai komponen pendukung kehidupan
2. Atmosfer dengan komposisi yang sesuai untuk kehidupan
3. Jarak antara matahari dan bumi yang ideal, tidak terlalu dekat dan
juga tidak terlalu jauh.
SLIDESMANIA.COM
THANK YOU!
SLIDESMANIA.COM

Anda mungkin juga menyukai