Anda di halaman 1dari 46

PENYUSUNAN RENCANA INDUK SISTEM PENYEDIAAN AIR MINUM (SPAM)

KABUPATEN PROBOLINGGO

BAB 5
PROYEKSI KEBUTUHAN AIR

5.1 RENCANA PEMANFAATAN RUANG


Seiring dengan laju pertumbuhan ekonomi serta berkembangnya aktivitas perkotaan

telah mendorong munculnya pusat-pusat kegiatan seperti perdagangan,


perkantoran dan pariwisata. Guna mencapai hal tersebut maka dalam struktur tata

ruang wilayah ditetapkan model regionalisasi atau pembentukan dalam pusat-pusat


kegiatan, dimana setiap pusat kegiatan memiliki wilayah pendukung dan wilayah

tersebut harus memiliki kelengkapan beberapa fasilitas sosial ekonomi dalam skala
pelayanan sub-regional. Wilayah pusat ini juga harus memiliki aksesibilitas yang

tinggi pada wilayah sekitarnyadan akses ke Kecamatan Kraksaan sebagai ibukota


kabupaten. Fungsi pelayanan adalah sebagai berikut:

1. Pusat Kegiatan Lokal (PKL) terletak diperkotaan Kraksaan sebagai Ibukota


Kabupaten Probolinggo dengan wilayah pelayanan meliputi Kecamatan

Kraksaan, Pajarakan, Krejengan dan Maron. Kegiatan utama yang dikembangkan


antara lain: mendorong pertumbuhan aktivitas pusat pemerintahan Kabupaten

5-1
CV. ADHI HUTAMA
PENYUSUNAN RENCANA INDUK SISTEM PENYEDIAAN AIR MINUM (SPAM)
KABUPATEN PROBOLINGGO

Probolinggo, mendorong pertumbuhan aktivitas pusat perdagangan dan jasa


skala regional, mendorong pertumbuhan aktivitas pusat pendidikan skala

regional, mendorong pertumbuhan aktivitas pusat kesehatan skala regional,


mendorong pertumbuhan aktivitas pusat pelayanan pariwisata, mendorong

pertumbuhan aktivitas pusat pelayanan transportasi skala kabupaten. Fungsi


pelayanan yang harus disupport dalam mendorong Kraksaan sebagai pusat

pelayanan adalahsebagai pusat pemerintahan, pendidikan, kesehatan, olah raga,


perdagangan dan jasa.

2. Pusat Kegiatan Lokal Promosi (PKLp) perkotaan Leces dengan wilayah pelayanan
meliputi Kecamatan Leces, Dringu, Gending, Banyuanyar dan Tegalsiwalan.
Kegiatan utama yang dikembangkan antara lain: mendorong pertumbuhan
aktivitas pasar, mendorong pertumbuhan aktivitas pendidikan, mendorong

pertumbuhan aktivitas kesehatan, mendorong pertumbuhan aktivitas sub


terminal, mendorong pertumbuhan aktivitas olah raga, mendorong

pertumbuhan aktivitas industri dan mendorong pertumbuhan aktivitas


peribadatan.Fungsi pelayanan yang harus disupport dalam mendorong Leces

sebagai pusat pelayanan adalahsebagai penyangga perkotaan, industri,


perikanan, pariwisata.

3. Pusat Kegiatan Lokal Promosi (PKLp) perkotaan Wonomerto dengan wilayah


pelayanan meliputi Kecamatan Wonomerto, Bantaran, Kuripan dan Sumber.

Kegiatan utama yang dikembangkan antara lain: mendorong pertumbuhan


aktivitas pasar, mendorong pertumbuhan aktivitas pendidikan, mendorong

pertumbuhan aktivitas kesehatan, mendorong pertumbuhan aktivitas sub


terminal, mendorong pertumbuhan aktivitas olah raga dan mendorong

pertumbuhan aktivitas peribadatan. Fungsi pelayanan yang harus disupport


dalam mendorong Wonomerto sebagai pusat pelayanan adalahsebagai pusat

pengembangan kawasan pertanian, perikanan dan pertambangan mineral.

5-2
CV. ADHI HUTAMA
PENYUSUNAN RENCANA INDUK SISTEM PENYEDIAAN AIR MINUM (SPAM)
KABUPATEN PROBOLINGGO

4. Pusat Kegiatan Lokal Promosi (PKLp) perkotaan Gading dengan wilayah


pelayanan meliputi Kecamatan Krucil dan Kecamatan Tiris. Kegiatan utama yang

dikembangkan antara lain: mendorong pertumbuhan aktivitas pasar, mendorong


pertumbuhan aktivitas pendidikan, mendorong pertumbuhan aktivitas

kesehatan, mendorong pertumbuhan aktivitas sub terminal, mendorong


pertumbuhan aktivitas olah raga dan mendorong pertumbuhan aktivitas

peribadatan. Fungsi pelayanan yang harus disupport dalam mendorong Gading


sebagai pusat pelayanan adalahsebagaipusat pengembangan agropolitan,

agrowisata dan kawasan lindung.


5. Pusat Kegiatan Lokal Promosi (PKLp) perkotaan Paiton dengan wilayah pelayanan
meliputi Kecamatan Paiton, Kotaanyar, Besuk dan Pakuniran. Kegiatan utama
yang dikembangkan antara lain: mendorong pertumbuhan aktivitas pasar,

mendorong pertumbuhan aktivitas pasar pendidikan, mendorong pertumbuhan


aktivitas pasar kesehatan, mendorong pertumbuhan aktivitas pasar sub terminal,

mendorong pertumbuhan aktivitas pasar terminal barang, mendorong


pertumbuhan aktivitas kawasan industri dan mendorong pertumbuhan aktivitas

pasar kawasan militer. Fungsi pelayanan yang harus disupport dalam mendorong
Paiton sebagai pusat pelayanan adalahsebagaikawasan industri, sumber energi,

pertanian dan perikanan.


6. Pusat Kegiatan Lokal Promosi (PKLp) perkotaan Tongas dengan wilayah

pelayanan meliputi Kecamatan Tongas, Lumbang, Sumberasih dan Sukapura.


Kegiatan utama yang dikembangkan antara lain: mendorong pertumbuhan

aktivitas perdagangan dan jasa, mendorong pertumbuhan aktivitas pendidikan,


mendorong pertumbuhan aktivitas kesehatan, mendorong pertumbuhan

aktivitas olahraga, mendorong pertumbuhan aktivitas sub terminal, mendorong


pertumbuhan aktivitas terminal barang, mendorong pertumbuhan aktivitas

industri dan mendorong pertumbuhan aktivitas peribadatan.Fungsi pelayanan

5-3
CV. ADHI HUTAMA
PENYUSUNAN RENCANA INDUK SISTEM PENYEDIAAN AIR MINUM (SPAM)
KABUPATEN PROBOLINGGO

yang harus disupport dalam mendorong Tongas sebagai pusat pelayanan


adalahsebagai kawasan agropolitan, pariwisata, industri dan kawasan lindung.

5.2 RENCANA DAERAH PELAYANAN


Penentuan daerah pelayanan didasarkan pada rencana pengembangan daerah,

kepadatan penduduk, pola pembangunan dan laju kebutuhan air minum. Dengan
demikian sistem penyediaan air minum yang direncanakan akan lebih efisien. Daerah

pelayanan yang direncanakan adalah Kabupaten Probolinggo, yang mencakup 24


kecamatan. Daerah pelayanan yang akan dijangkau oleh sistem penyediaan air bersih

dirancang berdasarkan:
a) Urgensi kebutuhan air

b) Kepadatan hunian
c) Kemudahan atas penjangkauan sistim daerah pelayanan

d) Efisiensi
Rencana daerah pelayanan air minum meliputi daerah Ibu Kota Kecamatan, Pusat

Pemukiman, Perdagangan, urban dan fasilitas sosial masyarakat serta wilayah rawan
air bersih. Rencana untuk memenuhi kebutuhan terhadap daerah yang akan

mendapatkan air minum dari sistem perpipaan penyediaan air bersih, mengacu pada
beberapa pertimbangan, yaitu:

a. Daerah dengan kepadatan penduduk yang cukup tinggi.


b. Meningkatkan kualitas pelayanan pada daerah yang saat ini sudah mempunyai

sumber air minum tapi belum cukup kuantitasnya dan dirasakan sangat
kekurangan pada saat musim kering.

c. Memberikan pelayanan air minum pada daerah yang saat ini telah terbangun
tetapi belum mendapat pelayanan air bersih.

Justifikasi dari kriteria kebutuhan air dan rencana daerah pelayanan antara lain

disebabkan:

5-4
CV. ADHI HUTAMA
PENYUSUNAN RENCANA INDUK SISTEM PENYEDIAAN AIR MINUM (SPAM)
KABUPATEN PROBOLINGGO

a. Skenario Pertumbuhan Kawasan Perumahan Pemukiman dilaksanakan secara


intensif/ekstensif.

b. Skenario pola pengembangan industri.


c. Skenario pola pengembangan perdagangan dan jasa.

d. Skenario pola pengembangan pendidikan.


e. Skenario perkembangan pariwisata.

f. Tingkat perkembangan penduduk yang cukup besar akan mempercepat dan


memperbesar tingkat kepadatan yang dapat menurunkan kualitas lingkungan,

sehingga pada akhirnya penduduk akan berimigrasi ke kelurahan/desa lain, atau


keluar kota.
g. Cakupan wilayah perencanaan ini meliputi seluruh kecamatan di Kabupaten
Probolinggo yaitu Kecamatan Sukapura, Kecamatan Sumber, Kecamatan Kuripan,

Kecamatan Bantaran, Kecamatan Leces, Kecamatan Tegalsiwalan, Kecamatan


Banyuanyar, Kecamatan Tiris, Kecamatan Krucil, Kecamatan Gading, Kecamatan

Pakuniran, Kecamatan Kotaanyar, Kecamatan Paiton, Kecamatan Besuk,


Kecamatan Kraksaan, Kecamatan Krejengan, Kecamatan Pajarakan, Kecamatan

Maron, Kecamatan Gending, Kecamatan Dringu, Kecamatan Wonomerto,


Kecamatan Lumbang, Kecamatan Tongas, dan Kecamatan Sumberasih.

Daerah pelayanan eksising PDAM Kabupaten Probolinggo saat ini hanya melayani 15

kecamatan dari 24 kecamatan yang ada di KabupatenProbolinggo. Berdasarkan data


yang ada kecamatan yang terlayani PDAM adalah Kecamatan Leces, Teglasiwalan,

Dringu, Banyuanyar, Sumber, Bantaran, Wonomerto, Sumberasih, Maron, Tiris,


Kraksaan, Sukapura, Besuk, Tongas, dan Gading dengan tingkat pelayanan 11% dari

total seluruh penduduk Kabupaten Probolinggo.

Dalam perencanaan RISPAM ini, pengembangan daerah pelayanan SPAM


direncanakan sampai 20 tahun kedepan dimulai dari tahun 2016 sampai tahun

5-5
CV. ADHI HUTAMA
PENYUSUNAN RENCANA INDUK SISTEM PENYEDIAAN AIR MINUM (SPAM)
KABUPATEN PROBOLINGGO

2036dengan urgensi mengikuti RTRW Kabupaten Probolinggo yang mengarah pada


kawasan strategis, pusat pelayanan kota, serta kawasan pemukiman yang belum

terlayani. Rencana pengembangan daerah pelayanan SPAM Kabupaten Probolinggo


dilakukan dengan upaya:

1. Memperluas cakupan pelayanan SPAM dengan penambahan jumlah


pelanggan

2. Membuat jaringan baru dari mata air andalan


3. Peningkatan kapasitas sumber mata air eksisting

4. Menurunkan tingkat kehilangan air (Non Revenue Water/NRW)


5. Meningkatkan kualitas pelayanan
Jumlah pelanggan eksisting PDAM Kabupaten Probolinggo pada tahun 2015 secara
keseluruhan sebesar 20.501 SL (Sambungan Langsung). Pelanggan PDAM tersebut

tersebar di 15 kecamatanan di Kabupaten Probolinggo sehingga daerah pelayanan


eksisting dibagi menjadi dua (2) wilayah yaitu wilayah brown field dan wilayah green

field. Cakupan pelayanan eksisting Tahun 2015 dengan tingkat pelayanan ditiap-tiap
kecamatan disajikan pada Gambar 5.1.

Dari peta pada Gambar 5.1dapat dilihat masih banyak kecamatan yang belum

terlayani oleh PDAM. Potensi peningkatan pelayanan di wilayah brown field dapat
dilakukan dengan menurunkan tingkat kehilangan air dan mengoptimalkan kapasitas

yang ada dan menambah jumlah sambungan pelanggan. Sedangkan peningkatan


pelayanan di wilayah green field dapat dilakukan dengan membangun sarana air

minum dari mata air terdekat dari wilayah perencanaan.

5-6
CV. ADHI HUTAMA
PENYUSUNAN RENCANA INDUK SISTEM PENYEDIAAN AIR MINUM (SPAM)
KABUPATEN PROBOLINGGO

Gambar 5.1 Peta Tingkat Pelayanan Wilayah Brown Field dan Green Field SPAM Kabupaten Probolinggo Tahun 2015

5-7
CV. ADHI HUTAMA
PENYUSUNAN RENCANA INDUK SISTEM PENYEDIAAN AIR MINUM (SPAM)
KABUPATEN PROBOLINGGO

5.3 PROYEKSI JUMLAH PENDUDUK


Berdasarkan data BPS (Biro Pusat Statistik) Kabupaten Probolinggo, jumlah

penduduk pada tahun 2015 sebesar 1.154.335 jiwa. Data penduduk Kabupaten
Probolinggo diperoleh sejak 6 tahun terakhir yang dimulai dari tahun 2010-2015.

Pertambahan penduduk enam tahun terakhir ini relatif signifikan dengan prosentase
pertumbuhan rata-rata sebesar 1,18%.

Sesuai dengan periode perencanaan, sistem penyediaan air minum (SPAM) yang

akan dibangun direncanakan dapat melayani dengan baik sampai tahun 2036.
Sehingga air minum yang akan dihasilkan tentu bertambah seiring dengan
bertambahnya jumlah penduduk. Data pertambahan penduduk Kabupaten
Probolinggo dari tahun 2010-2015 dapat dilihat pada Tabel 5.1 dan data penduduk

setiap kecamatan dapat dilihat padaTabel 5.2.


Tabel 5.1Jumlah Penduduk Kabupaten Probolinggo Tahun 2010-2015
Tahun Jumlah Penduduk (Jiwa)
2010 1.085.145
2011 1.142.956
2012 1.119.800
2013 1.127.950
2014 1.176.321
2015 1.154.335
Sumber: Data BPS Kabupaten Probolinggo, 2015

Tabel 5.2 Jumlah Peduduk Tiap Kecamatan Tahun 2010-2015


Jumlah Penduduk
No Kecamatan
2010 2011 2012 2013 2014 2015
1 Sukapura 19.571 20.171 19.817 19.903 20.116 20.431
2 Sumber 26.138 28.283 26.630 26.800 27.252 27.060
3 Kuripan 29.254 32.244 29.705 29.862 31.600 31.600
4 Bantaran 40.641 42.001 41.343 41.586 46.282 41.959
5 Leces 54.703 61.434 56.032 56.491 61.588 57.199
6 Tegalsiwalan 36.221 35.768 37.021 37.298 37.829 37.734
7 Banyuanyar 52.206 57.768 53.205 53.550 58.868 57.431
8 Dringu 50.737 50.884 51.888 52.286 54.823 51.906

5-8
CV. ADHI HUTAMA
PENYUSUNAN RENCANA INDUK SISTEM PENYEDIAAN AIR MINUM (SPAM)
KABUPATEN PROBOLINGGO

Jumlah Penduduk
No Kecamatan
2010 2011 2012 2013 2014 2015
9 Wonomerto 38.569 43.240 39.399 39.687 42.031 40.673
10 Lumbang 31.015 30.059 31.625 31.837 31.039 31.565
11 Tongas 63.623 64.768 65.020 65.503 69.132 67.902
12 Sumberasih 59.479 64.242 60.952 61.462 67.142 62.247
13 Tiris 63.404 71.390 64.667 65.104 64.967 65.773
14 Krucil 52.368 53.717 53.690 54.147 61.270 61.088
15 Gading 48.113 49.297 49.111 49.456 50.301 49.987
16 Pakuniran 42.244 45.698 42.950 43.195 46.742 46.712
17 Kotaanyar 35.131 35.354 35.743 35.956 35.708 35.708
18 Paiton 61.018 62.082 70.708 71.327 64.056 64.056
19 Besuk 45.658 50.657 46.550 46.859 50.653 50.506
20 Kraksaan 65.590 65.719 67.453 68.096 71.784 69.094
21 Krejengan 38.036 39.252 38.843 39.123 41.394 41.492
22 Pajarakan 30.464 36.374 34.445 34.714 31.413 31.871
23 Maron 61.864 62.316 63.075 63.493 68.965 68.965
24 Gending 39.098 40.238 39.928 40.215 41.366 41.376
Jumlah 1.085.145 1.142.956 1.119.800 1.127.950 1.176.321 1.154.335
Sumber: Data BPS Kabupaten Probolinggo, 2015

Dalam melakukan proyeksi jumlah penduduk, model yang sederhana dan mudah

digunakan adalah model ekstrapolasi trend. Metode yang digunakan pada model ini
adalah menggunakan trend penduduk masa yang lalu untuk memperkirakan jumlah

penduduk masa yang akan datang. Model ekstrapolasi trend yang banyak digunakan
adalah model linear, geometrik, dan least square.

1. Model Linear (Aritmethic)


Menurut Klosterman (1990), model linear adalah teknik proyeksi yang paling

sederhana dari seluruh model trend. Model ini menggunakan persamaan derajat
pertama (first degree equation). Berdasarkan hal tersebut, penduduk

diproyeksikan sebagai fungsi dari waktu, dengan persamaan:


Pt =α + βT

Dimana :
Pt = penduduk pada tahun proyeksi t

α = intercept = penduduk pada tahun dasar


β = koefisien = rata-rata pertambahan penduduk

5-9
CV. ADHI HUTAMA
PENYUSUNAN RENCANA INDUK SISTEM PENYEDIAAN AIR MINUM (SPAM)
KABUPATEN PROBOLINGGO

T = periode waktu proyeksi = selisih tahun proyeksi dengan tahun dasar


Hasil proyeksi model ini akan berbentuk suatu garis lurus. Model ini berasumsi

bahwa penduduk akan bertambah atau berkurang sebesar jumlah absolut yang
sama atau tetap (β) pada masa yang akan datang sesuai dengan kecenderungan

yang terjadi pada masa lalu. Ini berarti bahwa, jika Pt+1 dan Pt adalah jumlah
populasi dalam tahun yang berurutan, Pt+1 – Pt yang adalah perbedaan pertama

yang selalu tetap (konstan).

Klosterman (1990), mengacu pada Pittengar (1976), mengemukakan bahwa


model ini hanya digunakan jika data yang tersedia relatif terbatas, sehingga tidak
memungkinkan untuk menggunakan model lain. Selanjutnya, Isserman (1977)
mengemukakan bahwa model ini hanya dapat diaplikasikan untuk wilayah kecil

dengan pertumbuhan yang lambat, dan tidak tepat untuk proyeksi pada wilayah-
wilayah yang lebih luas dengan pertumbuhan penduduk yang tinggi.

2. Model Geometrik

Asumsi dalam model ini adalah penduduk akan bertambah atau berkurang pada
suatu tingkat pertumbuhan (persentase) yang tetap. Misalnya, jika Pt+1 dan Pt

adalah jumlah penduduk dalam tahun yang berurutan, maka penduduk akan
bertambah atau berkurang pada tingkat pertumbuhan yang tetap (yaitu sebesar
Pt +1
) dari waktu ke waktu. Menurut Klosterman (1990), proyeksi dengan tingkat
Pt

pertumbuhan yang tetap ini umumnya dapat diterapkan pada wilayah, dimana
pada tahun-tahun awal observasi pertambahan absolut penduduknya sedikit dan

menjadi semakin banyak pada tahun-tahun akhir. Model geometrik memiliki


persamaan umum:

Pt =α + βT
Persamaan diatas dapat ditransformasi kedalam bentuk linear melalui aplikasi

logaritma, menjadi sebagai berikut:

5-10
CV. ADHI HUTAMA
PENYUSUNAN RENCANA INDUK SISTEM PENYEDIAAN AIR MINUM (SPAM)
KABUPATEN PROBOLINGGO

Log Pt = Log α + T.log β

3. Model Least Square


Model parabolik seperti model geometrik berasumsi bahwa penduduk suatu

daerah tidak tumbuh dalam bentuk linear. Namun demikian, tidak seperti model
geometrik (yang berasumsi tingkat pertumbuhan konstan dari waktu ke waktu),

pada model parabolik tingkat pertumbuhan penduduk dimungkinkan untuk


meningkat atau menurun. Model ini menggunakan persamaan derajat kedua

yang ditunjukkan sebagai berikut:


Pt =α + β1T + β2T2
Model parabolik memiliki dua koefisien yaitu β1 dan β2. β1 adalah koefisien
linear (T) yang menunjukkan pertumbuhan konstan, dan β2 adalah koefisien non-

linear yang (T2) yang menyebabkan perubahan tingkat pertumbuhan. Tanda


positif atau negatif pada β1 dan β2 bervariasi tergantung pada apakah tingkat

pertumbuhan tersebut akan meningkat atau menurun.

4. Metode Proyeksi
Pemilihan metoda dilakukan dengan menghitung standar deviasi (simpangan

baku) dan nilai koefisien korelasi.


Persamaan Standar Deviasi:

n (  xi )  (  x i ) 2
2

S 
n( n  1)

Persamaan Koefisien Korelasi:


( yi  y ' ) 2
r   1
( yi  y ) 2

Dimana :
xI = P – P’

yI = P = Jumlah penduduk awal

5-11
CV. ADHI HUTAMA
PENYUSUNAN RENCANA INDUK SISTEM PENYEDIAAN AIR MINUM (SPAM)
KABUPATEN PROBOLINGGO

y = Pr = Jumlah penduduk rata-rata

y’ = P’ = Jumlah penduduk yang akan dicari


Pemilihan metoda proyeksi yang paling tepat jika :

 Harga “S“ yang paling kecil.


 Harga “r” yang paling mendekati 1 atau –1.

Fungsi S dan r dalam statisik :


 Harga “S” menunjukkan besarnya penyimpangan data dari nilai rata – rata

 Harga “r” nilai yang menunjukkan hubungan antara dua parameter.


asil perhitungan proyeksi penduduk Kabupaten Probolinggo sampai dengan tahun

2036 disajikan dalam Tabel 5.3yang menunjukkan hasil perhitungan proyeksi


penduduk menggunakan metode yang sesuai dari hasil perhitungan.

5-12
CV. ADHI HUTAMA
PENYUSUNAN RENCANA INDUK SISTEM PENYEDIAAN AIR MINUM (SPAM)
KABUPATEN PROBOLINGGO

Tabel 5.3 Perhitungan Proyeksi Penduduk Kabupaten Probolinggo


Proyeksi Jumlah Penduduk
No Kecamatan
2016 2017 2018 2019 2020 2021 2026 2031 2036
1 Sukapura 20.603 20.777 20.953 21.130 21.308 21.488 22.410 23.372 24.376
2 Sumber 27.220 27.381 27.543 27.707 27.871 28.036 28.875 29.740 30.631
3 Kuripan 32.027 32.459 32.897 33.342 33.792 34.248 36.624 39.164 41.880
4 Bantaran 42.133 42.308 42.483 42.660 42.837 43.014 43.914 44.833 45.770
5 Leces 57.511 57.826 58.141 58.459 58.778 59.099 60.731 62.407 64.130
6 Tegalsiwalan 38.037 38.342 38.650 38.960 39.273 39.588 41.202 42.882 44.631
7 Banyuanyar 58.376 59.337 60.313 61.306 62.314 63.340 68.726 74.569 80.910
8 Dringu 52.113 52.321 52.529 52.738 52.949 53.160 54.228 55.317 56.428
9 Wonomerto 41.000 41.329 41.661 41.996 42.333 42.674 44.416 46.229 48.116
10 Lumbang 31.662 31.759 31.856 31.954 32.052 32.150 32.646 33.149 33.660
11 Tongas 68.762 69.632 70.514 71.407 72.311 73.227 77.981 83.045 88.437
12 Sumberasih 62.676 63.107 63.541 63.979 64.419 64.863 67.126 69.469 71.893
13 Tiris 66.099 66.426 66.755 67.085 67.418 67.752 69.446 71.182 72.962
14 Krucil 62.876 64.716 66.610 68.559 70.566 72.631 83.899 96.916 111.952
15 Gading 50.364 50.744 51.127 51.513 51.901 52.293 54.296 56.375 58.534
16 Pakuniran 47.576 48.457 49.353 50.266 51.197 52.144 57.150 62.636 68.650
17 Kotaanyar 35.823 35.939 36.056 36.172 36.289 36.406 36.999 37.601 38.213
18 Paiton 64.495 64.938 65.383 65.832 66.284 66.738 69.059 71.461 73.946
19 Besuk 51.405 52.321 53.253 54.201 55.166 56.149 61.329 66.988 73.169
20 Kraksaan 69.779 70.470 71.169 71.874 72.587 73.306 77.011 80.904 84.994

5-13
CV. ADHI HUTAMA
PENYUSUNAN RENCANA INDUK SISTEM PENYEDIAAN AIR MINUM (SPAM)
KABUPATEN PROBOLINGGO

Proyeksi Jumlah Penduduk


No Kecamatan
2016 2017 2018 2019 2020 2021 2026 2031 2036
21 Krejengan 42.196 42.912 43.640 44.380 45.133 45.899 49.927 54.309 59.075
22 Pajarakan 32.021 32.171 32.323 32.475 32.627 32.781 33.559 34.355 35.171
23 Maron 70.416 71.898 73.411 74.956 76.533 78.143 86.719 96.235 106.795
24 Gending 41.838 42.304 42.776 43.253 43.736 44.223 46.745 49.411 52.229
Jumlah 1.167.008 1.179.875 1.192.938 1.206.203 1.219.672 1.233.351 1.305.018 1.382.550 1.466.553
Sumber: HasilAnalisis Konsultan, 2016

PROYEKSI PENDUDUK

1,466,553
1,382,550
1,305,018
1,206,203 1,233,351
1,167,008

2016 2019 2021 2026 2031 2036

Gambar 5.2 Grafik Proyeksi Penduduk Kabupaten Probolinggo

5-14
CV. ADHI HUTAMA
PENYUSUNAN RENCANA INDUK SISTEM PENYEDIAAN AIR MINUM (SPAM)
KABUPATEN PROBOLINGGO

5.4 PROYEKSI KEBUTUHAN AIR MINUM


Perhitungan proyeksi kebutuhan air minum menggunakan beberapa parameter, yaitu

tingkat pelayanan, tingkat kebutuhan air, dan penurunan kehilangan air. Periode
perencanaan yang digunakan untuk melakukan perhitungan proyeksi kebutuhan air

minum adalah 20 tahun dengan tahun proyeksi awal tahun 2016-2036.

5.4.1 Tingkat Pelayanan


Tingkat pelayanan SPAM Kabupaten Probolinggopada tahun 2015 baru mencapai

11,76%. Berdasarkan Peraturan Presiden Nomor 185 Tahun 2014 tentang percepatan
penyediaan air minum dan sanitasi maka dalam RISPAM Kabupaten Probolinggo ini
target cakupan pelayanan SPAM adalah 100% pada tahun 2019. Target tingkat
pelayanan ini juga harus ditunjang pelayanan 24 jam pada pelanggan PDAM di

Kabupaten Probolinggo.Pelanggan PDAM Kabupaten Probolinggomemiliki


12kelompok pelanggan dengan jumlah pemakaian air sangat bervariasi sesuai

kebutuhan masing-masing kelompok yangdapat dilihat padaTabel 5.4.


Tabel 5.4Klasifikasi Pelanggan Kabupaten Probolinggo Tahun 2015

Sambungan
No Jenis Sambungan Pemakaian (m3)
Terpasang (Unit)
1 Hidran Umum (A1) 40 13.047
2 Sosial(A2) 294 103.538
3 Rumah Tangga(B1) 16.964 2.741.146
4 Rumah Tangga(B2) 445 102.214
5 Rumah Tangga(B3) 748 147.659
6 Instansi Pemerintah Kecamatan(B4) 226 74.387
7 Niaga Kecil(C1) 100 21.396
8 Niaga Besar(C2) 27 6.095
9 Instansi Pemerintah Kabupaten(C3) 32 34.511
10 Industri(C4) 8 39.174
11 Terminal Air(TA) - -
12 Pelanggan Khusus(D) 1.686 75.715
JUMLAH 20.570 3.358.882
Sumber: Data DRD PDAM Kabupaten Probolinggo, 2015

5-15
CV. ADHI HUTAMA
PENYUSUNAN RENCANA INDUK SISTEM PENYEDIAAN AIR MINUM (SPAM)
KABUPATEN PROBOLINGGO

Dari tabel diatas, diketahui bahwa jumlah pelanggan terbanyak adalah jenis
pelanggan Rumah Tangga pada Tahun 2015 sebanyak 18.157 pelanggan dengan

pemakian air sebesar 2.991.019 m3 dan kategori pelanggan terbanyak kedua adalah
kelompok usaha pelanggan khusus sebesar 1.686 sambungan dengan pemakaian air

sebesar 75.715 m3.

5.4.2 Tingkat Kebutuhan Air

Kebutuhan air bersih Kabupaten Probolinggo diperhitungkan dengan


memperhatikan beberapa faktor yang dapat menyebabkan bertambahnya jumlah

kebutuhan air bersih. Faktor tersebut adalah:


1. Pertambahan jumlah penduduk
2. Tingkat kehidupan sosial ekonomi dan aktifitas penduduk setempat
3. Keadaan iklim daerah setempat

4. Rencana daerah pelayanan pada tiap tahapan perencanaan dan kemungkinan


perluasannya.

Kriteria yang digunakan dalam menyusun kebutuhan air bersih di wilayah


perencanaan adalah sebagai berikut:

1. Target perencanaan sistem penyediaan air minum sampai dengan Tahun 2019
(Universal Acces) dengan tingkat pelayanan sampai dengan 100% dari jumlah

penduduk pada tahun 2019 berdasarkan target Pemerintah Pusat mengenai


percepatan penyediaan air minum

2. Wilayah perencanaan kegiatan ini meliputi wilayah Kabupaten Probolinggo


seluruhnya.

3. Satu Sambungan Rumah disesuaikan dengan data dari Badan Pusat Statistik
4. Pelayanan air : 90 l/orang/hari berdasarkan kebutuhan rata-rata penduduk

Kabupaten Probolinggo dan pada akhir proyeksi menjadi 100 l/orang/hari


5. Kebutuhan air non domestik dihitung 10% dari jumlah kebutuhan domestik

6. Faktor hari maksimum : 1,15

5-16
CV. ADHI HUTAMA
PENYUSUNAN RENCANA INDUK SISTEM PENYEDIAAN AIR MINUM (SPAM)
KABUPATEN PROBOLINGGO

7. Penurunan tingkat kehilangan air direncanakan 20% pada akhir perencanaan.


Besaran kehilangan air yang terjadi di PDAM Kabupaten Probolinggodan hampir

di semua PDAM di Indonesia, bahwa kehilangan air yang terjadi seringkali


disebabkan oleh beberapa hal, antara lain yaitu konsumsi tak resmi atau lebih

dikenal dengan ”sambungan liar”atau ”pencurian air”. Ketidakakuratan meterair


yang ada dan kesalahan penanganan data, yang disebabkan kesalahan

pencatatan, atau meter air sulit dibaca atau rusak sehingga si pembaca meter
hanya menaksir pemakaian airnya. Kehilangan fisik akibat pipa yang sudah lama

umur pakainya, tekanan yang tinggi, dan kesalahan dalam pemasangan pipa dan
aksesoris.
8. Kebutuhan air domestik dipengaruhi oleh jumlah pemakaian air per orang per
hari baik itu pemakaian air untuk keperluan minum, mandi, mencuci, kebersihan

pribadi dan keperluan-keperluan rumah tangga lainnya. Kebutuhan untuk


keperluan domestik dipengaruhi oleh dua faktor yaitu jumlah penduduk dan

tingkat pemakaian air domestik oleh penduduk.


9. Kebutuhan air yang digunakan untuk keperluan non domestik mencakup

kebutuhan air untuk fasilitas pendidikan, pusat perbelanjaan, sarana kesehatan,


fasilitas perkantoran, komersial, serta rekreasi dan olahraga. Perhitungan

kebutuhan air untuk Non Domestik ditetapkan berdasarkan proyeksi


pertumbuhan kawasan.

5-17
CV. ADHI HUTAMA
PENYUSUNAN RENCANA INDUK SISTEM PENYEDIAAN AIR MINUM (SPAM)
KABUPATEN PROBOLINGGO

Tabel 5.5Perhitungan Kebutuhan Air Bersih Kecamatan Sukapura


KEBUTUHAN AIR BERSIH

NO.
URAIAN
2015 2016 2017 2018 2019 2020 2021 2026 2031 2036

1 KECAMATAN SUKAPURA
Penduduk 20.431 20.603 20.777 20.953 21.130 21.308 21.488 22.410 23.372 24.376
Penduduk Terlayani 18.197 18.836 19.486 20.145 20.815 21.036 21.259 22.410 23.372 24.376
Penduduk Perkotaan 10.181 10.267 10.354 10.441 10.529 10.618 10.708 11.167 11.647 12.147
Penduduk Terlayani Perkotaan 8.473 8.975 9.484 10.003 10.529 10.618 10.708 11.167 11.647 12.147
% Pelayanan 83,22% 87,41% 91,61% 95,80% 100,00% 100,00% 100,00% 100,00% 100,00% 100,00%
Penduduk Perdesaan 10.250 10.337 10.424 10.512 10.601 10.690 10.780 11.243 11.726 12.229
Penduduk Terlayani Perdesaan 9.724 9.862 10.001 10.143 10.286 10.418 10.551 11.243 11.726 12.229
% Pelayanan 94,87% 95,41% 95,95% 96,49% 97,03% 97,45% 97,88% 100,00% 100,00% 100,00%
Cakupan Pelayanan Total 89,1% 91,4% 93,8% 96,1% 98,5% 98,7% 98,9% 100,0% 100,0% 100,0%
Cakupan Pelayanan PDAM 10,6% 11,5% 12,5% 13,5% 14,4% 14,5% 14,6% 15,1% 15,3% 15,5%
Cakupan Pelayanan HIPPAM 35,7% 37,4% 39,2% 41,0% 42,7% 43,2% 43,6% 45,9% 47,2% 48,6%
Cakupan Pelayanan BJP 42,8% 42,4% 42,1% 41,7% 41,4% 41,0% 40,7% 39,0% 37,4% 35,9%
Penduduk Terlayani PDAM 2.160 2.376 2.596 2.819 3.046 3.093 3.141 3.386 3.585 3.789
### Terlayani SR 2.160 2.376 2.596 2.819 3.046 3.093 3.141 3.386 3.585 3.789
Terlayani HU - - - - - - - - - -
Jumlah SR 432 706 770 834 900 914 928 1.000 1.060 1.121
Jumlah HU - - - - - - - - - -
Penduduk Terlayani HIPPAM 7.292 7.715 8.145 8.581 9.025 9.198 9.373 10.280 11.042 11.842
Terlayani SR 7.292 7.715 8.145 8.581 9.025 9.198 9.373 10.280 11.042 11.842
Terlayani HU - - - - - - - - - -
Jumlah SR 2.218 2.347 2.478 2.611 2.746 2.800 2.855 3.139 3.373 3.618
Jumlah HU - - - - - - - - - -
Penduduk Terlayani BJP 8.745 8.745 8.745 8.745 8.745 8.745 8.745 8.745 8.745 8.745
Unit Konsumsi SR 85 88 90 95 100 100 100 100 100 100
Unit Konsumsi HU 60 60 60 60 60 60 60 60 60 60
Unit Konsumsi Non PDAM 60 60 60 60 60 60 60 60 60 60
Kebutuhan Domestik (L/ det) PDAM 2,13 2,42 2,70 3,10 3,53 3,58 3,64 3,92 4,15 4,39
Kebutuhan Domestik (L/ det) HIPPAM 5,06 5,36 5,66 5,96 6,27 6,39 6,51 7,14 7,67 8,22
Kebutuhan Domestik (L/ det) BJP 6,07 6,07 6,07 6,07 6,07 6,07 6,07 6,07 6,07 6,07
Kebutuhan Domestik (L/ det) 13,26 13,85 14,43 15,13 15,87 16,04 16,22 17,13 17,89 18,68
10% Kebutuhan Non Domestik (L/det) 1,33 1,39 1,44 1,51 1,59 1,60 1,62 1,71 1,79 1,87
Total Kebutuhan 14,59 15,24 15,88 16,64 17,45 17,64 17,84 18,84 19,68 20,55
20% Kehilangan Air 5,84 5,35 5,01 4,69 4,36 4,41 4,46 4,71 4,92 5,14
Kebutuhan Air Rata-Rata 20,43 20,59 20,89 21,34 21,81 22,06 22,30 23,55 24,60 25,69
## Kebutuhan Air Hari Maksimum 23,50 23,68 24,02 24,54 25,09 25,36 25,64 27,09 28,29 29,54

Sumber: Hasil Analasis Konsultan, 2016

5-18
CV. ADHI HUTAMA
PENYUSUNAN RENCANA INDUK SISTEM PENYEDIAAN AIR MINUM (SPAM)
KABUPATEN PROBOLINGGO

Tabel 5.6Perhitungan Kebutuhan Air Bersih Kecamatan Sumber


KEBUTUHAN AIR BERSIH

NO.
URAIAN
2015 2016 2017 2018 2019 2020 2021 2026 2031 2036

1 KECAMATAN SUMBER
Penduduk 27.060 27.220 27.381 27.543 27.707 27.871 28.036 28.875 29.740 30.631
Penduduk Terlayani 24.504 25.017 25.536 26.061 26.591 26.908 27.229 28.875 29.740 30.631
Penduduk Perkotaan 5.287 5.318 5.350 5.381 5.413 5.445 5.478 5.642 5.811 5.985
Penduduk Terlayani Perkotaan 4.981 5.087 5.195 5.304 5.413 5.445 5.478 5.642 5.811 5.985
% Pelayanan 94,21% 95,66% 97,11% 98,55% 100,00% 100,00% 100,00% 100,00% 100,00% 100,00%
Penduduk Perdesaan 14.757 14.844 14.932 15.021 15.110 15.199 15.289 15.747 16.219 16.704
Penduduk Terlayani Perdesaan 12.937 13.197 13.460 13.725 13.994 14.237 14.482 15.747 16.219 16.704
% Pelayanan 87,67% 88,90% 90,14% 91,38% 92,61% 93,67% 94,72% 100,00% 100,00% 100,00%
Cakupan Pelayanan Total 90,6% 91,9% 93,3% 94,6% 96,0% 96,5% 97,1% 100,0% 100,0% 100,0%
Cakupan Pelayanan PDAM 9,4% 9,8% 10,3% 10,8% 11,2% 11,3% 11,3% 11,4% 11,4% 11,4%
Cakupan Pelayanan HIPPAM 58,0% 59,0% 60,1% 61,1% 62,1% 62,8% 63,5% 66,9% 67,5% 68,1%
Cakupan Pelayanan BJP 23,1% 23,0% 22,9% 22,7% 22,6% 22,5% 22,3% 21,7% 21,1% 20,4%
Penduduk Terlayani PDAM 2.540 2.680 2.822 2.966 3.111 3.137 3.164 3.300 3.399 3.501
### Terlayani SR 2.540 2.680 2.822 2.966 3.111 3.137 3.164 3.300 3.399 3.501
Terlayani HU - - - - - - - - - -
Jumlah SR 508 695 731 768 805 812 820 859 884 911
Jumlah HU - - - - - - - - - -
Penduduk Terlayani HIPPAM 15.700 16.073 16.450 16.831 17.216 17.507 17.801 19.311 20.077 20.866
Terlayani SR 15.700 16.073 16.450 16.831 17.216 17.507 17.801 19.311 20.077 20.866
Terlayani HU - - - - - - - - - -
Jumlah SR 4.036 4.134 4.233 4.334 4.435 4.512 4.589 4.988 5.184 5.386
Jumlah HU - - - - - - - - - -
Penduduk Terlayani BJP 6.264 6.264 6.264 6.264 6.264 6.264 6.264 6.264 6.264 6.264
Unit Konsumsi SR 85 88 90 95 100 100 100 100 100 100
Unit Konsumsi HU 60 60 60 60 60 60 60 60 60 60
Unit Konsumsi Non PDAM 60 60 60 60 60 60 60 60 60 60
Kebutuhan Domestik (L/ det) PDAM 2,50 2,73 2,94 3,26 3,60 3,63 3,66 3,82 3,93 4,05
Kebutuhan Domestik (L/ det) HIPPAM 10,90 11,16 11,42 11,69 11,96 12,16 12,36 13,41 13,94 14,49
Kebutuhan Domestik (L/ det) BJP 4,35 4,35 4,35 4,35 4,35 4,35 4,35 4,35 4,35 4,35
Kebutuhan Domestik (L/ det) 17,75 18,24 18,71 19,30 19,91 20,14 20,37 21,58 22,23 22,89
10% Kebutuhan Non Domestik (L/det) 1,78 1,82 1,87 1,93 1,99 2,01 2,04 2,16 2,22 2,29
Total Kebutuhan 19,53 20,07 20,58 21,23 21,90 22,15 22,41 23,74 24,45 25,18
20% Kehilangan Air 7,82 7,05 6,50 5,99 5,47 5,54 5,60 5,93 6,11 6,30
Kebutuhan Air Rata-Rata 27,35 27,12 27,09 27,22 27,37 27,69 28,01 29,67 30,56 31,48
## Kebutuhan Air Hari Maksimum 31,45 31,18 31,15 31,30 31,48 31,84 32,22 34,12 35,15 36,20

Sumber: Hasil Analisis Konsultan, 2016

5-19
CV. ADHI HUTAMA
PENYUSUNAN RENCANA INDUK SISTEM PENYEDIAAN AIR MINUM (SPAM)
KABUPATEN PROBOLINGGO

Tabel 5.7Perhitungan Kebutuhan Air Bersih Kecamatan Kuripan


KEBUTUHAN AIR BERSIH

NO.
URAIAN
2015 2016 2017 2018 2019 2020 2021 2026 2031 2036

1 KECAMATAN KURIPAN
Penduduk 31.600 32.027 32.459 32.897 33.342 33.792 34.248 36.624 39.164 41.880
Penduduk Terlayani 14.564 17.100 19.702 22.372 25.112 26.642 28.209 36.624 39.164 41.880
Penduduk Perkotaan 7.053 7.148 7.245 7.343 7.442 7.542 7.644 8.174 8.741 9.348
Penduduk Terlayani Perkotaan 2.080 3.368 4.691 6.048 7.442 7.542 7.644 8.174 8.741 9.348
% Pelayanan 29,49% 47,12% 64,75% 82,37% 100,00% 100,00% 100,00% 100,00% 100,00% 100,00%
Penduduk Perdesaan 24.547 24.878 25.214 25.555 25.900 26.250 26.604 28.449 30.423 32.533
Penduduk Terlayani Perdesaan 12.484 13.732 15.012 16.324 17.670 19.100 20.565 28.449 30.423 32.533
% Pelayanan 50,86% 55,20% 59,54% 63,88% 68,22% 72,76% 77,30% 100,00% 100,00% 100,00%
Cakupan Pelayanan Total 46,1% 53,4% 60,7% 68,0% 75,3% 78,8% 82,4% 100,0% 100,0% 100,0%
Cakupan Pelayanan PDAM 2,9% 3,5% 4,0% 4,6% 5,1% 5,4% 5,7% 6,9% 8,2% 9,5%
Cakupan Pelayanan HIPPAM 31,1% 38,0% 44,9% 51,8% 58,8% 62,2% 65,6% 82,7% 82,3% 81,9%
Cakupan Pelayanan BJP 12,1% 11,9% 11,7% 11,6% 11,4% 11,3% 11,1% 10,4% 9,5% 8,6%
Penduduk Terlayani PDAM 925 1.115 1.309 1.509 1.714 1.824 1.937 2.542 3.221 3.983
### Terlayani SR 925 1.115 1.309 1.509 1.714 1.824 1.937 2.542 3.221 3.983
Terlayani HU - - - - - - - - - -
Jumlah SR 185 304 357 411 466 496 527 692 877 1.084
Jumlah HU - - - - - - - - - -
Penduduk Terlayani HIPPAM 9.830 12.176 14.584 17.054 19.589 21.009 22.463 30.273 32.234 34.288
Terlayani SR 9.830 12.176 14.584 17.054 19.589 21.009 22.463 30.273 32.234 34.288
Terlayani HU - - - - - - - - - -
Jumlah SR 2.841 3.506 4.188 4.888 5.606 6.022 6.448 8.735 9.320 9.934
Jumlah HU - - - - - - - - - -
Penduduk Terlayani BJP 3.809 3.809 3.809 3.809 3.809 3.809 3.809 3.809 3.709 3.609
Unit Konsumsi SR 85 88 90 95 100 100 100 100 100 100
Unit Konsumsi HU 60 60 60 60 60 60 60 60 60 60
Unit Konsumsi Non PDAM 60 60 60 60 60 60 60 60 60 60
Kebutuhan Domestik (L/ det) PDAM 0,91 1,14 1,36 1,66 1,98 2,11 2,24 2,94 3,73 4,61
Kebutuhan Domestik (L/ det) HIPPAM 6,83 8,46 10,13 11,84 13,60 14,59 15,60 21,02 22,38 23,81
Kebutuhan Domestik (L/ det) BJP 2,65 2,65 2,65 2,65 2,65 2,65 2,65 2,65 2,58 2,51
Kebutuhan Domestik (L/ det) 10,38 12,24 14,14 16,15 18,23 19,35 20,49 26,61 28,69 30,93
10% Kebutuhan Non Domestik (L/det) 1,04 1,22 1,41 1,61 1,82 1,93 2,05 2,66 2,87 3,09
Total Kebutuhan 11,42 13,46 15,55 17,76 20,06 21,28 22,53 29,27 31,56 34,02
20% Kehilangan Air 4,57 4,73 4,91 5,01 5,01 5,32 5,63 7,32 7,89 8,51
Kebutuhan Air Rata-Rata 15,99 18,19 20,46 22,77 25,07 26,60 28,17 36,59 39,45 42,53
## Kebutuhan Air Hari Maksimum 18,39 20,92 23,53 26,19 28,83 30,59 32,39 42,08 45,36 48,90

Sumber: Hasil Analisis Konsultan, 2016

5-20
CV. ADHI HUTAMA
PENYUSUNAN RENCANA INDUK SISTEM PENYEDIAAN AIR MINUM (SPAM)
KABUPATEN PROBOLINGGO

Tabel 5.8Perhitungan Kebutuhan Air Bersih Kecamatan Bantaran


KEBUTUHAN AIR BERSIH

NO.
URAIAN
2015 2016 2017 2018 2019 2020 2021 2026 2031 2036

1 KECAMATAN BANTARAN
Penduduk 41.959 42.133 42.308 42.483 42.660 42.837 43.014 43.914 44.833 45.770
Penduduk Terlayani 17.714 21.361 25.039 28.746 32.485 34.079 35.685 43.914 44.833 45.770
Penduduk Perkotaan 18.043 18.118 18.193 18.268 18.344 18.420 18.497 18.884 19.279 19.682
Penduduk Terlayani Perkotaan 9.522 11.701 13.897 16.112 18.344 18.420 18.497 18.884 19.279 19.682
% Pelayanan 52,77% 64,58% 76,39% 88,19% 100,00% 100,00% 100,00% 100,00% 100,00% 100,00%
Penduduk Perdesaan 23.916 24.015 24.115 24.215 24.315 24.416 24.518 25.030 25.554 26.088
Penduduk Terlayani Perdesaan 8.192 9.661 11.142 12.635 14.140 15.658 17.189 25.030 25.554 26.088
% Pelayanan 34,25% 40,23% 46,20% 52,18% 58,15% 64,13% 70,11% 100,00% 100,00% 100,00%
Cakupan Pelayanan Total 42,2% 50,7% 59,2% 67,7% 76,1% 79,6% 83,0% 100,0% 100,0% 100,0%
Cakupan Pelayanan PDAM 19,3% 23,8% 28,2% 32,7% 37,2% 37,3% 37,4% 37,9% 38,2% 38,5%
Cakupan Pelayanan HIPPAM 1,4% 5,5% 9,6% 13,7% 17,8% 21,2% 24,6% 41,6% 41,7% 41,7%
Cakupan Pelayanan BJP 21,5% 21,4% 21,3% 21,2% 21,2% 21,1% 21,0% 20,5% 20,1% 19,7%
Penduduk Terlayani PDAM 8.090 10.007 11.939 13.888 15.852 15.962 16.072 16.633 17.130 17.640
### Terlayani SR 8.090 10.007 11.939 13.888 15.852 15.962 16.072 16.633 17.130 17.640
Terlayani HU - - - - - - - - - -
Jumlah SR 1.471 2.716 3.251 3.792 4.336 4.366 4.395 4.544 4.676 4.812
Jumlah HU - - - - - - - - - -
Penduduk Terlayani HIPPAM 600 2.331 4.075 5.835 7.609 9.093 10.589 18.257 18.678 19.107
Terlayani SR 600 2.331 4.075 5.835 7.609 9.093 10.589 18.257 18.678 19.107
Terlayani HU - - - - - - - - - -
Jumlah SR 156 644 1.137 1.634 2.135 2.556 2.980 5.155 5.282 5.411
Jumlah HU - - - - - - - - - -
Penduduk Terlayani BJP 9.024 9.024 9.024 9.024 9.024 9.024 9.024 9.024 9.024 9.024
Unit Konsumsi SR 85 88 90 95 100 100 100 100 100 100
Unit Konsumsi HU 60 60 60 60 60 60 60 60 60 60
Unit Konsumsi Non PDAM 60 60 60 60 60 60 60 60 60 60
Kebutuhan Domestik (L/ det) PDAM 7,96 10,19 12,44 15,27 18,35 18,47 18,60 19,25 19,83 20,42
Kebutuhan Domestik (L/ det) HIPPAM 0,42 1,62 2,83 4,05 5,28 6,31 7,35 12,68 12,97 13,27
Kebutuhan Domestik (L/ det) BJP 6,27 6,27 6,27 6,27 6,27 6,27 6,27 6,27 6,27 6,27
Kebutuhan Domestik (L/ det) 14,64 18,08 21,53 25,59 29,90 31,06 32,22 38,20 39,06 39,95
10% Kebutuhan Non Domestik (L/det) 1,46 1,81 2,15 2,56 2,99 3,11 3,22 3,82 3,91 4,00
Total Kebutuhan 16,11 19,88 23,69 28,15 32,89 34,16 35,44 42,02 42,97 43,95
20% Kehilangan Air 6,45 6,99 7,48 7,94 8,22 8,54 8,86 10,50 10,74 10,99
Kebutuhan Air Rata-Rata 22,56 26,87 31,17 36,09 41,11 42,70 44,31 52,52 53,71 54,93
## Kebutuhan Air Hari Maksimum 25,94 30,90 35,84 41,50 47,28 49,11 50,95 60,40 61,77 63,17

Sumber: Hasil Analisis Konsultan, 2016

5-21
CV. ADHI HUTAMA
PENYUSUNAN RENCANA INDUK SISTEM PENYEDIAAN AIR MINUM (SPAM)
KABUPATEN PROBOLINGGO

Tabel 5.9Perhitungan Kebutuhan Air Bersih Kecamatan Leces


KEBUTUHAN AIR BERSIH

NO.
URAIAN
2015 2016 2017 2018 2019 2020 2021 2026 2031 2036

1 KECAMATAN LECES
Penduduk 57.199 57.511 57.826 58.141 58.459 58.778 59.099 60.731 62.407 64.130
Penduduk Terlayani 48.996 50.520 52.060 53.617 55.191 55.960 56.736 60.731 62.407 64.130
Penduduk Perkotaan 25.218 25.356 25.494 25.633 25.773 25.914 26.056 26.775 27.514 28.274
Penduduk Terlayani Perkotaan 22.024 22.946 23.879 24.821 25.773 25.914 26.056 26.775 27.514 28.274
% Pelayanan 87,33% 90,50% 93,66% 96,83% 100,00% 100,00% 100,00% 100,00% 100,00% 100,00%
Penduduk Perdesaan 31.981 32.156 32.331 32.508 32.685 32.864 33.043 33.956 34.893 35.856
Penduduk Terlayani Perdesaan 26.972 27.574 28.182 28.796 29.418 30.046 30.680 33.956 34.893 35.856
% Pelayanan 84,34% 85,75% 87,17% 88,58% 90,00% 91,42% 92,85% 100,00% 100,00% 100,00%
Cakupan Pelayanan Total 85,7% 87,8% 90,0% 92,2% 94,4% 95,2% 96,0% 100,0% 100,0% 100,0%
Cakupan Pelayanan PDAM 10,4% 12,3% 14,1% 16,0% 17,9% 18,5% 19,2% 22,4% 23,9% 25,5%
Cakupan Pelayanan HIPPAM 2,5% 3,3% 4,0% 4,7% 5,4% 5,9% 6,5% 9,1% 9,4% 9,7%
Cakupan Pelayanan BJP 72,7% 72,3% 71,9% 71,5% 71,1% 70,8% 70,4% 68,5% 66,6% 64,9%
Penduduk Terlayani PDAM 5.945 7.053 8.174 9.306 10.450 10.886 11.326 13.586 14.945 16.342
### Terlayani SR 5.945 7.053 8.174 9.306 10.450 10.886 11.326 13.586 14.945 16.342
Terlayani HU - - - - - - - - - -
Jumlah SR 1.081 2.138 2.479 2.824 3.173 3.307 3.441 4.133 4.556 4.990
Jumlah HU - - - - - - - - - -
Penduduk Terlayani HIPPAM 1.458 1.874 2.294 2.719 3.148 3.481 3.817 5.552 5.869 6.196
Terlayani SR 1.458 1.874 2.294 2.719 3.148 3.481 3.817 5.552 5.869 6.196
Terlayani HU - - - - - - - - - -
Jumlah SR 430 551 674 798 923 1.019 1.117 1.620 1.718 1.819
Jumlah HU - - - - - - - - - -
Penduduk Terlayani BJP 41.593 41.593 41.593 41.593 41.593 41.593 41.593 41.593 41.593 41.593
Unit Konsumsi SR 85 88 90 95 100 100 100 100 100 100
Unit Konsumsi HU 60 60 60 60 60 60 60 60 60 60
Unit Konsumsi Non PDAM 60 60 60 60 60 60 60 60 60 60
Kebutuhan Domestik (L/ det) PDAM 5,85 7,18 8,51 10,23 12,10 12,60 13,11 15,72 17,30 18,91
Kebutuhan Domestik (L/ det) HIPPAM 1,01 1,30 1,59 1,89 2,19 2,42 2,65 3,86 4,08 4,30
Kebutuhan Domestik (L/ det) BJP 28,88 28,88 28,88 28,88 28,88 28,88 28,88 28,88 28,88 28,88
Kebutuhan Domestik (L/ det) 35,75 37,37 38,99 41,00 43,17 43,90 44,64 48,46 50,26 52,10
10% Kebutuhan Non Domestik (L/det) 3,57 3,74 3,90 4,10 4,32 4,39 4,46 4,85 5,03 5,21
Total Kebutuhan 39,32 41,11 42,89 45,10 47,48 48,29 49,11 53,31 55,28 57,31
20% Kehilangan Air 15,75 14,44 13,54 12,72 11,87 12,07 12,28 13,33 13,82 14,33
Kebutuhan Air Rata-Rata 55,07 55,55 56,43 57,83 59,35 60,36 61,38 66,64 69,10 71,64
## Kebutuhan Air Hari Maksimum 63,33 63,88 64,90 66,50 68,26 69,42 70,59 76,63 79,47 82,38

Sumber: Hasil Analisis Konsultan, 2016

5-22
CV. ADHI HUTAMA
PENYUSUNAN RENCANA INDUK SISTEM PENYEDIAAN AIR MINUM (SPAM)
KABUPATEN PROBOLINGGO

Tabel 5.10Perhitungan Kebutuhan Air Bersih Kecamatan Tegalsiwalan


KEBUTUHAN AIR BERSIH

NO.
URAIAN
2015 2016 2017 2018 2019 2020 2021 2026 2031 2036

1 KECAMATAN TEGALSIWALAN
Penduduk 37.734 38.037 38.342 38.650 38.960 39.273 39.588 41.202 42.882 44.631
Penduduk Terlayani 27.972 29.313 30.674 32.057 33.461 34.519 35.592 41.202 42.882 44.631
Penduduk Perkotaan 9.519 9.595 9.672 9.750 9.828 9.907 9.987 10.394 10.818 11.259
Penduduk Terlayani Perkotaan 8.292 8.667 9.049 9.436 9.828 9.907 9.987 10.394 10.818 11.259
% Pelayanan 87,11% 90,33% 93,55% 96,77% 100,00% 100,00% 100,00% 100,00% 100,00% 100,00%
Penduduk Perdesaan 28.215 28.441 28.670 28.900 29.132 29.365 29.601 30.808 32.064 33.372
Penduduk Terlayani Perdesaan 19.680 20.645 21.626 22.621 23.632 24.611 25.606 30.808 32.064 33.372
% Pelayanan 69,75% 72,59% 75,43% 78,27% 81,12% 83,81% 86,50% 100,00% 100,00% 100,00%
Cakupan Pelayanan Total 74,1% 77,1% 80,0% 82,9% 85,9% 87,9% 89,9% 100,0% 100,0% 100,0%
Cakupan Pelayanan PDAM 31,3% 32,9% 34,4% 36,0% 37,5% 38,1% 38,7% 41,7% 42,0% 42,2%
Cakupan Pelayanan HIPPAM 4,3% 6,0% 7,8% 9,5% 11,2% 12,9% 14,6% 23,1% 24,2% 25,3%
Cakupan Pelayanan BJP 38,4% 38,1% 37,8% 37,5% 37,2% 36,9% 36,6% 35,2% 33,8% 32,5%
Penduduk Terlayani PDAM 11.827 12.507 13.197 13.897 14.608 14.962 15.321 17.187 17.996 18.839
### Terlayani SR 11.827 12.507 13.197 13.897 14.608 14.962 15.321 17.187 17.996 18.839
Terlayani HU - - - - - - - - - -
Jumlah SR 2.365 3.271 3.452 3.636 3.822 3.918 4.016 4.523 4.733 4.951
Jumlah HU - - - - - - - - - -
Penduduk Terlayani HIPPAM 1.639 2.300 2.972 3.654 4.347 5.050 5.765 9.509 10.380 11.286
Terlayani SR 1.639 2.300 2.972 3.654 4.347 5.050 5.765 9.509 10.380 11.286
Terlayani HU - - - - - - - - - -
Jumlah SR 463 649 837 1.029 1.223 1.421 1.621 2.673 2.928 3.195
Jumlah HU - - - - - - - - - -
Penduduk Terlayani BJP 14.506 14.506 14.506 14.506 14.506 14.506 14.506 14.506 14.506 14.506
Unit Konsumsi SR 85 88 90 95 100 100 100 100 100 100
Unit Konsumsi HU 60 60 60 60 60 60 60 60 60 60
Unit Konsumsi Non PDAM 60 60 60 60 60 60 60 60 60 60
Kebutuhan Domestik (L/ det) PDAM 11,64 12,74 13,75 15,28 16,91 17,32 17,73 19,89 20,83 21,80
Kebutuhan Domestik (L/ det) HIPPAM 1,14 1,60 2,06 2,54 3,02 3,51 4,00 6,60 7,21 7,84
Kebutuhan Domestik (L/ det) BJP 10,07 10,07 10,07 10,07 10,07 10,07 10,07 10,07 10,07 10,07
Kebutuhan Domestik (L/ det) 22,85 24,41 25,88 27,89 30,00 30,90 31,81 36,57 38,11 39,72
10% Kebutuhan Non Domestik (L/det) 2,28 2,44 2,59 2,79 3,00 3,09 3,18 3,66 3,81 3,97
Total Kebutuhan 25,13 26,85 28,47 30,68 33,00 33,99 34,99 40,23 41,92 43,69
20% Kehilangan Air 10,07 9,43 8,99 8,65 8,25 8,50 8,75 10,06 10,48 10,92
Kebutuhan Air Rata-Rata 35,20 36,28 37,46 39,33 41,25 42,49 43,74 50,28 52,40 54,61
## Kebutuhan Air Hari Maksimum 40,48 41,73 43,08 45,23 47,44 48,86 50,30 57,83 60,26 62,80

Sumber: Hasil Analisis Konsultan, 2016

5-23
CV. ADHI HUTAMA
PENYUSUNAN RENCANA INDUK SISTEM PENYEDIAAN AIR MINUM (SPAM)
KABUPATEN PROBOLINGGO

Tabel 5.11Perhitungan Kebutuhan Air Bersih Kecamatan Banyuanyar


KEBUTUHAN AIR BERSIH
URAIAN
2015 2016 2017 2018 2019 2020 2021 2026 2031 2036

KECAMATAN BANYUANYAR
Penduduk 57.431 58.376 59.337 60.313 61.306 62.314 63.340 68.726 74.569 80.910
Penduduk Terlayani 43.486 46.997 50.621 54.358 58.213 59.602 61.028 68.726 74.569 80.910
Penduduk Perkotaan 23.132 23.513 23.900 24.293 24.693 25.099 25.512 27.681 30.035 32.589
Penduduk Terlayani Perkotaan 13.617 16.256 18.981 21.792 24.693 25.099 25.512 27.681 30.035 32.589
% Pelayanan 58,87% 69,14% 79,42% 89,71% 100,00% 100,00% 100,00% 100,00% 100,00% 100,00%
Penduduk Perdesaan 34.299 34.863 35.437 36.020 36.613 37.215 37.828 41.044 44.534 48.321
Penduduk Terlayani Perdesaan 29.869 30.741 31.640 32.566 33.520 34.503 35.516 41.044 44.534 48.321
% Pelayanan 87,08% 88,18% 89,28% 90,41% 91,55% 92,71% 93,89% 100,00% 100,00% 100,00%
Cakupan Pelayanan Total 75,7% 80,5% 85,3% 90,1% 95,0% 95,6% 96,3% 100,0% 100,0% 100,0%
Cakupan Pelayanan PDAM 25,1% 30,4% 35,8% 41,2% 46,5% 47,8% 49,0% 55,0% 57,3% 59,4%
Cakupan Pelayanan HIPPAM 0,0% 0,2% 0,5% 0,7% 1,0% 1,2% 1,5% 2,7% 3,7% 4,7%
Cakupan Pelayanan BJP 50,6% 49,8% 49,0% 48,2% 47,4% 46,7% 45,9% 42,3% 39,0% 35,9%
Penduduk Terlayani PDAM 14.400 17.770 21.247 24.834 28.533 29.761 31.021 37.807 42.722 48.055
### Terlayani SR 14.400 17.770 21.247 24.834 28.533 29.761 31.021 37.807 42.722 48.055
Terlayani HU - - - - - - - - - -
Jumlah SR 2.880 5.558 6.626 7.728 8.864 9.252 9.649 11.788 13.334 15.010
Jumlah HU - - - - - - - - - -
Penduduk Terlayani HIPPAM - 141 288 439 594 755 921 1.832 2.761 3.769
Terlayani SR - 141 288 439 594 755 921 1.832 2.761 3.769
Terlayani HU - - - - - - - - - -
Jumlah SR - 46 94 143 194 246 300 597 899 1.228
Jumlah HU - - - - - - - - - -
Penduduk Terlayani BJP 29.086 29.086 29.086 29.086 29.086 29.086 29.086 29.086 29.086 29.086
Unit Konsumsi SR 85 88 90 95 100 100 100 100 100 100
Unit Konsumsi HU 60 60 60 60 60 60 60 60 60 60
Unit Konsumsi Non PDAM 60 60 60 60 60 60 60 60 60 60
Kebutuhan Domestik (L/ det) PDAM 14,17 18,10 22,13 27,31 33,02 34,45 35,90 43,76 49,45 55,62
Kebutuhan Domestik (L/ det) HIPPAM - 0,10 0,20 0,30 0,41 0,52 0,64 1,27 1,92 2,62
Kebutuhan Domestik (L/ det) BJP 20,20 20,20 20,20 20,20 20,20 20,20 20,20 20,20 20,20 20,20
Kebutuhan Domestik (L/ det) 34,37 38,40 42,53 47,81 53,64 55,17 56,74 65,23 71,56 78,44
10% Kebutuhan Non Domestik (L/det) 3,44 3,84 4,25 4,78 5,36 5,52 5,67 6,52 7,16 7,84
Total Kebutuhan 37,80 42,24 46,78 52,59 59,00 60,69 62,42 71,75 78,72 86,28
20% Kehilangan Air 15,14 14,84 14,77 14,83 14,75 15,17 15,60 17,94 19,68 21,57
Kebutuhan Air Rata-Rata 52,94 57,08 61,56 67,42 73,75 75,86 78,02 89,69 98,40 107,85
## Kebutuhan Air Hari Maksimum 60,89 65,64 70,79 77,54 84,81 87,24 89,72 103,14 113,16 124,03

Sumber: Hasil Analisis Konsultan, 2016

5-24
CV. ADHI HUTAMA
PENYUSUNAN RENCANA INDUK SISTEM PENYEDIAAN AIR MINUM (SPAM)
KABUPATEN PROBOLINGGO

Tabel 5.12Perhitungan Kebutuhan Air Bersih Kecamatan Dringu


KEBUTUHAN AIR BERSIH
URAIAN
2015 2016 2017 2018 2019 2020 2021 2026 2031 2036

KECAMATAN DRINGU
Penduduk 51.906 52.113 52.321 52.529 52.738 52.949 53.160 54.228 55.317 56.428
Penduduk Terlayani 50.171 50.747 51.328 51.913 52.502 52.745 52.989 54.229 55.317 56.430
Penduduk Perkotaan 39.568 39.726 39.884 40.043 40.203 40.363 40.524 41.338 42.168 43.015
Penduduk Terlayani Perkotaan 38.194 38.690 39.191 39.695 40.203 40.363 40.524 41.339 42.168 43.017
% Pelayanan 96,53% 97,39% 98,26% 99,13% 100,00% 100,00% 100,00% 100,00% 100,00% 100,00%
Penduduk Perdesaan 12.338 12.387 12.437 12.486 12.536 12.586 12.636 12.890 13.149 13.413
Penduduk Terlayani Perdesaan 11.977 12.057 12.137 12.218 12.300 12.382 12.465 12.890 13.149 13.413
% Pelayanan 97,07% 97,33% 97,59% 97,85% 98,12% 98,38% 98,65% 100,00% 100,00% 100,00%
Cakupan Pelayanan Total 96,7% 97,4% 98,1% 98,8% 99,6% 99,6% 99,7% 100,0% 100,0% 100,0%
Cakupan Pelayanan PDAM 15,1% 15,9% 16,8% 17,7% 18,6% 18,9% 19,1% 20,2% 21,3% 22,4%
Cakupan Pelayanan HIPPAM 0,0% 0,2% 0,3% 0,5% 0,6% 0,8% 0,9% 1,7% 2,1% 2,5%
Cakupan Pelayanan BJP 81,6% 81,3% 81,0% 80,6% 80,3% 80,0% 79,7% 78,1% 76,6% 75,1%
Penduduk Terlayani PDAM 7.815 8.311 8.812 9.316 9.824 9.984 10.145 10.960 11.789 12.638
### Terlayani SR 7.815 8.311 8.812 9.316 9.824 9.984 10.145 10.960 11.789 12.638
Terlayani HU - - - - - - - - - -
Jumlah SR 1.563 3.165 3.389 3.616 3.844 3.899 3.954 4.234 4.519 4.811
Jumlah HU - - - - - - - - - -
Penduduk Terlayani HIPPAM - 80 160 241 323 405 488 913 1.172 1.436
Terlayani SR - 80 160 241 323 405 488 913 1.172 1.436
Terlayani HU - - - - - - - - - -
Jumlah SR - 26 53 79 106 133 160 300 384 471
Jumlah HU - - - - - - - - - -
Penduduk Terlayani BJP 42.356 42.356 42.356 42.356 42.356 42.356 42.356 42.356 42.356 42.356
Unit Konsumsi SR 85 88 90 95 100 100 100 100 100 100
Unit Konsumsi HU 60 60 60 60 60 60 60 60 60 60
Unit Konsumsi Non PDAM 60 60 60 60 60 60 60 60 60 60
Kebutuhan Domestik (L/ det) PDAM 7,69 8,47 9,18 10,24 11,37 11,56 11,74 12,69 13,64 14,63
Kebutuhan Domestik (L/ det) HIPPAM - 0,06 0,11 0,17 0,22 0,28 0,34 0,63 0,81 1,00
Kebutuhan Domestik (L/ det) BJP 29,41 29,41 29,41 29,41 29,41 29,41 29,41 29,41 29,41 29,41
Kebutuhan Domestik (L/ det) 37,10 37,93 38,70 39,82 41,01 41,25 41,49 42,73 43,87 45,04
10% Kebutuhan Non Domestik (L/det) 3,71 3,79 3,87 3,98 4,10 4,13 4,15 4,27 4,39 4,50
Total Kebutuhan 40,81 41,73 42,57 43,81 45,11 45,38 45,64 47,01 48,26 49,54
20% Kehilangan Air 16,35 14,66 13,44 12,36 11,28 11,34 11,41 11,75 12,06 12,39
Kebutuhan Air Rata-Rata 57,16 56,39 56,02 56,16 56,39 56,72 57,06 58,76 60,32 61,93
## Kebutuhan Air Hari Maksimum 65,73 64,85 64,42 64,59 64,84 65,23 65,61 67,57 69,37 71,22

Sumber: Hasil Analisis Konsultan, 2016

5-25
CV. ADHI HUTAMA
PENYUSUNAN RENCANA INDUK SISTEM PENYEDIAAN AIR MINUM (SPAM)
KABUPATEN PROBOLINGGO

Tabel 5.13Perhitungan Kebutuhan Air Bersih Kecamatan Wonomerto


KEBUTUHAN AIR BERSIH
URAIAN
2015 2016 2017 2018 2019 2020 2021 2026 2031 2036

KECAMATAN WONOMERTO
Penduduk 40.673 41.000 41.329 41.661 41.996 42.333 42.674 44.416 46.229 48.116
Penduduk Terlayani 17.752 21.138 24.578 28.073 31.623 34.226 36.870 44.416 46.229 48.116
Penduduk Perkotaan 11.224 11.314 11.405 11.497 11.589 11.682 11.776 12.257 12.757 13.278
Penduduk Terlayani Perkotaan 7.374 8.403 9.448 10.510 11.589 11.682 11.776 12.257 12.757 13.278
% Pelayanan 65,70% 74,27% 82,84% 91,42% 100,00% 100,00% 100,00% 100,00% 100,00% 100,00%
Penduduk Perdesaan 29.449 29.686 29.924 30.165 30.407 30.651 30.897 32.159 33.472 34.838
Penduduk Terlayani Perdesaan 10.378 12.735 15.130 17.563 20.034 22.544 25.094 32.159 33.472 34.838
% Pelayanan 35,24% 42,90% 50,56% 58,22% 65,89% 73,55% 81,22% 100,00% 100,00% 100,00%
Cakupan Pelayanan Total 43,6% 51,6% 59,5% 67,4% 75,3% 80,8% 86,4% 100,0% 100,0% 100,0%
Cakupan Pelayanan PDAM 10,3% 13,2% 16,1% 18,9% 21,8% 22,3% 22,8% 25,3% 25,7% 26,1%
Cakupan Pelayanan HIPPAM 6,4% 11,7% 17,0% 22,2% 27,5% 32,7% 38,0% 50,1% 50,6% 51,2%
Cakupan Pelayanan BJP 26,9% 26,7% 26,5% 26,2% 26,0% 25,8% 25,6% 24,6% 23,6% 22,7%
Penduduk Terlayani PDAM 4.200 5.411 6.641 7.890 9.159 9.445 9.735 11.243 11.884 12.551
### Terlayani SR 4.200 5.411 6.641 7.890 9.159 9.445 9.735 11.243 11.884 12.551
Terlayani HU - - - - - - - - - -
Jumlah SR 764 1.461 1.799 2.143 2.492 2.575 2.659 3.095 3.262 3.436
Jumlah HU - - - - - - - - - -
Penduduk Terlayani HIPPAM 2.620 4.795 7.006 9.251 11.532 13.849 16.203 22.241 23.413 24.633
Terlayani SR 2.620 4.795 7.006 9.251 11.532 13.849 16.203 22.241 23.413 24.633
Terlayani HU - - - - - - - - - -
Jumlah SR 720 1.327 1.944 2.572 3.209 3.856 4.513 6.195 6.520 6.859
Jumlah HU - - - - - - - - - -
Penduduk Terlayani BJP 10.932 10.932 10.932 10.932 10.932 10.932 10.932 10.932 10.932 10.932
Unit Konsumsi SR 85 88 90 95 100 100 100 100 100 100
Unit Konsumsi HU 60 60 60 60 60 60 60 60 60 60
Unit Konsumsi Non PDAM 60 60 60 60 60 60 60 60 60 60
Kebutuhan Domestik (L/ det) PDAM 4,13 5,51 6,92 8,68 10,60 10,93 11,27 13,01 13,75 14,53
Kebutuhan Domestik (L/ det) HIPPAM 1,82 3,33 4,87 6,42 8,01 9,62 11,25 15,44 16,26 17,11
Kebutuhan Domestik (L/ det) BJP 7,59 7,59 7,59 7,59 7,59 7,59 7,59 7,59 7,59 7,59
Kebutuhan Domestik (L/ det) 13,54 16,43 19,37 22,69 26,20 28,14 30,11 36,05 37,60 39,22
10% Kebutuhan Non Domestik (L/det) 1,35 1,64 1,94 2,27 2,62 2,81 3,01 3,60 3,76 3,92
Total Kebutuhan 14,90 18,08 21,31 24,96 28,82 30,96 33,12 39,65 41,37 43,15
20% Kehilangan Air 5,97 6,35 6,73 7,04 7,21 7,74 8,28 9,91 10,34 10,79
Kebutuhan Air Rata-Rata 20,86 24,43 28,04 32,00 36,03 38,69 41,40 49,57 51,71 53,93
## Kebutuhan Air Hari Maksimum 23,99 28,09 32,25 36,80 41,43 44,50 47,61 57,00 59,46 62,02

Sumber: Hasil Analisis Konsultan, 2016

5-26
CV. ADHI HUTAMA
PENYUSUNAN RENCANA INDUK SISTEM PENYEDIAAN AIR MINUM (SPAM)
KABUPATEN PROBOLINGGO

Tabel 5.14Perhitungan Kebutuhan Air Bersih Kecamatan Lumbang


KEBUTUHAN AIR BERSIH
URAIAN
2015 2016 2017 2018 2019 2020 2021 2031 2036

KECAMATAN LUMBANG
Penduduk 31.565 31.662 31.759 31.856 31.954 32.052 32.150 33.149 33.660
Penduduk Terlayani 25.505 26.529 27.559 28.595 29.638 30.060 30.485 33.149 33.660
Penduduk Perkotaan 16.505 16.556 16.606 16.657 16.708 16.760 16.811 17.333 17.601
Penduduk Terlayani Perkotaan 14.707 15.203 15.702 16.204 16.708 16.760 16.811 17.333 17.601
% Pelayanan 89,11% 91,83% 94,55% 97,28% 100,00% 100,00% 100,00% 100,00% 100,00%
Penduduk Perdesaan 15.060 15.106 15.152 15.199 15.246 15.292 15.339 15.816 16.060
Penduduk Terlayani Perdesaan 10.798 11.326 11.857 12.392 12.930 13.301 13.675 15.816 16.060
% Pelayanan 71,70% 74,98% 78,25% 81,53% 84,81% 86,98% 89,15% 100,00% 100,00%
Cakupan Pelayanan Total 80,8% 83,8% 86,8% 89,8% 92,8% 93,8% 94,8% 100,0% 100,0%
Cakupan Pelayanan PDAM 0,2% 0,7% 1,2% 1,8% 2,3% 2,3% 2,3% 2,3% 2,3%
Cakupan Pelayanan HIPPAM 69,2% 71,7% 74,2% 76,7% 79,2% 80,2% 81,3% 86,8% 87,0%
Cakupan Pelayanan BJP 11,4% 11,4% 11,4% 11,3% 11,3% 11,3% 11,2% 10,9% 10,7%
Penduduk Terlayani PDAM 56 224 392 562 732 735 737 760 771
### Terlayani SR 56 224 392 562 732 735 737 760 771
Terlayani HU - - - - - - - - -
Jumlah SR 11 69 120 172 225 225 226 233 237
Jumlah HU - - - - - - - - -
Penduduk Terlayani HIPPAM 21.841 22.698 23.559 24.426 25.298 25.718 26.141 28.782 29.281
Terlayani SR 21.841 22.698 23.559 24.426 25.298 25.718 26.141 28.782 29.281
Terlayani HU - - - - - - - - -
Jumlah SR 6.273 6.521 6.771 7.022 7.275 7.399 7.524 8.300 8.443
Jumlah HU - - - - - - - - -
Penduduk Terlayani BJP 3.608 3.608 3.608 3.608 3.608 3.608 3.608 3.608 3.608
Unit Konsumsi SR 85 88 90 95 100 100 100 100 100
Unit Konsumsi HU 60 60 60 60 60 60 60 60 60
Unit Konsumsi Non PDAM 60 60 60 60 60 60 60 60 60
Kebutuhan Domestik (L/ det) PDAM 0,06 0,23 0,41 0,62 0,85 0,85 0,85 0,88 0,89
Kebutuhan Domestik (L/ det) HIPPAM 15,17 15,76 16,36 16,96 17,57 17,86 18,15 19,99 20,33
Kebutuhan Domestik (L/ det) BJP 2,51 2,51 2,51 2,51 2,51 2,51 2,51 2,51 2,51
Kebutuhan Domestik (L/ det) 17,73 18,50 19,27 20,09 20,92 21,22 21,51 23,37 23,73
10% Kebutuhan Non Domestik (L/det) 1,77 1,85 1,93 2,01 2,09 2,12 2,15 2,34 2,37
Total Kebutuhan 19,50 20,34 21,20 22,09 23,01 23,34 23,66 25,71 26,11
20% Kehilangan Air 7,81 7,15 6,70 6,23 5,75 5,83 5,92 6,43 6,53
Kebutuhan Air Rata-Rata 27,31 27,49 27,90 28,33 28,77 29,17 29,58 32,14 32,63
## Kebutuhan Air Hari Maksimum 31,41 31,62 32,08 32,57 33,08 33,55 34,02 36,96 37,53

Sumber: Hasil Analisis Konsultan, 2016

5-27
CV. ADHI HUTAMA
PENYUSUNAN RENCANA INDUK SISTEM PENYEDIAAN AIR MINUM (SPAM)
KABUPATEN PROBOLINGGO

Tabel 5.15Perhitungan Kebutuhan Air Bersih Kecamatan Tongas


KEBUTUHAN AIR BERSIH
URAIAN
2015 2016 2017 2018 2019 2020 2021 2026 2031 2036

KECAMATAN TONGAS
Penduduk 67.902 68.762 69.632 70.514 71.407 72.311 73.227 77.981 83.045 88.437
Penduduk Terlayani 15.975 24.615 33.473 42.555 51.863 55.343 58.905 77.981 83.045 88.437
Penduduk Perkotaan 28.827 29.192 29.562 29.936 30.315 30.699 31.087 33.106 35.256 37.545
Penduduk Terlayani Perkotaan 7.031 12.636 18.384 24.276 30.315 30.699 31.087 33.106 35.256 37.545
% Pelayanan 24,39% 43,29% 62,19% 81,09% 100,00% 100,00% 100,00% 100,00% 100,00% 100,00%
Penduduk Perdesaan 39.075 39.570 40.071 40.578 41.092 41.612 42.139 44.875 47.789 50.892
Penduduk Terlayani Perdesaan 8.944 11.979 15.090 18.279 21.548 24.645 27.817 44.875 47.789 50.892
% Pelayanan 22,89% 30,27% 37,66% 45,05% 52,44% 59,22% 66,01% 100,00% 100,00% 100,00%
Cakupan Pelayanan Total 23,5% 35,8% 48,1% 60,3% 72,6% 76,5% 80,4% 100,0% 100,0% 100,0%
Cakupan Pelayanan PDAM 1,1% 3,7% 6,3% 8,9% 11,5% 10,2% 10,9% 14,2% 17,3% 20,4%
Cakupan Pelayanan HIPPAM 1,3% 11,3% 21,2% 31,1% 41,1% 46,5% 50,0% 67,4% 65,6% 63,7%
Cakupan Pelayanan BJP 21,1% 20,8% 20,6% 20,3% 20,0% 19,8% 19,5% 18,4% 17,1% 15,9%
Penduduk Terlayani PDAM 765 2.564 4.409 6.300 8.239 7.387 7.967 11.073 14.366 18.039
### Terlayani SR 765 2.564 4.409 6.300 8.239 7.387 7.967 11.073 14.366 18.039
Terlayani HU - - - - - - - - - -
Jumlah SR 153 814 1.414 2.028 2.657 2.363 2.549 3.546 4.603 5.783
Jumlah HU - - - - - - - - - -
Penduduk Terlayani HIPPAM 900 7.741 14.754 21.944 29.314 33.646 36.628 52.598 54.494 56.338
Terlayani SR 900 7.741 14.754 21.944 29.314 33.646 36.628 52.598 54.494 56.338
Terlayani HU - - - - - - - - - -
Jumlah SR 276 2.455 4.689 6.979 9.327 10.697 11.613 16.515 17.096 17.659
Jumlah HU - - - - - - - - - -
Penduduk Terlayani BJP 14.310 14.310 14.310 14.310 14.310 14.310 14.310 14.310 14.185 14.060
Unit Konsumsi SR 85 88 90 95 100 100 100 100 100 100
Unit Konsumsi HU 60 60 60 60 60 60 60 60 60 60
Unit Konsumsi Non PDAM 60 60 60 60 60 60 60 60 60 60
Kebutuhan Domestik (L/ det) PDAM 0,75 2,61 4,59 6,93 9,54 8,55 9,22 12,82 16,63 20,88
Kebutuhan Domestik (L/ det) HIPPAM 0,63 5,38 10,25 15,24 20,36 23,37 25,44 36,53 37,84 39,12
Kebutuhan Domestik (L/ det) BJP 9,94 9,94 9,94 9,94 9,94 9,94 9,94 9,94 9,85 9,76
Kebutuhan Domestik (L/ det) 11,32 17,92 24,78 32,10 39,83 41,85 44,59 59,28 64,32 69,77
10% Kebutuhan Non Domestik (L/det) 1,13 1,79 2,48 3,21 3,98 4,19 4,46 5,93 6,43 6,98
Total Kebutuhan 12,45 19,72 27,25 35,31 43,81 46,04 49,05 65,21 70,75 76,74
20% Kehilangan Air 4,99 6,93 8,61 9,96 10,95 11,51 12,26 16,30 17,69 19,19
Kebutuhan Air Rata-Rata 17,43 26,64 35,86 45,27 54,77 57,55 61,32 81,51 88,44 95,93
## Kebutuhan Air Hari Maksimum 20,05 30,64 41,24 52,07 62,98 66,18 70,52 93,74 101,71 110,32

Sumber: Hasil Analisis Konsultan, 2016

5-28
CV. ADHI HUTAMA
PENYUSUNAN RENCANA INDUK SISTEM PENYEDIAAN AIR MINUM (SPAM)
KABUPATEN PROBOLINGGO

Tabel 5.16Perhitungan Kebutuhan Air Bersih Kecamatan Sumberasih


KEBUTUHAN AIR BERSIH
URAIAN
2015 2016 2017 2018 2019 2020 2021 2026 2031 2036

KECAMATAN SUMBERASIH
Penduduk 62.247 62.676 63.107 63.541 63.979 64.419 64.863 67.126 69.469 71.893
Penduduk Terlayani 59.719 60.739 61.772 62.819 63.880 64.330 64.784 67.126 69.469 71.893
Penduduk Perkotaan 19.193 19.325 19.458 19.592 19.727 19.863 20.000 20.697 21.420 22.167
Penduduk Terlayani Perkotaan 16.787 17.507 18.237 18.977 19.727 19.863 20.000 20.697 21.420 22.167
% Pelayanan 87,46% 90,59% 93,72% 96,86% 100,00% 100,00% 100,00% 100,00% 100,00% 100,00%
Penduduk Perdesaan 43.054 43.350 43.649 43.949 44.252 44.557 44.863 46.429 48.049 49.726
Penduduk Terlayani Perdesaan 42.932 43.232 43.535 43.842 44.153 44.467 44.785 46.429 48.049 49.726
% Pelayanan 99,72% 99,73% 99,74% 99,76% 99,78% 99,80% 99,82% 100,00% 100,00% 100,00%
Cakupan Pelayanan Total 95,9% 96,9% 97,9% 98,9% 99,8% 99,9% 99,9% 100,0% 100,0% 100,0%
Cakupan Pelayanan PDAM 14,7% 15,4% 16,1% 16,8% 17,4% 16,3% 16,5% 17,6% 18,7% 19,7%
Cakupan Pelayanan HIPPAM 1,0% 1,9% 2,7% 3,5% 4,3% 6,1% 6,4% 8,1% 9,7% 11,3%
Cakupan Pelayanan BJP 80,2% 79,7% 79,1% 78,6% 78,1% 77,5% 77,0% 74,3% 71,6% 69,0%
Penduduk Terlayani PDAM 9.140 9.635 10.137 10.645 11.159 10.490 10.705 11.812 12.960 14.154
### Terlayani SR 9.140 9.635 10.137 10.645 11.159 10.490 10.705 11.812 12.960 14.154
Terlayani HU - - - - - - - - - -
Jumlah SR 1.828 2.928 3.061 3.196 3.332 3.160 3.217 3.515 3.823 4.144
Jumlah HU - - - - - - - - - -
Penduduk Terlayani HIPPAM 640 1.164 1.696 2.235 2.781 3.901 4.140 5.426 6.745 8.100
Terlayani SR 640 1.164 1.696 2.235 2.781 3.901 4.140 5.426 6.745 8.100
Terlayani HU - - - - - - - - - -
Jumlah SR 160 308 458 610 764 1.067 1.142 1.540 1.944 2.360
Jumlah HU - - - - - - - - - -
Penduduk Terlayani BJP 49.939 49.939 49.939 49.939 49.939 49.939 49.939 49.889 49.764 49.639
Unit Konsumsi SR 85 88 90 95 100 100 100 100 100 100
Unit Konsumsi HU 60 60 60 60 60 60 60 60 60 60
Unit Konsumsi Non PDAM 60 60 60 60 60 60 60 60 60 60
Kebutuhan Domestik (L/ det) PDAM 8,99 9,81 10,56 11,70 12,92 12,14 12,39 13,67 15,00 16,38
Kebutuhan Domestik (L/ det) HIPPAM 0,44 0,81 1,18 1,55 1,93 2,71 2,87 3,77 4,68 5,63
Kebutuhan Domestik (L/ det) BJP 34,68 34,68 34,68 34,68 34,68 34,68 34,68 34,65 34,56 34,47
Kebutuhan Domestik (L/ det) 44,12 45,30 46,42 47,94 49,53 49,53 49,94 52,08 54,24 56,48
10% Kebutuhan Non Domestik (L/det) 4,41 4,53 4,64 4,79 4,95 4,95 4,99 5,21 5,42 5,65
Total Kebutuhan 48,53 49,83 51,06 52,73 54,48 54,48 54,94 57,29 59,67 62,13
20% Kehilangan Air 19,44 17,51 16,12 14,87 13,62 13,62 13,73 14,32 14,92 15,53
Kebutuhan Air Rata-Rata 67,97 67,34 67,18 67,60 68,10 68,10 68,67 71,62 74,58 77,66
## Kebutuhan Air Hari Maksimum 78,16 77,44 77,26 77,74 78,31 78,32 78,98 82,36 85,77 89,31

Sumber: Hasil Analisis Konsultan, 2016

5-29
CV. ADHI HUTAMA
PENYUSUNAN RENCANA INDUK SISTEM PENYEDIAAN AIR MINUM (SPAM)
KABUPATEN PROBOLINGGO

Tabel 5.17Perhitungan Kebutuhan Air Bersih Kecamatan Tiris


KEBUTUHAN AIR BERSIH
URAIAN
2015 2016 2017 2018 2019 2020 2021 2026 2031 2036

KECAMATAN TIRIS
Penduduk 65.773 66.099 66.426 66.755 67.085 67.418 67.752 69.446 71.182 72.962
Penduduk Terlayani 50.484 52.260 54.053 55.863 57.690 59.323 60.972 69.446 71.182 72.962
Penduduk Perkotaan 14.355 14.426 14.498 14.569 14.641 14.714 14.787 15.157 15.536 15.924
Penduduk Terlayani Perkotaan 14.262 14.356 14.450 14.545 14.641 14.714 14.787 15.157 15.536 15.924
% Pelayanan 99,35% 99,51% 99,67% 99,84% 100,00% 100,00% 100,00% 100,00% 100,00% 100,00%
Penduduk Perdesaan 51.418 51.673 51.928 52.186 52.444 52.704 52.965 54.289 55.647 57.038
Penduduk Terlayani Perdesaan 36.222 37.904 39.603 41.317 43.048 44.609 46.186 54.289 55.647 57.038
% Pelayanan 70,45% 73,35% 76,26% 79,17% 82,08% 84,64% 87,20% 100,00% 100,00% 100,00%
Cakupan Pelayanan Total 76,8% 79,1% 81,4% 83,7% 86,0% 88,0% 90,0% 100,0% 100,0% 100,0%
Cakupan Pelayanan PDAM 19,0% 19,8% 20,6% 21,4% 22,2% 22,7% 23,2% 25,7% 26,0% 26,4%
Cakupan Pelayanan HIPPAM 33,0% 34,6% 36,3% 37,9% 39,5% 41,2% 42,8% 50,9% 51,1% 51,3%
Cakupan Pelayanan BJP 24,7% 24,6% 24,5% 24,3% 24,2% 24,1% 24,0% 23,4% 22,8% 22,3%
Penduduk Terlayani PDAM 12.525 13.115 13.711 14.313 14.920 15.323 15.730 17.817 18.540 19.281
### Terlayani SR 12.525 13.115 13.711 14.313 14.920 15.323 15.730 17.817 18.540 19.281
Terlayani HU - - - - - - - - - -
Jumlah SR 2.277 3.538 3.704 3.871 4.039 4.151 4.263 4.839 5.034 5.233
Jumlah HU - - - - - - - - - -
Penduduk Terlayani HIPPAM 21.710 22.896 24.093 25.301 26.521 27.751 28.993 35.379 36.393 37.432
Terlayani SR 21.710 22.896 24.093 25.301 26.521 27.751 28.993 35.379 36.393 37.432
Terlayani HU - - - - - - - - - -
Jumlah SR 6.149 6.472 6.798 7.127 7.460 7.796 8.136 9.882 10.164 10.454
Jumlah HU - - - - - - - - - -
Penduduk Terlayani BJP 16.249 16.249 16.249 16.249 16.249 16.249 16.249 16.249 16.249 16.249
Unit Konsumsi SR 85 88 90 95 100 100 100 100 100 100
Unit Konsumsi HU 60 60 60 60 60 60 60 60 60 60
Unit Konsumsi Non PDAM 60 60 60 60 60 60 60 60 60 60
Kebutuhan Domestik (L/ det) PDAM 12,32 13,36 14,28 15,74 17,27 17,74 18,21 20,62 21,46 22,32
Kebutuhan Domestik (L/ det) HIPPAM 15,08 15,90 16,73 17,57 18,42 19,27 20,13 24,57 25,27 25,99
Kebutuhan Domestik (L/ det) BJP 11,28 11,28 11,28 11,28 11,28 11,28 11,28 11,28 11,28 11,28
Kebutuhan Domestik (L/ det) 38,68 40,54 42,30 44,59 46,97 48,29 49,62 56,47 58,02 59,59
10% Kebutuhan Non Domestik (L/det) 3,87 4,05 4,23 4,46 4,70 4,83 4,96 5,65 5,80 5,96
Total Kebutuhan 42,55 44,60 46,53 49,05 51,67 53,12 54,59 62,12 63,82 65,55
20% Kehilangan Air 17,04 15,67 14,69 13,83 12,92 13,28 13,65 15,53 15,95 16,39
Kebutuhan Air Rata-Rata 59,59 60,27 61,22 62,89 64,58 66,40 68,23 77,65 79,77 81,94
## Kebutuhan Air Hari Maksimum 68,53 69,31 70,40 72,32 74,27 76,36 78,47 89,30 91,74 94,23

Sumber: Hasil Analisis Konsultan, 2016

5-30
CV. ADHI HUTAMA
PENYUSUNAN RENCANA INDUK SISTEM PENYEDIAAN AIR MINUM (SPAM)
KABUPATEN PROBOLINGGO

Tabel 5.18Perhitungan Kebutuhan Air Bersih Kecamatan Krucil


KEBUTUHAN AIR BERSIH
URAIAN
2015 2016 2017 2018 2019 2020 2021 2026 2031 2036

KECAMATAN KRUCIL
Penduduk 61.088 62.876 64.716 66.610 68.559 70.566 72.631 83.899 96.916 111.952
Penduduk Terlayani 39.203 43.180 47.361 51.754 56.368 59.812 63.413 83.899 96.916 111.952
Penduduk Perkotaan 10.282 10.583 10.893 11.211 11.540 11.877 12.225 14.121 16.312 18.843
Penduduk Terlayani Perkotaan 5.450 6.853 8.333 9.894 11.540 11.877 12.225 14.121 16.312 18.843
% Pelayanan 53,01% 64,75% 76,50% 88,25% 100,00% 100,00% 100,00% 100,00% 100,00% 100,00%
Penduduk Perdesaan 50.806 52.293 53.823 55.398 57.020 58.688 60.406 69.778 80.603 93.109
Penduduk Terlayani Perdesaan 33.753 36.327 39.028 41.860 44.829 47.935 51.188 69.778 80.603 93.109
% Pelayanan 66,44% 69,47% 72,51% 75,56% 78,62% 81,68% 84,74% 100,00% 100,00% 100,00%
Cakupan Pelayanan Total 64,17% 68,67% 73,18% 77,70% 82,22% 84,76% 87,31% 100,00% 100,00% 100,00%
Cakupan Pelayanan PDAM 0,00% 0,57% 1,14% 1,71% 2,29% 2,95% 3,61% 6,82% 8,75% 10,71%
Cakupan Pelayanan HIPPAM 55,14% 59,33% 63,51% 67,70% 71,89% 74,00% 76,10% 86,77% 86,25% 85,25%
Cakupan Pelayanan BJP 9,03% 8,77% 8,52% 8,28% 8,05% 7,82% 7,60% 6,41% 5,00% 4,03%
Penduduk Terlayani PDAM - 359 740 1.142 1.567 2.080 2.621 5.723 8.480 11.993
### Terlayani SR - 359 740 1.142 1.567 2.080 2.621 5.723 8.480 11.993
Terlayani HU - - - - - - - - - -
Jumlah SR - 107 220 339 466 617 777 1.694 2.507 3.543
Jumlah HU - - - - - - - - - -
Penduduk Terlayani HIPPAM 33.686 37.304 41.104 45.095 49.284 52.216 55.274 72.798 83.592 95.442
Terlayani SR 33.686 37.304 41.104 45.095 49.284 52.216 55.274 72.798 83.592 95.442
Terlayani HU - - - - - - - - - -
Jumlah SR 9.320 10.293 11.315 12.388 13.514 14.284 15.087 19.681 22.592 25.767
Jumlah HU - - - - - - - - - -
Penduduk Terlayani BJP 5.517 5.517 5.517 5.517 5.517 5.517 5.517 5.378 4.844 4.516
Unit Konsumsi SR 85 88 90 95 100 100 100 100 100 100
Unit Konsumsi HU 60 60 60 60 60 60 60 60 60 60
Unit Konsumsi Non PDAM 60 60 60 60 60 60 60 60 60 60
Kebutuhan Domestik (L/ det) PDAM - 0,37 0,77 1,26 1,81 2,41 3,03 6,62 9,81 13,88
Kebutuhan Domestik (L/ det) HIPPAM 23,39 25,91 28,54 31,32 34,23 36,26 38,38 50,55 58,05 66,28
Kebutuhan Domestik (L/ det) BJP 3,83 3,83 3,83 3,83 3,83 3,83 3,83 3,73 3,36 3,14
Kebutuhan Domestik (L/ det) 27,22 30,10 33,15 36,40 39,87 42,50 45,25 60,91 71,23 83,30
10% Kebutuhan Non Domestik (L/det) 2,72 3,01 3,31 3,64 3,99 4,25 4,53 6,09 7,12 8,33
Total Kebutuhan 29,95 33,11 36,46 40,04 43,86 46,75 49,78 67,00 78,35 91,63
20% Kehilangan Air 12,00 11,63 11,51 11,29 10,96 11,69 12,44 16,75 19,59 22,91
Kebutuhan Air Rata-Rata 41,94 44,75 47,97 51,34 54,82 58,44 62,22 83,76 97,94 114,53
## Kebutuhan Air Hari Maksimum 48,23 51,46 55,17 59,04 63,04 67,20 71,55 96,32 112,63 131,71

Sumber: Hasil Analisis Konsultan, 2016

5-31
CV. ADHI HUTAMA
PENYUSUNAN RENCANA INDUK SISTEM PENYEDIAAN AIR MINUM (SPAM)
KABUPATEN PROBOLINGGO

Tabel 5.19Perhitungan Kebutuhan Air Bersih Kecamatan Gading


KEBUTUHAN AIR BERSIH
URAIAN
2015 2016 2017 2018 2019 2020 2021 2026 2031 2036

KECAMATAN GADING
Penduduk 49.987 50.364 50.744 51.127 51.513 51.901 52.293 54.296 56.375 58.534
Penduduk Terlayani 30.758 33.597 36.477 39.399 42.364 44.000 45.657 54.295 56.375 58.534
Penduduk Perkotaan 12.746 12.842 12.939 13.037 13.135 13.234 13.334 13.845 14.375 14.925
Penduduk Terlayani Perkotaan 7.619 8.968 10.337 11.726 13.135 13.234 13.334 13.845 14.375 14.925
% Pelayanan 59,78% 69,83% 79,89% 89,94% 100,00% 100,00% 100,00% 100,00% 100,00% 100,00%
Penduduk Perdesaan 37.241 37.522 37.805 38.090 38.378 38.667 38.959 40.451 42.000 43.609
Penduduk Terlayani Perdesaan 23.139 24.629 26.140 27.674 29.229 30.765 32.323 40.451 42.000 43.609
% Pelayanan 62,13% 65,64% 69,14% 72,65% 76,16% 79,56% 82,97% 100,00% 100,00% 100,00%
Cakupan Pelayanan Total 61,5% 66,7% 71,9% 77,1% 82,2% 84,8% 87,3% 100,0% 100,0% 100,0%
Cakupan Pelayanan PDAM 4,6% 4,9% 5,2% 5,5% 5,7% 6,0% 6,2% 7,4% 8,3% 9,1%
Cakupan Pelayanan HIPPAM 36,9% 42,0% 47,0% 52,1% 57,1% 59,6% 62,0% 74,3% 74,6% 74,8%
Cakupan Pelayanan BJP 20,0% 19,8% 19,7% 19,5% 19,4% 19,2% 19,1% 18,3% 17,1% 16,0%
Penduduk Terlayani PDAM 2.305 2.465 2.627 2.792 2.958 3.105 3.255 4.032 4.672 5.352
### Terlayani SR 2.305 2.465 2.627 2.792 2.958 3.105 3.255 4.032 4.672 5.352
Terlayani HU - - - - - - - - - -
Jumlah SR 419 620 665 710 755 796 838 1.054 1.230 1.418
Jumlah HU - - - - - - - - - -
Penduduk Terlayani HIPPAM 18.461 21.140 23.858 26.616 29.414 30.912 32.431 40.340 42.055 43.795
Terlayani SR 18.461 21.140 23.858 26.616 29.414 30.912 32.431 40.340 42.055 43.795
Terlayani HU - - - - - - - - - -
Jumlah SR 5.056 5.846 6.648 7.462 8.287 8.780 9.279 11.881 12.398 12.924
Jumlah HU - - - - - - - - - -
Penduduk Terlayani BJP 9.992 9.992 9.992 9.992 9.992 9.982 9.972 9.923 9.648 9.387
Unit Konsumsi SR 85 88 90 95 100 100 100 100 100 100
Unit Konsumsi HU 60 60 60 60 60 60 60 60 60 60
Unit Konsumsi Non PDAM 60 60 60 60 60 60 60 60 60 60
Kebutuhan Domestik (L/ det) PDAM 2,27 2,51 2,74 3,07 3,42 3,59 3,77 4,67 5,41 6,19
Kebutuhan Domestik (L/ det) HIPPAM 12,82 14,68 16,57 18,48 20,43 21,47 22,52 28,01 29,20 30,41
Kebutuhan Domestik (L/ det) BJP 6,94 6,94 6,94 6,94 6,94 6,93 6,93 6,89 6,70 6,52
Kebutuhan Domestik (L/ det) 22,03 24,13 26,24 28,49 30,79 31,99 33,21 39,57 41,31 43,13
10% Kebutuhan Non Domestik (L/det) 2,20 2,41 2,62 2,85 3,08 3,20 3,32 3,96 4,13 4,31
Total Kebutuhan 24,23 26,54 28,87 31,34 33,87 35,19 36,53 43,53 45,44 47,44
20% Kehilangan Air 9,71 9,33 9,12 8,84 8,47 8,80 9,13 10,88 11,36 11,86
Kebutuhan Air Rata-Rata 33,93 35,87 37,98 40,18 42,34 43,99 45,67 54,41 56,80 59,30
## Kebutuhan Air Hari Maksimum 39,02 41,25 43,68 46,21 48,69 50,59 52,52 62,57 65,32 68,19

Sumber: Hasil Analisis Konsultan, 2016

5-32
CV. ADHI HUTAMA
PENYUSUNAN RENCANA INDUK SISTEM PENYEDIAAN AIR MINUM (SPAM)
KABUPATEN PROBOLINGGO

Tabel 5.20Perhitungan Kebutuhan Air Bersih Kecamatan Pakuniran


KEBUTUHAN AIR BERSIH
URAIAN
2015 2016 2017 2018 2019 2020 2021 2026 2031 2036

KECAMATAN PAKUNIRAN
Penduduk 46.712 47.576 48.457 49.353 50.266 51.197 52.144 57.150 62.636 68.650
Penduduk Terlayani 41.217 42.747 44.333 45.976 47.678 48.914 50.188 57.150 62.636 68.650
Penduduk Perkotaan 11.878 12.098 12.322 12.550 12.782 13.018 13.259 14.532 15.927 17.456
Penduduk Terlayani Perkotaan 10.044 10.692 11.364 12.060 12.782 13.018 13.259 14.532 15.927 17.456
% Pelayanan 84,56% 88,38% 92,23% 96,10% 100,00% 100,00% 100,00% 100,00% 100,00% 100,00%
Penduduk Perdesaan 34.834 35.479 36.135 36.804 37.485 38.178 38.885 42.618 46.709 51.193
Penduduk Terlayani Perdesaan 31.173 32.055 32.969 33.916 34.896 35.896 36.929 42.618 46.709 51.193
% Pelayanan 89,49% 90,35% 91,24% 92,15% 93,09% 94,02% 94,97% 100,00% 100,00% 100,00%
Cakupan Pelayanan Total 88,2% 89,8% 91,5% 93,2% 94,9% 95,5% 96,2% 100,0% 100,0% 100,0%
Cakupan Pelayanan PDAM 0,0% 1,2% 2,3% 3,5% 4,6% 5,2% 5,7% 8,3% 11,6% 14,7%
Cakupan Pelayanan HIPPAM 5,8% 7,7% 9,7% 11,6% 13,6% 15,1% 16,7% 24,4% 27,3% 29,9%
Cakupan Pelayanan BJP 82,5% 81,0% 79,5% 78,1% 76,6% 75,2% 73,9% 67,3% 61,1% 55,4%
Penduduk Terlayani PDAM - 551 1.123 1.716 2.330 2.646 2.969 4.748 7.256 10.067
### Terlayani SR - 551 1.123 1.716 2.330 2.646 2.969 4.748 7.256 10.067
Terlayani HU - - - - - - - - - -
Jumlah SR - 179 364 557 756 860 966 1.553 2.385 3.318
Jumlah HU - - - - - - - - - -
Penduduk Terlayani HIPPAM 2.692 3.671 4.685 5.735 6.823 7.743 8.694 13.922 17.125 20.553
Terlayani SR 2.692 3.671 4.685 5.735 6.823 7.743 8.694 13.922 17.125 20.553
Terlayani HU - - - - - - - - - -
Jumlah SR 923 1.249 1.587 1.938 2.301 2.610 2.929 4.684 5.758 6.907
Jumlah HU - - - - - - - - - -
Penduduk Terlayani BJP 38.525 38.525 38.525 38.525 38.525 38.525 38.525 38.480 38.255 38.030
Unit Konsumsi SR 85 88 90 95 100 100 100 100 100 100
Unit Konsumsi HU 60 60 60 60 60 60 60 60 60 60
Unit Konsumsi Non PDAM 60 60 60 60 60 60 60 60 60 60
Kebutuhan Domestik (L/ det) PDAM - 0,56 1,17 1,89 2,70 3,06 3,44 5,50 8,40 11,65
Kebutuhan Domestik (L/ det) HIPPAM 1,87 2,55 3,25 3,98 4,74 5,38 6,04 9,67 11,89 14,27
Kebutuhan Domestik (L/ det) BJP 26,75 26,75 26,75 26,75 26,75 26,75 26,75 26,72 26,57 26,41
Kebutuhan Domestik (L/ det) 28,62 29,86 31,18 32,62 34,19 35,19 36,23 41,89 46,86 52,33
10% Kebutuhan Non Domestik (L/det) 2,86 2,99 3,12 3,26 3,42 3,52 3,62 4,19 4,69 5,23
Total Kebutuhan 31,49 32,85 34,29 35,89 37,61 38,71 39,85 46,07 51,54 57,57
20% Kehilangan Air 12,61 11,54 10,83 10,12 9,40 9,68 9,96 11,52 12,89 14,39
Kebutuhan Air Rata-Rata 44,10 44,39 45,12 46,01 47,01 48,39 49,81 57,59 64,43 71,96
## Kebutuhan Air Hari Maksimum 50,71 51,05 51,89 52,91 54,06 55,65 57,28 66,23 74,09 82,75

Sumber: Hasil Analisis Konsultan, 2016

5-33
CV. ADHI HUTAMA
PENYUSUNAN RENCANA INDUK SISTEM PENYEDIAAN AIR MINUM (SPAM)
KABUPATEN PROBOLINGGO

Tabel 5.21Perhitungan Kebutuhan Air Bersih Kecamatan Kotaanyar


KEBUTUHAN AIR BERSIH
URAIAN
2015 2016 2017 2018 2019 2020 2021 2026 2031 2036

KECAMATAN KOTAANYAR
Penduduk 35.708 35.823 35.939 36.056 36.172 36.289 36.406 36.999 37.601 38.213
Penduduk Terlayani 19.557 22.583 25.629 28.695 31.780 32.512 33.249 36.999 37.601 38.213
Penduduk Perkotaan 17.150 17.205 17.261 17.317 17.373 17.429 17.485 17.770 18.059 18.353
Penduduk Terlayani Perkotaan 7.812 10.179 12.562 14.960 17.373 17.429 17.485 17.770 18.059 18.353
% Pelayanan 45,55% 59,16% 72,77% 86,39% 100,00% 100,00% 100,00% 100,00% 100,00% 100,00%
Penduduk Perdesaan 18.558 18.618 18.678 18.739 18.799 18.860 18.921 19.229 19.542 19.860
Penduduk Terlayani Perdesaan 11.745 12.404 13.068 13.735 14.407 15.083 15.763 19.229 19.542 19.860
% Pelayanan 63,29% 66,62% 69,96% 73,30% 76,64% 79,97% 83,31% 100,00% 100,00% 100,00%
Cakupan Pelayanan Total 54,8% 63,0% 71,3% 79,6% 87,9% 89,6% 91,3% 100,0% 100,0% 100,0%
Cakupan Pelayanan PDAM 0,0% 5,8% 11,6% 17,3% 23,1% 23,2% 23,4% 24,1% 25,0% 26,0%
Cakupan Pelayanan HIPPAM 17,5% 20,2% 22,8% 25,5% 28,2% 30,0% 31,9% 41,1% 41,4% 41,6%
Cakupan Pelayanan BJP 37,3% 37,1% 36,9% 36,8% 36,6% 36,3% 36,1% 34,8% 33,6% 32,4%
Penduduk Terlayani PDAM - 2.069 4.151 6.247 8.356 8.435 8.513 8.913 9.413 9.924
### Terlayani SR - 2.069 4.151 6.247 8.356 8.435 8.513 8.913 9.413 9.924
Terlayani HU - - - - - - - - - -
Jumlah SR - 761 1.526 2.297 3.073 3.102 3.131 3.278 3.462 3.651
Jumlah HU - - - - - - - - - -
Penduduk Terlayani HIPPAM 6.245 7.223 8.206 9.196 10.192 10.896 11.603 15.204 15.557 15.907
Terlayani SR 6.245 7.223 8.206 9.196 10.192 10.896 11.603 15.204 15.557 15.907
Terlayani HU - - - - - - - - - -
Jumlah SR 2.471 2.836 3.204 3.574 3.947 4.221 4.498 5.904 6.039 6.173
Jumlah HU - - - - - - - - - -
Penduduk Terlayani BJP 13.312 13.292 13.272 13.252 13.232 13.182 13.132 12.882 12.632 12.382
Unit Konsumsi SR 85 88 90 95 100 100 100 100 100 100
Unit Konsumsi HU 60 60 60 60 60 60 60 60 60 60
Unit Konsumsi Non PDAM 60 60 60 60 60 60 60 60 60 60
Kebutuhan Domestik (L/ det) PDAM - 2,11 4,32 6,87 9,67 9,76 9,85 10,32 10,89 11,49
Kebutuhan Domestik (L/ det) HIPPAM 4,34 5,02 5,70 6,39 7,08 7,57 8,06 10,56 10,80 11,05
Kebutuhan Domestik (L/ det) BJP 9,24 9,23 9,22 9,20 9,19 9,15 9,12 8,95 8,77 8,60
Kebutuhan Domestik (L/ det) 13,58 16,35 19,24 22,46 25,94 26,48 27,03 29,82 30,47 31,13
10% Kebutuhan Non Domestik (L/det) 1,36 1,64 1,92 2,25 2,59 2,65 2,70 2,98 3,05 3,11
Total Kebutuhan 14,94 17,99 21,16 24,70 28,53 29,13 29,73 32,80 33,52 34,24
20% Kehilangan Air 5,98 6,32 6,68 6,97 7,13 7,28 7,43 8,20 8,38 8,56
Kebutuhan Air Rata-Rata 20,92 24,31 27,85 31,67 35,66 36,41 37,17 41,00 41,90 42,81
## Kebutuhan Air Hari Maksimum 24,06 27,96 32,02 36,42 41,01 41,88 42,74 47,15 48,18 49,23

Sumber: Hasil Analisis Konsultan, 2016

5-34
CV. ADHI HUTAMA
PENYUSUNAN RENCANA INDUK SISTEM PENYEDIAAN AIR MINUM (SPAM)
KABUPATEN PROBOLINGGO

Tabel 5.22Perhitungan Kebutuhan Air Bersih Kecamatan Paiton


KEBUTUHAN AIR BERSIH
URAIAN
2015 2016 2017 2018 2019 2020 2021 2026 2031 2036

KECAMATAN PAITON
Penduduk 64.056 64.495 64.938 65.383 65.832 66.284 66.738 69.059 71.461 73.946
Penduduk Terlayani 22.105 28.807 35.600 42.485 49.465 52.164 54.898 69.059 71.461 73.946
Penduduk Perkotaan 26.356 26.537 26.719 26.902 27.087 27.273 27.460 28.415 29.403 30.425
Penduduk Terlayani Perkotaan 9.446 13.767 18.147 22.587 27.087 27.273 27.460 28.415 29.403 30.425
% Pelayanan 35,84% 51,88% 67,92% 83,96% 100,00% 100,00% 100,00% 100,00% 100,00% 100,00%
Penduduk Perdesaan 37.700 37.959 38.219 38.481 38.745 39.011 39.279 40.645 42.058 43.521
Penduduk Terlayani Perdesaan 12.659 15.040 17.453 19.899 22.378 24.891 27.438 40.645 42.058 43.521
% Pelayanan 33,58% 39,62% 45,66% 51,71% 57,76% 63,81% 69,85% 100,00% 100,00% 100,00%
Cakupan Pelayanan Total 34,5% 44,7% 54,8% 65,0% 75,1% 78,7% 82,3% 100,0% 100,0% 100,0%
Cakupan Pelayanan PDAM 0,0% 6,5% 13,0% 19,5% 26,0% 26,6% 27,2% 30,1% 33,4% 36,7%
Cakupan Pelayanan HIPPAM 10,2% 14,0% 17,9% 21,7% 25,5% 28,7% 31,8% 47,7% 46,3% 44,8%
Cakupan Pelayanan BJP 24,3% 24,1% 24,0% 23,8% 23,6% 23,4% 23,3% 22,3% 20,3% 18,5%
Penduduk Terlayani PDAM - 4.193 8.444 12.753 17.121 17.624 18.132 20.760 23.853 27.125
### Terlayani SR - 4.193 8.444 12.753 17.121 17.624 18.132 20.760 23.853 27.125
Terlayani HU - - - - - - - - - -
Jumlah SR - 1.226 2.468 3.728 5.005 5.163 5.324 6.152 7.196 8.302
Jumlah HU - - - - - - - - - -
Penduduk Terlayani HIPPAM 6.542 9.050 11.593 14.169 16.781 18.997 21.243 32.926 33.084 33.148
Terlayani SR 6.542 9.050 11.593 14.169 16.781 18.997 21.243 32.926 33.084 33.148
Terlayani HU - - - - - - - - - -
Jumlah SR 2.108 2.986 3.877 4.779 5.694 6.504 7.325 11.598 11.606 11.581
Jumlah HU - - - - - - - - - -
Penduduk Terlayani BJP 15.563 15.563 15.563 15.563 15.563 15.543 15.523 15.373 14.523 13.673
Unit Konsumsi SR 85 88 90 95 100 100 100 100 100 100
Unit Konsumsi HU 60 60 60 60 60 60 60 60 60 60
Unit Konsumsi Non PDAM 60 60 60 60 60 60 60 60 60 60
Kebutuhan Domestik (L/ det) PDAM - 4,27 8,80 14,02 19,82 20,40 20,99 24,03 27,61 31,39
Kebutuhan Domestik (L/ det) HIPPAM 4,54 6,28 8,05 9,84 11,65 13,19 14,75 22,87 22,98 23,02
Kebutuhan Domestik (L/ det) BJP 10,81 10,81 10,81 10,81 10,81 10,79 10,78 10,68 10,09 9,50
Kebutuhan Domestik (L/ det) 15,35 21,36 27,65 34,67 42,28 44,38 46,52 57,57 60,67 63,91
10% Kebutuhan Non Domestik (L/det) 1,54 2,14 2,77 3,47 4,23 4,44 4,65 5,76 6,07 6,39
Total Kebutuhan 16,89 23,50 30,42 38,14 46,50 48,82 51,17 63,33 66,74 70,30
20% Kehilangan Air 6,76 8,26 9,61 10,76 11,63 12,21 12,79 15,83 16,68 17,57
Kebutuhan Air Rata-Rata 23,65 31,76 40,03 48,89 58,13 61,03 63,96 79,16 83,42 87,87
## Kebutuhan Air Hari Maksimum 27,20 36,52 46,03 56,23 66,85 70,18 73,56 91,03 95,93 101,06

Sumber: Hasil Analisis Konsultan, 2016

5-35
CV. ADHI HUTAMA
PENYUSUNAN RENCANA INDUK SISTEM PENYEDIAAN AIR MINUM (SPAM)
KABUPATEN PROBOLINGGO

Tabel 5.23Perhitungan Kebutuhan Air Bersih Kecamatan Besuk


KEBUTUHAN AIR BERSIH
URAIAN
2015 2016 2017 2018 2019 2020 2021 2026 2031 2036

KECAMATAN BESUK
Penduduk 50.506 51.405 52.321 53.253 54.201 55.166 56.149 61.329 66.988 73.169
Penduduk Terlayani 21.816 26.209 30.754 35.457 40.320 43.051 45.868 61.329 66.988 73.169
Penduduk Perkotaan 10.364 10.549 10.736 10.928 11.122 11.320 11.522 12.585 13.746 15.015
Penduduk Terlayani Perkotaan 2.660 4.667 6.745 8.896 11.122 11.320 11.522 12.585 13.746 15.015
% Pelayanan 25,67% 44,24% 62,82% 81,41% 100,00% 100,00% 100,00% 100,00% 100,00% 100,00%
Penduduk Perdesaan 40.142 40.857 41.584 42.325 43.079 43.846 44.627 48.744 53.242 58.155
Penduduk Terlayani Perdesaan 19.156 21.542 24.009 26.561 29.198 31.731 34.347 48.744 53.242 58.155
% Pelayanan 47,72% 52,73% 57,74% 62,75% 67,78% 72,37% 76,96% 100,00% 100,00% 100,00%
Cakupan Pelayanan Total 43,2% 51,0% 58,8% 66,6% 74,4% 78,0% 81,7% 100,0% 100,0% 100,0%
Cakupan Pelayanan PDAM 8,7% 13,4% 18,1% 22,8% 27,4% 28,0% 28,5% 31,0% 33,6% 36,1%
Cakupan Pelayanan HIPPAM 7,5% 11,1% 14,6% 18,2% 21,8% 25,3% 28,9% 46,7% 46,0% 45,2%
Cakupan Pelayanan BJP 27,0% 26,6% 26,1% 25,6% 25,2% 24,7% 24,3% 22,3% 20,4% 18,7%
Penduduk Terlayani PDAM 4.385 6.874 9.451 12.117 14.875 15.425 15.989 19.037 22.504 26.415
### Terlayani SR 4.385 6.874 9.451 12.117 14.875 15.425 15.989 19.037 22.504 26.415
Terlayani HU - - - - - - - - - -
Jumlah SR 877 2.309 3.170 4.060 4.980 5.165 5.354 6.375 7.552 8.879
Jumlah HU - - - - - - - - - -
Penduduk Terlayani HIPPAM 3.781 5.684 7.654 9.690 11.795 13.976 16.229 28.642 30.837 33.108
Terlayani SR 3.781 5.684 7.654 9.690 11.795 13.976 16.229 28.642 30.837 33.108
Terlayani HU - - - - - - - - - -
Jumlah SR 1.251 1.895 2.561 3.250 3.963 4.701 5.464 9.665 10.393 11.145
Jumlah HU - - - - - - - - - -
Penduduk Terlayani BJP 13.650 13.650 13.650 13.650 13.650 13.650 13.650 13.650 13.647 13.647
Unit Konsumsi SR 85 88 90 95 100 100 100 100 100 100
Unit Konsumsi HU 60 60 60 60 60 60 60 60 60 60
Unit Konsumsi Non PDAM 60 60 60 60 60 60 60 60 60 60
Kebutuhan Domestik (L/ det) PDAM 4,31 7,00 9,84 13,32 17,22 17,85 18,51 22,03 26,05 30,57
Kebutuhan Domestik (L/ det) HIPPAM 2,63 3,95 5,31 6,73 8,19 9,71 11,27 19,89 21,41 22,99
Kebutuhan Domestik (L/ det) BJP 9,48 9,48 9,48 9,48 9,48 9,48 9,48 9,48 9,48 9,48
Kebutuhan Domestik (L/ det) 16,42 20,43 24,64 29,53 34,89 37,04 39,26 51,40 56,94 63,04
10% Kebutuhan Non Domestik (L/det) 1,64 2,04 2,46 2,95 3,49 3,70 3,93 5,14 5,69 6,30
Total Kebutuhan 18,06 22,47 27,10 32,48 38,38 40,74 43,18 56,54 62,63 69,34
20% Kehilangan Air 7,23 7,90 8,56 9,16 9,59 10,19 10,80 14,14 15,66 17,34
Kebutuhan Air Rata-Rata 25,30 30,37 35,66 41,65 47,97 50,93 53,98 70,68 78,29 86,68
## Kebutuhan Air Hari Maksimum 29,09 34,92 41,01 47,89 55,16 58,57 62,07 81,28 90,03 99,68

Sumber: Hasil Analisis Konsultan, 2016

5-36
CV. ADHI HUTAMA
PENYUSUNAN RENCANA INDUK SISTEM PENYEDIAAN AIR MINUM (SPAM)
KABUPATEN PROBOLINGGO

Tabel 5.24Perhitungan Kebutuhan Air Bersih Kecamatan Kraksaan


KEBUTUHAN AIR BERSIH
URAIAN
2015 2016 2017 2018 2019 2020 2021 2026 2031 2036

KECAMATAN KRAKSAAN
Penduduk 69.094 69.779 70.470 71.169 71.874 72.587 73.306 77.011 80.904 84.994
Penduduk Terlayani 53.133 57.498 61.948 66.485 71.110 71.921 72.744 77.011 80.904 84.994
Penduduk Perkotaan 52.528 53.049 53.574 54.105 54.642 55.183 55.730 58.547 61.507 64.616
Penduduk Terlayani Perkotaan 37.877 41.948 46.098 50.329 54.642 55.183 55.730 58.547 61.507 64.616
% Pelayanan 72,11% 79,07% 86,05% 93,02% 100,00% 100,00% 100,00% 100,00% 100,00% 100,00%
Penduduk Perdesaan 16.566 16.730 16.896 17.063 17.233 17.403 17.576 18.464 19.398 20.378
Penduduk Terlayani Perdesaan 15.256 15.550 15.850 16.156 16.468 16.738 17.014 18.464 19.398 20.378
% Pelayanan 92,09% 92,95% 93,81% 94,68% 95,56% 96,18% 96,80% 100,00% 100,00% 100,00%
Cakupan Pelayanan Total 76,9% 82,4% 87,9% 93,4% 98,9% 99,1% 99,2% 100,0% 100,0% 100,0%
Cakupan Pelayanan PDAM 18,4% 24,0% 29,6% 35,3% 40,9% 41,3% 41,6% 43,3% 44,9% 46,5%
Cakupan Pelayanan HIPPAM 2,5% 2,9% 3,3% 3,7% 4,1% 4,5% 4,8% 6,4% 7,5% 8,5%
Cakupan Pelayanan BJP 56,1% 55,5% 55,0% 54,4% 53,9% 53,4% 52,8% 50,3% 47,6% 45,0%
Penduduk Terlayani PDAM 12.705 16.759 20.892 25.105 29.400 29.948 30.502 33.355 36.355 39.510
### Terlayani SR 12.705 16.759 20.892 25.105 29.400 29.948 30.502 33.355 36.355 39.510
Terlayani HU - - - - - - - - - -
Jumlah SR 2.541 4.933 6.086 7.262 8.460 8.620 8.782 9.615 10.491 11.412
Jumlah HU - - - - - - - - - -
Penduduk Terlayani HIPPAM 1.694 2.005 2.323 2.646 2.976 3.239 3.508 4.922 6.065 7.249
Terlayani SR 1.694 2.005 2.323 2.646 2.976 3.239 3.508 4.922 6.065 7.249
Terlayani HU - - - - - - - - - -
Jumlah SR 527 630 734 840 948 1.037 1.127 1.604 1.977 2.363
Jumlah HU - - - - - - - - - -
Penduduk Terlayani BJP 38.734 38.734 38.734 38.734 38.734 38.734 38.734 38.734 38.484 38.234
Unit Konsumsi SR 85 88 90 95 100 100 100 100 100 100
Unit Konsumsi HU 60 60 60 60 60 60 60 60 60 60
Unit Konsumsi Non PDAM 60 60 60 60 60 60 60 60 60 60
Kebutuhan Domestik (L/ det) PDAM 12,50 17,07 21,76 27,60 34,03 34,66 35,30 38,61 42,08 45,73
Kebutuhan Domestik (L/ det) HIPPAM 1,18 1,39 1,61 1,84 2,07 2,25 2,44 3,42 4,21 5,03
Kebutuhan Domestik (L/ det) BJP 26,90 26,90 26,90 26,90 26,90 26,90 26,90 26,90 26,73 26,55
Kebutuhan Domestik (L/ det) 40,57 45,36 50,27 56,34 62,99 63,81 64,64 68,92 73,01 77,32
10% Kebutuhan Non Domestik (L/det) 4,06 4,54 5,03 5,63 6,30 6,38 6,46 6,89 7,30 7,73
Total Kebutuhan 44,63 49,90 55,30 61,97 69,29 70,19 71,10 75,81 80,32 85,05
20% Kehilangan Air 17,88 17,53 17,46 17,48 17,32 17,55 17,78 18,95 20,08 21,26
Kebutuhan Air Rata-Rata 62,51 67,43 72,76 79,45 86,61 87,74 88,88 94,77 100,40 106,31
## Kebutuhan Air Hari Maksimum 71,89 77,54 83,68 91,37 99,61 100,90 102,21 108,98 115,45 122,25

Sumber: Hasil Analisis Konsultan, 2016

5-37
CV. ADHI HUTAMA
PENYUSUNAN RENCANA INDUK SISTEM PENYEDIAAN AIR MINUM (SPAM)
KABUPATEN PROBOLINGGO

Tabel 5.25Perhitungan Kebutuhan Air Bersih Kecamatan Krejengan


KEBUTUHAN AIR BERSIH
URAIAN
2015 2016 2017 2018 2019 2020 2021 2026 2031 2036

KECAMATAN KREJENGAN
Penduduk 41.492 42.196 42.912 43.640 44.380 45.133 45.899 49.927 54.309 59.075
Penduduk Terlayani 17.791 21.382 25.093 28.929 32.893 35.109 37.394 49.927 54.309 59.075
Penduduk Perkotaan 9.066 9.220 9.376 9.535 9.697 9.862 10.029 10.909 11.866 12.908
Penduduk Terlayani Perkotaan 2.166 3.956 5.807 7.720 9.697 9.862 10.029 10.909 11.866 12.908
% Pelayanan 23,89% 42,91% 61,93% 80,96% 100,00% 100,00% 100,00% 100,00% 100,00% 100,00%
Penduduk Perdesaan 32.426 32.976 33.536 34.105 34.683 35.272 35.870 39.018 42.442 46.167
Penduduk Terlayani Perdesaan 15.625 17.426 19.286 21.209 23.196 25.247 27.366 39.018 42.442 46.167
% Pelayanan 48,19% 52,84% 57,51% 62,19% 66,88% 71,58% 76,29% 100,00% 100,00% 100,00%
Cakupan Pelayanan Total 42,9% 50,7% 58,5% 66,3% 74,1% 77,8% 81,5% 100,0% 100,0% 100,0%
Cakupan Pelayanan PDAM 0,0% 0,0% 0,0% 0,0% 0,0% 0,0% 0,0% 0,0% 0,0% 0,0%
Cakupan Pelayanan HIPPAM 6,0% 14,4% 22,9% 31,3% 39,7% 43,9% 48,2% 69,4% 71,9% 74,1%
Cakupan Pelayanan BJP 36,8% 36,2% 35,6% 35,0% 34,4% 33,9% 33,3% 30,6% 28,1% 25,9%
Penduduk Terlayani PDAM - - - - - - - - - -
### Terlayani SR - - - - - - - - - -
Terlayani HU - - - - - - - - - -
Jumlah SR - - - - - - - - - -
Jumlah HU - - - - - - - - - -
Penduduk Terlayani HIPPAM 2.506 6.097 9.808 13.644 17.608 19.824 22.109 34.642 39.024 43.790
Terlayani SR 2.506 6.097 9.808 13.644 17.608 19.824 22.109 34.642 39.024 43.790
Terlayani HU - - - - - - - - - -
Jumlah SR 821 1.928 3.072 4.254 5.476 6.160 6.866 10.735 12.100 13.584
Jumlah HU - - - - - - - - - -
Penduduk Terlayani BJP 15.285 15.285 15.285 15.285 15.285 15.285 15.285 15.285 15.285 15.285
Unit Konsumsi SR 85 88 90 95 100 100 100 100 100 100
Unit Konsumsi HU 60 60 60 60 60 60 60 60 60 60
Unit Konsumsi Non PDAM 60 60 60 60 60 60 60 60 60 60
Kebutuhan Domestik (L/ det) PDAM - - - - - - - - - -
Kebutuhan Domestik (L/ det) HIPPAM 1,74 4,23 6,81 9,48 12,23 13,77 15,35 24,06 27,10 30,41
Kebutuhan Domestik (L/ det) BJP 10,61 10,61 10,61 10,61 10,61 10,61 10,61 10,61 10,61 10,61
Kebutuhan Domestik (L/ det) 12,35 14,85 17,43 20,09 22,84 24,38 25,97 34,67 37,71 41,02
10% Kebutuhan Non Domestik (L/det) 1,24 1,48 1,74 2,01 2,28 2,44 2,60 3,47 3,77 4,10
Total Kebutuhan 13,59 16,33 19,17 22,10 25,13 26,82 28,57 38,14 41,49 45,13
20% Kehilangan Air 5,44 5,74 6,05 6,23 6,28 6,70 7,14 9,53 10,37 11,28
Kebutuhan Air Rata-Rata 19,03 22,07 25,22 28,33 31,41 33,52 35,71 47,67 51,86 56,41
## Kebutuhan Air Hari Maksimum 21,89 25,38 29,01 32,58 36,12 38,55 41,06 54,82 59,64 64,87

Sumber: Hasil Analisis Konsultan, 2016

5-38
CV. ADHI HUTAMA
PENYUSUNAN RENCANA INDUK SISTEM PENYEDIAAN AIR MINUM (SPAM)
KABUPATEN PROBOLINGGO

Tabel 5.26Perhitungan Kebutuhan Air Bersih Kecamatan Pajarakan


KEBUTUHAN AIR BERSIH
URAIAN
2015 2016 2017 2018 2019 2020 2021 2026 2031 2036

KECAMATAN PAJARAKAN
Penduduk 31.871 32.021 32.171 32.323 32.475 32.627 32.781 33.559 34.355 35.171
Penduduk Terlayani 26.584 27.886 29.201 30.527 31.866 32.103 32.341 33.559 34.355 35.171
Penduduk Perkotaan 17.424 17.506 17.588 17.671 17.754 17.838 17.921 18.347 18.782 19.228
Penduduk Terlayani Perkotaan 13.098 14.246 15.404 16.574 17.754 17.838 17.921 18.347 18.782 19.228
% Pelayanan 75,17% 81,38% 87,58% 93,79% 100,00% 100,00% 100,00% 100,00% 100,00% 100,00%
Penduduk Perdesaan 14.447 14.515 14.583 14.652 14.721 14.790 14.859 15.212 15.573 15.943
Penduduk Terlayani Perdesaan 13.486 13.640 13.796 13.953 14.112 14.265 14.420 15.212 15.573 15.943
% Pelayanan 93,35% 93,97% 94,60% 95,23% 95,87% 96,45% 97,04% 100,00% 100,00% 100,00%
Cakupan Pelayanan Total 83,4% 87,1% 90,8% 94,4% 98,1% 98,4% 98,7% 100,0% 100,0% 100,0%
Cakupan Pelayanan PDAM 0,0% 3,5% 6,9% 10,4% 13,8% 14,0% 14,1% 14,8% 15,5% 16,2%
Cakupan Pelayanan HIPPAM 12,2% 12,7% 13,3% 13,8% 14,4% 14,8% 15,3% 17,5% 18,4% 19,2%
Cakupan Pelayanan BJP 71,3% 70,9% 70,6% 70,3% 69,9% 69,6% 69,3% 67,7% 66,1% 64,6%
Penduduk Terlayani PDAM - 1.105 2.221 3.347 4.483 4.553 4.622 4.977 5.340 5.711
### Terlayani SR - 1.105 2.221 3.347 4.483 4.553 4.622 4.977 5.340 5.711
Terlayani HU - - - - - - - - - -
Jumlah SR - 466 936 1.410 1.889 1.915 1.941 2.073 2.208 2.346
Jumlah HU - - - - - - - - - -
Penduduk Terlayani HIPPAM 3.873 4.070 4.269 4.470 4.672 4.839 5.008 5.871 6.305 6.749
Terlayani SR 3.873 4.070 4.269 4.470 4.672 4.839 5.008 5.871 6.305 6.749
Terlayani HU - - - - - - - - - -
Jumlah SR 1.268 1.335 1.403 1.471 1.540 1.598 1.656 1.954 2.102 2.255
Jumlah HU - - - - - - - - - -
Penduduk Terlayani BJP 22.711 22.711 22.711 22.711 22.711 22.711 22.711 22.711 22.711 22.711
Unit Konsumsi SR 85 88 90 95 100 100 100 100 100 100
Unit Konsumsi HU 60 60 60 60 60 60 60 60 60 60
Unit Konsumsi Non PDAM 60 60 60 60 60 60 60 60 60 60
Kebutuhan Domestik (L/ det) PDAM - 1,13 2,31 3,68 5,19 5,27 5,35 5,76 6,18 6,61
Kebutuhan Domestik (L/ det) HIPPAM 2,69 2,83 2,96 3,10 3,24 3,36 3,48 4,08 4,38 4,69
Kebutuhan Domestik (L/ det) BJP 15,77 15,77 15,77 15,77 15,77 15,77 15,77 15,77 15,77 15,77
Kebutuhan Domestik (L/ det) 18,46 19,72 21,05 22,56 24,20 24,40 24,60 25,61 26,33 27,07
10% Kebutuhan Non Domestik (L/det) 1,85 1,97 2,10 2,26 2,42 2,44 2,46 2,56 2,63 2,71
Total Kebutuhan 20,31 21,70 23,15 24,81 26,63 26,84 27,06 28,17 28,96 29,77
20% Kehilangan Air 8,13 7,62 7,31 7,00 6,66 6,71 6,76 7,04 7,24 7,44
Kebutuhan Air Rata-Rata 28,44 29,32 30,47 31,81 33,28 33,55 33,82 35,21 36,20 37,22
## Kebutuhan Air Hari Maksimum 32,71 33,72 35,04 36,58 38,27 38,58 38,90 40,49 41,63 42,80

Sumber: Hasil Analsisi Konsultan 2016

5-39
CV. ADHI HUTAMA
PENYUSUNAN RENCANA INDUK SISTEM PENYEDIAAN AIR MINUM (SPAM)
KABUPATEN PROBOLINGGO

Tabel 5.27Perhitungan Kebutuhan Air Bersih Kecamatan Maron


KEBUTUHAN AIR BERSIH
URAIAN
2015 2016 2017 2018 2019 2020 2021 2026 2031 2036

KECAMATAN MARON
Penduduk 68.965 70.416 71.898 73.411 74.956 76.533 78.143 86.719 96.235 106.795
Penduduk Terlayani 44.699 49.724 54.958 60.407 66.078 68.730 71.476 86.719 96.235 106.795
Penduduk Perkotaan 22.196 22.663 23.140 23.627 24.124 24.632 25.150 27.910 30.973 34.372
Penduduk Terlayani Perkotaan 10.866 13.981 17.227 20.606 24.124 24.632 25.150 27.910 30.973 34.372
% Pelayanan 48,95% 61,69% 74,45% 87,21% 100,00% 100,00% 100,00% 100,00% 100,00% 100,00%
Penduduk Perdesaan 46.769 47.753 48.758 49.784 50.832 51.901 52.993 58.809 65.262 72.424
Penduduk Terlayani Perdesaan 33.833 35.743 37.731 39.801 41.954 44.098 46.326 58.809 65.262 72.424
% Pelayanan 72,34% 74,85% 77,38% 79,95% 82,54% 84,97% 87,42% 100,00% 100,00% 100,00%
Cakupan Pelayanan Total 64,8% 70,6% 76,4% 82,3% 88,2% 89,8% 91,5% 100,0% 100,0% 100,0%
Cakupan Pelayanan PDAM 3,5% 8,0% 12,4% 16,9% 21,3% 21,6% 21,9% 23,3% 24,5% 25,6%
Cakupan Pelayanan HIPPAM 4,9% 7,4% 9,9% 12,4% 14,9% 17,4% 19,8% 31,8% 35,1% 38,0%
Cakupan Pelayanan BJP 56,4% 55,2% 54,1% 53,0% 51,9% 50,8% 49,8% 44,8% 40,4% 36,4%
Penduduk Terlayani PDAM 2.445 5.630 8.947 12.402 15.998 16.561 17.136 20.215 23.595 27.346
### Terlayani SR 2.445 5.630 8.947 12.402 15.998 16.561 17.136 20.215 23.595 27.346
Terlayani HU - - - - - - - - - -
Jumlah SR 489 1.723 2.742 3.805 4.910 5.085 5.264 6.221 7.270 8.435
Jumlah HU - - - - - - - - - -
Penduduk Terlayani HIPPAM 3.366 5.206 7.122 9.117 11.192 13.281 15.452 27.616 33.752 40.562
Terlayani SR 3.366 5.206 7.122 9.117 11.192 13.281 15.452 27.616 33.752 40.562
Terlayani HU - - - - - - - - - -
Jumlah SR 1.094 1.686 2.302 2.943 3.610 4.283 4.981 8.897 10.880 13.080
Jumlah HU - - - - - - - - - -
Penduduk Terlayani BJP 38.888 38.888 38.888 38.888 38.888 38.888 38.888 38.888 38.888 38.888
Unit Konsumsi SR 85 88 90 95 100 100 100 100 100 100
Unit Konsumsi HU 60 60 60 60 60 60 60 60 60 60
Unit Konsumsi Non PDAM 60 60 60 60 60 60 60 60 60 60
Kebutuhan Domestik (L/ det) PDAM 2,41 5,73 9,32 13,64 18,52 19,17 19,83 23,40 27,31 31,65
Kebutuhan Domestik (L/ det) HIPPAM 2,34 3,62 4,95 6,33 7,77 9,22 10,73 19,18 23,44 28,17
Kebutuhan Domestik (L/ det) BJP 27,01 27,01 27,01 27,01 27,01 27,01 27,01 27,01 27,01 27,01
Kebutuhan Domestik (L/ det) 31,75 36,35 41,27 46,97 53,29 55,40 57,57 69,58 77,75 86,82
10% Kebutuhan Non Domestik (L/det) 3,17 3,64 4,13 4,70 5,33 5,54 5,76 6,96 7,78 8,68
Total Kebutuhan 34,92 39,99 45,40 51,67 58,62 60,94 63,33 76,54 85,53 95,51
20% Kehilangan Air 13,99 14,05 14,34 14,57 14,66 15,23 15,83 19,13 21,38 23,88
Kebutuhan Air Rata-Rata 48,91 54,04 59,74 66,24 73,28 76,17 79,16 95,67 106,91 119,38
## Kebutuhan Air Hari Maksimum 56,25 62,15 68,70 76,18 84,27 87,60 91,03 110,02 122,95 137,29

Sumber: Hasil Analasis Konsultan, 2016

5-40
CV. ADHI HUTAMA
PENYUSUNAN RENCANA INDUK SISTEM PENYEDIAAN AIR MINUM (SPAM)
KABUPATEN PROBOLINGGO

Tabel 5.28Perhitungan Kebutuhan Air Bersih Kecamatan Gending


KEBUTUHAN AIR BERSIH
URAIAN
2015 2016 2017 2018 2019 2020 2021 2026 2031 2036

KECAMATAN GENDING
Penduduk 41.376 41.838 42.304 42.776 43.253 43.736 44.223 46.745 49.411 52.229
Penduduk Terlayani 16.270 21.350 26.543 31.851 37.277 38.553 39.854 46.745 49.411 52.229
Penduduk Perkotaan 24.296 24.567 24.841 25.118 25.398 25.682 25.968 27.449 29.014 30.669
Penduduk Terlayani Perkotaan 8.153 12.323 16.586 20.944 25.398 25.682 25.968 27.449 29.014 30.669
% Pelayanan 33,56% 50,16% 66,77% 83,38% 100,00% 100,00% 100,00% 100,00% 100,00% 100,00%
Penduduk Perdesaan 17.080 17.271 17.463 17.658 17.855 18.054 18.255 19.297 20.397 21.560
Penduduk Terlayani Perdesaan 8.117 9.027 9.957 10.907 11.879 12.871 13.886 19.297 20.397 21.560
% Pelayanan 47,52% 52,27% 57,01% 61,77% 66,53% 71,29% 76,06% 100,00% 100,00% 100,00%
Cakupan Pelayanan Total 39,3% 51,0% 62,7% 74,5% 86,2% 88,2% 90,1% 100,0% 100,0% 100,0%
Cakupan Pelayanan PDAM 0,0% 10,0% 19,9% 29,9% 39,9% 40,1% 40,3% 41,3% 42,2% 43,1%
Cakupan Pelayanan HIPPAM 0,0% 2,2% 4,3% 6,5% 8,7% 10,9% 13,0% 23,9% 24,9% 25,7%
Cakupan Pelayanan BJP 39,3% 38,9% 38,5% 38,0% 37,6% 37,2% 36,8% 34,8% 32,9% 31,2%
Penduduk Terlayani PDAM - 4.170 8.433 12.791 17.245 17.529 17.815 19.296 20.861 22.516
### Terlayani SR - 4.170 8.433 12.791 17.245 17.529 17.815 19.296 20.861 22.516
Terlayani HU - - - - - - - - - -
Jumlah SR - 1.176 2.378 3.607 4.863 4.943 5.024 5.443 5.886 6.354
Jumlah HU - - - - - - - - - -
Penduduk Terlayani HIPPAM - 910 1.840 2.790 3.762 4.754 5.769 11.180 12.280 13.443
Terlayani SR - 910 1.840 2.790 3.762 4.754 5.769 11.180 12.280 13.443
Terlayani HU - - - - - - - - - -
Jumlah SR - 278 563 853 1.151 1.454 1.765 3.420 3.763 4.126
Jumlah HU - - - - - - - - - -
Penduduk Terlayani BJP 16.270 16.270 16.270 16.270 16.270 16.270 16.270 16.270 16.270 16.270
Unit Konsumsi SR 85 88 90 95 100 100 100 100 100 100
Unit Konsumsi HU 60 60 60 60 60 60 60 60 60 60
Unit Konsumsi Non PDAM 60 60 60 60 60 60 60 60 60 60
Kebutuhan Domestik (L/ det) PDAM - 4,25 8,78 14,06 19,96 20,29 20,62 22,33 24,15 26,06
Kebutuhan Domestik (L/ det) HIPPAM - 0,63 1,28 1,94 2,61 3,30 4,01 7,76 8,53 9,34
Kebutuhan Domestik (L/ det) BJP 11,30 11,30 11,30 11,30 11,30 11,30 11,30 11,30 11,30 11,30
Kebutuhan Domestik (L/ det) 11,30 16,18 21,36 27,30 33,87 34,89 35,92 41,40 43,97 46,69
10% Kebutuhan Non Domestik (L/det) 1,13 1,62 2,14 2,73 3,39 3,49 3,59 4,14 4,40 4,67
Total Kebutuhan 12,43 17,80 23,50 30,03 37,26 38,38 39,52 45,53 48,37 51,36
20% Kehilangan Air 4,98 6,25 7,42 8,47 9,31 9,59 9,88 11,38 12,09 12,84
Kebutuhan Air Rata-Rata 17,41 24,05 30,92 38,50 46,57 47,97 49,40 56,92 60,46 64,20
## Kebutuhan Air Hari Maksimum 20,02 27,66 35,55 44,28 53,56 55,17 56,80 65,46 69,53 73,84

Sumber: Hasil Ananlisis Konsultan, 2016

5-41
CV. ADHI HUTAMA
PENYUSUNAN RENCANA INDUK SISTEM PENYEDIAAN AIR MINUM (SPAM)
KABUPATEN PROBOLINGGO

Tabel 5.29Rekapitulasi Kebutuhan Air Kabupaten Probolinggo


KEBUTUHAN AIR BERSIH
URAIAN
2015 2016 2017 2018 2019 2020 2021 2026 2031 2036

KABUPATEN PROBOLINGGO
Penduduk 1.154.335 1.167.008 1.179.875 1.192.938 1.206.203 1.219.672 1.233.351 1.305.018 1.382.550 1.466.553
Penduduk Terlayani 748.172 820.135 893.779 969.141 1.046.261 1.081.643 1.117.826 1.305.019 1.382.550 1.466.554
Penduduk Perkotaan 442.391 446.672 451.010 455.405 459.860 464.374 468.949 492.772 518.279 545.622
Penduduk Terlayani Perkotaan 282.535 325.376 369.197 414.017 459.860 464.374 468.949 492.773 518.279 545.623
% Pelayanan 63,87% 72,84% 81,86% 90,91% 100,00% 100,00% 100,00% 100,00% 100,00% 100,00%
Penduduk Perdesaan 704.928 713.279 721.766 730.392 739.160 748.072 757.133 804.759 856.561 912.989
Penduduk Terlayani Perdesaan 459.051 488.026 517.701 548.092 579.218 610.043 641.608 804.759 856.561 912.989
% Pelayanan 65,12% 68,42% 71,73% 75,04% 78,36% 81,55% 84,74% 100,00% 100,00% 100,00%
Cakupan Pelayanan Total 64,8% 70,3% 75,8% 81,2% 86,7% 88,7% 90,6% 100,0% 100,0% 100,0%
Cakupan Pelayanan PDAM 8,9% 11,7% 14,6% 17,5% 20,4% 20,6% 21,0% 22,9% 24,3% 25,6%
Cakupan Pelayanan HIPPAM 14,5% 17,5% 20,6% 23,6% 26,7% 28,9% 30,9% 40,5% 41,4% 42,2%
Cakupan Pelayanan BJP 41,5% 41,0% 40,6% 40,1% 39,7% 39,2% 38,8% 36,6% 34,4% 32,2%
Penduduk Terlayani PDAM 102.228 136.944 172.415 208.654 245.680 250.894 258.556 299.151 335.626 375.541
### Terlayani SR 102.228 136.944 172.415 208.654 245.680 250.894 258.556 299.151 335.626 375.541
Terlayani HU - - - - - - - - - -
Jumlah SR 19.844 40.861 51.709 62.792 74.114 75.703 78.043 90.454 101.780 114.181
Jumlah HU - - - - - - - - - -
Penduduk Terlayani HIPPAM 167.076 204.343 242.536 281.679 321.793 352.042 380.643 527.923 571.716 618.319
Terlayani SR 167.076 204.343 242.536 281.679 321.793 352.042 380.643 527.923 571.716 618.319
Terlayani HU - - - - - - - - - -
Jumlah SR 48.560 59.949 71.619 83.578 95.831 105.156 113.975 159.518 172.722 186.741
Jumlah HU - - - - - - - - - -
Penduduk Terlayani BJP 478.868 478.848 478.828 478.808 478.788 478.708 478.628 477.945 475.208 472.694
Unit Konsumsi SR 85 88 90 95 100 100 100 100 100 100
Unit Konsumsi HU 60 60 60 60 60 60 60 60 60 60
Unit Konsumsi Non PDAM 60 60 60 60 60 60 60 60 60 60
Kebutuhan Domestik (L/ det) PDAM 100,57 139,48 179,60 229,42 284,35 290,39 299,25 346,24 388,46 434,65
Kebutuhan Domestik (L/ det) HIPPAM 116,03 141,90 168,43 195,61 223,47 244,47 264,34 366,61 397,03 429,39
Kebutuhan Domestik (L/ det) BJP 332,55 332,53 332,52 332,51 332,49 332,44 332,38 331,91 330,01 328,26
Kebutuhan Domestik (L/ det) 549,14 613,92 680,55 757,54 840,31 867,30 895,97 1.044,76 1.115,49 1.192,30
10% Kebutuhan Non Domestik (L/det) 54,91 61,39 68,05 75,75 84,03 86,73 89,60 104,48 111,55 119,23
Total Kebutuhan 604,06 675,31 748,60 833,29 924,34 954,03 985,57 1.149,24 1.227,04 1.311,53
20% Kehilangan Air 241,96 237,27 236,40 235,03 231,09 238,51 246,39 287,31 306,76 327,88
Kebutuhan Air Rata-Rata 846,02 912,58 985,00 1.068,32 1.155,43 1.192,53 1.231,96 1.436,54 1.533,79 1.639,42
## Kebutuhan Air Hari Maksimum 972,92 1.049,47 1.132,75 1.228,57 1.328,74 1.371,41 1.416,75 1.652,03 1.763,86 1.885,33

Sumber: Hasil Ananlisis Konsultan, 2016

5-42
CV. ADHI HUTAMA
PENYUSUNAN RENCANA INDUK SISTEM PENYEDIAAN AIR MINUM (SPAM)
KABUPATEN PROBOLINGGO

DAFTAR ISI

BAB 5PROYEKSI KEBUTUHAN AIR................................................................................................. 5-1

5.1 RENCANA PEMANFAATAN RUANG ............................................................................ 5-1

5.2 RENCANA DAERAH PELAYANAN ................................................................................. 5-4

5.3 PROYEKSI JUMLAH PENDUDUK .................................................................................... 5-8

5.4 PROYEKSI KEBUTUHAN AIR MINUM........................................................................ 5-15

5.4.1 Tingkat Pelayanan ........................................................................................................ 5-15

5.4.2 Tingkat Kebutuhan Air ................................................................................................ 5-16

5-43
CV. ADHI HUTAMA
PENYUSUNAN RENCANA INDUK SISTEM PENYEDIAAN AIR MINUM (SPAM)
KABUPATEN PROBOLINGGO

DAFTAR TABEL

Tabel 5.1Jumlah Penduduk Kabupaten Probolinggo Tahun 2010-2015 ........................ 5-8


Tabel 5.2 Jumlah Peduduk Tiap Kecamatan Tahun 2010-2015.......................................... 5-8

Tabel 5.3 Perhitungan Proyeksi Penduduk Kabupaten Probolinggo ............................ 5-13


Tabel 5.4 Klasifikasi Pelanggan Kabupaten Probolinggo Tahun 2015.......................... 5-15

Tabel 5.5 Perhitungan Kebutuhan Air Bersih Kecamatan Sukapura .............................. 5-18
Tabel 5.6 Perhitungan Kebutuhan Air Bersih Kecamatan Sumber ................................. 5-19

Tabel 5.7 Perhitungan Kebutuhan Air Bersih Kecamatan Kuripan ................................. 5-20
Tabel 5.8 Perhitungan Kebutuhan Air Bersih Kecamatan Bantaran ............................... 5-21
Tabel 5.9 Perhitungan Kebutuhan Air Bersih Kecamatan Leces ...................................... 5-22
Tabel 5.10 Perhitungan Kebutuhan Air Bersih Kecamatan Tegalsiwalan ..................... 5-23

Tabel 5.11 Perhitungan Kebutuhan Air Bersih Kecamatan Banyuanyar ....................... 5-24
Tabel 5.12 Perhitungan Kebutuhan Air Bersih Kecamatan Dringu................................. 5-25

Tabel 5.13 Perhitungan Kebutuhan Air Bersih Kecamatan Wonomerto ...................... 5-26
Tabel 5.14 Perhitungan Kebutuhan Air Bersih Kecamatan Lumbang ........................... 5-27

Tabel 5.15 Perhitungan Kebutuhan Air Bersih Kecamatan Tongas ................................ 5-28
Tabel 5.16 Perhitungan Kebutuhan Air Bersih Kecamatan Sumberasih ....................... 5-29

Tabel 5.17 Perhitungan Kebutuhan Air Bersih Kecamatan Tiris ...................................... 5-30
Tabel 5.18 Perhitungan Kebutuhan Air Bersih Kecamatan Krucil ................................... 5-31

Tabel 5.19 Perhitungan Kebutuhan Air Bersih Kecamatan Gading ................................ 5-32
Tabel 5.20 Perhitungan Kebutuhan Air Bersih Kecamatan Pakuniran .......................... 5-33

Tabel 5.21 Perhitungan Kebutuhan Air Bersih Kecamatan Kotaanyar .......................... 5-34
Tabel 5.22 Perhitungan Kebutuhan Air Bersih Kecamatan Paiton.................................. 5-35

Tabel 5.23 Perhitungan Kebutuhan Air Bersih Kecamatan Besuk .................................. 5-36
Tabel 5.24 Perhitungan Kebutuhan Air Bersih Kecamatan Kraksaan ............................ 5-37

Tabel 5.25 Perhitungan Kebutuhan Air Bersih Kecamatan Krejengan .......................... 5-38
Tabel 5.26 Perhitungan Kebutuhan Air Bersih Kecamatan Pajarakan ........................... 5-39

Tabel 5.27 Perhitungan Kebutuhan Air Bersih Kecamatan Maron ................................. 5-40

5-44
CV. ADHI HUTAMA
PENYUSUNAN RENCANA INDUK SISTEM PENYEDIAAN AIR MINUM (SPAM)
KABUPATEN PROBOLINGGO

Tabel 5.28 Perhitungan Kebutuhan Air Bersih Kecamatan Gending ............................. 5-41
Tabel 5.29 Rekapitulasi Kebutuhan Air Kabupaten Probolinggo.................................... 5-42

5-45
CV. ADHI HUTAMA
PENYUSUNAN RENCANA INDUK SISTEM PENYEDIAAN AIR MINUM (SPAM)
KABUPATEN PROBOLINGGO

DAFTAR GAMBAR

Gambar 5.1 Peta Tingkat Pelayanan Wilayah Brown Field dan Green Field SPAM
Kabupaten Probolinggo Tahun 2015 ........................................................................................... 5-7

Gambar 5.2 Grafik Proyeksi Penduduk Kabupaten Probolinggo .................................... 5-14

5-46
CV. ADHI HUTAMA

Anda mungkin juga menyukai