Anda di halaman 1dari 39

l

Bank Sentral

Pengertian Bank Sentral

Sebelum membahas mengenai bank sentral, ada baiknya kita mengetahu pengertian dari bank terlebih
dahulu. Berdasarkan undang-Undang Nomor 10 Tahun 1998 tentang Perbankan, bank dapat diartikan
sebagai badan usaha yang menghimpun dana dari masyarakat dalam bentuk simpanan dan
menyalurkannya dalam bentuk kredit dan bentuk-bentuk lainnya dalam rangka meningkatkan taraf
hidup masyarakat.

Pasar Modal

Perdagangan Internasional

Sementara itu, secara khusus, pengertian bank sentral adalah suatu lembaga yang melaksanakan
kebijakan publik melalui sektor perbankan guna memengaruhi variabel ekonomi. Pada awal
perkembangannya, fungsi bank sentral adalah untuk bertindak sebagai banker dari sistem perbankan,
sehingga, lembaga ini dapat memberikan pinjaman jangka pendek kepada perbankan untuk menutupi
kebutuhan dananya. Selain itu, di awal perkembangannya, lembaga ini juga melakukan aktivitas
komersial seperti halnya yang dilakukan oleh bank umum saat ini. Dalam perkembangannya, dewasa ini
tujuan utamanya adalah untuk mempertahankan stabilitas sistem moneter dan sistem pembayaran.

Bank Sentral di Indonesia

Di Indonesia, peranan bank sentral dilakukan oleh bank Indonesia. Berawal dari De Javasche Bank yang
didirikan oleh Belanda pada 24 Januari 1828, setelah Indonesia merdeka, bank tersebut dinasionalisasi
menjadi Bank Indonesia dan berada di bawah kewenangan pemerintah Indonesia. Pada awal periode
kemeredekaan, bank Indonesia masih melakukan usaha komersial. Namun dalam perkembangannya,
usaha tersebut dihentikan. Apalagi semenjak krisis moneter yang dialami Indonesia pada tahun 1997-
1998, Bank Indonesia diberikan independensi untuk fokus pada tujuan utama, yaitu mencapai dan
memelihara kestabilan nilai rupiah.

Tujuan atau Fungsi Bank Sentral (Bank Indonesia)

Seperti yang telah disebutkan di atas, tujuan atau fungsi bank sentral atau Bank Indonesia yang utama
adalah untuk mencapai dan memelihara kestabilan nilai rupiah. Kestabilan nilai rupiah yang dimaksud
terdiri dari dua aspek yaitu:

Kestabilan terhadap barang dan jasa, yang tercermin dalam kestabilan tingkat inflasi di Indonesia

Kestabilan terhadap mata uang negara lain, yang tercermin dalam nilai tukar mata uang asing (kurs)

Tugas Bank Sentral di Indonesia


Untuk dapat mencapai tujuan yang diharapkan, tugas bank sentral memiliki tiga tugas utama sebagai
berikut:

Menetapkan dan melaksanakan kebijakan moneter

Tugas bank sentral ini dilakukan dalam rangka mengendalikan jumlah uang beredar, agar tercipta
kestabilan nilai rupiah terhadap barang dan jasa. Selain itu, kebijakan ini juga dapat dilaksanakan untuk
mendorong perekonomian nasional. Dalam pelaksanaannya, Bank Indonesia juga perlu berkoordinasi
dengan Pemerintah agar kebijakan moneter yang dilaksanakan sejalan dengan kebijakan fiskal dan
kebijakan ekonomi lainnya yang ditetapkan pemerintah, sehingga hasil yang diperoleh dari pelaksanaan
kebijakan tersebut dapat dimaksimalkan.

Mengatur dan menjaga kelancaran sistem pembayaran

Tugas bank sentral ini dilakukan dalam rangka terciptanya kesepakatan, aturan, standar dan prosedur
yang digunakan untuk mengatur peredaran uang. Sistem pembayaran yang dimaksud dapat berupa
sistem pembayaran tunai dan non tunai.

Mengatur dan mengawasi perbankan

Seiring dengan terbentuknya Otoritas Jasa Keuangan (OJK), tugas pengawasan yang dilaksanakan oleh
Bank Indonesia difokuskan kepada pengawasan makroprudensial, sementara pengawasan
mikroprudensial diserahkan kepada OJK. Pelaksanaan pengawasan makroprudensial dimaksudkan untuk
menjaga stabilitas sistem keuangan. Stabilitas sistem keuangan adalah suatu kondisi dimana seluruh
lembaga keuangan, pasar keuangan dan sarana-sarana pendukungnya memiliki ketahanan dan mampu
mengarasi ketidakseimbangan keuangan. Dengan demikian, secara umum, kebijakan makroprudensial
dapat diartikan sebagai kebijakan untuk membatasi risiko dan biaya krisis sistemik dalam rangka
memelihara kesimbangan sistem keuangan secara keseluruhan.

Wewenang Bank Indonesia

Dalam pelaksaan tugasnya, Bank Indonesia memilik wewenang tertentu yang telah ditetapkan oleh
undang-undang, yaitu:

Wewenang bank sentral yang berkaitan dengan tugas menetapkan dan melaksanakan kebijakan
moneter, yang meliputi:

Menetapkan tingkat diskonto, cadangan minimum bank umum, serta mengatur kredit atau pembiayaan

Menetapkan sasaran moneter dengan memperhatikan sasaran laju inflasi

Melakukan pengendalian moneter dengan tidak terbatas pada operasi pasar terbuka di pasar uang, baik
dalam bentuk mata uang Rupiah maupun valuta asing

Wewenang yang berkaitan dengan tugas mengatur dan menjaga kelancaran sistem pembayaran, yang
meliputi:
Menetapkan penggunaan alat atau instrumen pembayaran

Melaksanakan dan memberikan persetujuan dan izin atas penyelenggaraan jasa sistem pembayaran

Mewajibkan penyelenggara jasa sistem pembayaran untuk menyampaikan laporan kegiatannya

Wewenang bank sentral yang berkaitan dengan tugas mengatur dan mengawasi bank, yang meliputi:

Mengenakan sanksi terhadap bank sesuai dengan peraturan perundang-undangan

Menetapkan peraturan

Memberikan dan mencabut izin atas kelembagaan dan kegiatan usaha tertentu dari bank

Mengawasi bank, baik secara individual maupun sebagai sistem perbankan

Dewan Gubernur Bank Indonesia

Dalam pelaksanaan tugas dan wewenangnya, Bank Indonesia dipimpin oleh Dewan Gubernur yang
terdiri dari seorang Gubernur sebagai pemimpin, dibantu oleh seorang Deputi Gubernur Senior sebagai
wakilnya, serta sekurang-kurangnya empat atau sebanyak-banyaknya tujuh Deputi Gubernur. Masa
jabatan yang berlaku bagi Dewan Gubernur adalah selama lima tahun dan dapat diangkat kembali untuk
jabatan yang sama sebanyak-banyaknya satu kali masa jabatan berikutnya.

Dewan Gubernur diusulkan dan diangkat oleh Presiden dengan persetujuan DPR. Deputi Gubernur yang
disulkan oleh Presiden didasarkan pada rekomendasi dari Gubernur Bank Indonesia. Meskipun diangkat
oleh Presiden, anggota Dewan Gubernur Bank Indonesia tidak dapat diberhentikan oleh Presiden,
kecuali bila mengundurkan diri, terbukti melakukan tindak pidana kejahatan, tidak dapat hadir secara
fisik selama jangka waktu tiga bulan berturut-turut tanpa alasan yang dapat dipertanggungjawabkan,
dinyatakan pailit atau tidak mampu memenuhi kewajiban kepada kreditur, atau berhalangan tetap.

Saat ini (2017), Dewan Gubernur Bank Indonesia dipimpin oleh Agus Martowardojo, dengan Deputi
Gubernur Senior Mirza Adityaswara, serta beranggotakan empat Deputi Gubernur, yaitu: Perry Warjiyo,
Erwin Riyanto, Sugeng dan Rosmaya Hadi

Antara Bank Indonesia, Perum Peruri dan Otoritas Jasa Keuangan

Sampai disini, mungkin teman-teman masih sedikit kebingungan dengan perbedaan peran antara ketiga
lembaga negara tersebut. Sedikit disinggung pada bagian tugas bank sentral di Indonesia (Bank
Indonesia): mengatur dan mengawasi perbankan, saat ini tugas pengasawasan mikroprudensial sudah
diserahkan pada Otoritas Jasa Keuangan. Dengan adanya OJK, tugas dan otoritas pengaturan dan
pengawasan kegiatan jasa keuangan di sektor perbankan yang semula dilakukan oleh Bank Indonesia,
kini beralih menjadi tugas OJK.

Sementara itu, meskipun kewenangan menerbitkan uang kartal masih ditentukan oleh Bank Indonesia,
Perum Peruri-lah yang memiliki tugas untuk mencetak uang kertas dan uang logam untuk Bank
Indonesia, serta mencetak barang-barang cetakan, surat-surat berharga serta membuat barang-barang
logam lainnya untuk pemerintah, Bank Indonesia, Lembaga-lembaga Negara dan umum. Dalam
perkembangannya, Peruri juga bertugas untuk melaksanakan kegiatan mencetak dokumen sekuriti
untuk negara, yaitu dokumen keimigrasian, pita cukai, meterai dan dokumen pertanahan atas
permintaan instansi yang berwenang.

Uniknya, Perum Peruri juga dapat mencetak uang dan dokumen sekuriti negara lain atas permintaan
negara yang bersangkutan.

Nah teman-teman, sampai di sini saja pembahasan kita mengenai bank sentral. Semoga setelah selesai
membaca, teman-teman dapat menjawab pertanyaan yang diajukan di awal tulisan dengan benar ya.
Berikut juga disiapkan beberapa pertanyaan yang dapat teman-teman gunakan untuk berlatih.

Contoh Soal Ekonomi tentang Bank Sentral

Soal 1

Apakah tujuan utama Bank Indonesia selaku bank sentral negara Indonesia?

a. Mencapai dan memelihara kestabilan rupiah

b. Melakukan pengawasan mikroprudensial

c. Melakukan pengawasan makroprudensial

d. Menetapkan dan melaksanakan kebijakan moneter

e. Mengatur dan menjaga kelancaran sistem pembayaran

Pembahasan:

(a). Mencapai dan memelihara kestabilan rupiah merupakan tujuan bank sentral di Indonesia, yang
terwujud dalam kestabilan terhadap barang dan jasa, serta kestabilan terhadap mata uang negara lain.
Jawaban (b) merupakan tugas OJK, sementara jawaban (c), (d), dan (e) merupakan tugas Bank Indonesia.

Soal 2

Berikut ini adalah beberapa pertanyaan terkait dengan Dewan Gubernur Bank Indonesia, manakah
pertanyaan yang tidak sesuai?
a. Dewan Gubernur dipimpin oleh seorang Gubernur

b. Deputi Gubernur Senior berlaku sebagai wakil Dewan Gubernur

c. Anggota Dewan Gubernur tidak dapat diberhentikan oleh Presiden dengan alasan apapun

d. Masa jabatan Dewan Gubernur adalah selama lima tahun

e. Dewan Gubernur dapat dipilih kembali untuk jabatan yang sama

Pembahasan:

(c). Anggota Dewan Gubernur Bank Indonesia dapat diberhentikan oleh Presiden, bila terjadi kondisi-
kondisi berikut ini: mengundurkan diri, terbukti melakukan tindak pidana kejahatan, tidak dapat hadir
secara fisik selama jangka waktu tiga bulan berturut-turut tanpa alasan yang dapat
dipertanggungjawabkan, dinyatakan pailit atau tidak mampu memenuhi kewajiban kepada kreditur,
atau berhalangan tetap.

Soal 3

Manakah pernyataan yang benar berkaitan dengan Bank Indonesia?

a. Kestabilan kurs merupakan tujuan utama Bank Indonesia

b. Dewan Gubernur Bank Indonesia memiliki masa jabatan yang berlaku seumur hidup

c. Bank Indonesia memiliki tugas mencetak uang

d. Bank Indonesia memiliki tugas menetapkan dan melaksanakan kebijakan fiskal

e. Bank Indonesia bertugas melakukan pengawasan mikroprudensial

Pembahasan:
(a). Kestabilan kurs merupakan salah satu aspek dari tujuan utama atau fungsi bank sentral di Indonesia
Indonesia: mencapai dan memelihara kestabilan rupiah. Jawaban (b) tidak tepat karena masa jabatan
Dewan Gubernur hanya selama lima tahun. Jawaban (c) tidak tepat karena tugas pencetakan uang untuk
Bank Indonesia dilaksanakan oleh Perum Peruri. Jawaban (d) tidak tepat karena tugas Bank Indonesia
adalah menetapkan dan melaksanakan kebijakan moneter. Jawaban (e) tidak tepat karena tugas
tersebut kini sudah dialihkan kepada OJK

Langsung ke isi

ardra.biz

moralitas, mentalitas, intelektualitas

Menu dan widget

Cari untuk:

Cari …

Artikel Rujukan

Perhitungan Eksposur Nilai Tukar Akuntansi Transaksi Operasi Pengertian Contoh Soal,

Cara Menentukan Harga Teoritis Wajar Intrinsik Saham, Pengertian Contoh Soal Perhitungan,

Menentukan Harga Obligasi, Pengertian Contoh Soal Perhitungan,

Pengendalian Sistem Pencatatan Dana Kas Kecil

Perhitungan Payback Period, NPV, IRR, Pengertian Contoh Soal

Artikel Pendidikan

Belajar Trading Valuta Asing (2)

Ilmu Biologi Materi dan Soal (90)

Ilmu Ekonomi Materi Dan Soal (77)

Ilmu Fisika Materi Dan Soal (53)


Ilmu Kimia Materi Dan Soal (34)

Ilmu Sosiologi Materi Dan Soal (23)

Introduction Economy (1)

Materi Pengetahuan Umum (8)

Kumpulan Artikel

Mei 2020 (7)

April 2020 (9)

Maret 2020 (4)

Februari 2020 (6)

Januari 2020 (7)

Desember 2019 (5)

November 2019 (20)

Oktober 2019 (20)

September 2019 (22)

Agustus 2019 (19)

April 2019 (2)

Januari 2019 (25)

Desember 2018 (30)

November 2018 (5)

Oktober 2018 (2)

September 2018 (8)

September 2017 (4)

Juli 2017 (1)

April 2017 (1)

Maret 2017 (9)


Februari 2017 (23)

Januari 2017 (43)

Desember 2016 (16)

Daftar Artikel

ardra.biz

Buku Forex Trading

DIsclaimer

Ekonomi

Analisis Fundamental Ekonomi, Pengertian dan Contoh Pembahasan.

Pengaruh GDP Terhadap Kurs Valuta Asing

Pengaruh Inflasi Terhadap Pertumbuhan Ekonomi

Pengaruh Neraca Pembayaran Terhadap Kurs Valuta Asing, Contoh Perhitungan

Pengaruh Tingkat Bunga Terhadap Kurs Valuta Asing

Pengaruh Tingkat Inflasi Terhadap Kurs Valuta Asing

Pengaruh Tingkat Inflasi Jepang Terhadap Kurs Yen Jepang, USD/JPY

Analisis Indikator Teknikal Forex

Analisis Harian Forex, Indikator Teknikal

Belajar Indikator Forex, Relative Strength Index. RSI

Belajar Indikator Forex, Stochastic Oscillator

Belajar Indikator Forex, Williams’ Percent Range, % R

Belajar Indikator Teknikal Forex Online Trading

Cara Menggunakan, Indikator SMA Dan Stochastic

Cara Menggunakan, Interpretasi Indikator Teknikal Forex

Cara Menghitung Pivot Point Forex Margin Trading

Indikator Forex Moving Average Convergence/Divergence, MACD


Indikator Forex Simple Moving Average, SMA.

Indikator Forex, Exponential Moving Average, EMA.

Tipe Grafik Analisis Teknikal Forex

Data Harian Ekonomi-Live Chart Kurs Valas Dan Komoditi

Analisis Harian Harga Emas, Indikator Teknikal

Analisis Harian Harga Minyak Mentah Dunia, Indikator Teknikal

Analisis Harian Kurs Dollar Amerika Terhadap Euro. Indikator Teknikal

Analisis Harian Kurs Rupiah Dollar Amerika, Teknikal Indikator

Analisis Harian Pergerakan Harga Komoditi Emas, Minyak Mentah,Tembaga, Indikator Teknikal

Grafik, Kurva Pergerakan Kurs Valuta Asing Dunia Hari Ini

Harga Baja Dunia Hari Ini

Harga Bijih Besi Dan Pellet Hari Ini

Harga Komoditi Hari Ini. Emas, Minyak Mentah, Perak, Tembaga

Harga Minyak Bensin Dunia Hari Ini

Harga Minyak Mentah Dunia Hari Ini

Kalender Berita Ekonomi, Forex Calendar Hari Ini

Kalkulator, Konversi Valuta Asing Ke Rupiah, IDR

Kurva Chart Pergerakan Kurs Rupiah, IDR Hari Ini

Kurva Grafik Pergerakan Dollar Hongkong Rupiah Hari Ini, Kurs HKD/IDR

Kurva Grafik Pergerakan Euro Terhadap Rupiah Hari Ini, Kurs EUR/IDR

Kurva Pergerakan Dollar Australia Terhadap Rupiah Hari Ini, Kurs AUD/IDR

Kurva Pergerakan Dollar Singapura Rupiah Hari Ini, Kurs SGD/IDR

Kurva Pergerakan Poundsterling Inggris Terhadap Rupiah Hari Ini, Kurs GBP/IDR

Kurva Pergerakan Ringgit Malaysia Terhadap Rupiah Hari Ini, Kurs MYR/IDR

Kurva Pergerakan Yen Jepang Rupiah Hari Ini, Kurs JPY/IDR


Kurva Pergerakan Yuan China Rupiah Hari Ini, Kurs CNY/IDR

Overview Pasar Valuta Asing Hari Ini

Pergerakan Harga Emas Dunia Hari Ini, Gold Price

Pergerakan Kurs Dollar Amerika Hari Ini

Tingkat Bunga Berbagai Negara Asing, Interest Rate

Ekonomi Akuntansi

Faktor Yang Mempengaruhi Analisis Laba Kotor, Contoh Soal Manfaat

Fungsi Tujuan Azas Sifat Syarat Unsur Laporan Keuangan Akuntansi

Jenis Laporan Keuangan Akuntansi Perusahaan, Pengertian dan Contohnya

Kewajiban Ekuitas Laporan Keuangan, Pengertian Contoh

Pengertian Modal Kerja, Laporan Keuangan

Persamaan Dasar Akuntansi, Pengertian Contoh Perhitungan

Prinsip Dasar Etika Profesi Bidang Spesialisasi Akuntansi, Pengertian Berlaku Umum

Titik Pulang Pokok, Break Even Point BEP. Contoh Perhitungan, Fungsi Asumsi

Total Aktiva, Aktiva Lancar, Tetap dalam Laporan Keuangan. Contoh Cara Perhitungan

Ekonomi Internasional.

Dampak-Pengaruh Devaluasi Terhadap Perekonomian Negara

Faktor Pendorong Perdagangan Internasional

Faktor Yang Mempengaruhi Transaksi Berjalan

Kebijakan Nilai Tukar, Devaluasi Revaluasi Redenominasi, Contoh Soal Perhitungan

Manfaat, Pengaruh Perdagangan Bisnis Internasional

Pasar Dan Karakteristik Eurocurrencies, Eurodollar

Pengaruh Harga Emas Terhadap Kurs Valuta Asing

Pengaruh Harga Minyak Terhadap Harga Emas

Pengaruh Harga Minyak Terhadap Kurs Valuta Asing


Pengaruh Harga Minyak Terhadap Tingkat Inflasi

Pengaruh Tingkat Bunga Amerika Terhadap Kurs EUR/USD

Pengaruh Tingkat Inflasi Amerika Terhadap Kurs EUR/USD

Pengertian Definisi Neraca Pembayaran, Balance of Payment

Pengertian Perhitungan Arbitrase-Arbitrage Valuta Asing

Sistem Metoda Pembayaran Internasional

Sistem Moneter Internasional, Penentuan Kurs

Sistem Moneter Internasional Standar Emas

Teori Efek Fisher Internasional, International Fisher Effect.

Teori Hukum Satu Harga, The Law of One Price, Contoh Perhitungan

Teori Keunggulan Mutlak Komparatif Kompetitif, Contoh Perhitungan

Teori Paritas Tingkat Bunga, Interest Rate Parity.

Teori Purchasing Power Parity, Paritas Daya Beli, PPP. Contoh Perhitungan

Ekonomi Keuangan, Manajemen Keuangan

Analisis Rasio Laporan Keuangan, Pengertian Tujuan Metoda Teknik

Analisis Kebangkrutan Perusahaan Model Z Score Altman, Pengertian Jenis Contoh

Analisis Rasio Keuangan Aktivitas, Contoh Soal Rumus Perhitungan

Analisis Rasio Keuangan Likuiditas, Contoh Soal Rumus Perhitungan

Analisis Rasio Keuangan Profitabilitas, Contoh Soal Perhitungan

Analisis Rasio Keuangan Solvabilitas, Contoh Soal Rumus Perhitungan

Rasio Return On Investment, Equity, ROI, ROE, Analisis Du Pont

Cara Mengitung Bunga Bank, Dihitung Lebih Satu Kali

Konsep Nilai Waktu Uang, Present Future Value, Pengertian Contoh Soal Perhitungan

Pengertian, Fungsi, Tujuan, Prinsip Asuransi.

Perhitungan Biaya Modal Utang Obligasi Saham Preferen Biasa Pengertian Individual Keseluruhan,
Contoh Soal
Teori Prinsip Dasar Seni Ilmu Managemen. Pengertian Manfaat Tujuan

Ekonomi Makro

Alasan Motif Orang Menyimpan Memegang Uang Tunai

Cara Pemerintah Mengatasi Menanggulangi Pengangguran.

Cara Pemerintah Mengatasi-Menanggulangi Inflasi

Dampak-Pengaruh Pertumbuhan Ekonomi Terhadap Tingkat Pengangguran

Faktor Yang Mempengaruhi Investasi

Faktor Yang Mempengaruhi Jumlah Uang Beredar

Faktor Penyebab Terjadinya Deflasi

Faktor Penyebab Terjadinya Inflasi

Faktor Penyebab Terjadinya Pengangguran.

Faktor Yang Mempengaruhi Pertumbuhan Ekonomi.

Fungsi Sistem Moneter Indonesia

Fungsi, Jenis Dan Ciri-Ciri Uang

Gross Domestic Product GDP Nominal Riil, Pengertian Contoh Perhitungan

Incremental Capital Output Ratio ICOR, Pengertian Contoh Soal Perhitungan

Indeks Harga Konsumen, Tingkat Inflasi, Contoh Perhitungan

Indikator Pertumbuhan Ekonomi Suatu Negara

Instrumen Kebijakan Moneter.

Jenis-Jenis, Sifat, Dan Ciri-Ciri, Pengangguran

Jenis-Jenis, Sifat, Sebab, Dan Asal Inflasi.

Kebijakan Anggaran, Pengertian Fungsi Tujuan Jenis Cara Mengatasi Defisit

Masalah Pokok Utama Perekonomian Suatu Negara

Pengaruh Inflasi Terhadap Pengangguran, Kurva Phillips

Pengaruh Investasi Terhadap Pertumbuhan Ekonomi Suatu Negara


Pengaruh Pajak Terhadap Pertumbuhan Ekonomi Negara

Pengaruh Pengangguran Terhadap Perekonomian Negara

Pengaruh Tingkat Suku Bunga Pada Pertumbuhan Ekonomi.

Pengertian Dasar Fungsi Pajak

Pengertian Jenis Dan Bentuk Pajak

Pengertian Tingkat Pengangguran, Unemployment Rate, Hukum Okun.

Pengertian Uang Beredar dan Primer.

Pengertian, Konsep Pendapatan Nasional.

Perekonomian Tertutup Sederhana Dua Sektor, Pengertian Contoh Soal

Teori Fungsi Konsumsi Tabungan Kesimbangan Pendapatan Pengertian Rumus Kurva Contoh Soal

Teori Inflasi, Kuantitas Strukturalis, Keynes

Teori Kuantitas Uang, Persamaan Kuantitas, Contoh Perhitungan

Teori Model Pertumbuhan Ekonomi Tiga Faktor Produksi

Teori Model Pertumbuhan Ekonomi Harrod-Domar, Contoh Soal Perhitungan,

Teori Model Pertumbuhan Ekonomi Solow, Pengertian Asumsi Fungsi Rumus

Teori Model Petumbuhan Ekonomi Adam Smith.

Teori Model-Fungsi Permintaan Uang

Teori Tingkat Bunga Neo Klasik Keynes Hicks.

Tingkat Inflasi Indeks Harga Metoda Laspeyres Peasche Pengertian Tertimbang Contoh Soal Perhitungan

Tujuan dan Manfaat Menghitung Pendapatan Nasional, Contoh Perhitungan

Tujuan Kebijakan Makro Ekonomi

Tujuan Kebijakan Ekonomi Ekspansi Dan Kontraksi

Tujuan Kebijakan Ekonomi Fiskal

Tujuan Kebijakan Ekonomi Moneter

Tujuan Kebijakan Operasi Pasar Terbuka. Pengertian dan Contoh


Ekonomi Mikro

Penawaran Elastis Uniter Inelastis Sempurna Pengertian Jenis Contoh Soal Pembahasan Elastisitas

Pengertian Permintaan Elastis Inelastis Sempurna Uniter, Penjelasan Contoh Soal

Pengertian, Fungsi, Jenis Pasar

Ciri-Ciri Pasar Monopoli. Pengertian Dan Contohnya

Ciri-Ciri Pasar Oligopoli. Pengertian Jenis dan Contoh

Faktor Penyebab Timbulnya Pasar Monopoli

Faktor Penyebab Timbulnya Pasar Oligopoli

Pasar Persaingan Sempurna, Perfect Competition Market

Teori Biaya Produksi, Pengertian dan Contohnya

Teori Fungsi Produksi Satu Input Variabel, Pengertian Contoh Soal

Teori Harga Keseimbangan Pasar, Pengertian Contoh Soal Perhitungan

Teori Hukum dan Kurva Fungsi Permintaan, Pengertian Contoh Soal

Teori Hukum Kurva Fungsi Penawaran, Pengertian Jenis dan Contoh Soal

Ekonomi Perbankan Dan Lembaga Keuangan

Bank Garansi, Pengertian Manfaat Biaya Tujuan Proses

Cara Menilai, Menentukan Kesehatan Bank

Faktor Penyebab, Cara Penyelesaian, Penyelamatan Kredit Macet

Faktor Yang Menentukan Bunga Kredit Bank, Pengertian Contoh Soal Perhitungan.

Fungsi Peran Bank Perkreditan Rakyat BPR. Pengertian Contoh

Jenis Instrumen Pasar Modal

Jenis Instrumen Pasar Uang, Pengertian Contoh Soal

Jenis Jenis Bank, Pengertian Contoh

Jenis Jenis Kredit Bank, Pengertian Contoh Kredit

Jenis Jenis Letter Of Credit, Penjelasan L/C.


Jenis Jenis Manfaat Asuransi Jiwa.

Mekanisme Penciptaan Uang Kartal Giral Bank, Pengertian Contoh Perhitungan

Pasar Uang, Pengertian Pelaku Instrumen Surat Berharga Contoh Soal

Pengertian dan Fungsi Bank Umum Pada Perekonomian Negara

Pengertian Jenis Jenis Bank Garansi

Pengertian, Contoh Perhitungan Deposit On Call

Pengertian, Fungsi Letter Of Credit, Tujuan L/C

Pengertian, Fungsi, Pelaku Pasar Modal.

Peran, Fungsi, dan Tujuan Bank Sentral-Bank Indonesia

Simpanan Sertifikat Deposito Berjangka, Pengertian Jenis Contoh Perhitungan

Sumber Dana Bank, Pengertian Jenis Contoh

Tujuan dan Fungsi Pemberian Kredit Bank, Pengertian Contoh

Tujuan Fungsi Pelaku Pasar Uang, Pengertian Contoh Soal

Ekonomi Syariah

Jenis Produk Bank Syariah, Pengertian Contoh Soal Perhitungan

Jenis-Jenis Akad Pada Bank Syariah

Prinsip Fungsi Usaha Bank Syariah, Pengertian Contoh

Prinsip Operasi Kerja Bank Syariah, Pengertian Tujuan Jenis Contoh Kegiatan

Forex Online Margin Trading, Pengertian Contoh Perhitungan

Bursa Berjangka, Lembaga Kliring, Pialang Berjangka

Contoh Perhitungan Transaksi Margin Trading Valuta Asing, Valas, Mata Uang Asing, Forex

Initial Margin, Maintenance Margin, Margin Call, Margin Deposite

Menghitung Nilai Point, Pip Dalam Forex Margin Trading

Nilai Kontrak Dan Nilai Lot Pada Margin Trading

Pengertian Margin Trading


Pengertian Transaksi Margin Trading Valuta Asing

Pengertian, Cara Menghitung, Menentukan Pivot Point Pada Trading Valas

Lembaga Keuangan, Pengertian Fungsi Jenis Resiko Contoh

Fungsi, Tujuan, Tugas Otoritas Jasa Keuangan, OJK

Jenis Obligasi Pengertian Kelebihan Kekurangan Contoh

Jenis Pembiayaan Perusahaan Modal Ventura.

Jenis Perusahaan Leasing, Sewa Guna Usaha

Mekanisme Transaksi Perusahaan Anjak Piutang, Factoring.

Wewenang Dan Tugas Otoritas Jasa Keuangan.

Pengertian Korelasi Kurs Valuta Asing

Koefisien Korelasi Momen Produk Pearson Contoh Perhitungan

Korelasi Kurs Valuta Asing, Cara Trading Forex

Pengertian, Perhitungan Kurs Silang Dan Korelasi Valuta Asing

Pengertian Valuta Mata Uang Asing, Simbol, ISO Code, Nama Khas

Devaluasi Dan Revaluasi Mata Uang Negara, Valuta Asing

Faktor Yang Mempengaruhi Perubahan Kurs.

Fungsi Dan Pelaku Pasar Valuta Asing

Mekanisme Perdagangan-Bursa Valuta Asing

Pengertian Dan Perhitungan Kurs Valuta Asing

Pengertian, Menghitung Transaksi Forward Valuta Asing

Perhitungan Apresiasi Dan Depresiasi Mata Uang, Valuta Asing

Supply Dan Demand, Permintaan-Penawaran Valuta Asing

Transaksi Dan Perdagangan Valuta Asing, Spot Forward Swap

Kesehatan

Kesehatan Anak
Ciri-Ciri Pertumbuhan Anak Yang Sehat

Faktor Penyebab Kesulitan Makan Pada Anak

Faktor Yang Menyebabkan Anak Ngompol

Jenis, Manfaat Imunisasi, Kekebalan Tubuh

Mengatasi Demam Pada Anak.

Pengertian Pertumbuhan Dan Perkembangan Makhluk Hidup

Kesehatan Dan Gizi

Cara Virus Mempertahankan Hidup Dan Berkembang Biak.

Cara, Mekanisme Antibodi Melawan Penyakit, Virus, Bakteri, Jamur

Fungsi Asam Lambung Bagi Tubuh Manusia

Fungsi Manfaat Karbohidrat Bagi Tubuh Manusia

Fungsi Manfaat Lemak Bagi Tubuh Manusia

Fungsi Manfaat Protein Bagi Tubuh Manusia

Fungsi, Peran Enzim Pada Sistem Pencernaan Manusia

Mencegah Penyakit Akibat Virus Dengan Vaksinasi

Pengertian, Manfaat, Mekanisme Sistem Kekebalan Tubuh

Penyakit Sariawan, Stomatitis

Rumus Cara Menghitung-Menentukan Berat Badan Ideal

Sistem Ekskresi Pada Manusia, Alat Dan Organ

Virus Penyebab Penyakit Polio Pada Manusia

Khasiat-Manfaat Madu, Propolis Dan Royal Jelly

Khasiat-Manfaat Propolis Bagi Kesehatan

Senyawa Yang Terkandung Dalam Propolis

Khasiat-Manfaat Buah Dan Sayuran Bagi Kesehatan

Khasiat Daun Sirih Merah Untuk Kesehatan


Mengolah Resep Ramuan Daun Sirih Merah.

Khasiat Daun Sirsak Buah Batang Akar Biji Bunga Anti Kanker

Mengolah Resep Ramuan Daun Sirsak Bagi Kesehatan

Senyawa Acetogenins Sirsak

Khasiat Manfaat Buah Daun Pepaya Bagi Kesehatan Tubuh

Khasiat Manfaat Buah Pisang Bagi Kesehatan

Khasiat Manfaat Buah Sayuran Wortel Untuk Kesehatan Tubuh

Khasiat-Manfaat Bawang Putih Bagi Kesehatan

Khasiat-Manfaat Buah Semangka Untuk Kesehatan

Khasiat-Manfaat Buah-Daun Pare Bagi Kesehatan

Khasiat-Manfaat Daun Teh Hijau Bagi Kesehatan

Manfaat Zat Aktif Daun Teh Hijau

Khasiat-Manfaat Jagung Bagi Kesehatan

Khasiat-Manfaat Kulit Buah Manggis Untuk Kesehatan Tubuh

Khasiat Senyawa Xanthones Manggis Untuk Kesehatan

Senyawa Yang Terkandung Dalam Xanthones, Manggis

Khasiat-Manfaat Sayuran Bayam Bagi Kesehatan

Manfaat-Khasiat Buah Alpukat-Advokad

Manfaat-Khasiat Daun Seledri

Pengertian Asam Urat, Uric Acid, Gout

Batas Normal Kadar Asam Urat Tinggi, Hiperurisemia

Manfaat Vitamin Untuk Penderita Asam Urat, Gout

Mengolah Ramuan-Herbal Untuk Penderita Asam Urat, Gout

Menu, Diet Untuk Penderita Asam Urat, Gout

Metabolisme Purin, Pembentukan Asam Urat


Pengaruh Manfaat Kopi Pada Penderita Asam Urat

Pengaruh, Manfaat Baking Soda Untuk Penderita Asam Urat.

Pengertian, Penyebab Penyakit Asam Urat, Uric Acid, Gout

Pengobatan Mencegah Mengatasi Asam Urat, Gout

Pengertian Fungsi Mineral, Elemen, Unsur Bagi Tubuh,

Fungsi, Manfaat Mineral Zat Besi Bagi Kesehatan Tubuh

Pengertian Manfaat Fungsi Vitamin Bagi Tubuh Manusia

Pengertian Fungsi Vitamin A Bagi Tubuh, Retinol

Pengertian, Fungsi Vitamin B1 Bagi Kesehatan Tubuh, Kompleks

Pengertian, Fungsi Vitamin C Bagi Kesehatan, Asam Askorbat

Pengertian, Fungsi Vitamin D Bagi Kesehatan, Kalsiferol

Pengertian, Fungsi Vitamin E Bagi Kesehatan, Alpha Tocopherol

Pengertian, Penyebab, Jenis, Tipe Penyakit Diabetes Mellitus. Kencing Manis

Mengolah Resep Ramuan-Herbal Untuk Diabetes Melitus.

Struktur Anatomi Dan Fungsi Kulit Manusia

Fakror Penyebab Terjadinya Kulit Keriput.

Memperlambat Proses Penuaan Kulit, Agar Kulit Awet Muda

Pengaruh Ultra Violet, Sinar Matahari Pada Kesehatan Kulit-Wajah

Struktur Dan Fungsi Kulit Manusia

Vitamin Untuk Kesehatan Kulit, Agar Awet Muda

Privacy Policy

Sain-Teknologi

Bioteknologi

Bio-Insektisida Untuk Hama Dan Penyakit Tanaman

Biopestisida, Pestisida Hayati, Pestisida Organik


Pengertian, Manfaat Proses Fermentasi

Pengolahan Limbah Organik Menjadi Biogas.

Pestisida Nabati Untuk Hama Dan Penyakit Tanaman

Ilmu Bahan dan Teknik

Dasar Pembentukan Logam, Metal Forming

Pengaruh Deformasi Plastis Terhadap Struktur Mikro Baja

Pengertian Deformasi Elastis Dan Plastis

Pengertian, Penentuan, Pengerasan Regangan, Strain Hardening

Koefisien Pengerasan Regang, Strain Hardening Coefficient

Produk Hasil Hot Rolling, Cold Rolling, Cold Rolled Forming.

Proses Ekstrusi Bahan Logam, Extrusion

Proses Penarikan Dalam, Deep Drawing

Contoh Produk Yang Menggunakan Proses Deep Drawing, Penarikan Dalam

Sifat Mampu Bentuk Bahan Logam, Deep Drawability

Variabel-Parameter Yang Mempengaruhi Proses Deep Drawing

Proses Penempaan Bahan Logam, Tempa, Forging

Proses Pengerjaan Dingin Pada Logam, Cold Working

Proses Pengerjaan Panas Pada Logam, Hot Working

Proses Pengerolan/Canai Panas-Dingin, Hot-Cold Rolling

Proses Wire Drawing, Penarikan Kawat

Pengaruh Deformasi Terhadap Sifat Mekanik Baja Karbon.

Pengaruh Desain Reduksi Terhadap Sifat Mekanik

Pengaruh Parameter Wire Drawing Terhadap Cacat Kawat

Produk Yang Menggunakan Proses Wire Drawing.

Rancangan Reduksi Pada Penarikan Kawat, Wire Drawing


Zona Deformasi Proses Wire Drawing

Tahapan Produksi Pabrik Pembuatan Kawat Dari Wire Rod

Tahapan Proses Pembuatan Baut, Cold Heading

Klasifikasi Besi Baja, Iron Steel

Diagram Continuous Cooling Transformation, CCT Diagram

Diagram Fasa Sistem Besi – Besi Karbida, Contoh Soal Perhitungan Fraksi Fasa

Diagram CCT Tempartur Pembentukan Struktur Upper Lower Bainite Temperatur

Mekanisme Pembentukan Struktur Pearlite, Contoh Soal Perhitungan Reaksi Eutectoid

Struktur Kristal Austenit, Ferit, Lath Plate Martensit, Pengaruh Karbon Kekerasan

Diagram Time-Transformation-Temperature, TTT Diagram

Jenis Baja Tahan Karat, Stainless Steel, Tipe,Klasifikasi

Tipe Jenis Baja Tahan Karat Duplex

Karakteristik Sifat Material Bahan Logam

Kurva Tegangan Regangan Rekayasa, Nominal Logam.

Kurva Tegangan Regangan Sejati, Sebenarnya

Pengertian Dan Menentukan Kekuatan Luluh, Yield Strength Bahan Logam

Pengertian-Menentukan Kekuatan Tarik Bahan Logam, Tensile Strength

Pengertian-Menentukan Keuletan Bahan Logam, Ductility

Pengertian, Perhitungan Modulus Elastisitas, Modulus Young

Pengujian Sifat Mekanik Bahan Logam

Pengujian Sifat Mekanik, Kekerasan Bahan Logam, Baja

Sifat Mampu Bentuk Bahan Logam, Formability

Sifat Mampu Cor Bahan Logam, Castability

Sifat Mampu Mesin Bahan Logam, Machinability

Klasifikasi Baja Perkakas, Tool Steel


Pengertian Ikatan Kimia Atom

Pengertian Ikatan Ion

Pengertian Ikatan Kovalen, Ikatan Kimia Atom.

Pengertian Ikatan Logam

Pengertian Ikatan Van der Waals

Pengujian Pengamatan Metalografi

Metalografi, Struktur Mikro Steel Bar Quenched, Tempcore

Metalografi, Struktur Mikro Tembaga Paduan, Kuningan

Struktur Daerah Pengaruh Panas, HAZ Dan Lasan

Struktur Mikro Alumunium Paduan, Contoh Metalografi Solidifikasi Pembekuan

Struktur Mikro Baja Annealing, Pengaruh Waktu Anil

Struktur Mikro Baja Karbon Rendah, Medium, Tinggi

Pengujian Tidak Merusak Pada Logam, NDT

Perhitungan Sel Satuan Struktur Kristal FCC BCC Pengertian Contoh Soal Atomic Packing Factor Kisi KPS
KPS

Spesifikasi, Komposisi Kimia Baja Karbon Rendah, Standar JIS

Pengertian, Klasifikasi, Tipe Besi Cor-Tuang, Cast Iron

Karakteristik Sifak Besi Tuang Cor Nodular, Nodular Cast Iron

Karakteristik Sifat Besi Tuang Cor Kelabu, Gray Cast Iron

Karakteristik-Sifat Besi Cor-Tuang Putih, White Cast Iron

Karekteristik Sifat Besi Cor Mampu Tempa, Malleable Cast Iron

Pengolahan Bijih Besi Dengan Blast Furnace, Tanur Tiup

Perlakuan Panas Logam, Pengertian Jenis Tujuan Contoh Heat Treatment

Pengaruh Temperatur Annealing-Anil Terhadap Kekerasan

Pengaruh Temperatur Annealing-Anil Terhadap Kuat Tarik-Keuletan

Pengaruh Temperatur Annealing-Anil Terhadap Struktur Mikro


Pengaruh Temperatur Pemanasan Terhadap Besar Butir Austenite

Pengaruh Temperatur Quenching Terhadap Kekerasan Dan Struktur Mikro Baja.

Pengaruh Temperatur Tempering Terhadap Struktur Mikro Martensite Baja.

Perlakuan Panas Logam Metoda Direct Quenching, Quenching Tempering

Perlakuan Panas Logam Metoda Martempering

Perlakuan Panas Normalisasi Pada Bahan Logam, Baja

Perlakuan Panas Speroidisasi Pada Bahan Logam, Baja

Perlakukan Panas Logam Metoda Austempering

Proses Tempering Pada Logam, Penemperan

Proses-Perlakuan Panas Anil, Annealing.

Tegangan Sisa Pada Martensit

Transformasi Pembentukan Martensite, Pengertian Kurva Sifat Temparatur CCT

Proses Korosi Pada Logam Temperatur Rendah, Corrosion

Korosi Pada Lingkungan Asam

Korosi Pada Lingkungan Netral Dan Alkaline

Korosi Pada Temperatur Tinggi

Menentukan Menghitung Laju Korosi Logam Temperatur Rendah

Mengukur Resistivitas Tanah, Metoda Wenner

Pelapisan Pada Logam Metoda Electroplating

Pengendalian Korosi, Proteksi Katodik Anoda Korban, Pencegahan Korosi

Pengendalian Korosi, Proteksi Katodik Impress Current, Pencegahan Korosi

Pengendalian Korosi, Sistem Proteksi Anodik Elektrolitik, Pencegahan Korosi

Pengendalian Korosi, Sistem Proteksi Anodik Galvanik, Pencegahan korosi

Proteksi Korosi Dengan Lapis Lindung Organik, Cat. Pencegahan Korosi

Tipe Bentuk Jenis Korosi Sumuran, Pitting Corrosion


Tipe-Bentuk-Jenis Korosi Galvanik, Galvanic Corrosion

Teknologi Pelapisan Logam, Coating

Teknologi Pengecoran Logam, Casting, Foundry

Teknologi Proses Pengelasan Logam, Klasifikasi

Faktor Penyebab Terjadinya Retak Pada Pengelasan

Pembentukan Tegangan Sisa Pada Pengelasan Logam

Sifat Mampu Las Logam Baja, Weldability

Siklus Termal Heat Input Struktruk Mikro Jenis Elektroda Las SMAW, Pengertian Polarity

Teknologi, Proses Las Resistansi Listrik, Electric Resistance Welding

Ilmu Bio-Kimia

Contoh Soal Perhitungan Entalpi Reaksi Kimia.

Contoh Soal Perhitungan Perubahan Entalpi Reaksi Pembakaran.

Elektron, Proton, Neutron. Partikel Dasar Struktur Atom. Pengertian Penjelasan Contoh.

Entalpi Reaksi Kimia, Pengertian Penjelasan Contoh Soal Perhitungan.

Gaya van der Waals. Pengertian, Penjelasan Contohnya.

Hukum Avogadro. Pengertian, Penjelasan Contoh Perhitungan.

Hukum Boyle – Gay Lussac. Pengertian, Penjelasan Contoh Soal Perhitungan

Hukum Faraday Pada Reaksi Sel Elektrokimia, Elektrolisis

Hukum Hess, Contoh Perhitungan Entalpi Reaksi Kimia.

Hukum Kekekalan Massa Pada Reaksi Kimia

Hukum Persamaan Gas Ideal. Pengertian, Penjelasan Contoh Perhitungan

Hukum Termodinamika

Hukum Termodinamika Kedua.

Ikatan Hidrogen. Pengertian, Penjelasan Contohnya

Jenis Bahan Pewarna Alami Untuk Makanan


Jenis Sumber Bahan Pengawet Alami Untuk Makanan

Katalis Reaksi Kimia: Fungsi, Sifat, Jenis.

Kemolaran, Kemolalan, Kenormalan. Pengertian, Penjelasan Contoh Perhitungan

Komposisi, Komponen Minyak Bumi, Bahan Bakar Minyak

Menentukan Rumus Empiris Senyawa Kimia Molekul. Pengertian, Penjelasan Contoh Soal Perhitungan.

Menghitung Energi, Kalor Bahan Bakar Gas LPG.

Penentuan Perbedaan Sifat Gas Ideal, Nyata. Pengertian Contoh

Pengertian Afinitas Elektron. Penjelasan Contoh Soal Perhitungan.

Pengertian Dan Perhitungan Konsep Mol Dalam Reaksi Kimia.

Pengertian Energi Bebas Gibbs Standar. Contoh Soal Menghitung

Pengertian Energi Ionisasi Atom

Pengertian Isotop, Isobar, Dan Isoton.

Pengertian Konsep Reaksi Reduksi Oksidasi Kimia, Redoks

Pengertian Nomor Atom Dan Nomor Massa

Pengertian, Karakteristik, Sifat Sistem Koloid

Pengertian, Perhitungan, Stoikiometri Reaksi Kimia, Koefisien Reaksi.

Pengertian, Proses Fotosintesis Pada Tumbuhan.

Pengertian, Sifat Dan Manfaat, Kegunaan Polimer

Pengolahan Minyak Bumi Mentah, Bahan Bakar.

Perubahan Entropi Reaksi Kimia. Contoh Soal Menghitung.

Proses Reversible, Irreversible Dan Spontan

Reaksi Eksoterm dan Endoterm,

Sifat Dan Manfaat Alkohol, Pengertian Contoh Kegunaan

Sumber Bahan Pemanis Alami Untuk Makanan

Teori Atom Model Dalton Thomson Rutherford Bohr


Ilmu Biologi Terapan

Fungsi dan Model Struktur DNA, Deoxyribo Nucleic Acid.

Fungsi Ginjal Bagi Tubuh Manusia Struktur

Fungsi Insulin Hormon Kelenjar Pankreas Pada Manusia, Pengertian Glukagon

Fungsi Jenis Struktur Kromosom.

Fungsi Pembuluh Darah Manusia

Fungsi Sistem Ekskresi Hati, Cairan Empedu pada Manusia.

Fungsi Sistem Organ Pernapasan Hidung, Paru-Paru Manusia. Pengertian, Penjelasan

Fungsi Struktur Otak Sistem Saraf Pusat Manusia. Pengertian, Penjelasan

Fungsi, Manfaat Darah Manusia

Jenis Contoh Simbiosis Mutualisme Komensalisme Parasitisme

Jenis Piramida Jumlah Biomassa Energi, Ekologi.

Kandungan Komposisi Darah Manusia

Pembelahan Mitosis, Meiosis, Amitosis. Pengertian, Penjelasan, Fungsi.

Pengertian Jenis Rantai Makanan Pada Ekosistem

Pengertian Metabolisme, Katabolisme, Anabolisme

Pengertian Metamorfosis Dan Metagenesis

Pengertian, Fungsi Sistem Gerak, Sifat Kerja Otot Manusia.

Ilmu Dan Teknologi Terapan

Menghitung Biaya Energi Listrik Rumah/Kantor

Pengertian Contoh Perhitungan Hukum Newton I, II, III

Pengertian Contoh Perhitungan Hukum Ohm

Pengertian dan Menentukan Bilangan Oktan Bensin

Pengertian Perhitungan Gerak Lurus Beraturan

Pengolahan Air Limbah Secara Adsorpsi.


Pengolahan Air Minum Dengan Penyaringan, Filtrasi

Pengolahan Air Minum, Water Treatment

Pengolahan Minyak Jelantah Menjadi Biodiesel.

Proses Gasifikasi Konversi Batubara Menjadi Gas

Proses Pengolahan Air Limbah Cara Kimia Koagulasi

Teknologi Mineral

Merancang Pabrik Pengolahan Bijih Mineral

Desain Pabrik Pengecilan Ukuran, Crushing Plant

Membuat Rancangan Pabrik Grinding Plant

Membuat Rancangan Pengolahan Bijih

Menentukan Ball Mill, Jenis, Tipe, Model dan Spesifikasi.

Menentukan Cone Crusher, Tipe-Model Dan Spesifikasi

Menentukan Distribusi Ukuran Produk Cone Crusher

Menentukan Distribusi Ukuran Produk Jaw Crusher

Menentukan Grizzly Feeder Dan Screen, Tipe-Model Dan Spesifikasi

Simulasi Grinding dan Magnetic Separation.

Tahapan, Rancangan Pengolahan Bijih Besi Magnetit.

Tipe-Model Magnetic Seperator

Neraca Bahan Pengolahan Bijih

Menentukan, Menghitung Neraca Bahan Crushing Plant

Menentukan, Menghitung Neraca Bahan Grinding Plant

Pembentukan Struktur Rumus Mineral Zeolit

Aktivasi Mineral Zeolit

Karakteristik, Sifat-Sifat Zeolit

Pengolahan Mineral Zeolit,


Pengertian Analisis Ayak, Sieve Analysis

Kurva Dan Persamaan Distribusi Ukuran Partikel

Mekanisme, Faktor Unjuk Kerja Pengayakan, Screening, Sieving

Menentukan Kecepatan Pengendapan Partikel Dalam Fluida, Hukum Stokes, Newton

Menentukan Nilai k Dan m Untuk Persamaan Distribusi Ukuran Partikel

Pengertian, Tujuan, Jenis Pengayakan Pengolahan Mineral Bijih, Screening

Tahap Pengolahan Mineral-Bijih, Bahan Galian

Kebutuhan- Material Balance, Reduksi Bijih Besi Pada Rotary Kiln, Consumption Rate.

Mekanisme Penggerusan Pada Ballmill, Grinding Operation

Menentukan Diameter Dan Berat Media Gerus, Grinding Media

Menentukan-Menghitung Jumlah Ball Mill.

Menghitung Daya Listrik Crusher Dan Ball Mill.

Pemisahan Secara Gravitasi, Gravity Separation

Pengolahan Bijih-Mineral Dengan Jig Konsentrator

Pengolahan Bijih-Mineral Dengan Meja Goyang, Shaking Table

Pemisahan Secara Listrik, Electrostatic Separation.

Pemisahan Secara Magnetik, Magnetic Separation

Pengaruh Tipe-Model Magnetic Separator Terhadap Pemisahan

Pengolahan, Pemisahan Mineral Bijih Dengan High Intensity Magnetic Separator.

Tipe-Model Wet Low Intensity Magnetic Separator.

Pengertian Teori Tujuan Kominusi, Operasi Pengecilan Ukuran

Pengolahan Bijih Emas Dan Perak

Proses Ekstraksi Emas Cara-Metoda Amalgamasi

Pengolahan Pemisahan Mineral Bijih Secara Flotasi

Mekanisme Pemisahan Mineral Dalam Sel Flotasi


Proses Kalsinasi Batu Kapur, Pengolahan Limestone

Proses Pembuatan Pellet Bijih Besi, Pelletizing

Proses Reduksi Bijih Besi, Pembuatan Sponge Besi Pada Rotary Kiln, Tanur Putar.

Tahap Metoda Pengolahan Batubara

Tahap Pengolahan Bijih Mineral Tembaga

Tahap Proses Pengolahan Bijih Nikel Laterite

Tahap Proses Pengolahan Bijih Timah

Tahap Proses Pengolahan Pasir Besi

Teori, Tipe, Jenis Alat Mesin Penggerusan, Grinding

Teori, Tipe, Jenis Alat Mesin Peremukan, Crushing

Seni-Gaya Hidup

Galeri Ardra Gemilang

Cara Menaman Sayuran Cabai Di Lahan Tambang Batu Kapur

Gaya Potong Rambut Modern Anak TK

Kuda Siang dan Kuda Malam

Menanam Sayuran Jagung Di Tambang Batu Kapur

Modifikasi Sedan Toyota Vios Generasi II, 2008

Pengertian dan Membuat Karya Seni Batik

Peran, Fungsi, dan Tujuan Bank Sentral-Bank Indonesia

Bank Indonesia. Pada awalnya bank sentral disebut sebagai bank of issue atau bank sirkulasi karena
tugasnya dalam menerbitkan uang kertas dan logam sebagai alat pembayaran yang sah dalam suatu
negara dan mempertahankan konversi uang dimaksud terhadap emas atau perak atau keduanya.

Bank Sentral adalah lembaga negara yang mempunyai wewenang untuk mengeluarkan alat pembayaran
yang sah dari suatu negara, merumuskan dan melaksanakan kebijakan moneter, mengatur dan menjaga
kelancaran sistem pembayaran, mengatur, dan mengawasi perbankan serta menjalankan fungsi sebagai
Lender of the last resort.
Bank Sentral merupakan pemegang otoritas (kewenangan) dalam pelaksanaan kebijakan moneter suatu
negara. Bagi sebuah negara, seperti halnya Indonesia, Bank Sentral adalah symbol kedaulatan moneter
dan ekonomi, sehingga keber adaannya mutlak diperlukan.

Bank sentral yang merupakan lembaga negara yang independen bebas dari campur tangan pemerintah
dan pihak-pihak lain, kecuali untuk hal-hal yang secara tegas diatur dalam undang-undang.

Bank sentral di negara Indonesia adalah Bank Indonesia yang diatur sesuai dengan Undang- Undang
Republik Indonesia Nomor 3 Tahun 2004 Tentang Perubahan Atas Undang-Undang Republik Indonesia
Nomor 23 Tahun 1999 Tentang Bank Indonesia.

Fungsi Utama Bank Indonesia

Fungsi utama Bank Sentral secara umum adalah mengawasi penambahan atau ekspansi dan
pengurangan atau kontraksi jumlah uang yang beredar di masyarakat, baik uang kartal maupun uang
giral.

Peran, Fungsi, dan Tujuan Bank Sentral-Bank Indonesia

Peran, Fungsi, dan Tujuan Bank Sentral-Bank Indonesia

Tugas Tugas Bank Sentral

Adapun tugas- tugas pokok bank sentral suatu negara pada umumnya adalah:

a). Bank Sentral bertugas sebagai satu- satunya bank yang memiliki hak untuk mengeluarkan dan
mengedarkan uang kartal (The central bank as bank of issue).
b). Bank Sentral bertugas sebagai bankir, agen dan penasihat pemerintah (The central bank as the
government’s agent and adviser).

c). Bank Sentral bertugas sebagai bank pemusatan dan penyimpanan likuiditas dari bank- bank umum
(The central bank as the custodian of the cash reserves of the commercial bank).

d). Bank Sentral bertugas sebagai tempat pemusatan dan penyimpanan kekayaan emas dan devisa yang
diperlukan sebagai cadangan bagi pembayaran luar negeri (The central bank as the custodian of the
nations reserves of international currency).

e). Bank Sentral bertugas sebagai induk dari bank- bank lain yang dapat memberikan likuiditas bagi
bank- bank yang mengalami kesulitan (The central bank as the bank of rediscount and the lender of the
last resort).

f). Bank Sentral bertugas sebagai pusat penyelesaian perhitungan antar bank secara terpusat (The
central bank as a bank of central clearance, settlement and transfer).

g). Bank Sentral bertugas sebagai pengendali dan pengawas perkreditan (The central bank as the
controller of credit).

Peran Bank Sentral Indonesia

Adapun peran dan fungsi Bank Sentral secara lebih spesifik adalah sebagai berikut.

Sebagai Agen Fiskal Pemerintah (Fiscal Agent of Government).


Bank Sentral berfungsi sebagai penasihat dan memberikan bantuan untuk mengelola berbagai masalah
transaksi keuangan pemerintah. Misalnya, memberi pinjaman kepada pemerintah dan memberikan
fasilitas untuk penyimpanan aset-aset keuangan milik pemerintah.

Sebagai Bank bagi Bank (The Banker’s Bank).

Bank Sentral memiliki peran khusus dalam sistem moneter yaitu sebagai sumber peminjaman bagi bank-
bank dan menjadi sumber terakhir bagi bank-bank tersebut dalam mendapatkan pinjaman ketika bank
yang bersangkutan mengalami kesulitan likuiditas (lender of the last resort).

Sebagai Penentu Kebijakan Moneter (Monetary Policy Maker).

Untuk menjalankan fungsinya, Bank Sentral umumnya memiliki sifat monopoli untuk mengeluarkan
uang dan wewenang istimewa untuk mengatur dan mengendalikan jumlah uang beredar serta tingkat
suku bunga.

Melakukan Pengawasan, Evaluasi, dan Pembinaan Perbankan.

Bank Sentral berperan dalam mengawasi, mengevaluasi, dan membina kegiatan perbankan sebagai
lembaga perantara keuangan. Berkenaan dengan fungsinya tersebut, Bank Sentral diberi kewenangan
untuk melakukan penilaian terhadap tingkat kesehatan bank, yang antara lain adalah penilaian terhadap
rasio kecukupan modal (Capital Asset Ratio/CAR), Batas Maksimum Pemberian Kredit (BMPK), dan
jaminan pemberian kredit.

Penanganan Transaksi Giro.

Bank Sentral berperan dalam mengefisienkan kegiatan – kegiatan transaksi yang menggunakan alat
pembayaran giro dalam jumlah besar, antarbank, antar wilayah, bahkan antar negara.
Mencetak Uang dan Menjamin Uang Cukup Tersedia,

Jumlah uang yang beredar dalam perekonomian dikeluarkan oleh Bank Sentral. Pemerintah memberikan
kekuasaan kepada Bank Sentral untuk mencetak uang bagi lancarnya kegiatan perdagangan dan
produksi. Dalam hal ini, Bank Sentral menentukan besarnya jumlah uang yang harus disediakan pada
waktu tertentu. Selain itu, Bank Sentral menentukan pertambahan jumlah uang agar kegiatan
perdagangan dan produksi berjalan lancar.

Mengawasi Kegiatan Perdagangan Luar Negeri,

Salah satu usaha untuk menciptakan kestabilan ekonomi, yaitu mempertahankan kestabilan nilai kurs
valuta asing. Untuk mencapai tujuan tersebut, bank sentral berupay menjaga keseimbangan antara
ekspor dengan aliran masuknya modal dan impor dengan aliran ke luarnya modal.

Melakukan Riset-Riset Ekonomi (Economic Research).

Bank Sentral berperan sebagai lembaga untuk melakukan Riset-riset ekonomi yang berkaitan dengan
masalah dan perkembangan sektor moneter. Hal ini berkaitan dengan tujuan Bank Sentral, yaitu
mencapai dan memelihara kestabilan nilai rupiah. Untuk mencapai tujuan tersebut Bank Sentral
melakukan kebijakan moneter secara berkelanjutan, konsisten, transparan, dan harus
mempertimbangkan kebijakan umum pemerintah di bidang perekonomian.

Hubungan Bank Indonesia Dengan Pemerintah

Adapun hubungan antara Bank Indonesia dengan pemeritahan adalah sebagai berikut

a). Bank Indonesia bertindak sebagai pemegang kas pemerintah.

b). Bank Indonesia atas nama pemerintah dapat menerima pinjaman luar negeri, mengelolanya, serta
menyelesaikan tagihan dan kewajiban keuangan pemerintah terhadap pihak luar negeri.
c). Bank Indonesia dilarang untuk memberikan kredit kepada pemerintah.

d). Pemerintah wajib meminta pendapat kepada Bank Indonesia BI dan atau mengundang BI dalam
sidang kabinet yang membahas masalah ekonomi, perbankan dan keuangan yang berhubungan dengan
tugas BI atau kewenangan BI.

e). Bank Indonesia memberikan pendapat dan pertimbangan kepada pemerintah perihal Rancangan
APBN.

f). Dalam hal pemerintah menerbitkan surat-surat utang negara, pemerintah wajib terlebih dahulu
berkonsultasi dengan BI dan pemerintah juga wajib terlebih dahulu berkonsultasi dengan DPR.

g). Bank Indonesia dapat membantu untuk penerbitan surat- surat utang negara yang akan diterbitkan
oleh pemerintah.

Hubungan Bank Indonesia Dengan Dunia Internasional

a). Bank Indonesia dapat melakukan kerja sama dengan bank sentral dari negara negara lain, organisasi
dan lembaga- lembaga internasional.

b). Dalam kasus- kasus tertentu Bank Indonesia dapat bertindak untuk dan atas nama Negara Republik
Indonesia.

Akuntabilitas dan Anggaran Bank Indonesia,

a). Bank Indonesia berkewajiban untuk memberikan informasi kepada masyarakat secara terbuka
melalui media massa pada setiap awal tahun anggaran dengan melakukan Evaluasi pelaksanaan
kebijakan moneter tahun sebelumnya. Selain itu membuat Rancangan kebijakan moneter untuk tahun
yang akan datang dengan mempertimbangkan sasaran lain inflasi serta perkembangan kondisi ekonomi
dan keuangan.

b). Bank Indonesia berkewajiban menyampaikan laporan tentang pelaksanaan tugasnya kepada
Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) setiap tiga bulan.

c). Tahun anggaran Bank Indonesia adalah tahun kalender.

d). Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) dapat melakukan pemeriksaan khusus terhadap Bank Indonesia
atas permintaan Dewan Perwakilan Rakyat apabila diperlukan.

Ekonomi Perbankan Dan Lembaga Keuangan

Kata bank berasal dari bahasa Italia yaitu banque atau banca yang berarti bangku, atau tempat
penukaran uang. Pada masa Renaissans, Para bankir Florence melakukan transaksinya dengan duduk di
belakang meja penukaran uang. Hal ini…

Fungsi Peran Bank Perkreditan Rakyat BPR.

Pengertian Bank Perkreditan Rakyat Walaupun Pada prinsipnya kegiatan Bank Perkreditan Rakyat adalah
sama dengan kegiatan Bank Umum. Namun yang membedakan adalah jumlah jasa yang dapat
dilakukannya. Jumlah produk atau jasanya lebih sedikit dibanding ……

Pengertian Jenis Jenis Bank Garansi

Pengertian Bank Garansi Bank garansi dapat diartikan sebagai jaminan pembayaran yang diberikan oleh
bank kepada suatu pihak, baik perusahaan, perorangan, atau badan atau lembaga, atau institusi lainnya
apabila pihak yang dijamin tidak dapat memenuhi……
Pengertian Mekanisme Penciptaan Uang Kartal Giral Bank

Pengertian Penciptaan Uang. Salah satu fungsi dari bank adalah sebagai pencipta uang. Bank sentral
dalam hal ini Bank Indonesia menciptakan uang kartal dan bank umum menciptakan uang giral.
Sedangkan uang kuasi dapat diciptakan oleh bank umum dan Bank…….

Pengertian, Contoh Perhitungan Deposit On Call

Pengertian Deposit On Call Deposit on call dapat diartikan sebagai simpanan yang berjangka waktu
antara 3 hari sampai 30 hari atau satu bulan. Jadi jangka waktu deposit terpendek adalah 3 hari, dan
deposit terlama 30 hari, tergantung perjanjian antar…….

Pengertian, Perhitungan Bunga Bank

Pengertian Bunga Bank Bunga bank merupakan balas jasa yang diberikan oleh bank berdasarkan prinsip
konvensional kepada nasabah yang membeli atau menjual produknya. Dari sisi bank, bunga merupakan
harga yang harus dibayar oleh bank kepada nasabah yang…

Pengertian, Perhitungan Simpanan Deposito

Pengertian Simpanan Deposito Simpanan deposito dapat diartikan sebagai simpanan yang penarikannya
hanya dapat dilakukan pada waktu tertentu berdasarkan perjanjian nasabah penyimpan dengan bank.
Deposito atau Time Deposito merupakan salah satu tempat……

Bank Garansi, Pengertian Manfaat Biaya Tujuan Proses

Pengertian Bank Garansi. Bank Garansi merupakan jaminan pembayaran yang diberikan kepada pihak
penerima jaminan, apabila pihak yang dijamin tidak memenuhi ...

Cara Menilai, Menentukan Kesehatan Bank


Pengertian Kesehtan Bank . Kesehatan bank dapat dilihat dari beberapa aspek dengan kriteria dan tata
cara penilaian sesuai dengan ketentuan yang dikeluarkan...

Faktor Penyebab, Cara Penyelesaian, Penyelamatan Kredit Macet

Faktor Penyebab Terjadinya Kredit Macet. Kredit macet dapat ditimbulkan oleh dua kemungkinan yaitu
disebabkan oleh pihak perbankan dan atau disebabkan ...

Faktor Yang Menentukan Bunga Kredit Bank, Pengertian Contoh Soal Perhitungan.

Pengertian Bunga Bank. Bunga bank merupakan balas jasa yang diberikan oleh bank berdasarkan
prinsip konvensional kepada nasabah yang membeli atau menjual ...

Fungsi Peran Bank Perkreditan Rakyat BPR. Pengertian Contoh

Pengertian Bank Perkreditan Rakyat BPR. Istilah Bank Perkreditan Rakyat BPR baru pertama kali
diperkenalkan oleh Bank Rakyat Indonesia BRI pada akhir...

Jenis Instrumen Pasar Modal

Pengertian Instrumen Pasar Modal. Instrumen pasar modal adalah sekuritas yang memiliki waktu jatuh
tempo lebih dari satu tahun. Instrumen utamanya adalah ...

Jenis Instrumen Pasar Uang, Pengertian Contoh Soal

Pengertian Instrumen Pasar Uang. Instrumen yang diperdagangkan pada pasar uang merupakan surat
berharga jangka pendek yang memiliki jatuh tempo kurang...

Jenis Jenis Bank, Pengertian Contoh

Pengertian Bank. B ank merupakan suatu perusahaan atau lembaga yang dipercaya masyarakat untuk
mengamankan yang mengelola uangnya dengan memberi imbala...

Jenis Jenis Kredit Bank, Pengertian Contoh Kredit

Pengertian Kredit . Kredit berasal dari kata Italia yaitu Credere yang memiliki arti kepercayaan, yaitu
kepercayaan dari kreditor bahwa debitornya akan...

Jenis Jenis Letter Of Credit, Penjelasan L/C.

Pengertian Letter Of Credit. Letter of credit merupakan suatu pernyataan dari bank atas permintaan
nasabah yaitu importir untuk menyediakan dan membayar ...

Daftar Pustaka:
Mishkin, S., Frederic, 2008’ “Ekonomi Uang, Perbankan, dan Pasar Uang”, Edisi Kedelapan, Salemba
Empat, Jakarta.

Joesoef, Jose Rizal, 2008, “Pasar Uang dan Pasar Valuta Asing”, Salemba Empat, Jakarta.

Djamil, Fathurrakman, 2012, “Penerapan Hukum Perjanjian dalam Transaksi di Lembaga Keuangan
Syariah”, Cetakan Pertama, Sinae Grafika, Jakarta.

Kasmir, 2012, “Dasar Dasar Perbankan”, Edisi Revisi, Rajawali Pers, Jakarta.

Djumhana, Muhamad, 2006, “Hukum Perbankan di Indonesia”, Cetakan Kelima, PT Citra Aditya Bakti,

Kasmir, 2015, “Bank dan Lembaga Keuangan Lainnya”, Edisi Revisi 2014, Rajawali Pers, Jakarta.

Mangani, Silvanita, Ktut, 2009, “Bank dan Lembaga Keuangan Lain”, Penerbit Erlangga, Jakarta.

Fuady, Munir, 2004, “Hukum Perbankan Modern”, Buku Kedua, Citra Aditya Bakti, Bandung.

Machmud, A. Rukmana, H., 2010, “Bank Syariah, Teori, Kebijakan, dan Studi Empiris di Indonesia”,
Penerbit Erlangga, Jakarta.

Ardra.Biz, 2019, “Bang Sentral Melakukan Riset-Riset Ekonomi (Economic Research), Bank Sentral
berfungsi sebagai, Bank Sentral Melakukan Penanganan Transaksi Giro, Bank sentral sebagai jaminan
pemberian kredit, Bank Sentral sebagai lender of the last resort,

Ardra.Biz, 2019, “Berfungsi Melakukan Pengawasan Evaluasi dan Pembinaan Perbankan, Berfungsi
Sebagai Agen Fiskal Pemerintah (Fiscal Agent of Government), Berfungsi Sebagai Bank bagi Bank (The
Banker’s Bank),

Ardra.Biz, 2019, “Berfungsi Sebagai Penentu Kebijakan Moneter (Monetary Policy Maker), Fungsi utama
Bank Sentral secara umum, Menilai Capital Asset Ratio/CAR, Meniliai Batas Maksimum Pemberian Kredit
(BMPK)

Pengertian Bank Sentral. Pengertian Bank Indonesia, Status Bank Indonesia, Tugas Tugan Bank Sentral,
The central bank as bank of issue, The central bank as the government’s agent and adviser, The central
bank as the custodian of the cash reserves of the commercial bank, The central bank as the custodian
of the nations reserves of international currency,

The central bank as the bank of rediscount and the lender of the last resort, The central bank as a bank
of central clearance, settlement and transfer, The central bank as the controller of credit, Bank Sentral
di Indonesia, Undang- Undang Tentang Bank Indonesia,

Tujuan dan Tugas Bank Indonesia, Tujuan Bank Indonesia, Hubungan Bank Indonesia Dengan
Pemerintah, Hubungan Bank Indonesia Dengan Dunia Internasional, Akuntabilitas dan Anggaran Bank
Indonesia, Fungsi Bank Sentral Indonesia, Peran Bank Sentral Indonesia,
Mencetak Uang dan Menjamin Uang Cukup Tersedia, Bank Sentral Sebagai Bank of Issue, Bank Sentral
berfungsi sebagai Lender of the last resort, Mengawasi Kegiatan Perdagangan Luar Negeri,

Anda mungkin juga menyukai