Anda di halaman 1dari 1

LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK 03

SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2021/2022


SMA NEGERI 17 MAKASSAR

Nama : ........................................................... Kelas : .......................


Mata Pelajaran : Pendidikan Agama dan Budi Pekerti
Materi Pokok : Iman Kepada Qada dan Qadar
Kompetensi Dasar :
3.4. Menganalisis dan mengevaluasi makna iman kepada qada dan qadar
4.4. Menyajikan kaitan antara beriman kepada qada dan qadar Allah Swt. dengan sikap berikhtiar
doa, optimis, bertawakal, bersabar, bertawakal dan berprasangka baik kepada Allah
Aktifitas 1 :
1. Baca dan pelajarilah dengan seksama materi Iman Kepada Qada dan Qadar pada buku paket dan
sumber belajar lainnya
2. Diskusikan dengan teman kelompoknya
3. Kerjakanlah tugas di bawah ini dengan baik dan penuh tanggung jawab
Aktifitas 2 :
Tugas Individu :
1. Jelaskan hubungan antara qada dan qadar
2. Tuliskan salah satu dalil Al Qur’an dan hadis beserta artinya tentang beriman kepada qada dan
qadar
3. Jelaskan pengertian:
a. Takdir mubram
b. Takdir mu’alllaq
c. Tuliskan masing-masing 5 contoh kedua takdir di atas
4. Tuliskan 5 sikap perilaku/tanda beriman kepada qada dan qadar
5. Tuliskan 5 hikmah beriman kepada qada dan qadar
6. Jelaskan alasannya mengapa manusia harus memiliki sikap dan perilaku ikhtiar, tawakkal, sabar
dan bersyukur serta berprasangka baik kepada Allah swt sebagai orang yang beriman kepada
qada dan qadar?
7. Tuliskan 5 keinginan/cita-cita yang dimiliki dan tuliskan usaha atau ikhtiar yang
dilakukan untuk meraihnya.

No Keinginan/Cita-cita Ikhtiar/Usaha yang dilakukan Ket.


.

Anda mungkin juga menyukai